Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN TEMANGGUNG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BULU
Jln.Raya Temanggung – Parakan km 7 Temanggung 56253
Telp.(0293) 4902255 Fax. (0293) 4902255
e-mail : pkmbulutmg@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BULU


Nomor : A/II/SK/1/2016/025

TENTANG
PENUNJUKAN PEGAWAI SEBAGAI PENANGGUNG JAWAB KENDARAAN
INVENTARIS DI PUSKESMAS BULU TAHUN 2016

KEPALA PUSKESMAS BULU

Menimbang : a. bahwa guna ketertiban dan menjamin keamanan serta


terjaganya kondisi kendaran inventaris roda empat dan
roda dua yang selalu prima di Puskesmas Bulu maka
perlu menunjuk pegawai sebagai penanggung jawab
kendaraan inventaris roda empat dan roda dua;

b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana


tercantum dalam dictum a tersebut maka perlu
menetapkan suatu Keputusan Kepala Puskesmas Bulu
tentang penunjukan pegawai sebagai penanggung jawab
kendaraan inventaris roda empat dan roda dua.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 23 tahun 2014 tentang


Pemerintah Daerah;
2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 6 tahun
2006 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/daerah;
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 17 Tahun 2007
tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Barang Milik
Daerah;
4. Peraturan daerah Kabupaten Temanggung Nomor 17
Tahun 2009 Tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :
KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BULU TENTANG
PENUNJUKAN PEGAWAI SEBAGAI PENANGGUNG JAWAB
KENDARAAN INVENTARIS DI PUSKESMAS BULU
Kesatu : Menunjuk pegawai sebagai penanggung jawab kendaraan
inventaris roda empat dan roda dua sebagaimana
tercantum dalam lampiran 1;

Kedua : Pegawai sebagaimana dictum KESATU bertanggung jawab


atas inventaris kendaraan roda empat dan roda dua dengan
berpedoman pada Peraturan perundangan dan bertanggung
jawab kepada Kepala Puskesmas Bulu dan Pembantu
Pejabat Pengurus Barang.

Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dan


apabila dikemudian hari terdapat kekliruan dalam
keputusan ini akan dilakukan perbaikan.

Ditetapkan di : Bulu
Pada Tanggal : 19 Januari 2016
KEPALA PUSKESMAS BULU

drg. SITI ROHMI


NIP. 19641230 199203 2 005
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS BULU
Nomor : A/II/SK/1/2016/025
Tanggal : 19 Januari 2016

PENUNJUKAN PEGAWAI SEBAGAI PENANGGUNG JAWAB KENDARAN


INVENTARIS RODA EMPAT DAN RODA DUA DI PUSKESMAS BULU TAHUN 2016

NO. NAMA / NIP JENIS KENDARAAN TAHUN


1. Edi Purwanto Mobil Puskesling / Ambulance 1991
NIP.19711014 199203 1 004 Merk Toyota Kijang
No. Pol. AA 9590 KE
Sepeda Motor Merk Yamaha
Tipe
No. Pol. 9837 LE
2. Untung Supriyanto Mobil Puskesling / Ambulance 2015
NIP.19700403 199003 1 006 Merk Suzuki APV
No. Pol. AA 9591 AE
Sepeda Motor Merk Honda 2007
Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9617 ME
3. Sugiarti Sepeda Motor Merk Honda 2006
NIP.19710328 199303 2 006 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9689 LE
4. Lilih Murtianawati Sepeda Motor Merk Honda 2006
NIP. 19720606 199503 2 002 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9682 LE
5. Trustiningsih Sepeda Motor Merk Honda 2007
NIP.19670430 198803 2 007 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9607 ME
6. Sugiarti Sepeda Motor Merk Yamaha 2007
NIP. 19670521 199103 2 002 Tipe
No Pol. AA 9866 KE
7. Dwi Astuti Sepeda Motor Merk Honda 2007
NIP.19810625 200604 2 021 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9622 ME

KEPALA PUSKESMAS BULU

drg. SITI ROHMI


NIP. 19641230 199203 2 005

LAMPIRAN KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS BULU
NOMOR
TENTANG : PENUNJUKKAN PEGAWAI
SEBAGAI

PENUNJUKAN PEGAWAI SEBAGAI PENANGGUNG JAWAB KENDARAN


INVENTARIS RODA EMPAT DAN RODA DUA DI PUSKESMAS BULU TAHUN 2015

NO. NAMA / NIP JENIS KENDARAAN TAHUN

1. Edi Purwanto Mobil Puskesling / Ambulance 1991


NIP.19711014 199203 1 004 Merk Toyota Kijang
No. Pol. AA 9590 KE
2. Untung Supriyanto Mobil Puskesling / Ambulance
NIP.19700403 199003 1 006 Merk Suzuki APV
No. Pol. AA 9591 AE
3. Sugiarti Sepeda Motor Merk Honda 2007
NIP.19710328 199303 2 006 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9617 ME
4. Lilih Murtianawati Sepeda Motor Merk Honda 2006
NIP. 19720606 199503 2 002 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9682 LE
5. Khusriyah Sepeda Motor Merk Honda 2006
NIP. 19690118 199103 2 007 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9689 LE
6. Endang Emi Purwasti Sepeda Motor Merk Yamaha
NIP. 19590222 198403 2 007 Tipe
No Pol. AA 9637 LE
7. Sugiarti Sepeda Motor Merk Yamaha
NIP.19670521 199103 2 002 Tipe
No. Pol. AA 9866 KE
8. Dwi Astuti Sepeda Motor Merk Honda 2007
NIP.19810625 200604 2 021 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9622 ME
9. Aprilia Dwi Anggraeni Sepeda Motor Merk Honda 2007
NRPTT. 11.04.3301079 Tipe NF 125 SD
No. Pol. AA 9607 ME

Kepala Puskesmas Bulu

drg. SITI ROHMI


NIP. 19641230 199203 2 005

URAIAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB


BENDAHARA PENERIMA PEMBANTU, BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU,
BENDAHARA BOK, BENDAHARA DANA KAPITASI JKN DAN PEJABAT
PEMBANTU PENGURUS BARANG

1. BENDAHARA PENERIMA PEMBANTU


a. Menarik setoran dari tiap-tiap pos pelayanan
b. Memasukkan dalam pembukuan
c. Memasukkan pembukuan dalam aplikasi penatausahaan
d. Membuat STS
e. Menyetorkan uang dan STS ke Bank Jateng Cabang Temanggung
f. Menyimpan STS untuk arsip
g. Menyetorkan STS ke Dinas Kesehatan Kab. Temanggung
h. Melakukan rekonsiliasi setiap akhir bulan

2. BENDAHARA PENGELUARAN PEMBANTU


a. Membuat cek pencairan uang
b. Menerima pencairan dana
c. Membuat pembukuan
d. Melakukan pembayaran ke toko, pegawai dan pihak ketiga
e. Membuat SPJ dan menyetorkan ke Dinas Kesehatan Kab.
Temanggung
f. Membuat perubahan anggaran

3. BENDAHARA BOK
a. Membuat POA tahunan
b. Membuat POA bulanan
c. Membuat permohonan permintaan uang untuk kegiatan
d. Melaksanakan pencairan dana
e. Melaksanakan pembayaran ke toko, pegawai dan pihak ketiga
f. Membuat SPJ
g. Membuat pembukuan
h. Membuat laporan penatausahaan keuangan

4. BENDAHARA DANA KAPITASI JKN


a. Membuat DPA
b. Membuat RKO
c. Melakukan pencairan dana
d. Melakukan pembayaran ke toko, pegawai dan pihak ketiga
e. Membuat SPJ
f. Membuat pembukuan
g. Mengentri data keuangan dalam aplikasi penatausahaan
h. Membuat laporan bulanan

5. PEJABAT PEMBANTU PENGURUS BARANG


a. Menerima, menyimpan dan menyalurkan droping barang dari Dinas
Kesehatan Kab. Temanggung
b. Meneliti dan menghimpun dokumen pengadaan barang yang diterima
c. Meneliti jumlah dan spesifikasi barang yang diterima disesuaikan
dengan berita acara serah terima barang
d. Mencatat barang milik daerah yang diterima dalam buku atau kartu
barang
e. Membuat daftar inventaris barang
f. Membuat daftar inventaris barang per ruangan
g. Melaporkan barang milik daerah dalam laporan persediaan barang
h. Membuat laporan penerimaan barang, penyaluran dan stok barang
milik daerah kepada Kepala Puskesmas selanjutnya ke Dinas Kesehatan
Kab. Temanggung

Kepala Puskesmas Bulu

drg. SITI ROHMI


NIP. 19641230 199203 2 005

Anda mungkin juga menyukai