Anda di halaman 1dari 1

RUJUKAN DALAM PELAYANAN GIZI

No.Dokumen : / SOP/PKM-MD/1/2016
SOP No. Revisi :
TanggalTerbit : 4 Januari 2016
Halaman : 1/1
PUSKESMAS
dr.Hj.ANDI SILVIANI
MATTIRO DECENG NIP. 19781027 200801 2 021

1. Pengertian Penyerahan tanggung jawab dari satu pelayanan kesehatan kepelayanan


kesehatan lain.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pasien tertangani dengan baik
dan pasien dapat melanjutkan perawatan dengan baik.
3. Kebijakan KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MATTIRO DECENG
No. /SK/PKM-MD/1/2016
Tentang bengkel gizi
4. Referensi 1. Kementrian kesehatan republik Indonesia. Pedoman proses Asuahan gizi
terstandar (PAGT). Jakarta 2014
2. Kementrian kesehatan republik Indonesia. Peraturan menteri kesehatan RI
Nomor 75 tahun 2013 tentang angka kecukupan gizi yang dianjurkan bagi
bangsa indonesia 2014
5. Prosedur 1. Pasien gizi buruk datang ke puskesmas mattiro deceng
2. Pasien mendaftar diloket
3. Menimbang berat badang, mengukur tinggi badang dan menentukan status
gizi
4. Diperiksa oleh dokter
5. Pasien gizi buruk dirujuk ke RSU Lasinrang poli anak
6. Bagan alir
Pasien gizi buruk Mendaftar diloket

Ukur BB, TB dan


Poli Umum Diperiksa oleh
menentukan status gizi
dokter

Rujukan ke RSU
poli anak

7. Unit terkait Ruang klinik gizi, KIA

Anda mungkin juga menyukai