Anda di halaman 1dari 14

IDENTIFIKASI POLA SPEKTRAL

(Disusun untuk memenuhi persyaratan tugas mata kuliah Penginderaan Jauh II)

Disusun oleh:
Muhamad Hasim Asngari 21110115120032
Dyto Elang Narendrasastri 21110116140039
Panusunan Nauli Siregar 21110116130047
Mohammad Danang Abdurohman 21110116140071

DEPARTEMEN TEKNIK GEODESI


FAKULTAS TEKNIK - UNIVERSITAS DIPONEGORO
Jl. Prof. Sudarto SH, Tembalang Semarang Telp. (024) 76480785
e-mail: geodesi@ft.undip.ac.id
2019
I. Latar Belakang
Penginderaan jauh adalah ilmu, seni, dan teknik dalam mengidentifikasi,
mengklasifikasi, dan menjabarkan tentang suatu objek dimana mengandung
informasi fisik objek yang memungkinkan untuk dianalisis yang direkam dari sensor
satelit dimana tidak berhubungan langsung dengan objek. Berbicara mengenai
penginderaan jauh maka tidak akan pernah lepas dari yang namanya citra satelit.
Citra merupakan salah satu produk dari penginderaan jauh. Pada topik kali ini kita
akan membahas mengenai salah satu jenis satelit yang digunakan pada tugas
penulis. Satelit yang dimaksud pada tugas ini adalah satelit Landsat yang biasa
digunakan untuk mengidentifikasi tutupan lahan.
Landsat adalah program observasi Bumi sipil yang paling tua. Termasuk
kedalam satelit yang memiliki citra dengan kategori resolusi menengah. Pada tahun
1882, sensor Thematic Mapper (TM) menggantikan sensor MMS. Landsat TM
banyak digunakan untuk berbagai aplikasi seperti pemetaan tutupan lahan,
penggunaan lahan, tanah, geologi, dll. Landsat 7 sekarang masih aktif beroperasi
dengan membawa sensor ETM+ walaupun pada tahun 2003 satelit Landsat 7
mengalami kerusakan. Pada tugas kali ini penulis memakai citra satelit Landsat 7
dengan jumlah band adalah 7 dimana memanfaatkan nilai spektralnya untuk
mengidentifikasi obyek. Nilai spektral adalah nilai yang terbentuk dari pancaran
gelombang elektromagnetik yang memancar ke objek kemudian memantul kembali
sampai diterima sensor satelit.
II. Alat dan bahan
Laptop Asus seri A455F dengan RAM 4GB
Citra satelit Landsat daerah Demak berformat TIFF
Perangkat lunak QGIS 2.18.15
Microsoft Excel 2013
Microsoft Word 2013
III. Langkah-Langkah Pengidentifikasian Pola Spektral
1. Masuk ke pengakat lunak QGIS 2.18.15

Gambar 1 Tampilan awal QGIS 2.18.15

2. Masukkan data citra Demak berformat Tiff ke dalam perangkat QGIS 2.18.15.

Gambar 2 Menambahkan data citra Demat format Tiff kedalam QGIS 2.18.15
Gambar 3 Mencari Lokasi Data

Gambar 4 Tampilan Citra dengan RGB Band 1,2,3


Gambar 5 Tampilan Citra dengan RGB Band 4,3,2

3. Tampilkan Temporal/Spectral Profile dengan cara klik Plugins lalu download


temporal/spectral plugins

Gambar 6 Mengunduh Temporal/Spectral Grafik di Plugin


4. Mulai pilih titik yang ingin diketahui nilai band dan grafiknya. Bentukan yang akan
diamati adalah badan air, vegetasi, tanah, dan juga bangunan. Titik yang dipilih
adalah 10 titik per bentukan yang sudah dipilih. Berikut hanya satu contoh per tiap
bentukan.
Air

Gambar 7 Contoh Nilai Spektral Titik pada Air

Gambar 8 Grafik Nilai Spektral Air


Sawah

Gambar 9 Contoh Nilai Spektral pada Sawah (Vegetasi)

Gambar 10 Grafik Nilai Spektral pada Sawah (Vegetasi)


Pemukiman

Gambar 11 Contoh Nilai Spektral pada Pemukiman

Gambar 12 Grafik Nilai Spektral Pemukiman


Awan

Gambar 13 Contoh Nilai Spektral pada Awan

Gambar 14 Grafik Nilai Spektral Awan


Tabel 1 Nilai Spektral Air pada Setiap Band sebanyak 10 Titik

KLASIFIKASI AIR
NO
BAND 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 488 464 464 491 492 492 462 466 458 476
2 615 580 580 597 625 625 556 533 544 579
3 339 265 265 342 379 379 271 215 232 256
4 139 114 114 155 101 101 102 62 77 83
5 280 258 258 261 198 198 253 228 254 203
6 318 283 283 314 260 260 295 269 292 262
7 193 181 181 185 161 161 190 167 184 165

Gambar 15 Grafik Nilai Spektral Air Keseluruhan

Tabel 2 Nilai Spektral Rata-Rata Titik Air pada tiap Band

NILAI
BAND RERATA
TITIK
1 475,3
2 583,4
3 294,3
4 104,8
5 239,1
6 283,6
7 176,8
Tabel 3 Nilai Spektral Awan pada Setiap Band sebanyak 10 Titik

KLASIFIKASI AWAN
NO
BAND 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 901 909 894 970 783 759 1062 846 856 873
2 1239 1285 1249 1385 1016 1047 1480 1221 1219 1271
3 1518 1661 1775 1799 1224 1237 1865 1488 1468 1541
4 628 730 954 840 480 498 864 607 604 710
5 275 285 281 304 261 264 307 286 273 261
6 243 248 222 259 243 256 265 263 249 222
7 146 144 128 141 135 160 162 155 145 132

Gambar 16 Grafik Nilai Spektral Keseluruhan Awan di tiap Band

Tabel 4 Nilai Spektral Rata-Rata Awan pada Setiap Band

BAND
NILAI RERATA TITIK
1 885,3
2 1241,2
3 1435,1
4 691,5
5 279,7
6 247
7 144,8
Tabel 5 Nilai Spektral Sawah pada Setiap Band sebanyak 10 Titik

KLASIFIKASI SAWAH
NO
BAND 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 107 126 116 140 170 146 140 130 188 119
2 111 119 142 182 201 154 160 124 218 151
3 495 484 502 556 587 493 585 526 596 466
4 266 297 327 449 459 314 322 306 508 339
5 13020 11425 9642 8344 9110 11286 12743 11830 8750 10784
6 5091 4822 4432 3683 3821 4853 5163 5137 4146 4650
7 2061 2006 1835 1556 1595 2013 2142 2158 1820 1923

Gambar 17 Grafik Nilai Spektral Awan di tiap Band

Tabel 6 Nilai Spektral Rata-Rata Titik Sawah di tiap Band

NILAI
BAND RERATA
TITIK
1 138,2
2 156,2
3 529
4 358,7
5 10693,4
6 4579,8
7 1910,9
Tabel 7 Nilai Spektral Bangunan pada Setiap Band sebanyak 10 Titik

KLASIFIKASI BANGUNAN
NO
BAN
D 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
1 1533 1357 1660 1374 1352 960 893 921 926 823
2 1888 1694 2049 1663 1827 1146 1090 1227 1232 1073
3 2273 2398 2938 2331 2709 1403 1634 1807 1837 1660
4 3192 3402 3747 3870 3739 2793 3196 2561 2544 2419
5 7783 9098 8591 7495 6890 6637 7040 5652 5657 8686
6 8837 9297 7998 10346 7982 10436 10108 5969 5972 8595
7 6589 6353 5857 8018 4795 8126 7907 3423 3413 4958

Gambar 18 Grafik Nilai Spektral Bangunan di tiap Band

Tabel 8 Nilai Spektral Rata-Rata Titik Bangunan di tiap Band

NILAI
BAND RERATA
TITIK
1 1179,4
2 1488,4
3 2096
4 3148
5 7352,4
6 8553,7
7 5944,9
IV. Kesimpulan
1. Nilai spektral air paling besar dari 10 titik uji selalu berada di baris nilai Band
2 dan nilai spektral paling kecil selalu berada di baris nilai Band 4.
2. Nilai spektral air pada semua band citra berada di rentang rerata nilai 104,8-
583,4.
3. Nilai spektral awan paling besar dari 10 titik uji selalu berada di Band 3 dan
nilai spektral paling kecil selalu berada di Band 7.
4. Nilai spektral awan pada semua band citra berada di rentang rerata 144,8-
1435,1.
5. Nilai spektral sawah (vegetasi) paling besar dari 10 titik uji selalu berada di
band 5 dan yang paling kecil cenderung pada Band 1. Beberapa kali paling
kecil di Band 2.
6. Nilai spektral sawah pada semua band citra berada di rentang rerata 138,2-
10693,4.
7. Nilai spektral bangunan paling besar dari 10 titik uji cenderung pada Band 6
dan yang paling kecil selalu pada Band 1.
8. Nilai spektral bangunan pada semua band citra berada di rentang rerata 1179,4-
8553,7.

Anda mungkin juga menyukai