Anda di halaman 1dari 1

Hasil rapat internal dengan Asisten Irigasi terkait dengan pengisian data DLI.

- Tim Asisten sudah faham cara pengisian form DLI.6 dengan melakukan survey wawancara langsung
ke pengurus P3A.
- Untuk melakukan wawancara ke pengurus P3A berdasarkan kebiasaan di Sumbar harus ada amplop
(biaya minyak) untuk narasumber tsb sebesar Rp, 100.000 per P3A
- Mengingat waktu yang terbatas harus selesai pada akhir Agustus atau awal September, maka perlu
ada guide dari orang dinas PSDA atau UPTD untuk menunjukkan tempat para pengurusnya. Dengan
demikian perlu adanya fee untuk org dinas tersebut sebesar Rp. 200.000 per hari

Perkiraan dana yang dibutuhkan per Kabupaten (target 20 P3A per kabupaten) untuk survey pengisian
DLI.6 sbb berikut :

Amplop u/ pengurus P3A = 20 P3A x Rp. 100.000,- = Rp. 2.000.000,-

Fee untuk org PSDA/UPTD selama +10 kali = 10 x Rp. 200.000,- = Rp. 2.000.000,-

Total kebutuhan per Kabupaten = Rp. 4.000.000,-

Anda mungkin juga menyukai