Anda di halaman 1dari 10

ULASAN GEMPA DAN TSUNAMI KOTA PALU DAN KABUPATEN DONGGALA

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Tugas Mata Kuliah Mitigasi Bencana

Dosen Pengampu :

Ir Yakub Malik M.Pd

Hendro Murtianto S.Pd , M.Sc

Dibuat Oleh

Akhmad E Firlli Dimyati 1603800

DEPARTEMEN PENDIDIKAN GEOGRAFI

FAKULTAS PENDIDIKAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

BANDUNG

2018
A. KRONOLOGIS GEMPA masyarakat melalui media. Dengan
DAN TSUNAMI WILAYAH
memperhatikan lokasi episenter dan
PALU DAN DONGGALA
kedalaman hiposenter, gempabumi
Pada tanggal 28 September 2018 yang terjadi merupakan jenis
Pukul 17.02 WIB BMKG gempabumi dangkal akibat aktifitas
mengeluarkan informasi bahwa telah sesar Palu Koro.
terjadi Gempa di wilayah minahassa
peninsula Sulawesi Tengah pada
koordinat 0.18 LS dan 119.85 BT
dengan magnitudo sebesar 7,7 SR ,
episentrum gempa terjadi pada
kedalaman 10Km. BMKG
menyatakan bahwa gempa yang
terjadi berpotensi terjadinya Tsunami.
.Menurut hasil pemodelan tsunami
BMKG, gempa bumi yang berpotensi
menimbulkan tsunami dengan level
tertinggi SIAGA di Donggala Barat
dengan estimasi ketinggian
gelombang tsunami 0,58 m dan Gambar 1. Episentrum Gempa

estimasi waktu tiba 17.22.43 WIB Hasil analisis mekanisme sumber

sehingga BMKG mengeluarkan menunjukkan bahwa gempa ini,

Peringatan Dini Tsunami (PDT). dibangkitkan oleh deformasi dengan

Dari hasil monitoring BMKG hingga mekanisme pergerakan dari struktur

Pukul 18.21 WIB, telah terjadi 7 sesar mendatar (BMKG).

gempabumi susulan yang tercatat, Pada Gambar 2 adalah grafik

dengan magnitude masing-masing ketinggian pasang surut air laut di

M6,3; M6,2; M6,2; M4,7; M5,6; stasiun pengamatan Mamuju, dapat

M5,0; dan M6,1. BMKG terus terlihat pada pukul 17.30 sampai

memonitor perkembangan pukul 18.00 adanya kenaikan dan

gempabumi susulan dan hasilnya penurunan muka air laut yang secara

akan diinformasikan kepada tiba-tiba berubah secara cepat dan


tidak teratur. Setelah dilakukan B. PENDAPAT AHLI
MENGENAI GEMPA DAN
pengecekan terhadap hasil observasi
TSUNAMI KOTA PALU DAN
tide gauge di Mamuju, tercatat adanya KAB DONGGALA
perubahan kenaikan muka air laut
Pendapat yang dikemukakan ahli
setinggi 6 cm pukul 17.13 WIB. Pada
mengenai Gempa dan Tsunami di
pukul 17.22 terjadilah Tsunami ,
dapat dari media elektronik melalui
wilayah yang terkena dampak
kanal Youtube acara berita CNN,
Tsunami adalah wilayah Kota Palu,
Pendapat ahli pertama dikemukakan
BNPB mencatat ketinggian Tsunami
Oleh Suharjono yang juga sebagai
yang mencapai 6 meter, dengan
mantan kepala pusat gempa bumi dan
radius wilayah yang terdampak
tsunami BMKG tahun 2014,
mencapai 3 Km dari garis Pantai
ulasannya secara detailnya adalah
wilayah tersebut. dan Kabupaten
sebagai berikut “Gempa bumi yang
Donggala.
terjadi di Donggala kemarin itu
sebabkan oleh adanya aktivitas sesar
Palu koro yang sifatnya adalah
mendatar jadi pulau Sulawesi ini
seolah-olah terbelah menjadi dua
bagian Barat dan Timur yang arahnya
Ini ke arah selatan utara, gempa ini
Gambar 2. Data Muka Air Laut
cukup besar dengan awal mulanya
Stasiun Mamuju
BMKG memberikan rilis itu 7,7
Berdasarkan hasil update
artinya begitu besar energi yang
mekanisme sumber gempa yang
dilepaskan pada saat itu, Namun
bertipe mendatar (strike slip) dan
demikian bahwa ada beberapa
hasil observasi ketinggian gelombang
penyebab gelombang laut itu adalah
tsunami, serta telah terlewatinya
bahwa patahan atau penyebabnya
perkiraan waktu kedatangan tsunami
adalah turun naik artinya pada
maka Peringatan Dini Tsunami (PDT)
kondisi di mana Yang tadi itu
ini diakhiri pada pukul 17.36.12 WIB.
dilepaskan sumbernya dengan
gerakan turun dan naik tetapi untuk
yang Palu koro ini ada kanan dan kiri
jadi begitu sehingga di dalam suatu menjadi dua bagian ini adalah
analisis Mungkin sedikit , seandainya wilayah di mana sumber-sumber
menimbulkan gelombang pasang itu potensi itu akan bisa terjadi di sana
kecil Namun demikian kondisi dan ini kan juga merupakan semacam
topografi yang ada di Palu koro ini siklus terjadinya itu, karena bahwa
sempit sehingga di situ ada resonansi gerakan gerakan lempeng ini kan
sehingga gelombang tersebut bisa berjalan terus sejalan dengan dengan
menjadi lebih besar inilah yang fenomena alam seperti ini jadi
mungkin yang perlu kita perhatikan memang selama gerakan-gerakan dari
pada sore hari kemarin sehingga kita gelolambang ini terus bergerak maka
lihat informasi yang dikeluarkan oleh potensi-potensi di mana yang sudah
BMKG yang awal dengan kekuatan kita bisa petakan di mana wilayah-
7,7 itu sudah sangat cepat dan sangat wilayah yang dimungkinkan untuk
sangat baik karena kurang dari sekitar berpotensi melepaskan energi sebagai
5 menit itu informasinya sudah bisa gempa bumi tentunya adalah yang
dicairkan Namun demikian Apa wilayah yang mempunyai resiko
informasi yang demikian cepat itu itu tinggi, gerakan lempeng tektonik
kan dilakukan suatu perbaikan yang ada di Indonesia ini pergerakan-
sehingga kita tahu bahwa tempat pergerakan ini Tentunya tidak bisa
tersebut itu kekuatannya 7,4 pada kita secara kasat mata tidak akan bisa
skala pada saat itulah maka tentunya terlihat karena hanya sekitar 60
yang diperlukan adalah informasi sampai 100 mm per tahun sekali dan
yang bisa mendukung .Sesar itu di itu tempat-tempat yang sudah artinya
sebelah utara gerakannya turun dan sudah begitu akumulasi energinya 7
naik tetapi untuk yang ada di besar dan tidak bisa ditahan,
Sulawesi ini ini merupakan untungnya di situ akan lepas. jadi
konsekuensi logis dari adanya setelah lepas tentunya akan menuju ke
pertemuan lempeng indo-australia keseimbangan maka Seperti halnya di
Eurasia dan yang ada di Atlantik cara di Donggala kota Palu ini Kejadian
ini menimbulkan satu dampak gempa itu kan katanya Sebenernya
patahan yang mendatar seolah di kalau kita lihat di sana ada gempa
pulau maluku panggung ini terbelah pendahuluan yang bisa di kemarin
sudah mulai sekitar jam 04.00 ya Meninggal dunia dengan rincian 144
kepada sebagainya Itu itu diikuti orang di Donggala, 1.351 orang Di
setelah gempa utamanya 7,4 maka Palu , 62 orang di Sigi , 12 di
diikuti dalam rangka menuju Mountang dan 1 Orang di Pasang
keseimbangan yang baru tentunya Ini Kayu. Selain itu sebanyak 2.549
juga baru tentunya atas kemungkinan- orang mengalami luka-luka dan 113
kemungkinan di tempat-tempat lain ”. orang masih dinyatakan hilang, hal ini
Pendapat ahli Mengenai Gempa ini dapat dipastikan akan terus
lebih menjelaskan pada aktivitas bertambah karena masih banyak
tektonik sebuah sesar mendatar yang korban yang belum ditemukan
membelah dua wilayah yang (Sutopo,BNPB). Tidak hanya korban
menyebabkan gempa tektonik karena jiwa, tercatat ada empat Kecamatan
adanya juga lempeng besar yaitu Di Wilayah Kabupaten Sigi yang
Eurasia , dan Indo-Australia yang Terisolasi yaitu Lindu, Kolwi ,
saling bertubrukan, Peristiwa ini Kolawi Selatan dan Pipiko.
merupakan pelepasan energi yang Inventarisasi perumahan dan
normal dan menjadi potensi yang bangunan yang rusak akibat gempa
akan terjadi di kemudian hari di dan tsunami sampai saat ini belum
tempat yang sama maupun di wilayah terdata secara rinci secara kuantitatif,
yang di lalui pertemuan lempeng namun diperkirakan kerugian
tersebut. diprediksi mencapai lebih dari Rp 10
T . Akibatnya tercatat sebanyak
C. DAMPAK GEMPA BUMI
DAN TSUNAMI 70.821 orang harus mengungsi di 141
Titik yang tersebar di Wilayah yang
Peristiwa Gempa bumi dan
terdampak. LAPAN telah
Tsunami yang terjadi pada wilayah
mempublikasikan Peta citra satelit
Kota Palu dan Kabupaten Donggala
melalui media sosial instagram
Sulawesi Tengah mengakibatkan
mengenai zonasi-zonasi wilayah yang
jatuhnya korban jiwa,rusaknya
terkena dampak dari gempa bumi,
bangunan, jalan dan jembatan
gambar 3 memberikan informasi titik-
terputus serta terputusnya aliran
titik merah berupa bangunan yang
listrik Di wilayah tersebut. Sampai
rusak, titik-titik kuning berupa
saat ini tercatat sebanyak 1.571 Orang
kemungkinan bangunan yang rusak
dan yang berwarna ungu merupakan
perubahan garis pantai akibat
Tsunami.

Gambar 4. Peta Zona Potensi


Genangan Pesisir
Selain wilayah yang terkena
dampak Tsunami , wilayah yang

Gambar 3 Peta Zonasi Wilayah terkena gempa dapat terlihat secara

Yang Terdampak Jelas Sebelum dan Sesudah kejadian

Pantauan mengenai model zona pada gambar 5 . Wilayah yang diberi

genangan akibat tsunami dan juga garis merah merupakan wilayah yang

wilayah yang mengalami kerusakan terlihat sangat kontras mengalami

dapat dilihat dengan pantauan citra perubahan, dapat diamati kerusakan

satelit, dapat dilihat pada gambar 4 rumah dan bangunan yang hancur

Peta yang telah di keluarkan oleh namun terlihat adanya perubahan dan

LAPAN, menunjuka informasi pergeseran secara horizontal ke arah

berupa Wilayah yang berwarna merah lain,peristiwa ini dapat disebut

, kuning dan hijau adalah estimasi sebagai likuifaksi. Peristiwa

ketinggian gelombang pada likuifaksi ini terjadi akibat dari

ketinggian tertentu. perilaku tanah di bawah beban siklik


yang terjadi hanya dalam beberapa
saat, akibatnya massa tanah dalam
waktu yang singkat mengalami
transisi dari keadaan padat menjadi rekahan tanah dan penurunan muka
keadaan cair atau memiliki tanah.
konsistensi utama seperti cairan. Selain Gempa yang terjadi ,
konsekuensi logis dari peristiwa
gempa yang terjadi salah satunya
adalah Tsunami , Tsunami yang
terjadi telah merusak sebagian dari
wilayah pesisir, khususnya wilayah
pesisir Kota Palu, dapat diamati
melalu citra satelit (gambar6)
perubahan garis pantai dan rusaknya
bangunan yang kontras terlihat saat
sebelum dan sesudah tsunami.

Gambar 5. Citra Satelit Sebelum


dan Sesudah gempa

Pada peristiwa gempa yang


terjadi di wilayah ini secara
pengamatan visual melalui citra Gambar 6 Citra Satelit Wilayah
satelit terlihat adanya pergerakan Palu sebelum dan sesudah Tsunami
tanah secara horizontal, dengan Selain perubahan garis pantai dan
ditandai kedudukan bangunan yang rusaknya bangunan , tsunami juga
hancur namun tidak pada kedudukan mengakibatkan rusaknya sejumlah
sebelumnya. Selain itu peristiwa fasilitas umum berupa pelabuhan
likuifaksi ini juga dapat menyebabkan (gambar 7)
rembesan air keluar dari permukaan
Pemerintah sebetulnya sudha
mengeluarkan anggaran mengenai
bencana namun akan keluar uang
apabila sudah terjadi bencana, ini
menjadi masalah karena konsep
mitigasi adalah pengurangan dan
kesiapsiagaan sebelum terjadinya
bencana, pengurangan dan
kesiapsiagaan tersebut berupa
pengukuran , pemetaan, sosialisasi
dan simulasi terhadap masyarakat,
namun dengan dana yang terbatas

Gambar 7. Pelabuhan yang rusak menjadi kurang efektif. Selain itu

Sebenarnya masih banyak penataan ruang dalam konsep

wilayah yang terkena dampak akibat mitigasi bencana sudah terstruktur

tsunami namun pembahasan diatas dan tertata bahkan dapat dinilai secara

hanyalah sebagian dari banyaknya relatif terhadap wilayah lainnya

kerusakan yang terjadi akibat gempa bahwa wilayah Palu koro ini sudah

dan Tsunami. sangat siap terhadap bencana, namun

D. UPAYA MITIGASI masih dalam tahap konsep dan belum

BENCANA DAN PENANGANAN tercapai pada tahap pelaksanaan

PASCA BENCANA bangunan fisik seperti shelter dan

Anggaran dari negara sudah ada pembuatan rute evakuasi . Evaluasi

namun belum sepadan dengan yang utama adalah kurangnya

luasnya area potensi bencana, setiap pelatihan dan simulasi mengenai

tahun tercatat 6000 kali gempa, yang bencana yang seharusnya

terasa dengan magnitudo diatas 5 dilaksanakan oleh pemerintah daerah.

rata-rata sebanyak 360 kali, Selain itu adanya bantuan dari jepang

sebenarnya pihak BMKG, PUPR , sebanyak 30 sensor pendeteksi

BPPT DAN LIPI sudah membuat tsunami. Namun sebenarnya sensor

kajian mengenai potensi gempa yang ini tidak begitu efektif dalam

kuat di wilayah Palu Koro. memberikan informasi mengenai


peringatan dini tsunami, solusi yang yang tertimbun dan hilang terus di
paling ideal adalah mengedukasi lakukan untuk mencegah timbulnya
setiap orang untuk meninggalkan penyakit akibat dari Jenazah yang
pantai dan berlari ke tempat tinggi tidak di kuburkan . Selain itu bantuan
apabila terjadi gempa di wilayah berupa data citra satelit resolusi tinggi
dekat pantai tersebut. oleh digitalglobe diberikan secara
Tupoksi dan tugas masing- gratis kepada pemerintah yang di
masing lembaga pemerintah sudah di memberikan lisensinya kepada
rencanakan secara baik, baik dalam LAPAN , guna untuk mendata
tahap penanggulangan sampai tahap wilayah yang terkena dampak dan
penanganan pasca bencana, semua juga untuk memberikan informasi
informasi dan bantuan secara cepat . wilayah mana yang akan menjadi
Tugas dari masing-masing untuk prioritas dalam menginventarisasikan
mengarahkan kerusakan dan kerugian dari bencana
ini.

REFERENSI :
https://www.liputan6.com/news/read/
3659402/bnpb-kerugian-akibat-
gempa-palu-dan-donggala
diperkirakan-lebih-dari-rp-10-t
Diakses pada tanggal
06/10/2018 pukul 13.00
Penanganan bencana yang
terjadi dari pihak pemerintah telah https://youtu.be/heDySKg4pEo ,
Diakses pada tanggal 06/10/2018
memberikan bantuan dengan tanggap pukul 19:54
dan cepat, bantuan yang di berikan
https://youtu.be/5Z7sMAoH3iA
dalam bentuk materil berupa , Diakses pada tanggal 06/10/2018
makanan , obat-obat an , tenda dan pukul 21.24
alat kesehatan serta relawan yang di www.bmkg.go.id , diakses pada
terjunkan langsung ke lapangan. tanggal 06/10/2018 pukul 14.00
Pemberian bantuan banyak terkendala http://www.digitalglobe.com/ope
karena akses yang terputus dan ndata/indonesia-earthquake-
tsunami/post-event , Diakses pada
kurangnya pendataan terhadap korban tanggal 05/10/2018 Pukul 07.43
prioritas. Selain itu pencarian korban

Anda mungkin juga menyukai