Anda di halaman 1dari 4

PENCEMARAN LINGKUNGAN

 Pencemaran lingkungan hidup adalah masuk atau dimasukkannya makhluk hidup,


zat, energi, dan/atau komponen lain ke dalam lingkungan hidup oleh kegiatan
manusia sehingga melampaui baku mutu lingkungan hidup yang telah ditetapkan.

 Pencemaran air adalah masuknya atau dimasukkannya makhluk hidup, zat,


energi dan atau komponen lain ke dalam air oleh kegiatan manusia,
sehingga kualitas air turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan air
tidak dapat berfungsi sesuai dengan peruntukannya

1. Sumber Pencemaran:
a. Limbah pabrik
b. Pertanian
c. Transportasi

2. Jenis/ komponen:
a. Kromium heksafaleh
b. Merkuri
c. Bht
d. Dep
e. Air aksa

3. Dampak Kesehatan:
1) Lingkungan
a. Kualitas air menurun
b. Mengalami perubahan bau
c. Merusak nilai estetika
2) Manusia
a. Penyakit kulit
b. Diare
c. Kerusakan ginjal
d. Kutu air

4. Pencegahan dan pengendalian:


o Pencegahan
1. Mengelola limbah dengan benar
2. Mengurani pemakain deterjen / bahan kimia
o Pengendalian
1. Tidak membuang sampah kesungai.
2. Mengurangi intensitas limbah rumah tangga.
3. Pembuatan sanitasi yang benar dan bersih agar sumber-
sumber air bersih lainnya tidak tercemar.

 Pencemaran Udara adalah masuknya atau dimasukkannya zat, energi,


dan/atau komponen lain ke dalam udara ambien oleh kegiatan manusia,
sehingga mutu udara ambien turun sampai ke tingkat tertentu yang
menyebabkan udara ambien tidak dapat memenuhi fungsinya
1. Sumber pencemaran:
a. Transportasi
b. Industri
c. Kebakaran hutan
d. Aktivitas manusia

1
e. Erupsi gunung

2. Jenis/ komponen:
a. Timbal/PB
b. PM (partikula meter)
c. Nitrogen
d. C02

3. Dampak Kesehatan:
1) Lingkungan
a. Udara tidak sehat
b. Meningkatnya partikel debu
2) Manusia
a. Gangguan Pernapasan
b. Jantung, kanker (penyakit degeneratif)

4. Pencegahan dan Pengendalian:


o Pencegahan
1. Mengurangi kendaraan pribadi
2. Reboisasi
3. Biogas
o Pengendalian
1. Biogas
2. Melakukan pengawasan lebih ketat di wilayah hutan yang
rawan terbakar.
3. Melarang warga membakar hutan saat melakukan land
clearing lahan pertanian.

 Pencemaran Tanah adalah keadaan di mana bahan kimia (buatan manusia)


masuk dan merubah lingkungan tanah alami

1. Sumber Pencemaran:
a. Limbah indsustri
b. Penggunaan peptisida
c. Rumah tangga

2. Jenis/ komponen:
a. Pestisida
b. Merkuri
c. Nikel
d. Natrium klorit

3. Dampak Kesehatan:
1) Lingkungan
a. Tanah tidak subur
b. Menggangu ekosistem tanah
c. Merusak nilai estetika
3) Manusia
a. Penyakit kulit
b. Keracunan
c. Kanker

2
2) Pencegahan dan pengendalian:
o Pencegahan
1. Mengelola limbah dengan benar
2. Membuang sampah pada tempatnya
o Pengendalian
1. Remidiasi
2. 3R ( REDUCE, RECYCLE DAN REUSE)

PENYEDIAAN AIR BERSIH

 Dalam mempelajari tentang air,ada beberapa istilah yang perlu dipahami


terlebih dahulu yakni :
- Hydrologi : suatu ilmu yang mempelajari fenomena air pada semua tahap
yang dilaluinya yakni yang menyangkut penyebaran dan adanya air pada :
1. Atmosfir bumi
2. Permukaan bumi
3. Di dalam tanah
4. Lapisan batu-batuan serta hubungan semua fenomena ini dengan hidup
dan kehidupan manusia

 Macam-Macam dan Tahapan Proses Siklus Hidrologi


A. Siklus Pendek / Siklus Kecil
1. Air laut menguap menjadi uap gas karena panas matahari
2. Terjadi kondensasi dan pembentukan awan
3. Turun hujan di permukaan laut
B. Siklus Sedang
1. Air laut menguap menjadi uap gas karena panas matahari
2. Terjadi kondensasi
3. Uap bergerak oleh tiupan angin ke darat
4. Pembentukan awan
5. Turun hujan di permukaan daratan
6. Air mengalir di sungai menuju laut kembali

c. Siklus Panjang / Siklus Besar

1. Air laut menguap menjadi uap gas karena panas matahari


2. Uap air mengalami sublimasi
3. Pembentukan awan yang mengandung kristal es
4. Awan bergerak oleh tiupan angin ke darat
5. Pembentukan awan
6. Turun salju
7. Pembentukan gletser
8. Gletser mencair membentuk aliran sungai
9. Air mengalir di sungai menuju darat dan kemudian ke laut

 Pengaruh Air Terhadap Kesehatan


1. Pengaruh Tidak langsung
Adalah pengaruh yang timbul sebagai akibat pendayagunaan air yang
dapat meningkatkan ataupun menurunkan kesejahteraan masyarakat

3
Misalnya : Air yang dimanfatkan untuk PLTA,industri,irigasi dsb
(Meningkatkan)
Misalnya : Pengotoran badan air dengan zat-zat kimia yg dapat
menurunkan kadar oksigen terlarut (Merugikan)
2. Pengaruh Langsung
Pengaruh lagsung terhadap kesehatan tergantung pada kualitas air dan
terjadi karena air berfungsi sebagai penyalur ataupun penyebar penyebab
penyakit ataupun sarang insekta penyebar penyakit
- Zat-zat kimia yang persisten
- Zat radioaktif
- Penyebab Penyakit
3.

Anda mungkin juga menyukai