Anda di halaman 1dari 12

RINGKASAN MANFAAT PRODUK No SPAJ

Produk
:
:
12345767890
G-PLAN Pro (RUG)
Dokumen Ini Merupakan Bagian Dari SPAJ yang Tidak Terpisahkan dari Polis

DATA CALON TERTANGGUNG / PEMEGANG POLIS RINCIAN PREMI INVESTASI

Nama Tertanggung : ERFANO ARSYANENDRA Premi Dasar Berkala : 1,050,000 ( 21 Unit ) Tipe Fasilitas Investasi : ARMS

Jenis Kelamin : Pria Premi Top Up Berkala : 450,000 ( 9 Unit ) Profil Risiko Pemegang Polis : Moderat

Usia : 0 Tahun (3/8/2019) Top Up Sekaligus : ALOKASI INVESTASI

Kelas Pekerjaan : 1 Uang Pertanggungan : 250,000,000 Generali Money Market II : 0%

Nama Pemegang Polis : TUTUT LUTFI HASTUTI Masa Pertanggungan : s.d usia 99 tahun Generali Equity II : 100%

Jenis Kelamin : Wanita Mata Uang : Rupiah Generali Fixed Income II : 0%

Usia : 33 Tahun (12/3/1986) Frekuensi Pembayaran : Bulanan Generali Balanced Fund : 50%

FASILITAS ARMS

Auto Balancing ( +/- ) : 0%


Auto Trading :
Profit Climbing : 1%
Cut Loss / Target Loss (-) : 3%
Auto Re-Entry (-) : 1%
Bounce Back : 0%
***) Nilai fasilitas ARMS dan alokasi dana investasi dikuasakan dan
DATA CALON TERTANGGUNG TAMBAHAN dikelola oleh PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia sesuai kuasa nasabah
Nama Tertanggung Jenis Kelamin Usia Tertanggung
- - - -
- - - -
- - - -
- - - -
- - - -
- - - -

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Tenaga Pemasar Tanda Tangan & Nama Calon Pemegang Polis

ILUSTRASI INI BUKAN SUATU KONTRAK PERTANGGUNGAN

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 1 Dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini

V1.0 Dengan ditandatanganinya halaman ini maka halaman ini menjadi bagian dari SPAJ
RINGKASAN MANFAAT PRODUK No SPAJ
Produk
:
:
12345767890
G-PLAN Pro (RUG)
Dokumen Ini Merupakan Bagian Dari SPAJ yang Tidak Terpisahkan dari Polis

Frekuensi Pembayaran : Bulanan : 1234567897


Masa Pembebanan Biaya Asuransi & Administrasi (tidak lebih dari ) : 99 Tahun
Manfaat Asuransi Sampai dengan usia Tertanggung Uang Pertanggungan Biaya Pertanggungan Total Premi (Tahunan)
(Tahun) (Rupiah) (Rupiah / Bulan)* (Rupiah / Tahun)
Tertanggung Utama ( Main Insured )
(RUG) GPLAN Pro 99 Tahun 250,000,000 97,378 18,000,000
(MTA8) Term Life - PLAN 85 85 Tahun 150,000,000 58,427
(ADDB) ADDB - PLAN 70 Tahun 100,000,000 11,246

Tertanggung (Spouse)

*) Merupakan biaya asuransi pada saat usia saat ini. Biaya asuransi akan berubah dari tahun ke tahun sesuai dengan usia pada saat tahun berjalan dan besar uang pertanggungan pada saat itu.

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan & Nama Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 2 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini
V1.0 Dengan ditandatanganinya halaman ini maka halaman ini menjadi bagian dari SPAJ
RINGKASAN MANFAAT PRODUK No SPAJ

Produk
:

:
12345767890

G-PLAN Pro (RUG)


Dokumen Ini Merupakan Bagian Dari SPAJ yang Tidak Terpisahkan dari Polis

Penjelasan Auto Risk Management System

Auto Balancing
Merupakan fasilitas investasi di mana komposisi portofolio Jenis Dana Investasi diseimbangkan secara otomatis sesuai dengan pilihan Pemegang Polis dalam Batas Toleransi yang dikehendaki.
Batas Toleransi adalah batas atas dan batas bawah dari komposisi Jenis Dana Investasi yang dikehendaki oleh Pemegang Polis untuk dimonitor oleh sistem.

Auto Trading

• Profit Climbing
Merupakan fitur yang berfungsi untuk menjaga agar acuan fasilitas Auto Trading bergerak secara otomatis mengikuti pertumbuhan Nilai Investasi sesuai dengan parameter yang telah ditetapkan oleh Pemegang Polis.

• Cut Loss
Merupakan fitur yang membantu mengamankan seluruh Nilai Investasi yang telah Pemegang Polis peroleh dari risiko penurunan lebih lanjut.

Auto Re-Entry
Merupakan fasilitas investasi untuk mengalokasikan kembali Nilai Investasi sesuai dengan alokasi pada Jenis Dana Investasi yang ditentukan oleh Pemegang Polis atas seluruh Nilai Investasi yang telah direalisasikan melalui fasilitas
investasi Auto Trading pada saat menyentuh batas toleransi yang telah ditetapkan oleh Pemegang Polis.

Bounce Back
Merupakan fasilitas investasi untuk mengalokasikan kembali Nilai Investasi sesuai dengan alokasi pada Jenis Dana Investasi yang ditentukan oleh Pemegang Polis atas seluruh Nilai Investasi yang telah direalisasikan melalui fasilitas
investasi Auto Trading dalam suatu periode dan parameter tertentu yang ditentukan oleh Penanggung.

Dengan memilih fasilitas investasi Auto Balancing, dan/atau Auto Trading, dan/atau Auto Re-Entry, maka saya:
1 Memahami, menerima dan menyetujui bahwa nilai presentase pada fasilitas yang saya pilih adalah acuan untuk menerbitkan perintah transaksi pada fasilitas tersebut. Perintah transaksi tersebut akan dijalankan pada hari kerja
berikutnya (setelah dokumen pendukung asuransi lengkap dan Premi telah diterima di rekening PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia) dan menggunakan Harga Unit pada hari dimana transaksi tersebut dijalankan;
2 Memberikan kuasa penuh kepada PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia untuk melakukan proses transaksi Switching, Pencairan dan Pembelian atas dana investasi yang melekat pada produk ini sesuai kebutuhan atas fasilitas
terpilih;
3 Dalam hal Saya tidak menentukan alokasi dana investasi dan parameter fasilitas ARMS maka Saya memerintahkan dan memberikan kuasa kepada PT Asuransi Jiwa Generali indonesia untuk menjalankan segala hal yang terkait
dengan Alokasi Dana Investasi dan/atau melakukan proses transaksi switching, pencairan dan pembelian atas dana pembelian atas dana investasi yang melekat pada produk ini sesuai dengan profil risiko Saya.
4 Sehubungan dengan hal di atas, dalam hal saya memilih alokasi dana investasi yang tidak sesuai dengan profil risiko investasi yang sudah saya isi dan/atau apabila terjadi dana-dana investasi dan/atau produk asuransi tersebut
dijalankan oleh PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia, maka pilihan dan transaksi terkait dengan dana-dana investasi dan/atau produk asuransi tersebut dijalankan oleh PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia semata-mata atas
kehendak Saya sendiri.
5 Menjamin, membebaskan dan membela PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia termasuk para Komisarisnya, Direksinya, Pemegang Sahamnya maupun Karyawannya dari segala tuntutan dan/atau gugatan, kerugian dan
kenyamanan yang mungkin timbul dari siapapun juga, termasuk dari Saya/kami, berkenaan dengan dilakukannya proses transaksi sebagaimana diatur dalam poin 2 di atas. Harga NAV yang berlaku sesuai ketentuan poin 1 di atas.

a. Sesuai persetujuan yang diberikan Pemegang Polis pada SPAJ, Premi yang dialokasikan sebagai Dana Investasi akan langsung diinvestasikan sesuai Jenis Dana Investasi yang dipilih oleh Pemegang Polis. Sehingga, apabila
Pemegang Polis membatalkan pertanggungan dalam masa mempelajari Polis, maka Penanggung akan mengembalikan Premi yang telah dibayarkan setelah dikurangi Biaya Administrasi atas pembatalan Polis dan Biaya

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 3 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi
V1.0 Dengan ditandatanganinya halaman ini maka halaman ini menjadi bagian dari SPAJ
RINGKASAN MANFAAT PRODUK
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)


Dokumen Ini Merupakan Bagian Dari SPAJ yang Tidak Terpisahkan dari Polis

Penjelasan Auto Risk Management System

Risiko Investasi
1 Risiko Likuiditas
Besarnya pembayaran Nilai Polis pada saat Penebusan Polis (surrender) atau Penarikan Dana Investasi (withdrawal) tergantung kepada likuiditas dari portofolio Dana Investasi unit link Generali Indonesia
2 Risiko Berkurangnya Harga Unit Penyertaan
Fluktuasi Harga Unit penyertaan Dana Investasi unit link Generali Indonesia disebabkan antara lain:
a. Perubahan tingkat suku bunga pasar yang mengakibatkan fluktuasi tingkat pengembalian pada instrumen pasar uang.
b. Fluktuasi nilai saham/obligasi yang menjadi underlying asset Dana Investasi unit link Generali Indonesia.
c. Terjadi wanprestasi (default) dan force majeure yang dialami oleh pihak-pihak yang terkait dalam pengelolaan Dana Investasi Generali Indonesia.

Masa Mempelajari Polis


1 Pemegang Polis mempunyai waktu untuk mempelajari Polis terlebih dahulu selama 14 (empat belas) hari kalender terhitung sejak tanggal Polis diterima.
2 Selama masa mempelajari Polis tersebut:
a. Sesuai persetujuan yang diberikan Pemegang Polis pada SPAJ, Premi yang dialokasikan sebagai Dana Investasi akan langsung diinvestasikan sesuai Jenis Dana Investasi yang dipilih oleh Pemegang Polis. Sehingga,
apabila Pemegang Polis membatalkan pertanggungan dalam masa mempelajari Polis, maka Penanggung akan mengembalikan Premi yang telah dibayarkan setelah dikurangi Biaya Administrasi atas pembatalan Polis dan
Biaya pemeriksaan kesehatan (jika ada) serta ditambah dengan hasil investasi atau dikurangi kerugian investasi selama masa mempelajari Polis.
b. Pemegang Polis dapat memilih untuk mempelajari Polis terlebih dahulu sebelum Premi yang dialokasikan sebagai Dana Investasi diinvestasikan sesuai Jenis Dana Investasi yang dipilih oleh Pemegang Polis. Sehingga,
apabila Pemegang Polis membatalkan pertanggungan dalam masa mempelajari Polis, maka Penanggung akan mengembalikan Premi yang telah dibayarkan setelah dikurangi Biaya Administrasi atas pembatalan Polis dan
Biaya pemeriksaan kesehatan (jika ada).

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : ##


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 4 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi
V1.0 Dengan ditandatanganinya halaman ini maka halaman ini menjadi bagian dari SPAJ
PROFIL RISIKO NASABAH
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)


Dokumen Ini Merupakan Bagian Dari SPAJ yang Tidak Terpisahkan dari Polis

Profil Risiko

Khusus untuk porsi dana investasi Anda


1. Dalam memilih produk asuransi yang terkait dengan investasi, Saya lebih tertarik pada produk-produk yang ditawarkan dengan periode :
Jawab : Antara 5 Sampai 10 Tahun.
2. Dalam memilih produk asuransi yang terkait dengan investasi, Saya tertarik pada produk asuransi dengan pilihan instrumen investasi yang dapat memberikan :
Jawab : Imbal hasil jauh lebih tinggi dari deposito, namun bersedia menanggung seluruh kerugian investasi.

3. Dalam memilih produk asuransi yang terkait dengan investasi, Saya bersedia mengalokasikan dana dari penghasilan saya sebesar :
Jawab : Lebih besar dari 20% penghasilan perbulan.

Berdasarkan kuesioner yang Anda isi, profil risiko Anda adalah : Moderat

Saya memerintahkan dan memberi kuasa kepada PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia untuk menjalankan segala hal Saya
memerintahkan dan memberi kuasa kepada PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia untuk menjalankan segala hal atas dana
Investasi yang melekat pada produk ini sesuai dengan profil risiko Saya.

Tanda Tangan
Calon Pemegang Polis

Sehubungan dengan hal di atas, dalam hal Saya memilih alokasi dana investasi yang tidak sesuai dengan profil risiko Investasi yang sudah Saya isi dan/atau apabila terjadi perbedaan antara
kebutuhan maupun prioritas kebutuhan Saya dengan produk yang disarankan PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia, maka Saya menyatakan pilihan dan transaksi terkait dengan dana-dana Investasi
dan/atau produk asuransi tersebut dijalankan oleh PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia semata-mata atas kehendak Saya sendiri.

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Halaman 5 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi
V1.0 Dengan ditandatanganinya halaman ini maka halaman ini menjadi bagian dari SPAJ
ILUSTRASI G-PLAN PRO No SPAJ

Produk
:

:
12345767890

G-PLAN Pro (RUG)

Dokumen Ini Bukan Merupakan Bagian Dari SPAJ

Ringkasan Manfaat Asuransi (Ringkasan Manfaat ini digunakan untuk keperluan ilustrasi, persyaratan dan ketentuan lengkap mengenai manfaat asuransi tercantum pada polis)

1 G-PLAN Pro (Generali Protection Linked Auto Navigation Pro)


2 Manfaat Meninggal Dunia: a. Apabila dalam Masa Pertanggungan sebelum Tanggal Terbit Polis, atau maksimal selama 60 (enam puluh) hari kalender sejak Tanggal Berlaku Pertanggungan:
3 i. Tertanggung Meninggal Dunia akibat Kecelakaan, maka Penanggung akan membayarkan manfaat Meninggal Dunia sebesar 100% (seratus per seratus) Uang
Pertanggungan sebagaimana tercantum dalam SPAJ atau maksimal sebesar Rp25.000.000 (dua puluh lima juta Rupiah), serta 100% (seratus per seratus) Premi pertama
yang telah dibayarkan kepada Penanggung dan pertanggungan dinyatakan berakhir.
ii. Tertanggung Meninggal Dunia bukan akibat Kecelakaan, maka Penanggung akan membayarkan manfaat Meninggal Dunia sebesar 100% (seratus per seratus)
Premi pertama yang telah dibayarkan kepada Penanggung dan pertanggungan dinyatakan berakhir.

4 b. Apabila dalam Masa Pertanggungan sejak Tanggal Terbit Polis dan Polis dalam keadaan aktif,Tertanggung Meninggal Dunia karena sebab apapun, maka Penanggung
akan membayarkan manfaat Meninggal Dunia berupa 100% (seratus per seratus) Uang Pertanggungan sebagaimana tercantum dalam Polis setelah dikurangi dengan
tunggakan Biaya (jika ada) dan pertanggungan dinyatakan berakhir.

5 Manfaat Investasi: Manfaat investasi berupa Nilai Polis (jika ada) akan dibayarkan dalam hal:
6 a. Tertanggung Meninggal Dunia dalam Masa Pertanggungan sejak Tanggal Terbit Polis; atau
b. Tercapainya Tanggal Berakhir Polis, yaitu saat Tertanggung mencapai usia 99 (sembilan puluh sembilan) tahun dan Polis dalam keadaan aktif; atau
c. Pemegang Polis melakukan Penarikan Dana Investasi atau Penebusan Polis; atau
d. Polis dibatalkan atau menjadi batal dalam Masa Pertanggungan, sesuai dengan yang ditetapkan oleh Penanggung.

7 Apabila Tertanggung hidup pada Ulang Tahun Polis dimana Tertanggung berusia 85 (delapan puluh lima) tahun dan Polis dalam keadaan aktif, maka Penanggung
Bonus 85:
akan membayarkan bonus 85 kepada Pemegang Polis dengan ketentuan minimum masa pembayaran Premi sebagai berikut:

8 Masa Pembayaran Premi


Bonus 85 (% dari Uang Pertanggungan)
sejak Tanggal Terbit Polis
Minimum 10 Tahun 50%
Minimum 15 Tahun 75%
Minimum 20 Tahun 100%
- Usia masuk Tertanggung pada Polis maksimal adalah 55 (lima puluh lima) tahun;
- Bonus 85 akan diberikan sesuai dengan persentase yang telah ditetapkan dari jumlah Uang Pertanggungan pada awal Masa Pertanggungan;
- Tidak ada Premi Dasar Berkala dan Premi Top Up Berkala yang tertunggak selama Masa Pembayaran Premi yang dipersyaratkan atas Bonus 85;
- Tidak pernah melakukan Pemulihan Polis dan/atau mengajukan klaim manfaat pembebasan Premi (jika ada) sebelum Bonus 85 dibayarkan sesuai waktu
yang telah ditentukan.

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Tenaga Pemasar Tanda Tangan & Nama Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 6 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini
V1.0
ILUSTRASI G-PLAN PRO No SPAJ

Produk
:

:
12345767890

G-PLAN Pro (RUG)

Dokumen Ini Bukan Merupakan Bagian Dari SPAJ

Ringkasan Manfaat Asuransi (Ringkasan Manfaat ini digunakan untuk keperluan ilustrasi, persyaratan dan ketentuan lengkap mengenai manfaat asuransi tercantum pada polis)

Term Life-PLAN 85 (Perlindungan Jiwa)


Apabila Tertanggung/ Tertanggung Tambahan Meninggal Dunia pada saat usia tidak melebihi 85 (delapan puluh lima) tahun dalam Masa Pertanggungan Asuransi Tambahan Term Life-PLAN 85 dan Polis
masih dalam keadaan aktif, Penanggung akan membayarkan santunan sebesar Uang Pertanggungan Term Life-PLAN 85 kepada Penerima Manfaat/ Pemegang Polis.

ADDB-PLAN (Perlindungan Jiwa dan Cacat Total Tetap karena kecelakaan)


Apabila Tertanggung Utama meninggal Dunia atau mengalami kehilangan fungsi anggota tubuh secara total, tetap dan tidak dapat dipulihkan dikarenakan akibat langsung dari kecelakaan pada saat usia
Tertanggung tidak melebihi 70 tahun dalam masa perlindungan Asuransi Tambahan ADDB-PLAN dan Polis masih dalam keadaan aktif terhadap masing-masing peristiwa tersebut, Penanggung akan
membayarkan santunan sebesar Uang Pertanggungan Asuransi Tambahan ADDB-PLAN kepada Yang Ditunjuk atau Pemegang Polis.

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Tenaga Pemasar Tanda Tangan & Nama Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 7 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini

V1.0
ILUSTRASI G-PLAN PRO
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)

Ringkasan Informasi Nilai Investasi

Ringkasan Transaksi (Rp.'000) Estimasi Nilai Polis*) (Rp.'000)


Tahun ke- Usia Uang Pertanggungan***
Premi Berkala Top Up Sekaligus Withdrawal Rendah Sedang Tinggi
1 0 18,000 - - 7,963 8,146 8,353 400,000,000
2 1 18,000 - - 21,654 22,518 23,523 400,000,000
3 2 18,000 - - 45,100 47,542 50,454 400,000,000
4 3 18,000 - - 71,321 76,603 83,073 400,000,000
5 4 18,000 - - 99,262 108,887 121,024 400,000,000
6 5 18,000 - - 131,971 147,756 168,276 400,000,000
7 6 18,000 - - 166,849 190,966 223,316 400,000,000
8 7 18,000 - - 204,015 238,982 287,426 400,000,000
9 8 18,000 - - 243,620 292,344 362,131 400,000,000
10 9 18,000 - - 285,837 351,667 449,230 400,000,000
11 10 - - - 303,292 389,444 521,924 400,000,000
12 11 - - - 321,900 431,477 606,855 400,000,000
13 12 - - - 341,710 478,224 706,094 400,000,000
14 13 - - - 362,805 530,224 822,096 400,000,000
15 14 - - - 385,256 588,065 957,732 400,000,000
16 15 - - - 409,190 652,451 1,116,420 400,000,000
17 16 - - - 434,705 724,133 1,302,142 400,000,000
18 17 - - - 461,909 803,948 1,519,571 400,000,000
19 18 - - - 490,893 892,809 1,774,178 400,000,000
20 19 - - - 521,766 991,744 2,072,401 400,000,000
89 88 - - - 41,938,645 1,916,607,777 152,906,185,256 250,000,000
90 89 - - - 44,691,978 2,143,699,489 180,354,478,999 250,000,000
94 93 - - - 57,605,627 3,356,069,771 349,151,588,723 250,000,000
99 98 - - - ** ** ** 250,000,000
*) Estimasi Nilai Polis merupakan nilai pada akhir Tahun Polis
**) Menunjukkan bahwa nilai polis pada tahun tersebut tidak mencukupi untuk membayar biaya asuransi dan administrasi, dan oleh karena itu polis menjadi tidak aktif (lapse).
***) Uang Pertanggungan merupakan akumulasi Uang Pertanggungan Dasar dan Uang Pertanggungan Term Life-PLAN (jika ada). Uang Pertanggungan di atas diberikan atas manfaat meninggal selama belum ada persetujuan pembayaran
klaim atas manfaat TPD-Plan dan/atau CI Pro (jika ada).

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : 89000478


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 8 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini
ILUSTRASI G-PLAN PRO No SPAJ

Produk
:

:
12345767890

G-PLAN Pro (RUG)

Ringkasan Informasi Nilai Investasi

Generali Money Market II Generali Equity II Generali Fixed Income II


Tahun
Usia Estimasi Nilai Polis *) (Rp '000) Estimasi Nilai Polis *) (Rp '000) Estimasi Nilai Polis *) (Rp '000) Uang Pertanggungan
ke-
Rendah** 5% Sedang** 7% Tinggi** 9% Rendah** 7% Sedang** 12.0% Tinggi** 18.0% Rendah** 5.0% Sedang** 8.5% Tinggi** 10.0%
1 0 *** *** *** 5,323 5,458 5,618 *** *** *** 400,000,000
2 1 *** *** *** 14,494 15,131 15,903 *** *** *** 400,000,000
3 2 *** *** *** 30,231 32,035 34,284 *** *** *** 400,000,000
4 3 *** *** *** 47,907 51,829 56,863 *** *** *** 400,000,000
5 4 *** *** *** 66,826 74,002 83,508 *** *** *** 400,000,000
6 5 *** *** *** 89,038 100,852 117,020 *** *** *** 400,000,000
7 6 *** *** *** 112,828 130,947 156,585 *** *** *** 400,000,000
8 7 *** *** *** 138,290 164,658 203,273 *** *** *** 400,000,000
9 8 *** *** *** 165,540 202,419 258,367 *** *** *** 400,000,000
10 9 *** *** *** 194,714 244,725 323,388 *** *** *** 400,000,000
11 10 *** *** *** 207,532 273,240 380,689 *** *** *** 400,000,000
12 11 *** *** *** 221,244 305,170 448,292 *** *** *** 400,000,000
13 12 *** *** *** 235,894 340,906 528,032 *** *** *** 400,000,000
14 13 *** *** *** 251,548 380,904 622,093 *** *** *** 400,000,000
15 14 *** *** *** 268,268 425,667 733,042 *** *** *** 400,000,000
16 15 *** *** *** 286,152 475,792 863,949 *** *** *** 400,000,000
17 16 *** *** *** 305,282 531,923 1,018,406 *** *** *** 400,000,000
18 17 *** *** *** 325,746 594,781 1,200,651 *** *** *** 400,000,000
19 18 *** *** *** 347,623 665,158 1,415,671 *** *** *** 400,000,000
20 19 *** *** *** 371,003 743,948 1,669,355 *** *** *** 400,000,000
89 88 *** *** *** 36,316,060 1,823,252,214 151,547,711,564 *** *** *** 250,000,000
90 89 *** *** *** 38,773,134 2,041,946,699 178,826,196,973 *** *** *** 250,000,000
94 93 *** *** *** 50,342,619 3,212,463,302 346,703,581,172 *** *** *** 250,000,000
99 98 *** *** *** *** *** *** *** *** *** 250,000,000
*) Estimasi Nilai Polis Merupakan nilai pada akhir Tahun Polis
**) Asumsi tinggi rendahnya tingkat hasil investasi ini hanya bertujuan untuk ilustrasi saja dan bukan merupakan tolak ukur untuk perhitungan rata-rata tingkat hasil investasi yang terendah dan tertinggi.
***) Menunjukkan bahwa nilai polis pada tahun tersebut tidak mencukupi untuk membayar biaya asuransi dan administrasi, dan oleh karena itu polis menjadi tidak aktif (lapse).
Catatan : Asumsi tinggi rendahnya tingkat hasil investasi ini hanya bertujuan untuk ilustrasi saja dan tidak dijamin serta bukan merupakan tolok ukur untuk perhitungan rata-rata tingkat hasil investasi yang terendah dan tertinggi.

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar :


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 9 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini
V1.0
ILUSTRASI G-PLAN PRO
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)

Ringkasan Informasi Nilai Investasi


Estimasi Nilai Polis (dalam Rp '000)
20 Tahun Polis

2,500,000

2,000,000

1,500,000

1,000,000

500,000

0
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
Rendah Sedang Tinggi

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : ##


Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Halaman 10 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi ini
V1.0
ILUSTRASI G-PLAN PRO
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)

Ringkasan Informasi Nilai Investasi

CATATAN:
Beri tanda [ v ] pada setiap kolom tersedia
1 [ ] Manfaat dalam Ilustrasi ini dibuat berdasarkan asumsi tingkat pertumbuhan investasi tahunan yang tetap.
2 [ ] Apabila Tertanggung Meninggal Dunia atau didiagnosa menderita kondisi kritis atau menjalani prosedur pembedahan atas kondisi kritis yang ditanggung, bukan karena Kecelakaan dan belum mencapai usia 4 (empat) tahun,
maka Penanggung akan membayarkan Uang Pertanggungan dengan dikenakan faktor persentase sesuai table dibawah ini :
Usia <1 1 s.d < 2 2 s.d < 3 3 s.d < 4 4+
% Uang Pertanggungan 20% 40% 60% 80% 100%
3 [ ] Tingkat pertumbuhan di dalam ilustrasi ini bukan merupakan tolak ukur untuk perhitungan rata-rata tingkat pertumbuhan terendah dan tertinggi.
4 [ ] Kinerja jenis - Jenis Dana Investasi tidak dijamin, di mana hasil yang diperoleh dapat lebih tinggi atau lebih rendah dari dana yang diinvestasikan.
5 [ ] Metode perhitungan Unit untuk setiap Jenis Dana Investasi berdasarkan pada satuan harga yang didapat dari perhitungan Nilai Polis dibagi total Unit yang terdapat pada Jenis Dana Investasi pada Tanggal Perhitungan setelah
dikurangi dengan Biaya-biaya dan pajak pada Tanggal Perhitungan yang bersangkutan.
6 [ ] Nilai Polis adalah nilai yang terbentuk yang dihitung berdasarkan perkalian antara jumlah saldo Unit yang dimiliki oleh Pemegang Polis dan tercatat pada pembukuan Penanggung dengan Harga Unit pada Tanggal Perhitungan.
7 [ ] Perubahan Harga Unit dapat terjadi dari waktu ke waktu tergantung pada kinerja Dana Investasi yang dipilih oleh calon Pemegang Polis, dan tidak terlepas dari risiko investasi.
8 [ ] Estimasi Nilai Investasi dalam Ilustrasi ini telah memperhitungkan:
a. Alokasi Premi Dasar Berkala dan Top Up Berkala yang dibentuk ke dalam unit:
Tahun Ke -1 Tahun Ke -2 Tahun Ke -3 Tahun Ke -4 Tahun Ke -5 Tahun Ke -6 dst
Premi Alokasi Biaya Alokasi Biaya Alokasi Biaya Alokasi Biaya Alokasi Biaya Alokasi Biaya
Investasi Akuisisi Investasi Akuisisi Investasi Akuisisi Investasi Akuisisi Investasi Akuisisi Investasi Akuisisi
Premi Dasar Berkala 0% 100% 40% 60% 85% 15% 85% 15% 85% 15% 100% 0%
Premi Top Up Berkala 95% 5% 95% 5% 95% 5% 95% 5% 95% 5% 95% 5%
b. Alokasi Premi Top Up Sekaligus yang dibentuk ke dalam unit :
Setiap Transaksi
Premi
Alokasi Investasi Biaya Akuisisi

Premi Top Up Sekaligus 97% 3%


c. Biaya Asuransi dikenakan setiap bulan selama berlakunya Polis. Biaya Asuransi Tahun Polis pertama akan ditagihkan pada Tahun Polis berikutnya, kecuali Biaya Asuransi Tambahan kesehatan (jika ada), sesuai dengan
skema penagihan Biaya sebagaimana dijelaskan dalam Polis.
d. Biaya Administrasi sebesar Rp 30.000 per bulan, selama berlakunya Polis. Biaya Administrasi Tahun Polis pertama akan ditagihkan pada tahun berikutnya, sesuai dengan skema penagihan Biaya sebagaimana dijelaskan
dalam Polis.
e. Biaya pengelolaan investasi
Jenis Dana Investasi Biaya Pengelolaan Investasi per Tahun
Generali Money Market II Maksimum 2.0%
Generali Fixed Income II Maksimum 2.1%
Generali Equity II Maksimum 2.2%
Generali Balanced Fund Maksimum 2.0%
Biaya ini telah diperhitungkan dalam Harga Unit.
9 [ ] Biaya-biaya yang akan dikenakan sesuai dengan transaksi yang mungkin terjadi dikemudian hari adalah:
a. Biaya Pengalihan Dana Investasi (switching) sebesar Rp100.000 per transaksi, hanya dikenakan untuk pengalihan ke-5 dan seterusnya pada setiap tahun Polis yang sama.
b. Pemegang Polis tidak dikenakan biaya apapun apabila Pemegang Polis melakukan Penarikan Dana Investasi (withdrawal) atau Penebusan Polis (surrender).
10 [ ] Pembayaran Nilai Polis yang dilakukan, akan dikenakan Pajak sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku pada saat terjadinya pembayaran (jika ada).
11 [ ] Penilaian Harga Unit dilakukan setiap hari dengan menggunakan metode harga pasar yang berlaku bagi instrumen investasi yang mendasari masing - masing jenis Dana Investasi yang dipilih.
12 [ ] Perpanjangan Masa Pertanggungan Asuransi Tambahan dapat melalui re-underwriting / seleksi risiko ulang sehingga perpanjangan dapat diterima dengan rate standar, substandard atau bahkan ditolak.
13 [ ] Setiap halaman dari ilustrasi ini saling berkaitan satu dengan yang lainnya. Apabila ada satu halaman tidak lengkap diterima, maka ilustrasi ini tidak berlaku.
14 [ ] Jika calon Pemegang Polis telah memahami isi ilustrasi ini, maka ilustrasi ini harus ditanda tangani oleh calon Pemegang Polis serta dilampirkan pada Surat Permohonan Asuransi Jiwa (SPAJ).
Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : ##
Tanggal : 9/4/2019 8:27
Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 11 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi
ILUSTRASI G-PLAN PRO
No SPAJ : 12345767890

Produk : G-PLAN Pro (RUG)

Ringkasan Informasi Nilai Investasi

CATATAN:
Beri tanda [ v ] pada setiap kolom tersedia
15 [ ] Penanggung setiap saat berhak mengubah Biaya Asuransi, Biaya Administrasi, Biaya Akuisisi , serta Biaya-biaya lainnya sebagaimana tercantum di dalam Polis. Perubahan tersebut merupakan satu kesatuan dan bagian yang
tidak terpisahkan dengan Polis.
16 [ ] Apabila terdapat / terjadi perubahan manfaat, biaya, risiko, syarat, dan Ketentuan Polis GPLAN Pro, akan diberitahukan kepada Pemegang Polis pada alamat terkini Pemegang Polis yang tercatat pada Penanggung paling
lambat 30 (tiga puluh) hari kerja sebelum terjadinya perubahan.
17 [ ] Segala biaya yang dikenakan pada Polis akan mengacu kepada ketentuan polis GPLAN Pro termasuk namun tidak terbatas pada Biaya Asuransi, Biaya Administrasi, biaya perubahan alokasi dana investasi dan Biaya komisi
dan Biaya komisi untuk Tenaga Pemasar.
18 [ ] PT. Asuransi Jiwa Generali Indonesia merupakan perusahaan asuransi yang terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan.

Pernyataan Calon Pemegang Polis


1 Saya telah mengerti dan memahami produk yang saya beli serta memahami adanya potensi kerugian yang mungkin timbul atas risiko investasi.
2 Ilustrasi ini diisi dan ditandatangani oleh Saya sendiri dalam keadaan sadar tanpa pengaruh dan paksaan dari pihak manapun
Tuliskan kalimat "Saya telah membaca, memahami dan mengerti resiko investasi dalam ilustrasi ini " pada kolom kosong di bawah ini :

SARAN DAN KELUHAN


PT Asuransi Jiwa Generali Indonesia
Generali Tower 7th floor
Grand Rubina Business Park
Kawasan Rasuna Epicentrum
Jl. HR Rasuna Said Kavling C-22
Jakarta 12940
Telp : (62-21) 15000 37
(62-21) 2996 3737
Fax : (62-21) 2902 1717
Email : care@generali.co.id

Disajikan Oleh : RANI ARDHAN Kode Sales Tenaga Pemasar : ##


Tanggal : 9/4/2019 8:27

Tanda Tangan Sales Tenaga Pemasar Tanda Tangan Calon Pemegang Polis

Saya telah menjelaskan setiap halaman ilustrasi ini kepada Calon Pemegang Polis Halaman 12 dari 12 Saya telah dijelaskan dan memahami seluruh isi ilustrasi
ini
V1.0

Anda mungkin juga menyukai