Anda di halaman 1dari 3

Hak Asasi Manusia atau HAM adalah berbeda dengan apa yang disebut hak warga negara meski

keduanya adalah sama-sama menyangkut hak yang melekat pada diri seseorang. Adapun rincian
perbedaan keduanya ada pada bagian berikut.

» Pembahasan

Berikut ini adalah perbedaan antara hak asasi manusia dengan hak warga negara:

Hak asasi manusia atau HAM adalah hak yang melekat terkait kodrat manusia sebagai makhluk tuhan.
Adapun gak warga negara adalah hak yang melekat pada diri seseorang terkait statusnya sebagai warga
suatu negara sesuai dengan aturan yang berlaku di negara tersebut.

Hak Asasi Manusia berlaku di mana saja dengan ketentuan yang sama, tidak boleh dikurangi atau
dihilangkan. Adapun hak sebagai warga negara berbeda-beda antara negara yang satu dengan negara
lainnya sebab didasarkan pada aturan yang berlaku.

Hak Asasi Manusia adalah hak yang ranahnya lebih cenderung ke diri pribadi seseorang. Adapun hak
sebagai warga negara lebih condong ke arah kelompok warga negara.

Hak Asasi Manusia (HAM) : Merupakan hak paling hakiki yang dimiliki setiap individu sebagai manusia
dan bersifat melekat semenjak orang tersebut lahir.

Hak warga negara (HWN): Merupakan hak yang dimiliki setiap warga negara yang mana hak tersebut di
atur secara langsung maupun tidak langsung oleh negara yang bersangkutan. Individu / masyarakat
setiap negara bisa saja memiliki hak yang berbeda antara yang satu dengan yang lainnya.

Untuk perbedaan lebih lanjut berikut penjelasannya

HAM bersifat melekat dan di miliki setiap orang di seluruh dunia tanpa ada batasan, sedangkan HWN di
miliki setiap warga negara dengan batasan dan aturan dari negara.

HAM lebih ke arah pribadi, sedangkan HWN lebih ke arah kelompok warga negara

HAM sama setiap manusia yang ada di bumi, sedangkan HWN berbeda antara satu negara dengan
negara lainnya.
mekanisme pelaksanaan Hak dan Kewajiban di Indonesia ialah suatu sistem yang diciptakan oleh negara
guna melindungi hak-hak warga negara dari pelanggaran hak asasi karena tidak terlaksanakannya
kewajiban warga negara.

Mekanisme pelaksanaan Hak dan Kewajiban di Indonesia sendiri sudah tergolong baik, hal ini
terbukti Banyaknya lembaga yang melindungan Hak masyarakatnya seperti Komnas HAM, Komnas
Perempuan, Komnas anak, dsb, serta terbukti banyaknya aturan yang memaksa masyarakatnya untuk
melaksanakan Kewajiban Asasi Manusia, salah satunya yang tertuang dalam Pasal 28 J UUD 1945 yang
berbunyi “Setiap orang wajib menghormati hak asasi manusia orang lain dalam tertib kehidupan
bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.”.

Brainly.co.id

Apa pertanyaanmu?

Sekolah Menengah Pertama Ppkn 5 poin

Jelaskan hubungan antara pemenuhan hak dan kewajiban antara warga negara pemerintahan dan
peraturan undang-undang dalam mengembangkan kehidupan berbangsa dan bernegara

Tanyakan detil pertanyaan Ikuti tidak puas? sampaikan! dari Tasiaa39pcxx47 04.08.2018

Jawabanmu

JohanIrawanto

JohanIrawanto Ambisius

hak ialah sesuatu yang di miliki manusia sejak dalam kandungan ,hak ini banyak banget , dalam uud 1945
sudah di jelaskan kalau hak warganegara itu apa saja , Nah hubunganya ialah seseorang yang ingin
mendapatkan hak nya sebagai warga negara itu harus menjalan kan kewajibanya dulu sebagai warga
negara , contohnya menjalankan kewajiban negara adalah dengan membayar pajak, hak yang kita dpt
dari pemerintah adalah pelayanan pendidikan, subsidi bbm dan lainya , hal tersebutlah yang dapat
mengembangkan kehidupan berbangsa dan benegara kita

Pemerintah merupakan pihak yang bertanggung jawab dalam penyclenggaraan kchidupan pemerintahan
termasuk mengatur kehidupan sosial warga negaranya. Warga negara berhak melakukan tindakan
scbagai bagian dari pemenuhan kebutuhan sehari hari. Agar warga negara mendapatkan kehidupan
sosial yang baik

sebagaimana statusnya sebagai warga negara, pemerintah berkewajiban memenuhi hak warga negara.
Pemenuhan hak warga ncgara dapat dicantumkan dalam peraturan perundang- undangan. Pencantuman
hak warga negara dalam peraturan perundang-undangan dapat mem- perkuat hak dan kewajiban antara
warga negara dengan pemerintals

Anda mungkin juga menyukai