Anda di halaman 1dari 1

ngin aku berlari

Mendahului waktu
Secepat mungkin
Meninggalkan tempat ini
Suasana ini dan keadaan ini
Yang terlalu sepi
Untuk sebuah jiwa

Ingin selalunya
Tertidur, tertidur dan tertidur
Terlalu lemah untuk aku berdiri
Ditempat ini
Dan terlalu lemah
Aku untuk keadaan
Dan suasana sepi ini

Adakah jalan lain


Apakah aku harus diam
Dan tak bersuara
Membiarkan waktu
Membawa Keadaan
Dan suasana sepi ini pergi

Akan tetapi ragaku


masih diam ditempat ini
Entahlah aku tak mengetahui
Apa yang harus aku lakukan
"Mungkin aku akan berlari
Tapi tak mungkin
"Mungkin aku akan tertidur
Tapi tak mungkin
" Mungkin aku akan diam
Dan tak bersuara
Tapi tak mungkin
Sepi ini membuatku
Seperti orang yang tak berakal

Anda mungkin juga menyukai