Anda di halaman 1dari 2

PENGENDALIAN SUHU

No. Dokumen :

No. Revisi :-
SOP Tanggal Terbit :
1 Juli 2019
Halaman :2
PUSKESMAS dr. Catur Yuni M, MM
KARANGLEWAS NIP 197306152002122006
1. Pengertian Rangkaian kegiatan penyimpanan vaksin dengan suhu 2-8
derajat celcius

2. Tujuan Vaksin masih patent pada saat diberikan ke petugasi munisasi

3. Kebijakan SK KA Puskesmas NO 440/…. Tentang jenis pelayanan yang


disediakan di Puskesmas Karanglewas
4. Referensi Buku Pedoman Introduksi Vaksin Baru Kementrian Kesehatan
2015

5. Prosedur 1. Pastikan lemari es buka atas dalam kondisi baik dengan


ketentuan sebagai berikut :
a. Lemariespadaposisidatar
b. Terlindungdarisinarmataharilangsung
c. satu stop kontakuntuklemarivaksin
d. Jarakantaralemarivaksindengandinding 15-20 cm
e. Tiadkterdapatbungaespada evaporator
2. Letakan grafik catatan suhu pada bagian atas lemari
vaksin
3. Letakan coolpack pada bagian dasar lemari vaksin
4. Pastikan bahwa semua vaksin berada dalam dus vaksin
5. Letakan vaksin sesuai dengan sensifitasnya
a. Sensitif panas (bcg, campak dan polio) dekat
evaporator
b. Sensetif beku (Hepatitis b, dpthbhib, tt, dt dan td) jauh
dari evaporator
6. Pelarut disimpan pada suhu ruang terlindung dari sinar
matahari langsung
7. Vaksin dengan masa kadaluarsa pendek atau VVMB
diletakan di bagian atas

1
8. Beri jarak antara dus vaksin 1-2 cm untuk sirkulasi udara
9. Letakan 1 buah thermometer pada bagian tengah di antara
vaksin
10. Letakan 1 buah alat pemantau paparan beku diantara
vaksin yang sensitive beku
11. Letakan VCCM pada tempat penyimpanan vaksin bcg
12. Periksa suhu lemari es 2 kali sehari pagi dan sore
6. Diagram Alir

7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Dokumen terkait

9. Unit Terkait PUSKESMAS


10. Rekaman Tanggalmulai
No Yang diubah Isi perubahan
Historis di berlakukan
Perubahan
1. Header SPO 4 April 2016

2. Kebijakan Keputusan kepala 4 April 2016


puskesmas nomor:
440/A.III.B.VI.C.IX/SK
/003/I/2016 tentang
peningkatan mutu
dan kinerja
puskesmas, sasaran
kinerja UKM,
peningkatan mutu
dan keselamatan
pasien puskesmas
karanglewas

Anda mungkin juga menyukai