Anda di halaman 1dari 6

SMKN PURWASARI

ULANGAN TENGAH SEMESTER


Mata pelajaran : PEB
Semester/Kelas : XI / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

1. Apa pengetian dari ENTERPREUNEURSHIP ?


2. Apa pengertian modal usaha?
3. Apa yang dimaksud dengan pajak?
4. Jelaskan fungsi pajak yang anda ketahui?
5. Sebutkan Asas –asas pajak ?minimal 2 jelaskan?
6. Jelaskan jenis pajak yang diketahui?
7. jelaskan asas Equality?
8. Jelaskan sumber daya manusia makro ?
9. Sebutkan sumber permodalan ? anda ketahui!
10. Jelaskan pajak langsung?
SMKN PURWASARI
ULANGAN TENGAH SEMESTER
Mata pelajaran : PAP
Semester/Kelas : XI / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

1. Jelaskan perbedaan pengertian administrasi dalam arti luas dan arti sempit!
2. Sebutkan ciri-ciri dari administrasi perkantoran!
3. Sebutkan apa saja fungsi kerja perkantoran? Jelaskan secara singkat!
4. Jelaskan apa saja karakteristik administrasi perkantoran!
5. Salah satu karakteristik administrasi perkantoran adalah bersifat pelayan.
Jelaskan apa maksudnya dan berikan contohnya!
6. Jelaskan mengenai 3 azas manajemen dengan bahasamu sendiri!
7. Salah satu kelebihan azas sentralisasi adalah dapat mencegah duplikasi fungsi.
Jelaskan maksud dari mencegah duplikasi fungsi!
8. Surat adalah salah satu hasil jasa atau produk pekerjaan kantor. Surat merupakan
media komunikasi yang disampaikan kepada pihak lain. Sebutkan apa saja
kegunaan surat!
9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan arsip !
10. Organisasi mempunyai 3 bentuk. Apa saja bentuk organisasi itu dan sebutkan
ciri-ciri dari masing-masing bentuk organisasi!
SMKN PURWASARI
ULANGAN TENGAH SEMESTER
Mata pelajaran : adm. pajak
Semester/Kelas : XI / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

1. jelaskan pengertian pajak menurut UU No. 28 tahun 2007?


2. perbedaan pajak dengan retribusi!
3. fungsi pajak dan contohnya!
4. sebutkan jenis-jenis pajak berserta contohnya!
5. sistem pemungutan pajak!
6. apa asa pemungutan pajak!
7. sebutkan macam-macam tarif pajak dan beri contohnya masing-
masing!
8.macam-macam wajib pajak!
9. kewajiban wajib pajak!
10. hak-hak wajib pajak!
SMKN PURWASARI
ULANGAN TENGAH SEMESTER
Mata pelajaran : Adm umum
Semester/Kelas : X / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

1. Apa yang dimaksud dengan pelatihan?

2. Apa manfaat pelatihan?

3. Jelaskan Jenis Pelatihan?

4. Jelaskan prinsip-prinsip pelatihan?

5. Komponen pelatihan dan pengembangan adalah?

6. Jelaskan tujuan pelatihan?

7. Jelaskan pengertian mutasi?

8. Jelaskan cara mutasi?

9. Jelaskan faktor faktor pelatihan?

10. Menurut intruksi presiden no 5 tahun 1974 jelaskan?


SMKN PURWASARI
ULANGAN TENGAH SEMESTER
Mata pelajaran : SPREADSHEET
Semester/Kelas : X / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

1. Suatu daerah pada worksheet yang berbentuk segi empat dan merupakan tempat
kumpulan beberapa sel disebut ….

2. Tombol manajemen berkas dokumen pada Microsof Office Excel berbentuk bulat
dengan logo Office di tengahnya disebut .…

3. Salah satu cara menyimpan wordbook pada excel adalah dengan menggunakan ….

4. Tuliskan bagaimana cara penulisan alamat sel, yaitu .…

5. Ikon “save”, “redo”, dan “undo” merupakan bagian menu dari ….

6. Untuk mengubah satuan ukuran huruf di dalam Excel, digunakan perintah ….

7. Ikon “Undo” berfungsi ….

8. Ctrl+P adalah shortcut key untuk memunculkan kotak dialog ….

9. Fungsi dalam Excel yang digunakan menghitung rata-rata dari sekelompok nilai ….

10. Untuk memindahkan atau menyalin worksheet, menu yang harus dipilih setelah
klik kanan pada tab sheet adalah ….
SMKN PURWASARI
ULANGAN TENGAH SEMESTER
Mata pelajaran : Pengantar Dasar Keuangan
Semester/Kelas : X / GENAP
Tanggal :
Guru : Suwardoyo.S.pd

Joni Bingung mendirikan perusahaan perorangan (sole proprietorship) dengan


nama Taxi
Bingung. Berikut ringkasan transaksi selama bulan januari tahun berjalan.

1. Joni Bingung menyetorkan uang pribadinya ke perusahaan dalam bentuk


rekening Koran atas nama Taxi Bingung sebesar Rp 20.000.000,-.
2. Membeli tanah secara tunai sebesar Rp 15.000.000,-.
3. Joni Bingung membeli perlengkapan ke toko AKI sebesar Rp 1.700.000,- secara
kredit
4. Dibayarkan kepada kreditor atas hutangnya sebesar Rp 800.000,-.
5. Taxi Bingung memperoleh pendapatan dari penumpang secara tunai sebesar Rp
9.000.000,-
6. Membayar berbagai beban yang terjadi dalam operasi normal perusahaan,
seperti:
- Beban Upah Rp 2.250.000,-.
- Beban Sewa Rp 1.700.000,-.
- Beban Prasarana (listrik) Rp 300.000,-.
- Beban Rupa-rupa Rp 150.000,-.
7. Perlengkapan yang masih ada sampai akhir bulan januari sebesar Rp 500.000,-.
8.Joni Bingung mengambil uang perusahaan untuk kepentingan pribadi sebesar
Rp 2.000.000,-.

1. Buatlah setiap transaksi dan saldo sesudah masing masing transaksi.

AKTIVA K EWAJIABAN MODAL PEMILIK


KETERANGAN
KAS + PERLENGKAPAN + TANAH | HUTANG USAHA | MODAL TAXI |

Anda mungkin juga menyukai