Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Materi Pokok : Radiasi Banda Hitam
Kelas/ Program : XII / IPA
Semester : 2 ( dua )
Waktu : 6 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya
relativitas Einstein dalam paradigma fisika modern

2. Kompetensi Dasar :
3.1 Menganalisis secara kualitatif gejala kuantum yang mencakup hakikat dan sifat-sifat
radiasi benda hitam serta penerapannya

3. Indikator :
1. Mendeskripsikan fenomena radiasi benda hitam
2. Mendeskripsikan hipotesis Planck tentang kuantum cahaya
3. Menerapkan perilaku radiasi benda hitam untuk menjelaskan gejala pemanasan global
(misalnya pada efek rumah kaca)

4. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat mendeskripsikan fenomena radiasi benda hitam
2. Siswa dapat mendeskripsikan hipotesis Planck tentang kuantum cahaya
3. Siswa dapat menerapkan perilaku radiasi benda hitam untuk menjelaskan gejala
pemanasan global (misalnya pada efek rumah kaca)

5. Materi Pembelajaran :
Radiasi benda hitam dan dualisme partikel-gelomang cahaya
 Teori pergeseran Wein
 Efek foto listrik
 Efek Chompton
 Teori Huygens
 Teori Planck
 Teori De Broglie
6. Metode Pembelajaran :
1. Diskusi informasi
2. Penugasan
3. Tes tertulis

7. Langkah-Langkah Pembelajkaran :
 Menafsirkan data radiasi benda hitam dalam diskusi kelas
 Merumuskan radiasi benda hitam (termasuk hukum pergeseran Wien), postulat Planck
dan dualisme gelombang partikel cahaya dalam diskusi kelas
 Memaparkan hasil kajian literatur tentang perilaku radiasi benda hitam yang berkaitan
dengan gejala pemanasan global

8. Sumber / bahan / alat :


Sumber: Buku Fisika yang relevan
Bahan: lembar kerja, bahan presentasi
Alat: , media presentasi

9. Penilaian dan Tindak Lanjut :

1. Tugas individu, tugas kelompok, tes lisan, tugas rumah, kuis, ulangan harian.
2. Siswa dikatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 75 % atau lebih
3. Memberi program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 75 %
4. Memberi program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya di atas 75 %

10. Sumber Bacaan :


 Yohanes Surya (1997), Olympiade Fisika, Jakarta : Galaxy.
 Bob Foster (1999), Fisika Jilid I, Jakarta : Erlangga.
 Marthen Kanginan, Fisika I. Jakarta : Erlangga.
 Supono, dkk (1976). Energi Gelombang Medan I. Jakarta : Balai Pustaka.

Karanganyar,
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar

Alim Sukarno, S.Pd. Santoso, S.Pd.


NIP. NIP. 500 132 898
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Materi Pokok : Teori Atom
Kelas/ Program : XII / IPA
Semester : 2 ( dua )
Waktu : 8 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya
relativitas Einstein dalam paradigma fisika modern

2. Kompetensi Dasar :
3.2 Mendeskripsikan perkembangan teori atom .

3. Indikator :
1. Mendeskripsikan karakteristik teori atom Thomson, Rutherford, Niels Bohr, dan
mekanika kuantum
2. Menghitung perubahan energi elektron yang mengalami eksitasi
3. Menghitung panjang gelombang terbesar dan terkecil pada deret Lyman, Balmer, dan
Paschen pada spectrum atom hidrogen

4. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat mendeskripsikan karakteristik teori atom Thomson, Rutherford, Niels
Bohr, dan mekanika kuantum
2. Siswa dapat menghitung perubahan energi elektron yang mengalami eksitasi
3. Siswa dapat menghitung panjang gelombang terbesar dan terkecil pada deret Lyman,
Balmer, dan Paschen pada spectrum atom hidrogen

5. Materi Pembelajaran :
Teori atom Thomson, Rutherford, Niels Bohr dan Mekanika Kuantum
 Perkembangan teori atom
 Bilangan kuantum
 Spektrum atom Hodrogen
 Energi ionisasi dan panjang gelombang minimum
 Sinar laser

7. Metode Pembelajaran :
4. Diskusi informasi
5. Penugasan
6. Tes tertulis
7. Langkah-Langkah Pembelajkaran :
 Membuat dan menjelaskan model atom Thomson, Rutherford, dan Niels Bohr
berdasarkan kajian literatur secara berkelompok
 Mendiskusikan perumusan kuantitas energi, momentum, perubahan energi dan panjang
gelombang foton pada elektron menurut teori atom Bohr
 Mendiskusikan pemecahan masalah energi, momentum, panjang gelombang/frekuensi
foton dalam berbagai pemecahan masalah
8. Sumber / bahan / alat :
Sumber: Buku Fisika yang relevan
Bahan: lembar kerja, hasil kerja siswa, bahan presentasi
Alat: , media presentasi

9. Penilaian dan Tindak Lanjut :

1. Tugas individu, tugas kelompok, tes lisan, tugas rumah, kuis, ulangan harian.
2. Siswa dikatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 75 % atau lebih
3. Memberi program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 75 %
4. Memberi program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya di atas 75 %

10. Sumber Bacaan :


 Yohanes Surya (1997), Olympiade Fisika, Jakarta : Galaxy.
 Bob Foster (1999), Fisika Jilid I, Jakarta : Erlangga.
 Marthen Kanginan, Fisika I. Jakarta : Erlangga.
 Supono, dkk (1976). Energi Gelombang Medan I. Jakarta : Balai Pustaka.

Karanganyar,
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar

Alim Sukarno, S.Pd. Santoso, S.Pd.


NIP. NIP. 500 132 898
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Materi Pokok : Relativitas
Kelas/ Program : XII / IPA
Semester : 2 ( dua )
Waktu : 8 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
3. Menganalisis berbagai besaran fisis pada gejala kuantum dan batas-batas berlakunya
relativitas Einstein dalam paradigma fisika modern

2. Kompetensi Dasar :

3.3 Memformulasikan teori relativitas khusus untuk waktu, panjang, dan massa, serta
kesetaraan massa dengan energi yang diterapkan dalam teknologi
3. Indikator :

1. Memformulasikan relativitas khusus untuk massa, panjang dan waktu


2. Menganalisis relativitas panjang, waktu, massa, energi, dan momentum
3. Mendeskripsikan penerapan kesetaraan massa dan energi pada teknologi nuklir

4. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat memformulasikan relativitas khusus untuk massa, panjang dan waktu
2. Siswa dapat menganalisis relativitas panjang, waktu, massa, energi, dan momentum
3. Siswa dapat mendeskripsikan penerapan kesetaraan massa dan energi pada teknologi
nuklir

5. Materi Pembelajaran :
Relativitas waktu, panjang, dan massa serta kesetaraan massa dan energi
 Transformasi Galileo
 Percobaan Michelson - Morley
 Teori relitivitas Einstien
 Transformasi Lorentz
 Dilatasi Waktu
 Relativitas massa
 Momentum
 Energi benda diam dan energi benda bergerak.
 Hukum kekekalan energi dan momentum relativistik
8. Metode Pembelajaran :
1. Diskusi informasi
2. Penugasan
3. Tes tertulis

7. Langkah-Langkah Pembelajkaran :
 Mendefinisikan relativitas dalam berbagai masalah melalui kegiatan tanya jawab di
kelas
 Merumuskan relativitas panjang, massa, waktu, momentum dan energi dalam diskusi
kelas
 Mendiskusikan kesetaraan masa dan energi pada teknologi nuklir
 Menjelaskan tentang transformasi Galileo
 Menyimpulkan tentang eter
 Menyimpulkan tentang kecepatan cahaya terhadap acuannya
 Menjelaskan teori Relativitas Einstein
 Menuliskan postulat dari Einstein
 Menggunakan rumus relativistic
 Menjelaskan transformasi Lorentz
 Menggunakan rumus transformasi Lorentz.
 Menjelaskan tentang dilatasi waktu
 Menjelaskan relativitas massa
 Menggunakan rumus relativitas massa
 Menjelaskan hubungan antara momentum dengan massa yang bergerak
 Menjelaskan hukum kekelanan massa dan energi

8. Sumber / bahan / alat :


Sumber: Buku Fisika yang relevan
Bahan: lembar kerja, bahan presentasi
Alat: media presentasi

9. Penilaian dan Tindak Lanjut :

1. Tugas individu, tugas kelompok, tes lisan, tugas rumah, kuis, ulangan harian.
2. Siswa dikatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 75 % atau lebih
3. Memberi program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 75 %
4. Memberi program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya di atas 75 %
10. Sumber Bacaan :
 Yohanes Surya (1997), Olympiade Fisika, Jakarta : Galaxy.
 Bob Foster (1999), Fisika Jilid I, Jakarta : Erlangga.
 Marthen Kanginan, Fisika I. Jakarta : Erlangga.
 Supono, dkk (1976). Energi Gelombang Medan I. Jakarta : Balai Pustaka.

Karanganyar,
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar

Alim Sukarno, S.Pd. Santoso, S.Pd.


NIP. NIP. 500 132 898
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Materi Pokok : Radioaktifitas
Kelas/ Program : XII / IPA
Semester : 2 ( dua )
Waktu : 6 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
4. Menunjukkan penerapan konsep fisika inti dan radioaktivitas dalam teknologi dan
kehidupan sehari-hari

2. Kompetensi Dasar :

4.1 Mengidentifikasi karakteristik inti atom dan radioaktivitas

3. Indikator :
1. Mendeskripsikan karakteristik inti atom
2. Mendeskripsikan karakteristik radioaktivitas
3. Mendeskripsikan prinsip kesetaraan massa dan energi pada konsep energi ikat inti

4. Tujuan Pembelajaran :
1. Siswa dapat mendeskripsikan karakteristik inti atom
2. Siswa dapat mendeskripsikan karakteristik radioaktivitas
3. Siswa dapat mendeskripsikan prinsip kesetaraan massa dan energi pada konsep energi
ikat inti

5. Materi Pembelajaran :
Inti atom dan Radioaktivitas
 Konsep nuklida dan energi ikat inti
 Kesatabilan inti dan peluruhan
 Aktifitas radiasi
 Waktu paro
 Energi reaksi fusi dan fisi

9. Metode Pembelajaran :
4. Diskusi informasi
5. Penugasan
6. Tes tertulis
7. Langkah-Langkah Pembelajkaran :
 Membuat dan menjelaskan model nuklida dengan berbagai cara secara berkelompok
 Mendiskusikan karakteristik inti atom dan kestabilan inti atom,
 Mendiskusikan karakteristik radioaktivitas
 Menghitung energi ikat inti, energi reaksi, waktu paroh dan lain-lain dalam berbagai
pemecahan masalah

8. Sumber / bahan / alat :


Sumber: Buku Fisika yang relevan
Bahan: lembar kerja, bahan presentasi
Alat: media presentasi

9. Penilaian dan Tindak Lanjut :

1. Tugas individu, tugas kelompok, tes lisan, tugas rumah, kuis, ulangan harian.
2. Siswa dikatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 75 % atau lebih
3. Memberi program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 75 %
4. Memberi program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya di atas 75 %

10. Sumber Bacaan :


 Yohanes Surya (1997), Olympiade Fisika, Jakarta : Galaxy.
 Bob Foster (1999), Fisika Jilid I, Jakarta : Erlangga.
 Marthen Kanginan, Fisika I. Jakarta : Erlangga.
 Supono, dkk (1976). Energi Gelombang Medan I. Jakarta : Balai Pustaka.

Karanganyar,
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar

Alim Sukarno, S.Pd. Santoso, S.Pd.


NIP. NIP. 500 132 898
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika


Materi Pokok : Teknologi Nuklir
Kelas/ Program : XII / IPA
Semester : 2 ( dua )
Waktu : 6 x 45 menit

1. Standar Kompetensi :
4. Menunjukkan penerapan konsep fisika inti dan radioaktivitas dalam teknologi dan
kehidupan sehari-hari

2. Kompetensi Dasar :

4.2 Mendeskripsikan pemanfaatan radioaktif dalam teknologi dan kehidupan sehari-hari

3. Indikator :
1. Mendeskripsikan karakteristik radioisotop
2. Mendeskripsikan pemanfaatan dalam bidang kesehatan, industri, dan pertanian
3. Mendeskripsikan skema reaktor nuklir dan manfaatnya
4. Mendeskripsikan penghitungan umur fosil atau batuan dengan menggunakan prinsip
waktu paro
5. Menjelaskan bahaya radioisotop dan cara mengurangi resikonya

4. Tujuan Pembelajaran :
4. Siswa dapat mendeskripsikan karakteristik radioisotop
5. Siswa dapat mendeskripsikan pemanfaatan dalam bidang kesehatan, industri, dan
pertanian
6. Siswa dapat mendeskripsikan skema reaktor nuklir dan manfaatnya
7. Siswa dapat mendeskripsikan penghitungan umur fosil atau batuan dengan
menggunakan prinsip waktu paro
8. Siswa dapat menjelaskan bahaya radioisotop dan cara mengurangi resikonya

5. Materi Pembelajaran :
Manfaat dan bahaya isotop radioaktif dalam bidang:
 Kesehatan dan kedokteran
 Pertanian
 Industri, dan lain-lain
10. Metode Pembelajaran :
1. Diskusi informasi
2. Penugasan
3. Tes tertulis

7. Langkah-Langkah Pembelajkaran :
 Melakukan kajian literatur pemanfaatan radioisotop dalam kehidupan (bidang kesehatan,
pertanian, pertambangan, dan lain-lain), bahayanya yang diakibatkan, serta cara untuk
mengurangi resiko.
 Mendiskusikan skema reaktor atom dan manfaatnya
 Menghitung umur fosil/batuan dalam pemecahan masalah dengan menggunakan prinsip
waktu paroh

8. Sumber / bahan / alat :


Sumber: Buku Fisika yang relevan
Bahan: lembar kerja, bahan presentasi
Alat: media presentasi

9. Penilaian dan Tindak Lanjut :

1. Tugas individu, tugas kelompok, tes lisan, tugas rumah, kuis, ulangan harian.
2. Siswa dikatakan berhasil jika tingkat pencapaiannya 75 % atau lebih
3. Memberi program remidi untuk siswa yang tingkat pencapaiannya kurang dari 75 %
4. Memberi program pengayaan untuk siswa yang tingkat pencapaiannya di atas 75 %

10. Sumber Bacaan :


 Yohanes Surya (1997), Olympiade Fisika, Jakarta : Galaxy.
 Bob Foster (1999), Fisika Jilid I, Jakarta : Erlangga.
 Marthen Kanginan, Fisika I. Jakarta : Erlangga.
 Supono, dkk (1976). Energi Gelombang Medan I. Jakarta : Balai Pustaka.

Karanganyar,
Mengetahui, Guru Mata Pelajaran
Kepala SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar
Alim Sukarno, S.Pd. Santoso, S.Pd.
NIP. NIP. 500 132 898

Anda mungkin juga menyukai