Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMK NEGERI 1 SINDANGBARANG
Jalan.Ciujung, KpSinarasih,DesaJayagiri, Kecamatan, Sindangbarang, Cianjur, 43272

SOAL UJIAN KENAIKAN KELAS


MATA PELAJARAN PEKERJAAN TEKNIK DASAR OTOMOTIF (PTDO)
KELAS /X/TKR
TAHUN PELAJARA 2018/2019

I. Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan benar

1. Tulislah 20 kunci hand tooll (manual) ....?

2. Apa maksud dari "power tool" ....? jelaskan!

3. Untuk apa kita sebagai kls x TKR harus mempelajari pelajaran PTDO.....? Jelaskan!

4. Gambarlah 5 Tang dan pungsinya.....?

5. Apa yang anda ketahui tentang THICKNESS GAUGE.......? jelaskan

6. Sebutkan 5 palu dan pungsinya ........ ?

7. Apa pungsi dari sikat baja........? jelaskan!

8. Apa maksud dari tang kombinasi......? jelaskan!

9. Jelaskan apa gunanya batang perpanjangan sock......? Jelaskan!

10.Coba anda jelaskanApa gunanya soket segi enam ......?

11. Apa yang anda ketahui tentang komponen-komponen yang ada di” power tool’’? Jelaskan!

12. Sebutkan faktor - faktor yang terkait dengan penggunaan sikring....?

13. Seperti apakah cara penggunaan siku-siku.....jelaskan?

14. Gambarlah bentuk kunci 10-14 T dan pungsinya....?

15. Gambarlah bentuk kunci 10-14 ring pas dan pungsinya....?

Anda mungkin juga menyukai