Anda di halaman 1dari 8

BAB III

GAMBARAN LOKASI

3.1 Letak

Audit yang kami lakukan terletak di BTS TUGU MUDA


3.2 Blok Gambar Instalasi

Berikut ini adalah gambar instalasi pada TUGU MUDA :

OBL 1,2,3 40,5 m 2,5 mm


180 AH, 12 v 44 oC
Bank batery Rec 1 off

13,06 v, 3,3 mohm Mc 1,2,3,4 35 m

13,09 v, 5,2 mohm

12,91 v, 1 mohm
13,12 v, 2,9 mohm Sektor 1 RRU1,2,3, 33,9; 33,9; 33,9 m 16 mm 2,5 mm
Sektor 2 RRU1,2,3, 45; 33,9; 33,9 m 16 mm 2,5 mm
Sektor 3 RRU,2,3, 45; 45 m 16 mm 2,5 mm
13,12 v, 3,3 mohm
13, 06 v, 3,1 mohm

13, 05 v, 3,4 mohm OBL4 20,5 m 2,5 mm


12, 94 v, 4 mohm off

Eltex
R S T R S T

2,98 ohm 223,5 v 0,7 A 5 A, 54,8 V


APP PLN
BC 70 mm REC 1 28 oC
A 228,5 v 0,7 A REC 1 REC 1
100 A
225,6 v 0,7 A 2,76 ohm
Arus BC 70 mm
16 mm IR = 5,4A
IS =6,8 A
IT = 6,8 A
IN =0 Delta
Out AC
R S T R S T
PDB
250 A 2,87 Ohm 218,0 v 11,7 A
87,2 A, 52,8V
BC 70 mm 222,6 v 5,3 A 32 oC
REC 1
REC 1 REC 1
50 A
221,6 v 5,2 A
11,57 A 16 mm

5,85 A

5,99 A

LP on Lp on
2 Pk of E-63
Single Line Diagram pada BTS TUGU MUDA :

3.3 Spesifikasi

BTS TUGU MUDA memiliki spesifikasi sebagai berikut :

Site ID 14SMG041
Site Name TUGU MUDA
Regional CENTRAL JAVA
Area JAVA
Longtitude -6.985750
Latitude 110,408
Type Of Site GF /RT GR
Height 55m
Addres JL.HOS Cokroaminoto
MCB in KWH 35 Amp 3 Phase
3.4 Pengukuran

3.4.1 Pengukuran Distribusi AC

Gambar. ACPDB Indoor BTS TUGU MUDA

Berikut ini adalah hasil pengukuran tegangan dan beban arus yang diukur menggunakan power
analyzer

Load Amperage Amphere (A)


R 11,57
S 5,859
T 5,995
N -
Voltage Measurement Voltage (V)
R–N 221,5
S–N 227,6
T–N 224
R–S 388,3
R–T 391,3
S–T 385,7
G–N -
3.4.2 Pengukuran Grounding

Gambar. Pengukuran
Grounding

Berikut ini adalah tabel pengukuran grounding pada BTS TUGU MUDA :

Measurement Ohm (Ω)


Grounding MGB -
Grounding Pit 1 -
Grounding Pit 2 -
Grounding Pit 3 -
Grounding Pit 4 -
Grounding Leg A 1,1
Grounding Leg B 1,42
Grounding Leg C 2,78
Grounding Leg D 3,68
KWH Panel Grounding Bar 2,98
ACPD Panel Grounding Bar 2,87
ATS Grounding Bar NA
Grounding IGB 2,76
Grounding EGB -
Grounding Body Endclosure 0

Dari tabel diatas dapat disimpulkan bahwa sistem grounding pada TUGU MUDA termasuk
dalam kategori sangat baik , karena dalam pengujian pengukuran grounding didapatkan nilai
tahanan grounding tidak lebih dari 5 ohm.
3.4.3 Pengukuran Rectifier

Gambar. Rectifier Model ELTEK FLATPACK 2 ( 3000 )

Gambar. Rectifier Model DELTA ORION


Berikut ini adalah tabel hasil pengukuran dari rectifier BTS TUGU MUDA :

Measurement Eltek Flatpack 2 ( 3000 ) Delta Orion


Voltage Phase R Input Rectifier 223,5 V 218,1 V
Voltage Phase S Input Rectifier 228,5 V 222,6 V
Voltage Phase T Input Rectifier 225,6 V 221,2 V
Voltage Netral + Ground Input Rectifier 0,142 V 0,407 V
Voltage Phase R & Phase S Input Rectifier (Not Taken) (Not Taken)
Voltage Phase R & Phase T Input Rectifier (Not Taken) (Not Taken)
Voltage Phase S & Pahse T Input Rectifier (Not Taken) (Not Taken)
Load Phase R 0,7 A 11,7 A
Load Phase S 0,7 A 5,3 A
Load Phase T 0,7 A 5,2 A
Temp Rectifier 28 oC 32 oC
3.4.4 Pengukuran Baterai

Berdasarkan pengujian dari kualias baterai yang mempengaruhi efisiensi penggunaan baterai
didapat data pada tabel dibawah ini

Tabel 1. Pengukuran Baterai Indoor Tipe LEOCH 12V/180AH


Bank No Internal
No Healthy Charge Volt Cca Status
Battrey Battrey Resistence
1 1 1 100% 98% 5,36 13,76 1490 Good Battrey
2 1 2 38% 98% 4,68 12,8 640 Replace
3 1 3 100% 98% 2,30 13,9 1300 Good Battrey
4 1 4 100% 98% 2,61 14,16 1145 Good Battrey
5 2 5 100% 98% 2,11 13,61 1415 Good Battrey
6 2 6 100% 98% 2,68 13,5 1115 Good Battrey
7 2 7 100% 98% 2,34 13,76 1280 Good Battrey
8 2 8 100% 92% 3,03 13,41 990 Good Battrey

Tabel 2. Pengukuran Baterai Outdoor Tipe SHOTO 12V/170AH


Bank No Internal
No Healthy Charge Volt Cca Status
Battrey Battrey Resistence
1 1 1 21% 98% 5,25 13,21 570 Replace
2 1 2 49% 98% 4,30 13,23 690 Replace
3 1 3 77% 98% 3,43 13,23 870 Good Battrey
4 1 4 80% 98% 3,36 13,23 890 Good Battrey
5 2 5 89% 98% 3,19 13,23 935 Good Battrey
6 2 6 40% 98% 3,81 13,23 785 Replace
7 2 7 36% 98% 3,99 13,23 750 Replace
8 2 8 35% 98% 4,07 13,29 735 Good Battrey

Berdasarkan data pada tabel 1 dan 2, baterai indoor bank battrey 1 no battery 2 memiliki
daya hidup dibawah rata-rata yaitu sebesar 38% sedangkan baterai lain memiliki daya hidup
dikisaran 100%, sementara pada baterai outdoor bank batterey 1 no batterey 1, 2 memiliki daya
hidup 21% dan 49%, bank batterey 2 no batterey 6, 7 memiliki daya hidup 40% dan 36%, dimana
baterai outdoor lain memilki daya hidup antara 77-89%.

Baterai-baterai yang daya hidupnya berada dibawah rata-rata tersebut haruslah diganti
dengan baterai yang baru karena yang telah melampaui batas wajar penggunaan, jika baterai-
baterai tersebut tidak diganti maka akan terjadi rugu-rugi pada pihak PLN karena menurunnya
daya simpan baterai yang mengakibatkan baterai tersebut akan selalu mengisi daya.

Baterai outdoor memiliki daya hidup lebih rendah dari baterai indoor karena kondisi baterai
outdoor yang diletakkan langsung diluar ruangan yang mengakibatkan baterai lebih cepat
mengalami penurunan kualitas daya hidup berbeda dengan baterai indoor yang diletakkan didalam
bangunan yang aman dari paparan sinar matahar maupun hujan.

Anda mungkin juga menyukai