Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PEKAUMAN
Jl. KS. Tubun No.1 Banjarmasin Telp (0511) 3272105

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PEKAUMAN


NOMOR : 01. /SK/1.2.6.1/ADM/PK/2019

TENTANG
UMPAN BALIK KELUHAN MASYARAKAT
DI PUSKESMAS PEKAUMAN

KEPALA PUSKESMAS PEKAUMAN,

Menimbang : a. bahwa berdasarkan fungsi


puskesmas sebagai penyelenggara pelayanan
kesehatan di tingkat kecamatan maka perlu
ditetapkan umpan balik keluhan masyarakat
b. bahwa untuk
melaksanakan maksud tersebut point a,
perlu ditetapkan Keputusan Kepala
Puskesmas;
Mengingat :
1. Undang – Undang Nomor 25 tahun 2009
tentang Pelayanan publik;
2. Undang-undang Undang-undang Nomor 36
Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2009
Nomor 144, Tambahan Lembaran Republik
Indonesia Nomor 5063).

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS PEKAUMAN
TENTANG UMPAN BALIK KELUHAN
KESATU : MASYARAKAT DI PUSKESMAS PEKAUMAN
Menentukan tata cara untuk memperoleh
keluhan masyarakat dapat dilakukan dengan
menyediakan media komunikasi untuk
menerima keluhan melalui SMS, whatsapp
wagas, sosial media, kotak saran, telepon
KEDUA : ataupun disampaikan secara langsung.
Tindak lanjut keluhan yang disampaikan
masyarakat dilakukan secara rasional sesuai
kemampuan puskesmas.
KETIGA :
Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal
ditetapkan apabila di kemudian hari ternyata
terdapat kekeliruan dalam penetapan surat
keputusan ini, akan ditinjau dan diadakan
perubahan seperlunya.

Ditetapkan di : Banjarmasin
Pada tanggal : 07 Maret 2019

KEPALA PUSKESMAS PEKAUMAN,

AFRI AMORRINTO

Anda mungkin juga menyukai