Anda di halaman 1dari 48

dr. HJ. A. NAISYAH T. AZIKIN, M.

KES
KEPALA DINAS KESEHATAN KOTA MAKASSAR
PROFIL KOTA MAKASSAR
LETAK GEOGRAFIS
-Pantai Barat Pulau Sulawesi (Selat Makassar)
-Koordinat 119°24’17,38” BT dan 5°8’6,19” LS

LUAS WILAYAH
17.577 Ha atau 175,77 Km²

BATAS WILAYAH
Sebelah Utara : Kabupaten Maros
Sebelah Timur : Kabupaten Maros dan Kabupaten Gowa
Sebelah Selatan : Kabupaten Gowa dan Kabupaten Takalar
Sebelah Barat : Selat Makassar

KECAMATAN : 15 Kecamatan
KELURAHAN : 155 Kelurahan

PENDUDUK : 1.398.804 jiwa (DUKCAPIL 2014)


1.710.114 jiwa (DUK CAPIL 2015)
1.765.799 jiwa (DUK CAPIL 2016)
VISI & MISI KOTA MAKASSAR

VISI
” MEWUJUDKAN MAKASSAR
KOTA DUNIA YANG NYAMAN
UNTUK SEMUA”

MISI
1. MEREKONSTRUKSI NASIB RAKYAT MENJADI MASYARAKAT SEJAHTERA STANDAR
DUNIA

2. MERESTORASI TATA RUANG KOTA MENJADI KOTA NYAMAN BERKELAS DUNIA

3. MEREFORMASI TATA PEMERINTAHAN MENJADI PELAYANAN PUBLIK KELAS DUNIA


BEBAS KORUPSI
VISI & MISI DINAS KESEHATAN KOTA MAKASSAR
VISI
“MAKASSAR SEHAT DAN
NYAMAN UNTUK SEMUA
MENUJU KOTA DUNIA”
MISI
1. Meningkatkan Pelayanan Kesehatan yang merata, bermutu dan
terjangkau berbasis teknologi
2. Meningkatkan kesehatan masyarakat serta pemberdayaan
masyarakat
3. Menjamin kesehatan masyarakat melalui sistem jaminan kesehatan
4. Menciptakan lingkungan sehat
KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN
KESEHATAN KOTA MAKASSAR TAHUN 2014 - 2019

1. Peningkatan akses dan kualitas pelayanan kesehatan masyarakat


2. Pelayanan kesehatan darurat 24 jam
3. Pelayanan Kesehatan Langsung ke rumah (Home Care)
4. Peningkatan keterjangkauan masyarakat terhadap pelayanan
kesehatan
5. Peningkatan Pelayanan Kesehatan Rujukan di RS
6. Penanganan 1.000 hari pertama kehidupan
7. Penanganan penyakit menular, tidak meenular dan KLB
8. Peningkatan partisipasi masyarakat dalam Pola Hidup Bersih dan
Sehat (PHBS)
LANDASAN HUKUM HOME CARE







DEFINISI HOME CARE

Home Care adalah pelayanan kesehatan yang


berkesinambungan dan komperhensif yang diberikan
kepada individu dan keluarga ditempat tinggal mereka
yang bertujuan untuk meningkatkan, mempertahankan
atau memaksimalkan tingkat kemandirian dan
meminimalkan akibat dari penyakit.
Home Care

Home Care Home Care atas permintaan


Pasca Perawatan pasien

Home Care
For Visited Patient
Home Care Followed
Up Patient

Home Care Emergency


PROSEDURE PELAYANAN HOME CARE

Pelayanan Home Care

Call Centre 112

Menghubungi Call Centre


Dinas Kesehatan dan
Puskesmas

Tim Home care Puskesmas


kerumah pasien

Dirawatt Dirujuk
PELAYANAN HOME CARE
Pelayanan Kesehatan ke Rumah 24 Jam
DEFENISI TELEMEDISIN
Telemedisin adalah transfer data medik elektronik dari
satu lokasi ke lokasi lainnya (telemedicine is the transfer
of electrical medical data from one location to another)

Telemedisin adalah layanan kesehatan yang dilakukan dari jarak


jauh (Telemedicine is health care carried out at a distance)
TUJUAN
• Mengupayakan tercapainya pelayanan kesehatan secara merata
• Meningkatkan kualitas pelayanan terutama untuk daerah
kepulauan
• Mengurangi rujukan ke dokter atau pelayanan kesehatan di rumah
sakit
• Mempercepat akses pasien ke rumah sakit
• Pasien mudah mendapatkan pertolongan dari dokter ahli
• Pasien merasakan tetap dekat dengan rumah
• Menyeleksi antara pasien-pasien yang perlu dibawa ke rumah sakit
• Efisiensi biaya dan waktu
INDONESIA BAGIAN TIMUR
Masalah yang dihadapi :
Kesenjangan pelayanan
kesehatan terutama di daerah
kepulauan

Penyebaran dokter spesialis


yang tidak merata

Solusi :
Telemedicine
 

Mengurangi biaya Pelayanan kesehatan Efisiensi waktu perjalanan


pengobatan lebih luas & merata bagi dokter

Jarak & waktu tidak lagi Mempercepat akses Mudah mendapatkan


menjadi kendala pasien ke pusat-pusat pertolongan dari dokter
komunikasi rujukan ahli
 

Tingginya Biaya Pola pikir yang masih Titik berat pelayanan


konvensional : Dokter harus
pengadaan & hanya pada pelayanan
berada di ruang yang sama
pemeliharaan kesehatan (clinical
dengan pasien untuk
infrastruktur interpretasi hasil pemeriksaan service)

Tingginya biaya
operasional Pengoperasian yang
penyelenggaraan tidak mudah
telemedicine
 
• memiliki fungsi kendali sebagai bahan pertimbangan dalam

Controlled
menentukan keputusan sehingga setiap tindakan yang
diambil berdasar pada kondisi-kondisi logis yang nyata dan
dapat dipertanggungjawabkan

• memenuhi segala aspek pelayanan yang


Service menyeluruh tanpa terbatas ruang dan waktu

• dapat menjadi sarana pendidikan dengan pola


Educative problem based learning antar tenaga kesehatan

• mudah dalam penggunaan, dokumentasi, dan


Easy transfer informasi yang cepat serta berkualitas
Puskesmas
Puskesmas
KEGIATAN PENUNJANG HOME CARE DAN TELEMEDICINE

1. MOU PEMERINTAH KOTA


MAKASSAR (DINKES)
DENGAN RS.UNHAS

2. MOU DINKES DENGAN


PERKI CABANG
MAKASSAR (TELE-EKG)
3. PELATIHAN EKG BAGI DOKTER PUSKESMAS
4. PELATIHAN PELAYANAN HOME CARE BAGI DOKTER DAN PERAWAT
DI PUSKESMAS
5. PELATIHAN ALUR HOME CARE BAGI DOKTER, PERAWAT, SOPIR, DINAS
KESEHATAN
6. PELATIHAN TELESPIROMETRI
7. PELATIHAN USG BAGI DOKTER PUSKESMAS
8. PELATIHAN HOME CARE PENYAKIT DALAM BAGI DOKTER
PELAYANAN HOME CARE & TELEMEDICINE
• 1. 46 PUSKESMAS
• 2. 48 UNIT MOBIL HOME CARE
• 3. 46 TELE-EKG
• 4. 46 TELE-USG
• 5. 7 TELE-SPIROMETRI
Anggaran Telemedicine dan Home Care
Tahun 2015 ( Rp. 5.472.101.000,-)

1. Pengadaan Alkes (Mobil Home Care, EKG, Paket Home Care, USG,
Emergency Kit, Emergency Bencana)
2. Pelatihan EKG
3. Pelatihan Pelayanan Home Care
4. Pelatihan Alur Pelayanan Home Care
Anggaran Telemedicine dan Home Care
Tahun 2016 ( Rp. 4.482.314.200,-)

1. Pengadaan Alkes (USG, Spirometri)


2. Pelatihan USG
3. Pelatihan Home Care Penyakit dalam
4. Sosialisasi Home Care bagi Kader Puskesmas 14 Kecamatan
5. Jasa pembacaan USG/EKG untuk dokter ahli
6. Admin Telemedicine dan ICD-X
7. Tim Pengelola Home Care dan Call Centre 24 Jam
8. Tim Koordinasi Tingkat Kota
Anggaran Telemedicine dan Home Care
Tahun 2017 ( Rp. 2.037.318.000,-)

1. Sosialisasi Home Care & Telemedicine pada 14 Kecamatan


2. Sosialisasi Home Care & Telemedicine tingkat Kota
3. Transport Tim Home Care
4. Honorarium Admin
KUNJUNGAN PELAYANAN HOME CARE
TAHUN 2015 & 2016
3500

4685
3000
4083

2500
2266
2150
2000
2015

1500 2016

1000

500
602
116
0
DIRAWAT DIRUJUK TOTAL
KUNJUNGAN PELAYANAN HOME CARE
BULAN JAN-MARET TAHUN 2017

2000
1720

1500 1333
DIRAWAT
1000
DIRUJUK
654 659
527 509 TOTAL
500 389 387
279
127 150 110
0
JANUARI FEBRUARI MARET TOTAL
Pelayanan Telemedisin (Tele EKG)
Bulan Januari s.d Maret 2017

Chart Title
1000
926 903
900

800

700

600

500

400 370 370


315 315
286
300 241 218
200 155
114 90
82
100 50 65 40
0
Pasien EKG Pasien dikonsul Pasien dirawat Pasien dirujuk
Januari Februari Maret Total
Pelayanan Telemedisin (Tele USG) TAHUN 2016

Chart Title
300
281

250

200

150

100 93

48
50 38

0
PASIEN USG Pasien dikonsul Pasien Dirujuk Pasien Dirawat
Pelayanan Telemedisin (Tele USG)
Bulan Januari s.d Maret 2017

Chart Title

1600 1511

1400

1200

1000

800

600 569
529
413
400
232
200 140
77 90 66 46 51 43
0
Januari Februari Maret Total
Pasien USG Pasien dirujuk Pasien dirawat
KELUARAN / OUTPUT
Terpenuhnya layanan kesehatan
yang menjangkau seluruh lapisan

Jumlah pasien yang dirujuk terjadi


penurunan dari waktu ke waktu

Terpenuhinya pelayanan kesehatan


yang menjangkau seluruh lapisan
masyarakat yang cepat
MOBIL HOME CARE
PERALATAN MOBIL HOME CARE
DOKUMENTASI HOME CARE
DOKUMENTASI HOME CARE
DOKUMENTASI TELEMEDICINE (EKG)
DOKUMENTASI TELEMEDICINE (EKG)
DOKUMENTASI TELEMEDISIN (USG)
DOKUMENTASI TELEMEDISIN (USG)
DOKUMENTASI TELEMEDISIN (USG)
48

Anda mungkin juga menyukai