Anda di halaman 1dari 2

Laporan Hasil Penyuluhan Pengetahuan Komprehensif HIV "Aku Bangga, Aku Tahu"

Siswa/siswi SMPN 10 Kec. Bukit Bestari

Jawaban Jumlah yang


No Keterangan
Ya Persentase (%) Tidak Persentase (%) disuluh

1 Soal 1 487 79.3 127 20.7 614

2 Soal 2 495 80.6 119 19.4 614

3 Soal 3 87 14.2 527 85.8 614

4 Soal 4 55 9.0 559 91.0 614

5 Soal 5 105 17.1 509 82.9 614

Soal Pengetahuan Komprehensif

1. Bisakah seseorang mengurangi resiko tertular HIV dengan menggunakan kondom dengan benar setiap kali melakukan hubungan seks?
2. Apakah dengan saling setia pada pasangan dapat mengurangi resiko tertular HIV?

3. Bisakah seseorang tertular HIV dengan menggunakan alat makan?


4. Bisakah seseorang tertular virus HIV melalui gigitan nyamuk/serangga?
5. Dapatkah Anda mengetahui seseorang sudah terinfeksi HIV hanya dengan melihatnya?

Tanjungpinang, 01 Desember 2016


Plt. Kepala Puskesmas Tanjung Unggat

INDA SISMANELY, SKM


NIP. 19801219 200604 2 015

Anda mungkin juga menyukai