Anda di halaman 1dari 34

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SatuanPendidikan : SDN MENTENG ATAS 11


Kelas / Semester : IV C / 1
Tema / Sub Tema : Indahnya Kebersamaan / Keberagaman Budaya Bangsaku
Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia, IPA, IPS
Pembelajaran ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan ( 8 x 35 menit )

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan tempat
bermain
4. Menyajikan pengetahuan factual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat,
dandalamtindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia

B. Kompetensi Dasar dan Indikator

IPS
Kompetensi Dasar
3.2 Memahami keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis dan agama di provinsi
setempat sebagai identitas bangsa Indonesia.
4.2 Menceritakan keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis dan agama di provinsi
setempat sebagai identitas bangsa Indonesia.
Indikator:
3.2.1 Mengidentifikasi keragaman budaya, etnis, dan agama dari temanteman di kelas
sebagai identitas bangsa Indonesia
4.2.1 Mengomunikasikan secara lisan dan tulisan keragaman budaya, etnis, dan
agama dari temanteman di kelas sebagai identitas bangsa Indonesia

Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar
3.1 Menunjukkan gagasan pokok dan gagasan pendukung yang diperoleh dari teks
lisan, tulis, atau visual.
4.1 Menata informasi yang didapat dari teks berdasarkan keterhubungan antar
gagasan ke dalam kerangka tulis.
Indikator:
3.1.2 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraf dari
teks tulis.
3.1.2 Menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks
tulis dalam bentuk peta pikiran.

IPA
Kompetensi Dasar
3.6 Memahami sifat-sifat bunyi dan keterkaitannya dengan indera pendengaran.
4.6 Menyajikan laporan hasil pengamatan percobaan tentang sifat-sifat bunyi.

Indikator:
3.6.4 Mengidentifikasi sumber bunyi.
4.6.3 Menyajikan laporan percobaan tentang sumber bunyi.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati gambar, membaca teks, dan berdiskusi, siswa mampu
menjelaskan makna bersatu dalam keberagaman dengan rinci..
2. Dengan diskusi, siswa mampu menceritakan pengalaman bermain dengan
teman yang berbeda-beda dengan bahasa yang runtut.
3. Setelah bereksplorasi dengan gambar, siswa mampu membedakan
antarbangun segibanyak berdasarkan ciri-cirinya dengan benar.
4. Setelah mengamati gambar dan berdiskusi, siswa mampu membedakan
pengubinan dan bukan pengubinan dengan benar.
5. Setelah mengamati contoh, siswa mampu merancang pengubinan dengan
teknik yang benar..
6. Setelah membaca teks, diskusi, dan simulasi, siswa mampu mempraktikkan
permainan tradisional engklek dengan kombinasi gerak dasar atletik jalan, lari,
dan lompat dengan teknik dan aturan yang benar..

D. MATERI
IPS : Tari Bungo Jeumpo
Bahasa Indonesia : Tangram Sudut
IPA : Hari besar Keagamaan

E. Media, Alat Bantu, dan Sumber Belajar


Pensil Warna/Crayon

F. Metode dan Pendekatan Pembelajaran


Metode : Ceramah, Tanya jawab, dan diskusi
G. Sumber Belajar
Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 4 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 4 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2017).

H. Langkah langkah Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka pelajaran dengan menyapa siswa dan 10 menit
menanyakan kabar mereka.
2. Guru meminta salah seorang siswa untuk memimpin
doa
3. Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi
guru sebelum melaksanakan pembelajaran inti.
4. Guru memberi motivasi kepada siswa agar semangat
dalam mengikuti pembelajaran yang akan dilaksanakan.
5. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru kegiatan
yang akan dilakukan hari ini dan apa tujuan yang akan
dicapai dari kegiatan tersebut dengan bahasa yang
sederhana dan dapat dipahami.
KegiatanInti 1. Siswa diminta mengamati gambar dan membaca teks 155 menit
pada buku siswa dan menjawab pertanyaan.
2. Siswa diberi kesempatan untuk berbagi jawaban secara
berpasangan.
3. Siswa menceritakan pengalaman mereka ketika
bermain bersama teman dan menuliskannya pada buku
siswa.
4. Siswa mengamati bentuk geometri yang terdapat pada
buku siswa dan mengerjakan tugas pada buku siswa.
5. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok yang terdiri
atas 4 siswa. Disarankan setiap kelompok berisikan
siswa yang mempunyai kemampuan yang berbeda-
beda.
6. Siswa mengamati gambar yang terdapat pada buku
siswa dan mengerjakan tugas sesuai instruksi. Siswa
diajak mengamati kembali berbagai segi banyak pada
tangram yang telah mereka buat.
7. Siswa mengamati gambar yang terdapat pada buku
siswa dan melaksanakan tugas sesuai instruksi.
8. Siswa menceritakan pengalamannya bermain
engklek kepada seorang teman dengan menjawab
pertanyaan pada buku siswa.
9. Siswa merancang model engklek hasil karya mereka
sendiri sesuai dengan yang tertera pada buku siswa.
10. Siswa diberi kesempatan untuk saling mencoba model
permainan engklek kreasi mereka saat istirahat.
Penutup Siswa melakukan perenungan dengan menjawab 10 menit
pertanyaan yang terdapat dalam buku siswa.
Guru dapat menambahkan pertanyaan perenungan
berdasarkan perenungan di halaman 150.
Guru meminta salah seorang siswa untuk memimpin doa

I. Penilaian
Materi

Pengayaan
Siswa membuat pengubinan dengan menggunakan bentuk geometri yang berbeda di
kertas berpetak (1 cm).

Remedial
Kegiatan remedial diberikan kepada siswa yang masih memiliki kesulitan dalam
memahami pengubinan. Kegiatan ini dapat dilakukan secara kelompok atau secara
individu. Guru menyiapkan bentuk-bentuk geometri dari kertas dan menyiapkan kertas
berpetak untuk latihan.

Jakarta, Juli 2017


Mengatahui,
Kepala SDN Menteng Atas 11 Guru Kelas IV C

H. Rachman D,S.Pd Dra. Wilis Mariyani


NIP.196708121988041001 NIP.196701012016112001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku

Pembelajaran : 2

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca ) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah, dan sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman
dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Kompetensi Dasar
PPKn
3.4 Memahami berbagai bentuk keberagaman suku,bangsa,sosial dan budaya
di Indonesia yang terikat persatuan dan kesatuan
4.4 Bekerja sama dalam berbagai bentuk keberagaman suku
bangsa,sosial,dan budaya di Indonesia yg terikat persatuan dan kestuan

Indikator :

3.4.1. Mempresentasikan keragaman suku bangsa sosial dan budaya di


Indonesia.

4.4.1. Menjelaskan makna persatuan dan kesatuan dalam keragaman.

Matematika
3.8 Menjelaskan segi banyak beraturan dan segi banyak tidak beraturan
4.8 Mengidentifikasikan segi banyak beraturan dan segi banyak tidak beraturan
Indikator :

3.8.1. Menyebutkan contoh contoh segi banyak disekitarnya.


4.8.1. Menuliskan segi banyak dalam bentuk diagram frayer ( contoh,ciri ciri,dan
difinisi )

C. TUJUAN PEMEBALAJARAN

 Setelah mengamati berbagai bentuk bangun datar , siswa mampu


mennyebutkan contoh contoh segi banyak di sekitar dengan benar.

 Setelah bereksplorasi ,siswa mampu menulliskan konsep segi banyak dalam


bentuk diagram frayer ( Contoh,bukan contoh,ciri ciri dan difinisi ) dengan
benar.

 Setelah mengamati , siswa mampu mengidentifikasi dasar dasar gerakan tari


Bungong jeumpa dengan posisi tubuh berdiri dengan benar

 Setelah melihat contoh,siswa membuat mempraktekkan dasar dasar gerakan


tari bungong jeumpa ( Posisi tubuh berdiri ) diiringi hitungan dari guru dengan
benar

 Setelah mencari informasi, siswa mampu mempresemtasi keragaman


Indonesia.

 Setelah berdiskusi,siswa mampu menemukan menjelaskan makna persatuan


dan kesatuan dalam keberagaman.

D. MATERI PEMBELAJARAN

 Alat: Tangram

 Vidio tari bungong Jeumpa

E. METODE PEMBELAJARAN

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahu  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a 10


luan menurut agama dan keyakinan masing-masing. menit

 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran


dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.

 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang


”Indahnya Kebersamaan”.

 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan


mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan.

Inti  Siswa mengamati berbagai bentuk bangun datar 150


menit
 Siswa mengidentifikasikan bangun datar yang ada pada gambar.

 Siswa menyebutkan contoh contoh segi banyak disekitarnya.

 Siswa menuliskan konsep segi banyak

 Siswa Menyampaikam jawabannya yang

 Setiap kelompok menukar jawabannya dengan kelompok lain

 Siswa mengelompokkan bangun datar yang ditemukan.

 Siswa menyimpulkan tentang segi banyak.

 Secara individu mengelompokkan bangun bangun tersebut


kedalam tabel yang sudah disiapkan.

 Siswa mengamati vidio tari bungo jeumpa.

 Siswa mendiskusikan dasar dasar gerakan tarian.

 Siswa mempraktekkan dasar dasar gerakan tarian.

 Siswa membaca dan mengamati gambar yang ada dibuku.

 Secara kelompok siswa mengidentifikasikan keberagaman yang


ada

 Siswa membaca teks “ Sigap membantu sesama”

 Bersama kelompoknya siswa menjawab yang ada di buku.

 Siswa menempel jawaban pada dinding kelas.

 Siswa bertanya dan memberikan pendapat.

Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil 15


belajar selama sehari menit

 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk


mengetahui hasil ketercapaian materi)

 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan


pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Melakukan penilaian hasil belajar

 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan


masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

 Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik


Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2013).

 Buku Siswa Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu


Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).

 Busur, penggaris, dan benang.

H. PENILAIAN
1. Daftar periksa untuk sudut dalam gambar gerakan dan mengukur sudut.
(Matematika)

Keterangan
Kriteria Penilaian
Sudah Belum

Siswa dapat menerapkan pemahaman segi banyak.

Siswa dapat mendifinisikan segibanyak

2. Rubrik Diskusi.

Kriteria Bagus Sekali Cukup Berlatih lagi

Mendengarkan Selalu Mendengarkan Masih perlu


mendengarkan teman yang diingatkan untuk
teman yang berbicara namun mendengarkan
sedang berbicara sesekali masih teman yang
perlu diingatkan. sedang berbicara.

(3) (2)  (1)

Komunikasi Merespons dan Merespons Membutuhkan


nonverbal menerapkan dengan tepat bantuan dalam
(kontak mata, komunikasi terhadap memahami
bahasa tubuh, nonverbal dengan komunikasi bentuk
postur, ekspresi tepat. nonverbal yang komunikasi
wajah, suara) (3)  ditunjukkan nonverbal yang
teman. ditunjukkan
(2)  teman.
(1)

Partisipasi Isi pembicaraan Berbicara dan Jarang berbicara


(menyampaikan menginspirasi menerangkan selama proses
ide, perasaan, teman. Selalu secara rinci, diskusi
pikiran) mendukung dan Merespons sesuai berlangsung.
memimpin lainnya dengan (1) 
saat diskusi. topik.
(3) (2)

Keruntutan Menyampaikan Menyampaikan Masih perlu


berbicara pendapatnya pendapatnya berlatih untuk
secara runtut dari secara runtut, berbicara secara
awal hingga akhir. tetapi belum runtut.
(3) konsisten. (1)
(2) 

Catatan : Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria.

Penilaian : total nilai x 10 Contoh : 2+3+1+2 x 10 = 8 = 6,7


12 12 12

3. Daftar periksa untuk sikap menunjukkan keberagaman. (Bahasa


Indonesia)

Keterangan
Kriteria Penilaian
Sudah Belum

Mepraktekan dasar tari bongo jeumpa

4. Lembar kerja menjawab pertanyaan dalam teks dinilai dengan nilai


angka. (SBdP)

5. Penilaian sikap (toleransi, rasa ingin tahu, dan teliti).


Jakarta, 2017
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas IV
(.........................................)
(.........................................)
NIP: NIP:
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN


Kelas / Semester : IV (Empat) / 1
Tema 1 : Indahnya Kebersamaan
Sub Tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku
Pembelajaran : 3
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (5 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman
dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Bahasa Indonesia
3.1 Menunjukkan gagasan pokok dan gagasan pendukung yang diperoleh dari
teks lisan, tulis, atau visual.
4.2 Menyajikan hasil penataan informasi sesuai dengan keterhubungan antar
gagasan ke dalam tulisan.

Indikator:
3.1.1 Mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraph
dari teks tulis.
4.1.1 Menyajikan gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks
tulis dalam bentuk peta pikiran.

IPA
3.6 Memahami sifat-sifat bunyi dan keterkaitannya dengan
indera pendengaran.
4.6 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan/atau percobaan tentang sifat-sifat
bunyi.

Indikator:
3.6.2 Menjelaskan sifat-sifat bunyi merambat
4.6.2 Menyajikan laporan hasil percobaan tentang sifat-sifat bunyi merambat.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Dengan permainan tradisional Benteng dan Gobak Sodor, siswa mampu
menjelaskan aturan main dan manfaat permainan tersebut untuk melatih
keterampilan pola gerak dasar locomotor dengan tepat.
2. Dengan permainan tradisional Benteng dan Gobak Sodor, siswa mampu
mempraktikkan keterampilan pola gerak dasar locomotor dengan mandiri.
3. Setelah percobaan, siswa mampu menjelaskan sifat-sifat bunyi merambat
dengan lengkap.
4. Setelah percobaan, siswa mampu menyajikan laporan tentang sifat-sifat bunyi
merambat dengan sistematis.
5. Setelah membaca teks tentang “Membantu Sesama”, siswa mampu
mengidentifikasi gagasan pokok dan gagasan pendukung setiap paragraph dari
teks tulis dengan mandiri.
6. Setelah membaca teks tentang “Membantu Sesama”, siswa mampu menyajikan
gagasan utama dan gagasan pendukung setiap paragraf dari teks tulis dalam
bentuk peta pikiran dengan tepat.

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Permainan Tradisional
2. Sifat-sifat bunyi
3. Gagasan utama dan gagasan pendukung

E. METODE PEMBELAJARAN
Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

F. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan AW


Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua 10 menit
siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan
dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan
yaitu tentang ”indahnya kebersamaan”.
Kegiatan Deskripsi Kegiatan AW
 Guru mengulang kembali pelajaran sebelumnya
dan mengaitkan dengan pembelajaran hari ini.
Inti  Siswa diingatkan kembali tentang Keragaman 35 Menit
Budaya Indonesia, salah satunya adalah X 6 JP
keragaman permainan tradisional. (Mengamati)
 Guru memberikan apersepsi awal pertanyaan
pembuka: Siapakah diantara kalian yang
mengetahui jenis permainan tradisional yang
dimiliki bangsa Indonesia?
 Siswa secara berpasangan diminta untuk saling
menginformasikan tentang jenis permainan
tradisional yang mereka ketahui kepada teman di
sebelahnya.
 Siswa membaca teks tentang permainan
tradisional Benteng dan Gobak Sodor yang ada di
buku.
 Guru memberikan penguatan tentang aturan
permainan tersebut.
 Siswa melakukan pemanasan dengan
mempraktikkan gerakan non lokomotor.
 Siswa dibagi dalam kelompok sesuai kebutuhan
 Siswa melakukan permainan dengan
mempraktikkan nilai kerjasama, kejujuran, dan
sportifitas.
 Usai berolahraga, siswa masih dalam kelompok
yang sama menjawab pertanyaan yang ada di
buku.
 Siswa mendiskusikan jawaban bersama teman
dalam kelompok.
 Siswa diingatkan kembali pada pembelajaran
sebelumnya tentang keragaman alat music
tradisional Indonesia.
 Guru mengajukan pertanyaan sebagi kegiatan
pembuka.
- Bagaimana bunyi dapat sampai ke telinga kita?
 Siswa dibagi menjadi tiga kelompok berdasarkan
3 jenis alat music tradisional daerah yang mereka
sukai.
 Setiap kelompok akan melakukan 3 jenis
percobaan yang berbeda tentang sifat bunyi
merambat.
 Siswa dalam kelompok diminta berdiskusi
membuat pertanyaan tentang sifat bunyi
merambat.
 Setiap kelompok menyampaikan pertanyaan hasil
diskusi di depan kelas.
 Siswa dalam kelompok kemudian melakukan tiga
jenis percobaan secara bergantian tentang sifat
bunyi merambat berdasarkan instruksi yang ada
di buku.
 Siswa mengisi tabel yang tersedia berdasarkan
hasil percobaan.
 Siswa masih dalam kelompok yang sama
berdiskusi menjawab pertanyaan yang ada di
buku berdasarkan hasil percobaan.
 Guru memberikan penguatan tentang sifat bunyi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan AW
merambat.
 Siswa menuliskan hasil percobaan dalam bentuk
laporan yang ada di buku.
 Siswa diingatkan kembali tentang gagasan pokok
dan gagasan pendukung
 yang telah dipelajari pada pembelajaran
sebelumnya.
 Siswa membaca kembali teks berjudul “Sigap
Membantu Sesama” yang terdapat pada
pembelajaran sebelumnya.
 Siswa menemukan gagasan pokok dan gagasan
pendukung pada teks tersebut dan
menuliskannya dalam peta pikiran yang tersedia.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari
 Bertanya jawab tentang materi yang telah
dipelajari
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang
pembelajaran yang telah diikuti.
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama
dan keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran)

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

 Buku Pedoman Guru Tema : Cita-Citaku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu


Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).

 Buku Siswa Tema : Cita-Citaku Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum


2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).

 Gambar-gambar dan video tentang sifat bunyi

H. PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


 Laporan hasil percobaan tentang sifat-sifat bunyi merambat dinilai
menggunakan rubrik.
 Percobaan IPA dinilai menggunakan rubrik.
 Tugas siswa menemukan gagasan pokok dan gagasan utama dari setiap
paragraf dinilai menggunakan rubric

 Penilaian Sikap (percaya diri, bekerja sama, giat berusaha)

Catatan pengamatan sikap dan keterampilan


.............................................................................................................................
.

.............................................................................................................................
.

.............................................................................................................................
.

 Catatan pengamatan sikap dan keterampilan

(Catat sikap dan keterampilan yang menjadi fokus)

.............................................................................................................................
.

.............................................................................................................................
.

.............................................................................................................................
.

Catatan:

1. Guru dapat menggunakan kata-kata berikut untuk menyatakan kualitas


sikap dan keterampilan.

 Belum terlihat

 Mulai terlihat

 Mulai berkembang

 Sudah terlihat/membudaya

2. Setiap hari guru dapat menilai minimal 6 siswa atau disesuaikan dengan
jumlah siswa di kelas.

Contoh alternatif penilaian sikap

Belum Mulai Mulai


No Sikap Membudaya Ket
terlihat terlihat berkembang

1 Teliti 

2 Bertanggung 
jawab

3 Percaya Diri

Mengetahui Jakarta, ................... 2017

Kepala Sekolah, Guru Kelas IV

( ___________________ ) ( ___________________ )

NIP .................................. NIP ..................................


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SDN

Kelas / Semester : IV (Empat) / 1

Tema 1 : Indahnya Kebersamaan

Sub Tema 1 : Keberagaman Budaya Bangsaku

Pembelajaran : 4

Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (5 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan
tetangganya
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca dan menanya ) dan menanya berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan
logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan peri-laku anak beriman
dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


PPKn
3.1 Memahami makna dan keterkaitan simbol-simbol sila Pancasila dalam
memahami Pancasila secara utuh
4.1 Mengamati dan menceritakan perilaku di sekitar rumah dan sekolah dari
sudut pandang kelima simbol Pancasila sebagai satu kesatuan yang utuh

Indikator :

 Menceritakan pengalaman mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam


kehidupan sehari-hari

IPA
3.5 Memahami sifat-sifat bunyi melalui pengamatan dan keterkaitannya dengan
indra pendengaran
4.4 Menyajikan hasil percobaan atau observasi tentang bunyi

Indikator :
 Menjelaskan sumber bunyi dalam bentuk tulisan

 Membandingkan bunyi yang dihasilkan oleh benda yang bergetar

IPS
3.5 Memahami manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi
4.5 Menceritakan manusia dalam dinamika interaksi dengan lingkungan alam,
sosial, budaya, dan ekonomi

Indikator :

 Menceritakan pengalamannya menjaga keharmonisan hubungan dengan


teman sebagai pengamalan nilai-nilai Pancasila

C. TUJUAN PEMEBALAJARAN

 Setelah membaca teks dan bereksplorasi dengan benda-benda sekitar, siswa


dapat menjelaskan sumber bunyi dalam bentuk tulisan.

 Setelah bereksplorasi dengan benda-benda sekitar, siswa dapat


membandingkan bunyi yang dihasilkan oleh benda yang bergetar.

 Setelah berdiskusi siswa dapat menceritakan pengalamannya mengamalkan


nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari dengan benar.

D. MATERI PEMBELAJARAN

 Berbagai jenis benda yang menghasilkan bunyi seperti botol, sendok, tutup
panci, dan lain-lain (Segala macam bentuk bunyi berasal dari benda yang
bergetar dan mengakibatkan udaradi sekitarnya bergetar pula).

 Teks tentang Alat Musik Tradisional.

 Konsep harmoni dalam bermusik.

 Makna harmoni dalam kehidupan sehari-hari.

E. METODE PEMBELAJARAN
Metode : Permainan/simula

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a 10 menit
menurut agama dan keyakinan masing-masing.
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan
tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang
”Indahnya Kebersamaan”.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan
mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan
dan menyimpulkan.
Inti  Siswa membaca dan memahami informasi teks tentang Alat 150
Musik Tradisional. (Mengamati) menit
 Berdasarkan pengetahuan yang didapat dari teks bacaan,
siswa diminta menyebutkan alat musik yang diketahuinya
serta cara memainkan alat tersebut. (Mengkomunikasikan)
 Siswa bereksplorasi dengan berbagai sumber bunyi dari
benda-benda di sekitar. Hasil eksplorasi dituliskan pada tabel
pada buku siswa. (Mengekplorasi)
 Guru menyiapkan benda-benda yang dibunyikan dengan
cara:
- Ditiup: peluit
- Digesek: sisir
- Dipetik: karet
- Ditekan: mainan anak
 Siswa mengamati tabel dan mengambil kesimpulan dari
kegiatan yang dilakukan. (Mengamati)
 Guru membantu siswa untuk menemukan kesimpulan yang
sesuai harapan dengan memberikan pertanyaan-pertanyaan
seperti: (Mengkomunikasikan)
- Apakah semua benda yang kalian amati memiliki bunyi?
- Dengan cara apakah benda itu dapat berbunyi?
 Apa yang kalian rasakan pada kulit kalian saat kalian
membuat benda itu berbunyi?
 si, diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil 15 menit


belajar selama sehari
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk
mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran yang
telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran)

G. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Pedoman Guru Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2013).
 Buku Siswa Tema : Indahnya Kebersamaan Kelas 4 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2013).
 Berbagai jenis benda yang menghasilkan bunyi seperti botol, sendok, tutup
panci, dan lain-lain.
 Segala macam bentuk bunyi berasal dari benda yang bergetar dan
mengakibatkan udara di sekitarnya bergetar pula.

H. PENILAIAN
1. Daftar periksa eksplorasi benda yang menghasilkan bunyi. (IPA)
Keterangan
Kriteria Penilaian
Sudah Belum
Aku sudah dapat menyebutkan 5 benda yang menghasilkan
bunyi.
Aku sudah dapat menyebutkan cara menghasilkan bunyi
dari 5 benda yang diminta.
Aku dapat menuliskan kesimpulan dari hasil percobaan.

2. Daftar periksa cerita pengamalan nilai-nilai Pancasila. (IPS dan PPKn)


Keterangan
Kriteria Penilaian
Sudah Belum
Isi cerita sesuai dengan tema.
Isi cerita dihubungkan dengan pengamalan nilai-nilai
Pancasila.

3. Rubrik Diskusi
Kriteria Bagus Sekali Cukup Berlatih lagi
Mendengarkan Selalu mendengarkan Mendengarkan Masih perlu
teman yang sedang teman yang diingatkan untuk
berbicara. berbicara namun Mendengarkan
sesekali masih teman yang
(3)
perlu diingatkan. sedang berbicara.
(2)  (1) 
Komunikasi Merespons dan Merespons Membutuhkan
nonverbal menerapkan dengan tepat bantuan dalam
(kontak mata, komunikasi nonverbal
terhadap memahami bentuk
bahasa tubuh, dengan tepat. komunikasi komunikasi
postur, nonverbal yang nonverbal
(3) 
ekspresi wajah, ditunjukkan yang ditunjukkan
teman. teman.
suara)
(2) (1)
Partisipasi Isi pembicaraan Berbicara dan Jarang berbicara
(menyampaikan menginspirasi teman. menerangkan selama proses
ide, perasaan, Selalu mendukung secara rinci, diskusi
pikiran) dan memimpin lainnya Merespons berlangsung.\
saat diskusi. sesuai dengan (1) 
(3) topik.
(2)
Keruntutan Menyampaikan Menyampaikan Masih perlu
berbicara pendapatnya secara pendapatnya berlatih
runtut dari awal secara runtut, untuk berbicara
hingga akhir. tetapi belum secara runtut.
(3) konsisten. (1)
(2) 

Catatan : Centang () pada bagian yang memenuhi kriteria.


Penilaian : total nilai x 10
12

Contoh : 2+3+1+2 x 10 = 8 x 10= 6,7


12 12
4. Penilaian sikap (toleransi, tekun, dan teliti).

Jakarta, ............................ 2017


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru kelas IV

(.........................................} { .........................................}
NIP. NIP.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SDN
Kelas/Semester : IV/2 (dua)
Tema : 1. Indahnya Kebersamaan
Subtema : 1. Keberagaman Budaya Bangsa
Pembelajaran ke :5
Alokasi Waktu : 5 x 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima, menjalankan dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.


2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya
berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan
tempat bermain.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Matematika
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.8. Menjelaskan segi banyak 3.8.1 Menyebutkan contoh contoh segi
beraturan dan segi banyak tidak banyak di sekitar.
beraturan. 3.8.2 Menyebutkan contoh segi banyak
beraturan dan segi banyak tidak beraturan
dilingkungan.
3.8.3 Menjelaskan segi banyak beraturan
dan segi banyak tidak beraturan.
4.8. Mengidentifikasi segi banyak 4.8.1 Menuliskan segi banyak dalam
beraturan dan segi banyak tidak bentuk diagram frayer (contoh, bukan
beraturan. contoh, ciri-ciri dan definisi).

4.8.2 Menunjukkan perbedaan segi banyak


beraturan dan tidak beraturan.

4.8.3 Menyajikan segi banyak beraturan


dan tak beraturan dalam diagram frayer.

SBDP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian
Kompetensi
3.3 Memahami dasar-dasar 3.3.1 Mengidentifikasi dasar dasar
gerak tari daerah. gerakan tari
Bungong Jeumpa.

3.3.2 Menjelaskan dasar-dasar


gerak tari Bungong Jeumpa dalam
posisi duduk
4.3 Meragakan dasar-dasar 4.3.1 Siswa mempraktikkan gerak
gerak tari daerah. dasar tari Bungong
Jeumpa dengan hitungan dari guru.

4.3.2 Mempraktikkan dasardasar


gerak tari Bungong
Jeumpa dalam posisi duduk.

IPS
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.2 Memahami keragaman sosial, 3.2.1 Mengidentifikasi keragaman


ekonomi, budaya, budaya, etnis,dan agama dari
etnis dan agama di provinsi temanteman di kelas sebagai identitas
setempat sebagai identitas bangsa Indonesia
bangsa Indonesia.
3.2.2 Menjelaskan keragaman sosial dan
budaya provinsi
setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan.
4.2 Menceritakan keragaman sosial, 4.2.2 Menyajikan keragaman sosial dan
ekonomi, budaya, budaya provinsi
etnis dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa
setempat sebagai identitas Indonesia secara
bangsa Indonesia. tertulis dan lisan.
4.2.1 Mengomunikasikan secara lisan
dan tulisan keragaman budaya, etnis,dan
agama dari temanteman
di kelas sebagai identitas bangsa
Indonesia.

C. Tujuan Pembelajaran
 Dengan membaca teks tentang suku Minang, siswa mampu menjelaskan
keragaman sosial dan budaya provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan secara terperinci.
 Dengan membaca teks tentang suku Minang, siswa mampu menyajikan
keragaman sosial dan budaya provinsi setempat sebagai identitas bangsa
Indonesia secara tertulis dan lisan secara terperinci.
 Dengan mengamati gambar dan langkah-langkah serta peragaan dari
guru, siswa mampu menjelaskan dasar-dasar gerak tari Bungong Jeumpa
dalam posisi duduk dengan benar.
 Setelah berdiskusi tentang bangun segi banyak pada tangram, siswa
mampu menjelaskan perbedaan segi banyak beraturan dan segi banyak
tidak beraturan dengan benar.

D. Materi Pembelajaran.

1. Segi banyak beraturan dan tidak beraturan


2. Dasar –dasar tarian daerah
3. Keragaman sosial,ekonomi,budaya,etnis dan agama di indonesia

E. Metode Pembelajaran
Metode Pembelajaran : Tanya jawab, diskusi,
Pendekatan Pembelajaran : Demosntrasi

A. Langkah-langkah Pembelajaran
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
1. Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar dan 30 menit
Pendahul mengecek kehadiran siswa.
uan 2. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah seorang
siswa. (Untuk menyegarkan suasana, guru dapat
menanyakan tanggal hari ini. Misalnya tanggal 17, Maka
mintalah siswa dengan nomor absen 17 untuk memimpin
doa).
3. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab pentingnya
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
mengawali setiap kegiatan dengan doa. Selain berdoa,
guru dapat memberikan penguatan tentang sikap syukur.
4. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya. Guru memberikan
penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat
kebangsaan.
5. Mintalah siswa untuk memeriksa kerapian diri dan
kebersihan kelas. Lakukan operasi semut jika kelas masih
kurang rapi.
6. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang tujuan,
manfaat dan aktivitas pembelajaran yang akan dilakukan.
7. Siswa menyimak penjelasan guru tentang pentingnya
sikap syukur, kerja sama, dan peduli yang akan
dikembangkan dalam pembelajaran.
8. Pembiasaan membaca nyaring 15 menit (Catatan : akan
lebih baik jika Guru membacakan buku cerita rakyat, atau
buku lain yang sesuai dengan materi).
a. Sebelum membacakan buku, guru menjelaskan
tujuan kegiatan literasi dan mengajak siswa
mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan berikut:
- apa yang tergambar pada sampul buku?
- apa judul buku?
- kira-kira buku ini menceritakan apa?
- pernahkah kamu membaca judul seperti itu?
- apa saja yang kamu ingin ketahui dari buku ini?
b. Pada saat membaca, guru menunjukkan ekspresi
dan intonasi yang sesuai. Siswa menyimak dengan
seksama.
c. Setelah guru membacakan buku, siswa diminta
membuat peta cerita/mind map.
9. Menyegarkan suasana kembali dengan menyanyikan
Lagu Ampar-ampar Pisang, atau lagu daerah setempat.
Berikan penguatan bahwa negara kita kaya akan lagu
daerah.
Kegiatan  Siswa membaca informasi yang ada dibuku siswa. 165 menit
inti  Siswa membaca teks tentang Suku Minang dalam hati
(membaca senyap).
 Guru menjelaskan keadaan sekitar mereka, baik
keragaman sosial, ekonomi, budaya, etnis, dan agama.
 Perwakilan siswa mengomunikasikan hasil diskusi di
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
depan kelas
 Guru bersama siswa melakukan konfoirmasi tentang
materi yang telah di diskusikan
 Siswa bersama kelompok membaca teks bacaan tentang
keanekaragaman suku yang terdapat di buku siswa
 Siswa bersama kelompok mendiskusikan tentang suku
bangsa yang terdapat di Indonesia
 Siswa bersama kelompok menyajikan hasil diskusi tentang
suku dalam bentuk tabel
 Perwakilan kelompok mengomunikasikan hasil diskusi di
depan kelas
 Guru bersama siswa melakukan konfoirmasi tentang
materi yang telah di diskusikan
 Siswa bersama kelompok melakukan permainan yang
terdapat di buku siswa

Penutup 1. Siswa bersama guru melakukan refleksi atas pembelajaran 15 Menit


yang telah berlangsung ;
 Apa saja yang telah dipahami siswa?
 Apa yang belum dipahami siswa?
 Bagaimana perasaan selama pembelajaran?.
2. Siswa bersama guru menyimpulkan hasil pembelajaran.
3. Siswa menyimak penjelasan guru tentang aktivitas
pembelajaran pada pertemuan selanjutnya. Termasuk
menyampaikan kegiatan bersama orangtua, yaitu : meminta
orangtua untuk menceritakan pengalaman menghargai
perbedaan di lingkungan sekitar rumah dan menceritakan
hasilnya kepada guru.
4. Siswa menyimak cerita motivasi tentang pentingnya sikap
syukur, kerja sama, dan peduli.
5. Kelas ditutup dengan doa bersama dipimpin salah seorang
siswa.

B. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar


 Media Pembelajaran
 Tangram
 Lagu Bungong Jeumpa
 Sumber Belajar
Buku Guru dan Buku Siswa Kelas IV, Tema 1: Indahnya kebersamaan
Subtema 1: Keberagaman budaya bangsa. Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013 (Revisi 2016). Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan RI

C. Penilaian

1. Sikap

Format Penilaian Sikap (Jurnal)

No. Tanggal Nama Siswa Catatan Butir Sikap Tindak Lanjut


Perilaku
1.

2.

3.

4.

5.

2. Pengetahuan

Muatan Indikator Teknik Bentuk


Penilaian Instrumen
Matematika  Menyebutkan contoh segi Tes tertulis Soal uraian
banyak beraturan dan segi
banyak tidak beraturan
dilingkungan.

 Menjelaskan segi banyak


beraturan dan segi banyak
tidak beraturan
SBdP  Menjelaskan dasar-dasar Tes tertulis demonstrasi
gerak tari Bungong Jeumpa
dalam posisi duduk

 Mempraktikkan dasardasar
gerak tari Bungong
Jeumpa
IPS  Menjelaskan keragaman Tes tertulis Soal uraian
sosial dan budaya provinsi
setempat sebagai identitas
bangsa Indonesia secara
tertulis dan lisan.
 Menyajikan keragaman
sosial dan budaya provinsi
setempat sebagai identitas
bangsa Indonesia secara
tertulis dan lisan.

3. Keterampilan
Gerakan Tari Bungong Jeumpa dalam Posisi Duduk
Tangan kanan di bahu dan tangan kiri di paha. Ditepuk dua kali secara
bersamaan. Lakukan secara bergantian kanan dan kiri.
Hitungan 4 x 8

 Tangan kanan berdiri dan tangan kiri memegang siku. Tangan kiri berdiri
dan tangan kanan memegang siku. Kemudian tepuk 2X. Dilakukan bergantian.
Hitungan 2 x 8
 Kedua tangan tepuk lurus ke depan. Tepuk ke tengah. Tepuk ke atas.
Tepuk
ke tengah. Ketika tepuk atas badan diangkat
Hitungan 4 x 8

 Kedua tangan memegang lantai lantai. serong ke kanan dan ke kiri. Ditarik
ke atas tangan lurus serong ke kanan dan ke kiri. Bergantian.
Hitungan 2 x 8.

 Guru menilai proses pembelajaran menari dengan menggunakan


Catatan

Jakarta, ............................ 2017


Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru kelas IV
(.........................................} { .........................................}
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai