Anda di halaman 1dari 2

PERSIAPAN RUJUKAN

NO.DOKUMEN : SOP/UKP//2019
NO. REVISI : 01
SOP TGL. TERBIT : 2 Februari 2019
HALAMAN : 1–4

PEMERINTAH KAB. PUSKESMAS


TEGAL BUMIJAWA

Ditetapkan oleh :
dr Ida Barru Fitriyah
Kepala Puskesmas Bumijawa NIP.198008152010012017

1. Pengertian Persiapan pasien rujukan adalah langkah langkah yang harus dilakukan sebelum
pasien dikirim ke fasilitas pelayanan kesehatan yang lebih tinggi
2. Tujuan  Sebagai acuan penerapan langkah langkah persiapan rujukan agar pasien
dirujuk dalam kondisi stabil dan aman selama perjalanan menuju fasilitas
yang lebih tinggi
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No 050 / 04 / 258 /2019
4. Referensi Panduan ketrampilan klinis edisi 2017
5. Prosedur 1. Petugas menjelaskan alasan pasien dirujuk
2. Ptugas menyiapkan lembar inform consen
3. Petugas menjelaskan isi inform consen kepada pasien dan keluarga
4. Petugas meyakinkan pasein dan keluarga bahwa sstuju untuk dirujuk
5. Petugas meminta pasien atau keluarga untuk menandatangani inorm consen
6. Petugas menandatangani inform consen yang telah ditanda tangani pasien
dan keluarga
7. Petugas menyipkan surat rujukan
8. Petugas melengkapi surat rujukan berupan nomer, identitas pasien ,
diagnosa, tanda tangan petugas dan stempel puskesmas
9. Petugas memastikan pasien dalam kondisi stabil
10. Petugas memasikan alat alat kesehatan yang terpasang pada pasien dalam
keadaan baik
11. Petugas menyiapkan alat kesehatan dan obat obat yang diperlukan dalam
poses rujukan
12. Petugas menyiapkan ambulance
13. Petugas mengantarkan pasien
6. Unit Terkait UGD, BP UMUM, POLI KIA, POLI GIGI

7. Dokumen Terkait

1/2
8. RekamanHistoris

No Yangdirubah Isi Perubahan Tgl Mulai


Diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai