Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN KLINIS

No. Dokumen :
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit :
Halaman :1/2
PUSKESMAS
TAANJUNG PAKU Khairun Nikmah,H.SKM,MKes
NIP. 19780607 200501 2 009

1. Pengertian Pelayananklinisadalah proses


pemberianasuhankepadapasiensesuaidenganmasalahkesehatan yang
dihadapipasien
2. Tujuan Agar pelayanan Puskesmas dari pendaftaran sampai pasien pulang berjalan
lancar
3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas Tanjung paku Tentang Jenis Pelayanan Klinis
Puskesmas Tanjung paku.
2. SK Kepala Puskesmas tanjung paku…… Tentang Hak dan Kewajiban
Sasaran Program dan Pasien Puskesmas tanjung paku.
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan no. 269 tahun 2008 tentang Rekam medis
5. Alat dan Alat : alat tulis
bahan Bahan : rekam medis
1. Petugas menerima rekam medis dari petugas pendaftaran
6. Langkah – 2. Petugas memanggil masuk pasien ke ruang pemeriksaan
langkah 3. Petugas melakukan anamnesa kepada pasien
4. Petugas melakukan pemeriksaan fisik
5. Petugas mengidentifikasi masalah kesehatan yang dihadapi pasien
6. Petugas menentukan rencana tindakan yang akan dilakukan sesuai
dengan standar atau evidence base terbaru
7. Petugas menjelaskan mengenai rencana tindakan yang akan dilakukan
kepada pasien
8. Petugas memastikan bahwa pasien mengerti tentang penjelasan yang
diberikan petugas
9. Petugas melengkapi inform consent
10. Petugas melakukan tindakan kepada pasien sesuai dengan rencana
11. Petugas memperhatikan respon klien
12. Petugas mengevaluasi tindakan yang diberikan
13. Petugas mendokumentasikan kegiatan
7. Hal-hal yang 1. Nomorurutansesuaidenganantrian
perlu 2. Bilapasienterlewatinomorurutanmakaharusmelaporpadaperawatsehingg
diperhatikan aterlayani
Loket Pendaftaran, Poli umum, MTBS, PTM, Gizi, Paru, Lansia, KIA, Gigi, RB,
8. Unit Terkait
Laboratorium, Obat, Pelayanan 24 Jam
CATATAN MUTU
9. Dokumen
1. Rekam medis
terkait
2. Inform consent

10. Riwayat Perubahan Dokumen

1/2
Tgl.mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diterbitkan

1/2

Anda mungkin juga menyukai