Anda di halaman 1dari 6

Kebutuhan Eliminasi.

1. Defekasi adalah…
A. Pengeluaran urine ke meatus eksterna
B. Proses pembentukan feses
C. Terkumpulnya feses di rektum
D. Pengeluaran feses dari anus
E. Proses terbentuknya gas pada colon

2. Tn Mora (20 Th) masuk di ruang IRD RS Labuang Baji dengan keluhan tidak BAB selama 2
minggu, keluhan lain yang dirasakan adalah pusing, dan mual, pada pemeriksaan fisik tanpak
adanya distensi abdomen dan terdengar bunyi tympani ketika diperkusi. Dari data menunjukkan
bahwa Tn Mora mengalami…
A. Konstipasi
B. Defekasi
C. Diare
D. Obstipasi
E. Inkontinensia Alvi

3. Apabila keadaan diatas tidak diatasi segera, maka dapat menimbulkan hal-hal dibawah ini…
A. Feses akan terlumasi kembali oleh cairan usus
B. Penyerapan kembali zat-zat buangan yang bisa menimbulkan toksik pada otak
C. Feses akan tereliminasi oleh gerakan peristaltik usus
D. Refleks-reffleks defekasi akan mengalami kerusakan
E. Dapat menimbulkan radang usus

4. Setelah dilakukan bowel training pada Tn Mora, menunjukkan adanya keinginan untuk buang
air besar, mekanisme ini terjadi karena impuls yang dihantarkan melalui medulla spinalis sampai
pada tingkat lebih tinggi pada sistem persarafan yakni…
A. Hipotalamus
B. Medulla Oblongata
C. Talamus
D. Cerebellum
E. Corteks serebri

5. Tindakan Keperawatan yang tidak tepat untuk mengatasi masalah Tn Mora adalah…
A. Anjurkan minum air hangat setelah bangun tidur
B. Diet makanan tinggi serat
C. Latihan bowel training
D. Anjurkan melakukan aktivitas ringan sesuai kemampuan
E. Kolaborasi dengan tim medis untuk tindakan huknah

6. Kecepatan peristaltik usus…


A. 1 – 5 x/menit
B. 5 – 35 x/menit
C. 5 – 45 x/menit
D. 10 – 25 x/menit
E. > 50 x/menit

7. Defekasi lebih dari 3 kali sehari dengan konsistensi encer disebut…


A. Konstipasi
B. Defekasi
C. Diare
D. Flatus
E. Inkontinensia Alvi

8. Iritasi kolon menyebabkan peningkatan gelombang peristaltik usus yang melebihi proses
absorbsi, keadaan ini mengakibatkan…
A. Feses tidak terbentuk
B. Feses mengering
C. Kesulitan mengeluarkan BAB
D. Frekuensi Pengeluaran feses meningkat dari biasanya dengan konsistensi encer
E. Defekasi normal

9. Perawat mengetahui bahwa defekasi berawal karena adanya desakan feses pada dinding
rectum yang menimbulkan refleks defekasi, refleks-refleks yang dimaksud adalah…
1. Intrinsik
2. Mesentrikus
3. Parasimpatis
4. simpatis

10. Eliminasi BAB dipengaruhi oleh faktor-faktor, kecuali…


A. Intake cairan
B. Aktivitas fisik
C. Diet
D. Gaya hidup
E. Pola kebiasaan

11. Saliva disekresikan oleh kelenjar-kelenjar ludah yakni…


1. Parotis
2. submaksillaris
3. submandbularis
4. Pengeluaran feses dari anus

12. Organ pencernaan yang berfungsi mengabsorbsi air dan elektrolit secara maksimal adalah…
A. Mulut
B. Esopagus
C. Lambung
D. Usus halus
E. Usus besar
13. Setelah makanan dicerna, tidak semua diabsorbsi ke sirkulasi melainkan sebagian dibuang
dalam bentuk feses, feses ini tersusun atas, kecuali…
A. Bakteri yang sudah mati
B. Zat besi
C. Sellulosa
D. Albumin
E. Air

14. Rangsangan defekasi dihantarkan melalui Medulla spinalis kebagian sakral 2 – 4, kemudian
kembali keefektor yang menyebabkan …
A. Relaksasi spingter ani eksterna
B. Kontriksi spinkter ani eksterna
C. Relaksasi spingter ani interna
D. Kontriksi spingter ani iksterna
E. Tertahannya feses di rektum

15. Organ pencernaan yang menampung dan menyimpan makanan adalah…


A. Mulut
B. Esopagus
C. Lambung
D. Usus halus
E. Usus besar

16. Untuk mendengarkan kuatnya peristaltik sehubungan dengan defekasi, maka perawat dapat
menempatkan stetoskop pada area…
A. Lambung
B. Hepar
C. Usus halus
D. Usus besar
E. Supra pubik

17. Fungsi filtrasi pada ginjal terjadi di…


A. Glomerulus
B. Tubulus proksimal
C. Lengkung henle
D. Capsula bowmen
E. Nefron

18. Pengeluaran urine yang tidak terkontrol oleh spingter eksternal disebut…
A. Inkontinensia urine
B. Retensi urine
C. Disuria
D. Urgency
E. Anuria
19. Apabila volume urine berkurang, maka berat jenisnya berkisar…
A. 1.015 – 1.020
B. 1.000 – 1.015
C. 1.022
D. 1.040
E. 1.140

20. Warna kuning pucat pada urine dikarenakan adanya …


1. Urobilinogen
2. Bilirubin tidak terkonjugassi
3. Urokrom
4. Biliverdin

21. Dari hasil pengukuran berat badan dan tinggi badan Tn Damsir (20 Th) didapatkan hasil 50
Kg dan 160 cm, dari data tersebut perawat dapat mengetahui produksi urine dalam sehari yaitu

A. 500 cc
B. 750 cc
C. 1000 cc
D. 1200 cc
E. 1500 cc

22. Yang dikatakan sebagai unit fungsional ginjal adalah…


A. Neuron
B. Glomerulus
C. Tubulus proksimalis
D. Nefron
E. Tubulus distalis

23. Sisa – sisa pembakaran di dalam tubuh dieksresikan melalui urine seperti, kecuali…
A. Urea
B. Amonia
C. Kreatinin
D. Glukosa
E. Asam urat

24. Faktor-faktor yang mempengaruhi eliminasi BAK adalah, kecuali…


A. Gaya hidup
B. Intake
C. Iklim atau cuaca
D. Stres
E. Kehamilan

25. Ginjal berfungsi sebagai, kecuali…


A. Organ endokrin dengan menghasilkan hormon eritropoetin
B. Mempertahankan keseimbangan cairan dan elektrolit tubuh
C. Mempertahankan keseimbangan asam dan basa
D. Mengeksresikan sisa-sisa metabolisme, zat racun dan obat-obatan
E. Mensekrsikan hormon adrenocortikoid

26. Nn Fitriani usia 19 tahun mengeluh nyeri pada area suprapubik, menurut pengakuannya
bahwa ia tidak BAK selama 2 hari, tanpak ada distensi blaas dan nyeri tekan. Gejala-gejala
tersebut menunjukkan…
A. Inkontinensia urine
B. Retensi urine
C. Disuria
D. Poliuria
E. Anuria

27. Eliminasi BAB dipengaruhi oleh faktor-faktor, kecuali…


A. Intake cairan
B. Aktivitas fisik
C. Diet
D. Gaya hidup
E. Pola kebiasaan

28. Tindakan keperawatan yang tepat mengatasi retensi urine adalah…


A. Anjurkan perbanyak minum air hangat setiap bangun tidur
B. Lakukan kompres hangat dan dingin secara bergantian
C. Lakukan penekanan pada suprapubik untuk mendorong urine keluar
D. Latihan toilet taining
E. Kolaborasi pemasangan kondom kateter

29. Data yang perlu dikaji perawat sehubungan dengan POLA BAK adalah….
A. Frekuensi
B. Jumlah urine
C. Inkontinensia urine
D. Gaya hidup
E. Pola kebiasaan

Pernyatan Benar – Salah

Ginjal (untuk soal 30 s.d 34)


30. Terletak disebelah belakang abdomen atas, di belakang peritonium, di depan 2 kosta dan 3
otot utama
31. Terdapat 100 juta unit nefron
32. Pada bagian korteks terdapat kelenjar adrenal
33. Ginjal kanan agak lebih rendah dibandingkan ginjal kiri, disebabkan karena penekanan
lambung yang berada diatasnya.
34. Merupakan organ endokrin karena mensekresikan hormon eritropoetin
Usus (untuk soal 35 s.d 38)
35. Absorbsi makanan terjadi pada usus besar
36. Absorbsi air terjadi pada usus halus
37. Gelombang peristaltik mendorong isi usus sampai ke anus
38. Enzimnya bekerja pada suasana asam
39. Feses berwarna coklat karena pengaruh stercobilin, urobilinogen dan aktifitaas bakteri
40. gas yang terbentuk sebagai hasil pencernaan di usus besar dalam waktu 24 jam disebut flatus.

Selamat berlatih…

Anda mungkin juga menyukai