Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL/

BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN NASIONAL


REPUBLIK INDONESIA

NOTA DINAS
NOMOR : 272. /Dt.9.3.ND/08/2019

Yth. : Direktur Transportasi


Dari : Direktur Pemantauan, Evaluasi dan Pengendalian Pembangunan Daerah
Hal : Undangan Diskusi dan Kunjungan Lapangan Proyek Prioritas Nasional
Tanggal : 23 Agustus 2019
Lampiran : Satu berkas

Salah satu tahapan kegiatan evaluasi proyek prioritas nasional yang telah
dilaksanakan pada tahun 2018 adalah diskusi dan kunjungan lapangan. Hal tersebut
dilakukan dalam rangka mendapatkan data dan informasi serta mendapatkan perspektif dari
berbagai stakeholders di daerah. Salah satu proyek yang menjadi fokus evaluasi adalah
Pembangunan Jalan Sangatta — SP. Perdau — MA. Lembak — Pel. Ronggang — Sangkulirang
— Akses Maloy yang telah dilaksanakan pada tahun 2018. Sehubungan dengan hal tersebut,
bersama ini kami mengundang Saudara untuk hadir dan berpartisipasi pada kegiatan
tersebut.
Kegiatan diskusi dan kunjungan lapangan tersebut rencananya akan dilaksanakan
pada tanggal 3 — 5 September 2019 (agenda terlampir). lnformasi lebih lanjut dapat
menghubungi Sdri. Yulia (087725101784) atau Sdr. Fahmi (85719420200).

Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasama Saudara diucapkan terima


kasih.

Agustin Arry Yanna


Lampiran I Nota Dinas : /Dt.9.3.ND/08/2019

Rangkaian Agenda Kegiatan Evaluasi Proyek Prioritas Nasional


Selasa – Kamis, 3 – 5 September 2019

Hari/Tanggal/Waktu Kegiatan PIC

Hari 1, Selasa, 3 September (Samarinda)


13.00 – 13.30 Registrasi
Kepala Bappeda
13.30 – 13.45 Pembukaan
Provinsi Kalimantan Timur
Kepala Subdirektorat
Pemantauan, Evaluasi, dan
Paparan Kegiatan Evaluasi Proyek
13.45 – 14.00 Pengendalian
Prioritas Nasional
Pembangunan Daerah
Wilayah III, Bappenas
Paparan Dukungan Pemda Kepala Bappeda Provinsi
14.00 – 14.20 Provinsi terhadap Proyek Prioritas Kalimantan Timur
Nasional
Paparan Dukungan Pemda Kepala Bappeda
14.20 – 14.40 Kabupaten terhadap Proyek Kabupaten Kutai Timur
Prioritas Nasional
14.40 – 15.45 Diskusi Seluruh stakeholders
15.45 – 16.00 Penutup
16.00 – 17.00 Diskusi terbatas dengan Bappeda Bappeda Provinsi, Dinas
Provinsi dan Dinas PU Provinsi PU
Diskusi terbatas dengan Balai BPJN XII dan kontraktor
Pelaksanaan Jalan Nasional XII proyek
Balikpapan dan Kontraktor Proyek
Hari 2, Rabu, 4 September (Kutai Timur)
08.00 – 12.00 Kunjungan Lapangan dan survei BPJN XII dan masyarakat
kepuasan masyarakat pengguna pengguna jalan
jalan
12.00 – 13.00 ISHOMA
13.00 – 16.00 Wawancara kepala desa dan Kepala Desa, Masyarakat
masyarakat sekitar
diskusi terbatas dengan pelaku Pelaku Usaha
usaha yg tumbuh
Hari/Tanggal/Waktu Kegiatan PIC

Hari 3, Kamis, 5 September 2019 (Kutai Timur)


09.00 – 12.00 Entry Meeting dengan Bappeda Kab Kutai Timur
Stakeholders di Kutai Timur
12.00 – 13.00 Ishoma
13.00 – 16.00 Diskusi terbatas dengan: Bappeda Kab. Kutai Timur
1. Bappeda Kab Kutai Timur dan Dinas PU Kab. Timur
2. Dinas PU Kab. Kutai Timur
Diskusi terbatas dengan: DPMPTSP Kab Kutai Timur
1. Dinas Penanaman Modal dan dan Dinas P3A Kab. Kutai
Pelayanan Terpadu Satu Pintu Timur
(DPMPTSP) Kab. Kutai Timur
2. Dinas Pemberdayaan
Perempuan dan Perlindungan
Anak Kab. Kutai Timur
Hari 4, Jumat, 6 September
08.30 – 11.00 Tambahan kunjungan lapangan TBD
lain atau follow up diskusi
11.00 - selesai Kembali ke Jakarta

Anda mungkin juga menyukai