Duel Indo

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

Kuala Lumpur- Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) sudah meneruskan laporan

laga Indonesia vs Malaysia yang berakhir ricuh ke FIFA. AFC juga sudah
bertemu Federasi Malaysia.

Federasi sepakbola Malaysia (FAM) bertemu dengan AFC di Kuala Lumpur,


Jumat (6/9). Hal itu merupakan upaya pertama Malaysia mengusut kerusuhan
yang terjadi saat menghadapi Indonesia dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022
Zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis
(7/9).

Pada pertemuan tersebut, FAM diwakili Sekjennya Stuart Ramalingam, serta


Kepala Unit Legal, Shahida Bashirah Hishamuddin.

Dalam postingan di Facebook FAM, AFC disebut sudah mengirim laporan


pertandingan Indonesia vs Malaysia di Jakarta kepada Komisi Pertandingan
FIFA. Nantinya, laporan itu akan ditindaklanjuti FIFA untuk dievaluasi, serta
menentukan tindakan selanjutnya.

Selain meneruskan laporannya ke FIFA, AFC juga memberi saran kepada


FAM terkait rencana pengamanan saat Malaysia gantian menjamu Malaysia
di Stadion Bukit Jalil, 19 November mendatang.

Anda mungkin juga menyukai