Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEBIDANAN BAYI BARU LAHIR PADA BAYI NY E PREMATUR

(Sejak IMD sampai 24 jam)

No. Registrasi : 2004

Tanggal Pengkajian : 20 Mei 2015

Waktu : 12.35 WITA

Tempat Pengkajian : Ruang Aster RSUD

Nama Pengkaji : Fitria, Sekar Arum, Kiku W, Novia Arvianti

I. PENGUMPULAN DATA DASAR


A. Data Subjektif
1. Identitas Bayi
Nama : By Ny E
Tanggal/jam lahir : 20 Mei 2015
Jenis Kelamin : Perempuan
Anak Ke- :2
Alamat : Persemaian Rt 06
2. Identitas Orang Tua
Ibu
Nama : Ny. E
Umur : 30 tahun
Suku/Bangsa : Batak
Agama : Kristen
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : PNS
Alamat : Persemaian Rt 06
No. Telpon : 055128763
Ayah
Nama : Tn. R
Umur : 30 tahun
Suku/Bangsa : Batak
Agama : Kristen
Pendidikan : SMA
Pekerjaan : PNS
Alamat : Persemaian Rt 06
No. Telpon : 055128763
3. Riwayat kehamilan sekarang
P2 A0 Ah2
Umur Kehamilan : 31 minggu
Keluhan Trimester I : mual muntah
Keluhan Trimester II : Pusing
Keluhan Trimester III : Tidak ada keluhan
Frekuensi ANC : Teratur
Imunisasi TT : TT2
Kenaikan BB selama hamil : 11 kg
Penyulit waktu hamil : Tidak ada
Riwayat komplikasi kehamilan : Tidak ada
Kebiasaan waktu hamil
a. Makan : Ibu makan teratur 3x sehari dengan menu
nasi, sayur, ikan
b. Obat-obatan/jamu : ibu tidak mengkonsumsi obat-obatan/jamu
selama hamil
c. Merokok : Ibu tidak merokok selama hamil
d. Lain-lain :-
4. Riwayat Persalinan
Jenis Persalinan : Sectio Caesarea
Ditolong oleh : Dokter
Lama Persalinan : kala I :
Kala II :
Kala III :
Kala IV :
Jumlah air ketuban : 1000 cc

Warna air ketuban : Jernih

Lahir tanggal/pukul : 20 Mei 2015-12.35 WITA

Berat badan : 1.520 gram

Panjang badan : 40 cm

Jenis kelamin : Perempuan

Inisiasi menyusui dini : Tidak ada

Cacat bawaan : Tidak ada

Komplikasi persalinan : Plasenta previa totalis dan perdarahan

5. Riwayat Penyakit Keluarga


a. Penyakit keturunan : Tidak mempunyai riwayat penyakit
turunan
b. Penyakit menular : Tidak mempunyai riwayat penyakit
menular

B. Data Objektif
1. Keadaan bayi baru lahir
a. Apgar Score
KRITERIA Menit Ke-1 Menit Ke-5 Menit Ke-10
Denyut Jantung 1 2 2
Usaha Nafas 1 1 2
Tonus otot 1 1 2
Reflek 1 2 2
Warna kulit 1 2 1
TOTAL 5 8 9
Kesimpulan Tidak normal
b. Resusitasi
1. Penghisapan lendir : tidak/ya rangsangan : sucking
2. Ambulasi : tidak/ya lamanya :
3. Masase jantung : tidak/ya lamanya :
4. Intubasi endotrakhea : tidak/ya
5. Oksigen : tidak/ya lamanya : 1 jam
6. Terapi :
7. Keterangan :
2. Pemeriksaan Umum
a. Keadaan umum : baik
b. Nadi : 140x/menit
c. Pernafasan : 50x/menit
d. Suhu : 36,5 oC
3. Antropometri
a. Berat badan : 1.520 gram
b. Panjang badan : 40 cm
c. Lingkar kepala : 24 cm
- Sub Okciput-Brematica : 26 cm
- Sub Oksiput-Frontalis : 26 cm
- Sub Oksiput-Mento Bregmatica : 29 cm
d. LILA : 8 cm
e. Lingkar dada : 29 cm
4. Reflek
a. Moro : lemah
b. Roating : lemah
c. Sucking : daya hisap bayi kurang
5. Menangis : bayi menangis tidak kuat
6. Kepala
a. Bentuk : simetris, tidak ada kelainan
b. UUB : teraba cekungan yang belum teroksifikasi
sempurna berbentuk layang-layang
c. UUK : teraba cekungan yang belum teroksifikasi
sempurna berbentuk segitiga
d. Caput suksedaneum : tidak ada
e. Sepal hematoma : tidak ada
7. Mata
a. Posisi : simetris kanan kiri dan tidak tampak pembesaran
kornea dan pupil hitam
b. Kotoran mata : tidak ada kotoran
c. Perdarahan : tidak ada perdarahan
8. Hidung
a. Bentuk : simetris tampak bersih
b. Lubang hidung : lubang hidung tampak 2, septum nasal berada
ditengah
c. Cuping hidung : tidak tampak
d. Pengeluaran : tidak ada pengeluaran cairan
9. Mulut
a. Bentuk : simetris
b. Palatum : ada, tidak ada labiopalatoskizis
c. Bibir : ada, tidak ada labioskizis
d. Gusi : tidak ada perdarahan
10. Telinga
a. Simetris : ya
b. Daun telinga : sejajar dengan mata
c. Lubang telinga : terdapat lubang telinga dikiri dan kanan
d. Cairan : tidak ada cairan
11. Leher
a. Kelainan : tidak ada kelainan
b. Pergerakan : reflek tonik leher lemah
12. Dada
a. Bentuk : simetris
b. Pergerakan : dinding dada bergerak bersamaan abdomen saat
bernafas
c. Bunyi nafas : megap-megap
d. Bunyi jantung : tidak teratur
13. Ketiak
a. Kebersihan : bersih
b. Pembesaran kelenjar limfe : tidak ada
14. Perut
a. Bentuk : datar
b. Bising usus : ada, terdengar bunyi gerak peristaltik usus
c. Kelainan : tidak ada

15. Tali pusat


a. Pembuluh darah : 2 arteri 1 vena
b. Perdarahan : tidak ada
c. Kelainan tali pusat : tidak ada
16. Kulit
a. Warna : pucat/bernoda
b. Turgor : tipis/tidak baik
c. Lanugo : banyak terutama di punggung
d. Verniks caseosa : tipis
17. Punggung
a. Bentuk : normal
b. Kelainan : tidaki ada kelainan
18. Ekstremitas
a. Bagian atas
1. Tangan : simetris
2. Akral : pucat, dingin
3. Pergerakan : kurang dan lemah
19. Genitalia
a. Perempuan
1. Labia mayora : belum menutupi labia minora
2. Labia minora : belum tertutupi labia mayora
3. Vagina : ada
4. Klitoris : ada
5. Orifisium uretra : ada
6. Pengeluaran : tidak ada pengeluaran
20. Anus : ada
21. Eliminasi
BAB
1. Keluar sejak (tanggal/pukul) : 20.05.2015 jam : 23:15
2. Warna : kehitaman
3. Konsistensi : lembek

BAK

1. Keluar sejak (tanggal/pukul) : 20.05.2015 jam 16.30


2. Warna : kuning
3. Banyaknya : ± 1 cc

II. INTERPRETASI DATA DASAR

A. Diagnosa kebidanan : by.Ny.E UK 31 minggu dengan PREMATURE


Data Dasar
1. Data Subjektif : - ibu mengatakan uk 31 minggu
Ibu mengatakan bayi lahir tanggal 20.05.2015 jam 12.35

2. Data Objektif : N : 140 x/menit


R : 50x/menit
S : 36,5 ⁰C
BB : 1520 gram
PB : 40 cm
A/S: 7/8
LK/LD: 24/29
Mulut terpasang OGT
B. Masalah : Sesak
Resiko hipotermi
Resiko perdarahan
C. Kebutuhan : pemberian oksigen
Jaga kehangatan bayi/diletakkan di incubator
Injeksi NEO K 1 mg 0,5 cc pada paha kiri anterolateral

III. IDENTIFIKASI DIAGNOSIS DAN MASALAH POTENSIAL


1. Pola nafas tidak efektif
2. Resiko keseimbangan nutrisi dengan kebutuhan tubuh

IV. TINDAKAN SEGERA ATAU KOLABORASI


1. Jaga kehangatan bayi
2. Pasang kanul oksigen
3. Pasang OGT

V. PERENCANAAN
1. Observasi keadaan umum bayi
2. Lakukan perawatan tali pusat
3. Pertahankan suhu tubuh bayi
4. Observasi oksigen
5. Lakukan pemasangan OGT
6. Lakukan pemasangan infus
7. Kolaborasi dengan dokter untuk intervensi lanjutan
8. Lakukan dokumentasi
VI. PELAKSANAAN
1. Melakukan observasi ttv keadaan bayi
2. Melakukan perawatan tali pusat dengan kasa steril dan tidak dibubuhi apapun
3. Mempertahankan suhu tubuh bayi dengan cara bayi diletakkan di incubator
4. Mengobservasi pemberian oksigen pada bayi
5. Melakukan pemasangan OGT
Alat :
 Sarung tangan
 Bak instrument
 Makanan cair yang hangat (ASI)
 Spuit 20-60 CC
 Tissue
 Gelas berisi air hangat
 Bengkok

Prosedur kerja :

a. Mencuci tangan
b. Menyiapkan alat disamping tempat tidur
c. Mengkaji adanya alergi makanan, bising usus, masalah-masalah yang
berkaitan dengan pemberian melalui OGT (muntah, diare, konstipasi, distensi
abdomen)
d. Menyiapkan makanan dan obat jika ada yang akan diberikan sesuai dengan
terapi medic
e. Menjaga privasi klien
f. Membantu klien dalam mengatur posisi kepala bayi dalam posisi ekstensi
g. Mengecek penempatan OGT
h. Memakai sarung tangan
i. Membuka spuit, kemudian klem pangkal selang OGT dengan cara menekuk
pangkal selang OGT, lepaskan spuit dari pangkal selang OGT, lepas klem
melakukan aspirasi untuk memastikan kadar residu lambung, ambil air hangat
melalui spuit, masukkan ujung spuit pada ujung pangkal seang tinggikan 45
cm diatas abdomen hingga air masuk.
j. Sendawakan bayi posisikan kembali dalam posisi semula
k. Bereskan alat, buka sarung tangan lalu mencuci tangan
l. Evaluasi dan catat hasil tindakan
6. Melakukan pemasangan infus
a. Informed consent
b. Persiapan alat dan bahan
c. Cuci tangan
d. Hubungkan cairan dan infus set
e. Isi cairan kedalam infus set
f. Letakkan pengalas dibawah tempat yang akan ditusuk
g. Lakukan bendungan dengan tourniquet
h. Gunakan sarung tangan steril
i. Desinfeksi daerah yang akan ditusuk
j. Lakukan penusukan pada vena
k. Perhatikan keluarnya darah melalui jarum
l. Setelah jarum infus dikeluarkan tahan vena kemudian bagian infus
disambungkan dengan selang infus
m. Buka pengatur tetesan
n. Atur tetesan sesuai dosis
o. Lakukan fiksasi
p. Tulis tanggal dan waktu lepaskan sarung tangan
7. Melakukan kolaborasi dengan dokter untuk intervensi lanjutan dengan tindakan
cek dL= Hb, cek trombosit, cek wBL, cek RBC dan cek GDS.
8. Melakukan dokumentasi

VII. EVALUASI
1. Observasi telah dilakukan, hasil = KU : lemah, N : 56x/menit R : 148x/menit
2. Tali pusat bayi telah dibungkus dengan menggunakan kassa steril agar tidak
terjadi infeksi dan tidak ada perdarahan tali pusat
3. Bayi telah diletakkan di incubator dengan suhu 36,5 ⁰C dan telah iberi selimut
4. Oksigen telah terpasang 1L /menit dengan kanul
5. OGT telah terpasang dimulut
6. Infus telah terpasng ditangan kanan dengan cairan D10% 100 cc 5 tetes/menit
7. Kolaborasi telah dilakukan dengan hasil
Cek dL = Hb : 13,3 gr/dL trombosit : 117.000 wBL : 13,7 x/ 103/41
RBC = 2,28 x 106 /41 GDS : 92 mg/dL
8. Dokumentasi telah dilakukan

Anda mungkin juga menyukai