Anda di halaman 1dari 2

Kode Sampel : P 22 Satuan Batuan : MRpj

Lokasi : Gunung Genuk Nama Batuan : Tuf Litik (Schmid, 1981)

Sampel batuan terpilah buruk, kemas tertutup, Terdiri dari butiran (60%) berupa kristal plagioklas,
piroksen, hornblend, mineral opak dan litik, berukuran abu - debu (0.03 – 1.22 mm), berbentuk menyudut
- membundar tanggung dan terdiri dari matrik (40%) yaitu berupa gelas vulkanik.

 Plagioklas (B1) (12%), dalam keadaan segar, hadir sebagai butiran, berukuran 0.03 -
0.12 mm, subhedral - anhedral, kembar albit.
 Piroksen (F7) (6%), dalam keadaan segar, hadir sebagai butiran, terdiri dari ortopiroksen
dan klinopiroksen, berukuran 0.05 mm-0.22 mm, bentuk subhedral-anhedral.
 Mineral opak (B6) (4%), dalam keadaan segar, berukuran 0.04 mm-0.98 mm, bentuk
anhedral.
 Litik (G9, H4) (40%), dalam keadaaan segar, hadir sebagai butiran berukuran 0.3 mm -
1.22 mm.
 Gelas vulkanik (38%), hadir sebagai masadasar, warna cokelat terang.

Anda mungkin juga menyukai