Anda di halaman 1dari 4

Pemeriksaan USG – Ketentuan Umum

Instalasi Radiologi
Di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta

No. Dokumen No. Revisi Halaman


03.0062.320.1.26 2 1/4
RSUP Dr. SARDJITO
Diperiksa Oleh :
Disusun Oleh :
Direktur Medik dan
Instalasi Radiologi Keperawatan
Standar
Ditetapkan
Prosedur Tanggal Terbit
Direktur Utama
Operasio 11 Januari 2019
nal

Dr. dr. Darwito, SH, Sp. B (K). Onk


NIP. 196002031988031003

Pengertian Adalah pemeriksaan imejing diagnostik menggunakan peralatan


dengan teknologi Ultrasound pada kelainan-kelainan organ-
organ upper abdomen, lower abdomen, small part,
muskuloskeletal, dan vaskuler.
Mengetahui echostruktur organ-organ :

1. Upper abdomen : hepar, lien, vesica felea, limfonodi


paraaorta, pankreas, kedua ren
Tujuan 2. Lower abdomen : kedua ren, vesica urinaria, organ
ginekologi interna, prostat

3. Small part : tiroid/mammae/testis

4. Muskuloskeletal

5. Vaskuler
Kebijakan Pemeriksaan USG dilakukan sesuai dengan Standar Pelayanan
Radiologi Diagnostik di Sarana Pelayanan Kesehatan
Referensi Standar Pelayanan Radiologi PDSRI 2011

1
Pemeriksaan USG – Ketentuan Umum
Instalasi Radiologi
Di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta

No. Dokumen No. Revisi Halaman


03.0062.320.1.26 2 2/4
RSUP Dr. SARDJITO
Prosedur  Untuk pemeriksaan USG sistema Hepatobillier : Pasien
dipuasakan minimal 6 jam sebelum pemeriksaan dimulai.
 Untuk pemeriksaan USG sistema Uropoetika dan Urogenital :
Vesika Urinaria diupayakan terisi penuh, dan sistema usus bersih
dari faecal material.
 Untuk pasien biasa (non emergensi), sehari sebelum
pemeriksaan USG pasien puasa lemak. Untuk pasien emergensi
tidak perlu perisapan khusus.
 Jam 20.00 ( 8 malam) setelah makan malam terakhir, aktifitas
bicara dan merokok dikurangi
 Pasien pantang makan ( masih boleh minum air putih
maksimal 100 ml atau ½ gelas sampai dengan jam 04.00.
 Jam 08.00 pagi, datang di Instalasi radiologi (masih dalam
keadaan belum makan dan minum), disertai teman / keluarga
sebagai pengantar untuk menjalani pemeriksaan.
 Untuk pasien-pasien USG pelvis, perlu window VU, sehingga
minimal 30 menit sebelumnya pasien minum air puith minimal
200 ml
 Makan dan minum dapat dilakukan seperti biasa setelah
pemeriksaan dinyatakan selesai.

2
Pemeriksaan USG – Ketentuan Umum
Instalasi Radiologi
Di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta

No. Dokumen No. Revisi Halaman


03.0062.320.1.26 2 3/4
RSUP Dr. SARDJITO

 Untuk pemeriksaan USG Payudara, dan Tiroid : Tidak


memerlukan persiapan khusus.
 Untuk pemeriksaan USG kepala (SNC) : karena pasien adalah
bayi atau anak-anak, maka dilakukan pemeriksaa dalam keadan
tidur dengan pemberian obat-obatan hipnotika
 Untuk pemriksaan USG Testis : pasien anak-anak diperlukan
pemberian obat-obatan hipnotika (obat tidur).
Tatalaksana teknis pemeriksaan secara umum
 Dilakukan manufer gerakan transduser pada permukaan kulit.
Permukaan transduser diupayakan selalu menempel pada
permukaan kulit.
 Jumlah citra “image” yang diambil sesuai dengan kebutuhan
diagnosa.
 Selesai pemeriksaan, permukaan kulit pasien dibersihkan.

Formulir

Dokumen Terkait Surat Permintaan Pemeriksaan Rontgen

Unit Terkait IRJ,INSKA, IRNA, ICM, IRD

3
Pemeriksaan USG – Ketentuan Umum
Instalasi Radiologi
Di RSUP Dr. Sardjito Yogyakarta

No. Dokumen No. Revisi Halaman


03.0062.320.1.26 2 4/4
RSUP Dr. SARDJITO

Catatan Revisi No. Isi Perubahan Tanggal Revisi


1. Revisi Tanggal 7 Januari 2016
2. Revisi Tanggal 11 Januari 2019

Anda mungkin juga menyukai