Anda di halaman 1dari 30

Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Dharnita Chandra
Kepala Sub Direktorat
PENGAKUAN KUALIFIKASI
DIREKTORAT PEMBELAJARAN, DITJEN BELMAWA

1
DASAR HUKUM
 UU PT No. 12 Tahun 2012 ttg Pendidikan Tinggi
Pasal 26 ayat 8 Mengenai gelar akademik, gelar
vokasi, atau gelar profesi diatur dalam PP

PP 17 TAHUN 2010 PASAL 99


1. Pencantuman gelar lulusan perguruan tinggi luar
negeri tetap menggunakan gelar sesuai singkatan
dan penempatan yang berlaku di negara asal.
2. Menteri menetapkan kesetaraan ijazah perguruan
tinggi luar negeri dengan ijazah dan gelar
perguruan tinggi Indonesia.
LANJUTAN…..

 Permenristekdikti No. 21 Tahun 2015 tentang


Kesetaraan ijazah Perguruan Tinggi Luar Negeri
dengan ijazah Perguruan Tinggi Indonesia

 Perdirjen belmawa No. 02/DJ.Belmawa/SE/2015 Tahun


2015 tentang Petunjuk Teknis Penilaian Ijazah Lulusan
Perguruan Tinggi Luar Negeri
 Peraturan Menteri Pendidikan dan kebudayaan RI
No. 81 Tahun 2014 Tetang Ijazah, Sertifikat
Kompetensi, dan Sertifikat Profesi, Pendidikan
Tinggi.

 UU RI No. 29 Tahun 2004 tentang Praktek Kedokteran

 Peraturan KKI No. 7 Tahun 2012 tentang


Penyelenggaraan Program Adaptasi Dokter dan
Dokter gigi WNI lulusan LN
Persyaratan Penyetaraan Ijazah LN Online
Persyaratan dibedakan untuk 2 pemohon :
1. Bagi pemohon dari Perguruan Tinggi dan Program
Studi yang SUDAH pernah disetarakan
2. Bagi pemohon dari Perguruan Tinggi dan Program
Studi yang BELUM pernah disetarakan

Data PT dan program studi dapat dilihat di


http://ijazahln.ristekdikti.go.id/register/pencarian_
pt.html
Persyaratan bagi pemohon dari PT dan
Prodi yang SUDAH pernah disetarakan
1. Pemohon dapat mengakses ke domain http://ijazahln.ristekdikti.go.id/
2. Pemohon membuat akun pada laman Ijazah Luar Negeri.
3. Pemohon memasukkan akun pada laman Ijazah Luar Negeri.
4. Pemohon mengisi borang pendaftaran yang terdapat pada laman penyetaraan ijazah.
5. Pemohon mengunggah hasil scan DOKUMEN ASLI sebagai berikut:
a) Ijazah dan Transkrip Asli akan disetarakan. Jika Ijazah dan Transkrip
Asli tidak dalam bahasa Inggris, sertakan juga terjemahan dalam bahasa
Inggris yang disahkan oleh Kedutaan Besar Negara setempat atau penterjemah
tersumpah. Apabila Ijazah dan Transkrip sudah dalam dua(2) bahasa
pengesahan oleh Kedutaan Besar Negara setempat atau penerjemah tersumpah
tidak diperlukan;
b) bagi lulusan perguruan tinggi dari Malaysia diwajibkan membawa ijazah dan
transkrip dalam bahasa inggris dan bahasa melayu pada saat pendaftaran.
Lanjutan ………….
a) bagi lulusan perguruan tinggi dari China diwajibkan membawa China Academic Degree
& Graduate Education Development Center (CDGDC).
b) Ijazah jenjang sebelumnya.
c) Transkrip nilai(Transcript of Records), academic records, dan (jika ada) diploma
supplement selama belajar di luar negeri. Jika transkrip tidak dalam bahasa Inggris harus
dilengkapi dengan terjemahan dalam bahasa Inggris.
d) Disertasi (untuk S-3)/Tesis (untuk S-2)/Tugas Akhir atau Skripsi (untuk S-1) versi
lengkap dibawa serta dan diberikan kepada petugas penyetaraan Ijazah Luar Negeri dan
apabila bahasa yang digunakan bukan bahasa Inggris, wajib melampirkan terjemahan
dalam bahasa Inggris yang meliputi:
a) i. Title page
b) ii. Abstract
c) iii. Conclusion
e) Katalog/pedoman akademik yang memuat kurikulum pendidikan pada jenjang yang
akan disetarakan. Katalog yang tidak berbahasa inggris harus diterjemahkan.
f) Artikel ilmiah yang dimuat di jurnal bereputasi internasional, bagi lulusan S-3.
g) Pasport dan student visa selama belajar di luar negeri.
h) Surat perjanjian dari sponsor.
i) Surat izin tugas belajar yang dikeluarkan oleh Sekretariat Negara (wajib bagi PNS).
j) Pas foto terbaru ukuran 3x4 cm saat pengambilan SK ( 2 lembar untuk masing-masing
ijazah dengan berpakaian rapi).
Lanjutan ………….
6. Pemohon mendapat nomor registrasi untuk disimpan.
7. Dalam hal-hal tertentu, penilai ijazah dapat meminta keterangan
lain sebagai persyaratan penunjang. Kronologis proses pembelajaran
dari universitas yang bersangkutan, surat keterangan full time
student.
8. Bagi Perguruan Tinggi dan Bidang Ilmu yang sudah pernah
disetarakan maka penyetaraan ijazah akan selesai dalam 2 hari kerja
jika berkas persyaratannya lengkap.
9. Apabila pemohon berhalangan untuk mengambil SK penyetaraan
ijazah, pemohon dapat mewakilkan kepada orang lain dengan
membawa surat kuasa bermaterai Rp. 6.000,- disertai fotocopy kartu
identitas diri pemohon penyetaraan dan kartu identitas pengambil
SK .
Persyaratan bagi pemohon dari PT dan
Prodi yang BELUM pernah disetarakan
1. Pemohon dapat mengakses ke domain http://ijazahln.ristekdikti.go.id/
2. Persyaratan sama dengan pengajuan penyetaraan bagi pemohon dari perguruan tinggi dan
program studi yang sudah pernah disetarakan di atas.
3. Membawa surat dari KBRI atau kantor Kementerian Pendidikan Negara setempat yang
menyatakan bahwa Perguruan Tinggi sudah terakreditasi.
Alur Penyetaraan Ijazah
Proses
Input Output
Pengusul Dit Pembelajaran Tim Asesor

Mendaftar secara online di


laman
http://ijazahln.ristekdikti.go.i Nomor Registrasi
d dan mendapatkan nomor
registrasi

Tanda terima
Melakukan Verifikasi Dokumen
Dokumen Pengusul Kelengkapan
Persyaratan
Tidak lengkap
Melakukan Penilaian Dokmen yang sudah
Dokumen Pemohon diVerifiaksi
lengkap
Menyusun rancangan Surat Draft Surat
Keputusan Keputusan

Menerbitkan Surat Keputusan


Penyetaraan Ijazah lulusan Surat Keputusan
perguruan tinggi luar negeri

Menerima Surat keputusan


penyetaraan ijazah lulusan Tanda Terima SK'
perguruan tinggi luar negeri
TATA CARA MEMPEROLEH SERTIFIKAT KOMPETENSI MELALUI PROSES
ADAPTASI DAN SURAT TANDA REGISTRASI BAGI DOKTER DAN DOKTER GIGI
WARGA NEGARA INDONESIA LULUSAN LUAR NEGERI

DITJEN BELMAWA KKI MKKI/MKKGI


4
1 2
3 KOLEGIUM
7
PEMOHON UJI PENILAIAN
8 KOMPETENSI KELAYAKAN
STR SERTIFIKAT ADAPTASI
KOMPETENSI

8a SURAT KET.
SELESAI ADAPTASI
66 5

INSTITUSI PENDIDIKAN
TEMBUSAN : KEDOKTERAN/KEDOKTERAN GIGI
-Ditjen Belmawa
-Kemenkes PELAKSANAAN ADAPTASI
-Dinkes Prop
-PB IDI/ PB PDGI
Daftar Akun Baru
Pemilihan Type User

Ket :
1. Dosen : Tidak perlu mengisi data diri lagi
2. Non Dosen : Masyarakat yang ingin mengajukan penyetaraan ijazah
Pengisian Data Registrasi

Jika data sudah lengkap silahkan pilih


tombol simpan dan silahkan cek email
Untuk aktivasi akun
Dashboard
Formulir Pendaftaran
1. Pilih Jenis Identitas
2. Isi No Identitas
3. Upload Scan data identitas (max 2mb)
4. Upload Pasfoto (max 2mb)
5. Jika sudah semua, selanjutnya pilih
tombol “Next”
Data Perguruan Tinggi

1. Mohon untuk di isi secara lengkap,


Jika ada “Nama perguruan tinggi”,
“Program Studi” dan “Sebutan Gelar”
tidak ada data yang sesuai, maka silahkan
pilih tombol + berwarna biru
2. Jika sudah semua, selanjutnya pilih
tombol “Next”
Lampiran-lampiran
1. Mohon dapat diupload data yang
Dibutuhkan terutama yang
Bertanda merah.
2. Jika semua data sudah diupload,
Silahkan pilih tombol “Next”
Riwayat Sebelumnya
Jika semua data sudah lengkap,
silahkan pilih tombol “Simpan”
Pengguna/Lulusan PTLN
 Membuat akun pada sistem ijazahln
 Mengisikan borang penyetaraan(1 borang untuk 1 jenjang
pengusulan)
 Mengisikan tanggal kedatangan pada sistem
ijazahln(datang sesuai tanggal kedatangan yang diisikan)
 Datang ke Kemristekdikti dengan persyaratan pada laman
ijazahln melakukan verifikasi data kepada Pemroses Data
Ijazahln(saat ini : operator)
 Datang ke Kemenristekdikti untuk mengambil SK pada
Front Office ULT PINTU ketika Status SK sudah dapat
diambil pada laman ijazahln.
 Maksimal jumlah kedatangan 50 orang per hari (sudah
dimasukan kedalam sistem)
Pemroses Data Ijazahln / Operator
 Memverifikasi data pengguna penyetaraan(sesuai
persyaratan)
 Berhak menolak pengguna penyetaraan jika tidak
sesuai persyaratan atau pada pengisian borang tidak
sesuai dengan berkas aslinya, meminta untuk
mengulangi pengisian borang.
 Pelayanan Senin – Jum’at
Tampilan SK penyetaraan ijazahln
Tampilan aplikasi ijazah ln
PENYETARAAN IJAZAH 2011 - 2017

LUAR NEGERI 2010

2009

2005-2008 Prodi belum Prodi belum


disetarakan: 14 disetarakan: 12
hari hari
Prodi belum
1970-2004 BLN: 1 bulan Prodi sudah ada Prodi sudah ada
Prodi sudah ada di web: 2 hari di web: 2 hari
di web: 7 hari
Durasi Durasi penyetaraan:
2 bulan
Penyetaraan
Ijazah LN Tahun 2008 mendapat
Serifikat ISO 9001:2000
Jumlah SK yang disetarakan tahun 2014 - 2017

Jumlah Penyetaraan Ijazah Luar Negeri


4637
4289
5000 4042
4500 3407
4000
3500
3000
2500
2000
1500
1000
500
0
2014 2015 2016 2017

Jumlah
Jumlah penyetaraan berdasarkan jenjang
pendidikan tahun 2014 - 2017
3000

2500

2000
Axis Title

1500

1000

500

0
Diploma I Diploma II Diploma III Diploma IV Sarjana Magister Doktor
2014 4 13 191 21 828 2622 939
2015 2 3 46 5 251 717 306
2016 0 12 111 31 735 2496 888
Jumlah Berdasarkan Benua 2014 s/d 2017

1461, 6%
2, 0%
5509, 21% 2467, 9%

5409, 21%

11199, 43%

Benua Afrika Benua Amerika Benua Asia Benua Australia Benua Eropa blank
REKAPITULASI PENYETARAAN IJAZAH
 Jumlah SK terbanyak Berdasarkan Negara
Australia = 7204
Malaysia = 5067
Amerika = 2918
Belanda = 2236
Egypt = 1553
 Jumlah Negara yang sudah menyetarakan Ijazah = 100
 Jumlah SK yang telah disetarakan sampai saat ini = 78309
 Rata-rata beban/jumlah penyetaraan ijazah per bulan:
500 dokumen
Jumlah Penyetaraan Ijazah Berdasarkan
Negara Terbanyak

[VALUE]
[VALUE]
[VALUE]
Australia

[VALUE] Malaysia
Amerika
Belanda
Egypt
[VALUE]
Image: shutterstock.com

Education is the most powerful


weapon which you can use to
Terima Kasih change the world
(Nelson Mandela)
30

Anda mungkin juga menyukai