Anda di halaman 1dari 62

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP 3.9 – 4.9)

Satuan Pendidikan : SMP TAHFIDZQU


Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : VIII/2
Materi Pokok : Sistem Pernapasan Pada Manusia
Alokasi Waktu : 15 jp x 40 menit ( 6 kali pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun dan percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan
keberadaannya
KI 3 : Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, prosedural dan metakognitif)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KI 4 : Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

1 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


3.9 Menganalisis sistem 3.9.1. Menjelaskan pengertian bernapas dan
pernapasan pada respirasi
manusia dan memahami 3.9.2. Menyelidiki frekuensi pernapasan pada
gangguan pada sistem manusia
pernapasan, serta upaya 3.9.3. Menganalisis keterkaitan antara struktur dan
menjaga kesehatan fungsi organ pernapasan manusia
sistem pernapasan 3.9.4. Menjelaskan mekanisme pertukaran
oksigen dan karbondioksida
3.9.5. Menganalisis faktor yang memengaruhi
frekuensi pernapasan manusia
3.9.6. Mengidentifikasi mekanisme pernapasan
dada dan pernapasan perut
3.9.7. Mengukur macam-macam volume
pernapasan manusia
3.9.8. Mengidentifikasi kapasitas paru-paru
3.9.9. Menjelaskan macam-macam gangguan
sistem pernapasan manusia
3.9.10. Menganalisis dampak pencemaran udara
terhadap kesehatan sistem pernapasan
manusia
3.9.11. Menjelaskan upaya menjaga sistem
kesehatan sistem pernafasan manusia
4.9 Menyajikan karya tentang 4.9.1. Membuat poster tentang upaya menjaga
upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan pada manusia
kesehatan sistem 4.9.2 Mempresentasikan hasil karya tentang upaya
pernapasan menjaga kesehatan sistem pernafasan pada
manusia

2 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Pertemuan Pertama
3.9.1. Melalui diskusi dan studi literasi, peserta didik dapat menjelaskan pengertian
pernafasan dengan benar
3.9.2. Melalui diskusi kelompok dan studi literasi, peserta didik dapat menjelaskan
organ-organ pernafasan pada manusia dan fungsinya dengan benar
3.9.3. Melalui kegiatan diskusi kelompok dan literasi, peserta didik dapat
menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi organ pernapasan
manusia dengan benar
3.9.4. Melalui kegiatan penyelidikan dengan dipandu LKPD 1 dan diskusi, peserta
didik dapat menyelidiki frekuensi pernapasan pada manusia dengan benar

Pertemuan Kedua
3.9.5. Melalui studi literasi dan pengamatan peserta didik dapat menjelakan
mekanisme pertukaran oksigen dan karbondioksida pada alveolus dengan
benar
3.9.6. Melalui kegiatan penyelidikan dengan dipandu LKPD 2 dan diskusi, peserta
didik dapat menyelidiki faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi
pernapasan pada manusia dengan benar

Pertemuan Ketiga
3.9.7. Melalui diskusi kelompok mengerjakan LKPD 3 dan studi literasi, peserta didik
dapat mengidentifikasi mekanisme pernapasan dada dan pernapasan perut
dengan benar

Pertemuan Keempat
3.9.8. Melalui kegiatan eksperimen yang dipandu LKPD 4, peserta didik dapat
mengukur macam-macam volume pernapasan manusia dengan baik dan
benar
3.9.9. Melalui diskusi kelompok dan studi literasi peserta didik dapat mengidentifikasi
kapasitas pada paru-paru dengan baik dan benar
3.9.10. Melalui diskusi kelompok dan literasi, peserta didik dapat menjelaskan
macam-macam gangguan sistem pernapasan manusia dengan benar

3 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Pertemuan Kelima
3.9.11. Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menganalisis dampak
pencemaran udara terhadap kesehatan sistem pernapasan pada manusia
3.9.12. Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat menjelaskan upaya menjaga
sistem pernafasan pada manusia
4.9.1. Melalui kegiatan tugas proyek, peserta didik dapat membuat poster tentang
upaya menjaga kesehatan sistem pernapasan pada manusia
4. 9. 2. Melalui diskusi dan presentasi, peserta didik dapat mengkomunikasikan upaya
menjaga kesehatan sistem pernafasan pada manusia dengan baik

Karakter yang akan diharapkan muncul:


Rasa ingin tahu, kerjasama dan komunikatif

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Materi Pembelajaran Reguler
TM ke- Materi Jumah JP
I  Sistem Respirasi pada Manusia 2
 Organ - Organ Pernapasan Manusia
II  Pertukaran Oksigen dan Karbondioksida 3
 Faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi
pernafasan manusia
III Mekanisme Pernafasan dada dan perut 2
IV  Volume Pernafasan dan kapasitas paru-paru 3
 Kelainan pada Sistem Pernafasan
V  Upaya menjaga kesehatan sistem pernafasan 2
VI Ulangan 2

a. Materi Faktual
1) Organ – organ pada sistem pernafasan manusia
2) Faktor – faktor yang mempengaruhi frekuensi
3) Kelainan pada sistem pernafasan manusia
b. Materi konseptual
1) Pengertian sistem pernafasan pada manusia
2) Fungsi organ-organ pernafasan pada manusia
c. Materi prosedural
1) Mekanisme pertukaran oksigen dan karbondioksida pada alveolus

4 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


2) Mekanisme pernafasan dada dan pernafasan perut
d. Meteri metakognitif
1) Penerapan hidup sehat sebagai upaya menjaga sistem pernafasan pada
manusia
2) Analisis dampak pencemaran udara terhadap kesehatan sistem
pernafasan pada manusia

2. Materi Pembelajaran Remidial


Remidial dapat diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai KKM.
Pada kegiatan remidial guru untuk memberikan pemahaman kepada peserta didik
yang belum mencapai kompetensi dasar.
a. Jika jumlah peserta didik yang memiliki nilai di bawah KKM > 25% maka guru
harus memberikan pembajaran ulang materi sistem pernafasan pada bagian yang
banyak kesulitan
b. Jika jumlah peserta didik yang memiliki nilai dibawah KKM < 25% maka guru
memberikan pendampingan khusus kepada peserta didik yang masih di bawah
KKM dengan pembelajaran ulang dan kemudian dilakukan remidi kembali
Materi remidial berupa materi yang tingkat ketercapaian indikatornya rendah,
remidial dilakukan setelah dilakukan analisis jawaban peserta didik
Materi remidial dapat berupa:
 Volume dan kapasitas pernafasan pada paru-paru manusia
 Mekanisme pertukaran oksigen dan karbondioksida pada alveolus
 Kelainan pada sistem pernafasan manusia

3. Materi Pembelajaran Pengayaan


Pengayaan diberikan untuk menambah wawasan peserta didik mengenai materi
pembelajaran yang dapat diberikan kepada peserta didik yang telah tuntas mencapai
KKM atau mencapai Kompetensi Dasar.
Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan
Materi Pengayaan
• Membedakan rokok biasa dengan rokok elektrik (Vape) sebagai salah satu
penyebab kerusakan organ pernafasan

5 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


• Mengidentifikasi penyebab-penyebab kerusakan sistem pernafasan pada
manusia

E. METODE PEMBELAJARAN
Pertemuan Pendekatan Model Metode
Ke-
I Scientific Koorperatif Diskusi, Tanya Jawab,
Approach learning STAD Percobaan, Presentasi
II Scientific Discovery Diskusi, Tanya Jawab,
Approach
Learning Percobaan, Presentasi
III Scientific Discovery Diskusi, Tanya Jawab,
Approach
Learning Eksperimen, Presentasi
IV Scientific Discovery Diskusi, Tanya Jawab,
Approach
Learning Eksperimen, Presentasi
V Scientific Koorperatif Diskusi, Tanya Jawab,
Approach
learning STAD Presentasi
VI Ulangan

F. MEDIA PEMBELAJARAN
Pertemuan Media Pembelajaran Alat dan bahan Pembelajaran
Ke-
I a. Laptop LKPD 1
b. LCD a. Stopwatch 6 buah
c. Spidol
d. Foto/Video Sistem
Pernafasan
e. Tubuh manusia
II a. Laptop LKPD 2
b. LCD a. Stopwatch 6 buah
c. Spidol

6 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


d. Foto/video sistem
pernafasan

III a. Laptop LKPD 3


b. LCD a. botol plastic 2 buah
c. Spidol b. pipa gelas berbentuk Y 2 buah
d. Foto/video sistem c. penyumbat gabus 2 buah
pernafasan d. karet lembaran tipis 2 buah
e. balon 2 buah
f. tali 2 buah

IV a. Laptop Alat dan bahan LKPD 4


b. LCD a. baskom 1 buah
c. Spidol b. jerigen ukuran 5 liter 1 buah
d. Foto/video sistem c. selang plastic 1 meter
pernafasan d. bejana ukur 1 buah
e. spidol 1 buah
f. air 1 baskom

V a. Laptop Lembar Kerja Tugas Membuat Poster


b. LCD Alat dan bahan Proyek Poster
c. Spidol a. Kertas A2 6 buah
d. Foto/video sistem b. Pewarna (cat air) 6 set
pernafasan c. Spidol 6 buah
VI Ulangan

G. SUMBER BELAJAR
1. Sumber untuk Guru
a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Guru Mata Pelajaran
IPA. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan halaman
b. Tim Abdi Guru. 2016. Mandiri Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMP/MTs Kelas
VIII. Jakarta: Erlangga. Halaman 127 – 137
c. Tim Abdi Guru. 2012. IPA Terpadu untuk SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta:
Erlangga. Halaman 59 – 70.

7 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


d. Khristiyono. 2015. ESPS IPA Biologi untuk SMP/MTs Kelas VIII. Jakarta:
Erlangga. Halaman 41 – 54.

2. Sumber untuk Peserta didik


a. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Siswa Mata Pelajaran
IPA. Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
b. V.K. Sally dkk. 2016. IPA TERPADU SMP kelas VIII. Jakarta: Yudistira.
Halaman 207 - 224
c. LKPD 1. Frekuensi Pernafasan Manusia
d. LKPD 2. Faktor-faktor yang mempengaruhi frekuensi Pernafasan Manusia
e. LKPD 3. Cara kerja Paru-paru
f. LKPD 4. Mengukur Volume Pernafasan Manusia
g. Lembar Kerja Proyek membuat Poster Upaya menjaga sistem Pernafasan
Manusia
h. Mekanisme pernafasan pada manusia diakses di https://sciencebooth.com/
i. Volume udara dan kapasitas pernafasan. Diakses pada
http://biologilma.blogspot.com
k. Kelainan dan gangguan pada pernafasan manusia diakses pada
https://www.siswapedia.com
l. Upaya menjaga kesehatan system pernafasan manusia. Diakses pada
https://blogsistempernapasan.blogspot.com
m. Peekaboo Kidz. 2016. Respiratory System - The Dr. Binocs Show - Learn
Videos For Kids. Diunduh di www.youtube.co/watch?v=mOKmjYwfDGU.
n. It’s AumSum Time. 2017. Respiration – Why is not good to sleep under a tree
at night?. Diunduh di www.youtube.co/watch?v=K6_L7JOYz7U
o. Designmate Pvt.Ltd-official. 2015 Science-Respiratory System. Diunduh di
https://www.youtube.com/watch?v=kacMYexDgHg
p. Tri Suwarno H.N. 2016. Video Animasi Sistem Pernafasan Manusia bagian 2.
Diunduh di https://www.youtube.com/watch?v=BRt2U7APAUc
q. Inspirasi Nusantara, 2014. Video Inspirasi bahaya merokok. Diunduh di
https://www.youtube.com/watch?v=W2ceq98QAdA

8 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


H. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Pertemuan 1 (3 x 40 menit)

Kegiatan Langkah Deskripsi Kegiatan Alokasi


Kooperatif Waktu
Learning (menit)
STAD
Pendahuluan Fase 1  Guru mengawali perjumpaan dengan mengucapkan salam dan 15
Orientasi senyum kepada peserta didik.
(menyampaikan  Guru dan peserta didik mengawali pembelajaran dengan berdoa
tujuan dan menurut agama dan kepercayaan masing-masing untuk
memotivasi) menumbuhkan sikap religius.
 Guru mempresensi peserta didik dan mengkondisikan peserta didik
sebelum pembelajaran, agar peserta didik siap menghadapi
pembelajaran.
Motivasi  Guru memotivasi dan apersepsi kepada peserta didik dengan
menanyakan
“Apa fungsi hidung?
“Jika kamu terkena flu,apakah kamu dapat bernafas dengan baik?”
Apersepsi  Guru mengajak peserta didik untuk menarik napas serta
menghembuskan napas. Selanjutnya guru bertanya kepada peserta
didik, “melalui kegiatan bernapas yang telah kamu lakukan, dapatkah
kamu memprediksikan organ apa saja yang berperan dalam sistem
pernafasan tersebut?”

9 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Pemberian Acuan  Guru menjelaskan kepada peserta didik tentang pentingnya
pernafasan bagi makhluk hidup.
 Guru mengajak peserta didik untuk bersyukur karena telah diberikan
hidung sehingga dapat bernafas dengan baik setiap hari.
 Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari adalah sistem
pernafasan
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
 Guru menyampaikan tagihan penilaian yang akan dilakukan berupa
penilaian sikap dan tes kuis di akhir KBM
 Guru menyampaikan karakter yang akan diharapkan muncul pada
pertemuaan ini yaitu rasa ingin tahu, kerjasama dan komunikatif
Kegiatan Inti Fase II Mengamati 15
Menyampaikan  Peserta didik mengamati gambar struktur organ sistem pernapasan.
Informasi

Menanya 15
 Meminta peserta didik mengajukan pertanyaan berkaitan dengan
gambar. (Critical thinking)

10 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Misalnya:
Mengapa bernapas menggunkan hidung lebih nyaman dari pada
menggunakan mulut?
Apakah fungsi dari organ-organ pada gambar tersebut?
 Peserta didik bersama teman sekelasnya mendiskusikan struktur dan
fungsi organ sistem pernapasan yang terdapat dalam tubuh manusia.
Fase III  Guru mengorganisasikan peserta didik membentuk kelompok 15
Mengorganisasik (collaboration) secara heterogen yang terdiri dari 4-5 peserta didik
an siswa ke dalam satu kelompok
dalam kelompok-  Guru mengatur tempat duduk peserta didik dalam kelompok agar setiap
kelompok belajar anggota kelompok dapat bertatap muka dan dapat berdiskusi
Mengeksplorasi
 Peserta didik berdiskusi (communication) dipandu LKPD aktivitas
pengamatan frekuensi pernafasan manusia
 Peserta didik menuliskan hasil pengamatan mereka dalam tabel
 Peserta didik mengumpulkan data dari hasil pengamatan.
 Guru membimbing peserta didik untuk membaca buku, memahami
LKPD 1 dan mencari informasi dari berbagai sumber lainnya
Fase IV Mengasosiasikan 15
Mengorganisasik  Peserta didik melakukan diskusi kelompok berdasarkan pengamatan
an kelompok dan membandingkan dengan informasi yang diperoleh dari buku paket
bekerja dan  Peserta didik membuat simpulan sementara hasil diskusi kelompok
belajar masing-masing

11 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Peserta didik melakukan studi literasi terkait faktor yang membedakan
frekuensi pernafasan 25
Mengkomunikasikan
 Peserta didik mempresentasikan (communication dan creativity) hasil
kegiatan observasi dan analisis yang menunjukkan pengamatan
tentang frekuensi pernafasan pada manusia di depan kelas
 Peserta didik lainnya diberikan kesempatan untuk berbicara
menyampaikan pendapat, bertanya dan menanggapi pendapat
Penutup Tahap V  Peserta didik memberikan kesimpulan dari hasil kerja kelompok 20
Evaluasi  Guru membimbing peserta didik menyimpulkan tentang struktur dan
fungsi organ pernapasan
 Guru memberikan tes evaluasi berupa kuis kepada peserta didik untuk
dikerjakan secara individu dan tidak boleh bekerja sama
Tahap VI  Guru memberikan penghargaan bagi peserta didik/ kelompok yang
Memberikan memiliki kinerja baik dengan skor terbaik dan juga hadiah
Pengahrgaan  Guru dan peserta didik mereview hasil pembelajaran yang sudah
dipelajari pada hari ini untuk penguatan.
 Guru mengajukan pertanyaan refleksi, misalnya
- Bagaimana komentarmu tentan pelajaran hari ini?
- Aktivitas mana yang sudah dan belum kuasai?
- Bagaimana saranmu tentang proses pembelajaran berikutnya?
 Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya
 Guru memberikan tugas untuk menyiapkan alat/bahan untuk pertemuan
berikutnya.

12 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Guru memberi salam penutup dan mengakhiri pembelajarn bersama-
sama peserta didik dengan mengucapkan hamdalah.

Pertemuan 2 ( 2 JP x 40 menit)

Kegiatan Langkah Deskripsi Kegiatan Alokasi


Discovery Waktu
learning (menit)
Pendahuluan Tahap 1  Guru mengucapkan salam kepada peserta didik. 10
Menciptakan  Guru dan peserta didik mengawali pembelajaran dengan berdoa
Situasi menurut agama dan kepercayaan masing-masing untuk menumbuhkan
(Stimulasi) sikap religius.
 Guru mempresensi peserta didik dan mengkondisikan peserta didik
sebelum pembelajaran, agar peserta didik siap menghadapi
pembelajaran.
Motivasi  Guru memotivasi kepada peserta didik untuk bersyukur bahwa indonesia
kaya akan tumbuhan yang menyediakan oksigen untuk pernafasan
sedangkan di negara 4 musim pada saat musim dingin sulit untuk
mendapatkan oksigen
 Guru menjelaskan kepada peserta didik tentang pentingnya pernafasan
bagi makhluk hidup.

13 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Guru memberikan apersepsi
Apersepsi Guru bertanya :
“Sebutkan bagian-bagian dalam sistem pernapasan manusia?”
Guru memberikan motivasi dengan mengajukan pertanyaan
“Gas apa.yang kita hirup ketika bernapas dan gas apa yang kita
keluarkan ketika bernapas?”
Pembarian  Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan
Acuan pembelajaran
 Guru menyampaikan tagihan penilaian yang akan dilakukan berupa
penilaian sikap
 Guru menyampaikan karakter yang akan diharapkan muncul pada
pertemuaan ini yaitu kerjasama, dan komunikasi
Kegiatan Inti Fase-1 Mengamati 10
Stimulation  Peserta didik mengamati video pembelajaran tentang sistem respirasi
(pemberian pada manusia.
rangsangan)

14 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Peserta didik diminta maju ke depan kelas untuk mendemonstrasikan
mekanisme bernafas
 Peserta didik diminta juga menjelaskan proses terjadinya saat menghirup
nafas hingga menghembuskan nafas
 Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak
 Peserta didik diberikan LKPD 2
Fase 2 Menanya 10
Problem  peserta didik mengajukan pertanyaan (critical thinking) berkaitan
statement dengan demonstarasi dan video yang diamati tersebut
(pertanyaan) Misalnya:
Apa saja sistem pernafasan pada manusia?
Bagaimana cara kerja sistem pernafasan manusia?
Fase 3 Mengumpulkan data 10
Data collection  Peserta didik mendiskusikan jawaban (communication) dari pertanyaan
(Pengumpulan yang ditanyakan bersama teman dan guru.
data)  Peserta didik mengumpulkan informasi (creativity) dari diskusi, video
dan bahan bacaan yang tersedia.
 Peserta didik melakukan diskusi faktor-faktor yang mempengaruhi
frekuensi pernafasan manusai
 Peserta didik mengumpulkan data dari hasil pengamatan.
Fase 4 Mengasosiasikan 10
Data Processing  Peserta didik melakukan diskusi kelompok mengolah data dan informasi
yang diperoleh dari pengamatan dan dari sumber lain (literasi baca)

15 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


(Pengolahan  Peserta didik melakukan studi literasi terkait faktor-faktor yang
data dan mempengaruhi frekuensi pernafasan manusia
analisis)
Fase 5  Peserta didik menghubungkan informasi yang didapat dari hasil diskusi, 10
Verifikasi tampilan gambar, video dan bahan bacaan dengan informasi yang
(pembuktian) diperoleh dari buku paket.
Mengkomunikasikan
 Peserta didik mempresentasikan (communication) hasil kegiatan
observasi dan analisis tentang volume udara dalam pernafasan
 Peserta didik dapat bertanya tentang konsep-konsep yang belum jelas,
mengajukan gagasan/pendapat dan menjawab pertanyaan
Penutup Fase 6  Peserta didik bersama kelompok membuat kesimpulan dari hasil 20
Generalisasi pengamatan.
 Guru memberikan penguatan materi.Guru dan peserta didik mereview
hasil pembelajaran yang sudah dipelajari pada hari ini untuk penguatan.
 Guru membimbing peserta didik menyimpulkan tentang faktor – faktor
yang mempengaruhi frekuensi pernafasan pada manusia
 Guru memberikan penghargaan bagi peserta didik/ kelompok yang
berkinerja baik.
 Memberikan tugas individu
 Guru mengajukan pertanyaan refleksi, misalnya
Bagaimana komentarmu tentan pelajaran hari ini?
Aktivitas mana yang sudah dan belum kuasai?
Bagaimana saranmu tentang proses pembelajaran berikutnya?

16 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya, yaitu:
mekanisme pernafasan manusia
 Guru memberikan tugas untuk menyiapkan alat/bahan untuk pertemuan
berikutnya.
 Guru memberi salam penutup dan mengakhiri pembelajarn bersama-
sama peserta didik dengan mengucapkan hamdalah.

Pertemuan ketiga (3 JP x 40 menit)


Kegiatan Langkah- Deskripsi Kegiatan Alokasi
langkah Waktu
Discovery (menit)
Learning
Pendahuluan Fase 1 15
Menciptakan  Guru mengucapkan salam kepada peserta didik.
Situasi  Guru dan peserta didik mengawali pembelajaran dengan berdoa menurut
agama dan kepercayaan masing-masing untuk menumbuhkan sikap
religius.
 Guru mempresensi peserta didik dan mengkondisikan peserta didik sebelum
pembelajaran, agar peserta didik siap menghadapi pembelajaran.
 Guru memotivasi kepada peserta didik dengan mengajukan pertanyaan
Motivasi “Apakah yang kamu rasakan saat hidungmu tertutup?
“Apakah kamu dapat bernafas?”

17 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Apersepsi  Guru menjelaskan kepada peserta didik tentang pentingnya pernafasan bagi
makhluk hidup dan bersyukur atas nikmat Allah yang begitu besar, tanpa
bernafas manusia akan mati
Pembarian  Guru menyampaikan tagihan penilaian yang akan dilakukan berupa
Acuan penilaian sikap
 Guru menyampaikan karakter yang akan diharapkan muncul pada
pertemuaan ini yaitu rasa ingin tahu, komunikatif dan kerjasama
Kegiatan Inti Fase-1 Mengamati 10
Stimulation  Peserta didik mengamati video tentang kenapa pada malam hari tidak boleh
(pemberian tidur di bawah pohon?
rangsangan)

Fase 2 Menanya 15
Problem  Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait video yang mereka amati
statement Misal:
(Pertanyaan/I “Bagaimana kalau kita tidur malam hari di dekat pohon?”
dentifikasima “Bagaimana kalau kita tidur di malam hari tapi jendela kamar terbuka dan
salah) dekat dengan pohon?”

18 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Fase 3  Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 4 – 5 anak 25
Data  Peserta didik diberikan LKPD 3 mekanisme kerja paru-paru
collection Mengumpulkan data
(Pengumpula  Peserta didik merancang dan membuat model kerja paru-paru berdasakan
n data LKPD 3
 Peserta didik melakukan praktikum untuk mengumpulkan data di lembar
hasil pengamatan pada LKPD 3
 Peserta didik berdiskusi menjawab pertanyaan di LKPD 3
 Peserta didik mengumpulkan informasi (studi literasi) dari diskusi, video dan
bahan bacaan yang tersedia.
Fase 4 Mengasosiasikan 20
Data  Guru membimbing peserta didik dalam mengolah data dan informasi yang
Prosessing diperoleh.
Pengolahan  Peserta didik menghubungkan informasi yang didapat dari hasil diskusi,
data dan tampilan gambar, video dan bahan bacaan dengan informasi yang diperoleh
analisis dari buku paket.
Fase 5 Mengkomunikasikan 20
Verifikasi  Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan observasi dan analisis
tentang volume udara dalam pernafasan
 Peserta didik lain diberi kesempatan untuk bertanya dan menjawab
pertanyaan serta mengemukakan gagasan
Penutup Fase 6  Peserta didik bersama teman kelas membuat kesimpulan dari hasil 15
Generalizatio pengamatan.
n (menarik  Guru memberikan penguatan materi.

19 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


kesimpulan  Guru dan peserta didik mereview hasil pembelajaran yang sudah dipelajari
/generalisasi) pada hari ini untuk penguatan.
 Guru memberikan penghargaan bagi peserta didik/ kelompok yang
berkinerja baik.
 Guru memberikan tugas PR latihan soal tentang materi mekanisme
pernafasan manusia
 Guru memberi salam penutup dan mengakhiri pembelajaran bersama-sama
peserta didik dengan mengucapkan hamdalah.

Pertemuan Keempat (2 JP x 40 menit)


Kegiatan Langkah- Deskripsi Kegiatan Alokasi
langkah Waktu
Discovery (menit)
Learning
Pendahul Menciptakan  Guru mengucapkan salam kepada peserta didik. 10
uan Situasi  Guru dan peserta didik mengawali pembelajaran dengan berdoa menurut agama
dan kepercayaan masing-masing untuk menumbuhkan sikap religius.
 Guru mempresensi peserta didik dan mengkondisikan peserta didik sebelum
pembelajaran, agar peserta didik siap menghadapi pembelajaran.
Motivasi  Guru memotivasi kepada peserta didik dengan mengajukan pertanyaan
“Apakah yang kamu rasakan saat hidungmu tertutup?
“Apakah kamu dapat bernafas?”
Apersepsi

20 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Guru menjelaskan kepada peserta didik tentang pentingnya pernafasan bagi
Pembarian makhluk hidup dan bersyukur atas nikmat Allah yang begitu besar, tanpa
Acuan bernafas manusia akan mati
 Guru menyampaikan tagihan penilaian yang akan dilakukan berupa penilaian
sikap
 Guru menyampaikan karakter yang akan diharapkan muncul pada pertemuaan
ini yaitu rasa ingin tahu, komunikatif dan kerjasama
Kegiatan Fase-1 Mengamati 10
Inti Stimulation  Peserta didik mengamati video tentang volume paru-paru dan gangguan pada
(pemberian paru-paru
rangsangan)

Fase 2 Menanya 15
Problem  Peserta didik mengajukan pertanyaan terkait pengamatan yang mereka lakukan
statement Misal

21 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


(Pertanyaan/I “Kenapa volume paru-paru setiap orang bisa berbeda?”
dentifikasima “Apa saja penyakit yang menyerang paru-paru?”
salah)

Fase 3  Peserta didik membentuk kelompok, dengan jumlah anggota 3 – 5 anak 20


Data Mengumpulkan data
collection  Peserta didik diberikan LKPD 4 aktivitas pengamatan volume udara pernafasan
(Pengumpula berdasarkan praktikum
n data  Peserta didik mendiskusikan pertanyaan yang ada di LKPD
 Peserta didik mengumpulkan informasi (studi literasi) dari diskusi, video dan
bahan bacaan yang tersedia.
 Peserta didik mengumpulkan data dari hasil pengamatan.
Fase 4 Mengasosiasikan 20
Data  Guru membimbing peserta didik dalam mengolah data dan informasi yang
Prosessing diperoleh.
Pengolahan  Peserta didik menghubungkan informasi yang didapat dari hasil diskusi, tampilan
data dan gambar, video dan bahan bacaan dengan informasi yang diperoleh dari buku
analisis paket.
Fase 5 Mengkomunikasikan 20
Verifikasi  Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan observasi dan analisis tentang
volume udara dalam pernafasan
 Peserta didik mendiskusikan tentang gangguan atau penyakit pada organ
pernafasan manusia
Penutup Fase 6  Peserta didik bersama guru membuat kesimpulan dari hasil pengamatan. 20

22 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Generalizatio  Guru memberikan penguatan materi.Guru dan peserta didik mereview hasil
n (menarik pembelajaran yang sudah dipelajari pada hari ini untuk penguatan.
kesimpulan  Guru memberikan penghargaan bagi peserta didik/ kelompok yang berkinerja
/generalisasi) baik.
 Guru memberikan tugas untuk membuat proyek berupa poster upaya menjaga
sistem pernafasan pada manusia
 Guru memberi salam penutup dan mengakhiri pembelajarn bersama-sama
peserta didik dengan mengucapkan hamdalah.

Pertemuan kelima (3 JP x 40 menit)


Kegiatan Langkah Deskripsi Kegiatan Alokasi
Kooperatif Waktu
Learning (menit)
STAD
Pendahuluan Fase 1  Guru mengawali perjumpaan dengan mengucapkan salam dan senyum 15
Orientasi kepada peserta didik.
(menyampaik  Guru dan peserta didik mengawali pembelajaran dengan berdoa menurut
an tujuan dan agama dan kepercayaan masing-masing untuk menumbuhkan sikap religius.
memotivasi)  Guru mempresensi peserta didik dan mengkondisikan peserta didik sebelum
pembelajaran, agar peserta didik siap menghadapi pembelajaran.
Motivasi  Guru memotivasi peserta didik dengan menanyakan
“Apakah kalian pernah menemui keluarga yang memiliki penyakit
pernafasan?”

23 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


“Apakah saudara kalian ada yang merokok?”
Apersepsi  Guru menjelaskan kepada peserta didik tentang pentingnya menjaga organ
pernafasan manusia. Guru mengajak peserta didik untuk bersyukur karena
telah diberikan kesehatan pada tubuh kita sehingga kita bisa bernafas
dengan bebas
Pemberian  Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari yaitu upaya menjaga
Acuan kesehatan manusia
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
 Guru menyampaikan tagihan penilaian yang akan dilakukan berupa penilaian
tugas proyek yang dilakukan secara kelompok
 Guru menyampaikan karakter yang akan diharapkan muncul pada
pertemuaan ini yaitu rasa ingin tahu, kerjasama, aktif dan komunikatif
Kegiatan Inti Fase II Mengamati 15
Menyampaik  Guru mengajak peserta didik mengamati video tentang bahaya rokok
an Informasi

24 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Menanya 15
 Meminta peserta didik mengajukan pertanyaan (critical thinking) berkaitan
dengan video tersebut?
Misalnya:
“Apakah kandungan rokok yang menyebabkan penyakit pada manusia?”
“Bagaimana upaya untuk mencegah penggunaan rokok yang semakin
meluas?”
Fase III  Guru mengorganisasikan peserta didik membentuk kelompok secara 15
Mengorganis heterogen yang terdiri dari 4-5 peserta didik dalam satu kelompok
asikan siswa  Guru mengatur tempat duduk peserta didik dalam kelompok agar setiap
ke dalam anggota kelompok dapat bertatap muka dan dapat berdiskusi
kelompok- Mengeksplorasi
kelompok
belajar

25 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Peserta didik diberikan tugas proyek membuat poster tentang upaya menjaga
sistem pernafasan pada manusia
 Peserta didik berdiskusi untuk membuat design poster
 Peserta didik mengumpulkan data dari studi lieterasi
 Guru membimbing peserta didik untuk membaca buku, memahami tugas
proyek tersebut dan mencari informasi dari berbagai sumber lainnya
Fase IV Mengasosiasikan 45
Mengorganis  Peserta didik mencari informasi dari berbagai sumber yang dipercaya
asikan mengenai upaya menjaga kesehatan system pernafasan manusia
kelompok  Peserta didik dalam satu kelompok berkreasi membuat poster (creativity)
bekerja dan Mengkomunikasikan
belajar  Peserta didik mempresentasikan hasil poster mereka (communication)
 Peserta didik lainnya mendapatkan kesempatan untuk berbicara
menyampaikan pendapat, bertanya dan menanggapi pendapat
Penutup Fase V  Peserta didik memberikan kesimpulan dari hasil kerja kelompok 15
Evaluasi  Guru membimbing peserta didik menyimpulkan beberapa upaya menjaga
sistem pernafasan manusia
 Guru memberikan tes evaluasi kepada peserta didik untuk dikerjakan secara
individu dan tidak boleh bekerja sama
Fase VI  Guru memberikan penghargaan bagi peserta didik/ kelompok yang memiliki
Memberikan kinerja baik dengan skor terbaik dan juga hadiah
Pengahrgaan  Guru dan peserta didik mereview hasil pembelajaran yang sudah dipelajari
pada hari ini untuk penguatan.
 Guru mengajukan pertanyaan refleksi, misalnya

26 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


- Bagaimana komentarmu tentan pelajaran hari ini?
- Aktivitas mana yang sudah dan belum kuasai?
- Bagaimana saranmu tentang proses pembelajaran berikutnya?
 Guru menyampaikan informasi materi pada pertemuan berikutnya
 Guru memberikan tugas untuk menyiapkan alat/bahan untuk pertemuan
berikutnya.
 Guru memberi salam penutup dan mengakhiri pembelajarn bersama-sama
peserta didik dengan mengucapkan hamdalah.

27 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


I. PENILAIAN

1. Penilaian Sikap
Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap spiritual

Contoh Butir Waktu


No. Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Observasi Jurnal Terlampir di Saat Penilaian untuk
lampiran 1 pembelajaran dan pencapaian
berlangsung pembelajaran
(assessment for
and of learning)
2. Penilaian Kuesioner (likert Terlampir di Saat Penilaian
diri scale) lampiran 1 pembelajaran sebagai
usai pembelajaran
(assessment as
learning)

Pedoman Penilaian sikap spiritual


- Penskoran menggunakan deskripsi sikap untuk observasi dan likert scale untuk penilaian
diri dan antar teman, dipresentasikan dalam bentuk huruf dan deskripsi

b. Penilaian sikap sosial


Contoh Butir Waktu
No. Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Observasi Jurnal Terlampir di Saat Penilaian untuk
lampiran 2 pembelajaran dan pencapaian
berlangsung pembelajaran
(assessment for
and of learning)

28 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


2. Penilaian Kuesioner (likert Terlampir di Saat Penilaian
antar teman scale) lampiran 2 pembelajaran sebagai
usai pembelajaran
(assessment as
learning)
3. Observasi Lembar observasi Terlampir di Saat Penilaian
lampiran 2 pembelajaran sebagai
usai pembelajaran
(assessment as
learning)

Pedoman Penilaian sikap sosial:


- Penskoran menggunakan deskripsi sikap untuk observasi dan likert scale untuk penilaian
diri dan antar teman, dipresentasikan dalam bentuk huruf dan deskripsi

c. Penilaian Pengetahuan

Contoh Butir Waktu


No. Teknik Bentuk Instrumen Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1. Tertulis Pertanyaan tertulis Terlampir di Setelah Penilaian
berbentuk pilihan lampiran 3 pembelajaran pencapaian
ganda usai pembelajaran
(assessment of
learning)
2 Penugasan Lembar Penugasan Terlampir Setelah Penilaian
pembelajaran pencapaian
usai pembelajaran
(assessment of
learning)

Pedoman Penskoran tes tertulis:


- Nilai maksimal 100
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑃𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ𝑎𝑛
NA = X 100
𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑀𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙

29 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


d. Penilaian Keterampilan

No. Teknik Bentuk Contoh Waktu Keterangan


Instrumen Butir Pelaksanaan
Instrumen
1. Ketrampilan Lembar Terlampir Penilaian Penilaian
Proses observasi di lampiran pencapaian untuk, sebagai,
(keterampilan) 4 pembelajaran dan/atau
(assessment of pencapaian
learning) pembelajaran
(assessment
for, as, and of
learning)
2. Produk Tugas Terlampir Penilaian Penilaian
(membuat di lampiran pencapaian untuk, sebagai,
poster) 4 pembelajaran dan/atau
(assessment of pencapaian
learning) pembelajaran
(assessment
for, as, and of
learning)

e. Rencana Tindak Lanjut Hasil Belajar


1) Penilaian Pembelajaran Remedial
Peserta Didik yang belum mencapai KKM (KKM = 75) akan diberi remedial
yaitu mempelajari kembali materi yang belum dikuasai dengan bimbingan
guru. Setelah melakukan langkah-langkah pra-remedial, di antaranya analisis
hasil diagnosis, menemukan penyebab kesulitan belajar dan topik-topik yang
belum dikuasai, maka guru dapat melakukan program remedial berdasarkan
pada rencana kegiatan yang telah ditetapkan.
Pelaksanaan remedial dilakukan dengan diskusi kelompok mengerjakan
tugas. Guru juga melakukan pendampingan personal kepada peserta didik
untuk mendukung semangat belajar.
Materi remidial

30 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


 Volume dan kapasitas pernafasan pada paru-paru manusia
 Mekanisme pertukaran oksigen dan karbondioksida pada alveolus
 Kelainan pada sistem pernafasan manusia

Pelaksanaan remedial bersamaan dengan pengayaan pada waktu setelah


ulangan. Nilai maksimal yang diperoleh dari program remedial berupa nilai
KKM (75).

PROGRAM REMIDI

Sekolah : ……………………………………………..
Kelas/Semester : ……………………………………………..
Mata Pelajaran : ……………………………………………..
Ulangan Harian Ke : ……………………………………………..
Tanggal Ulangan Harian : ……………………………………………..
Bentuk Ulangan Harian : ……………………………………………..
Materi Ulangan Harian : ……………………………………………..
(KD / Indikator) : ……………………………………………..
KKM : ……………………………………………..

Nama Indikator yang Bentuk


Nilai Nilai Setelah Keterangan
No Peserta Belum Tindakan
Ulangan Remedial
Didik Dikuasai Remedial
1

dst

2) Penilaian Pembelajaran Pengayaan


Pembelajaran pengayaan diberikan kepada peserta didik yang telah mencapai
KKM berupa penugasan untuk mempelajari :
• Perbedaan rokok elektrik dan rokok biasa
• Mengidentifikasi penyebab gangguan pada sistem organ pernafasan
manusia

31 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Mengetahui, Sleman, 21 Juli 2019
Kepala SMP Guru Mapel IPA,

(________________) Fitri Yulianti, S.Pd.Si.


NIM. 19040209710404

32 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Lampiran 1
Instrument Penilaian Sikap
Penilaian Sikap Spiritual
JURNAL OBSERVASI PERKEMBANGAN SIKAP SPIRITUAL

Nama Sekolah : SMP TAHFIDZQU


Mata Pelajaran :
Kelas / Semester : VII ____/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2019/2020
No Hari/tgl Nama Siswa Catatan Peristiwa Butir Sikap Ttd Tindak Lanjut

33 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


PENILAIAN DIRI
Nama Peserta Didik :…………………..
Kelas :…………………..
Tanggal Pengamatan :…………………..
Materi Pokok :………………….

Indikator :
1. Melakukan kegiatan pembelajaran secara religius setiap kegiatan pembelajaran
dilaksanakan.
2. Menunjukkan sikap mengenali dan mengagumi segala ciptaan Tuhan

Petunjuk :
Berilah tanda cek () pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang kamu miliki, dengan
kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Tidak Kadang
No Pernyataan Sering Selalu
pernah kadang
1 Saya semakin yakin dengan
keberadaan Tuhan setelah
mempelajari ilmu pengetahuan
2 Saya berdoa sebelum dan
sesudah melakukan sesuatu
kegiatan
3 Saya mengucapkan rasa syukur
atas segala karunia Tuhan
4 Saya memberi salam sebelum
dan sesudah mengungkapkan
pendapat di depan umum

34 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


5 Saya mengungkapkan
keagungan Tuhan apabila melihat
kebesaranNya
6. Saya muroja’ah sebelum KBM
berlangsung
7 Saya masuk kelas tepat waktu
8 Saya mengumpulkan tugas tepat
waktu
9 Saya tertib dalam mengikuti
pembelajaran
10 Saya mengikuti praktikum sesuai
dengan langkah yang ditetapkan
11 Saya berperan aktif dalam
kelompok
12 Saya berani menyampaikan
pendapat di dalam kelompok
belajar maupun di kelas
13 Saya merasa menguasai dan
dapat mengikuti kegiatan
pembelajaran dengan baik
14 Saya menghormati dan
menghargai teman
15 Saya selalu membuat catatan hal-
hal yang saya anggap penting

Jumlah

Petunjuk Penskoran : Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4

Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :


Nilai : Jumlah Skor yang Diperoleh
Jumlah Skor Maksimum

35 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Lampiran 2
Instrumen Penilaian Sikap Sosial

JURNAL OBSERVASI PERKEMBANGAN SIKAP SOSIAL


Nama Sekolah : SMP TAHFIDZQU
Mata Pelajaran :
Kelas / Semester : VII ____/ Ganjil
Tahun Pelajaran : 2019/2020
No Hari/tgl Nama Siswa Catatan Peristiwa Butir Sikap Ttd Tindak Lanjut

36 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


LEMBAR KUESIONER PENILAIAN ANTAR TEMAN (LIKERT SCALE)
Nama siswa : ____________________ No. absen ________________
Kelas / Semester : VII _____/ Ganjil
Materi :

Petunjuk Pengisian
Berilah tanda (√) pada peserta didik yang menunjukkan perilaku disiplin selama kegiatan tatap
muka di kelas
Berilah tanda cek () pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh peserta didik,
dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

No. Kegiatan/ sikap Nama siswa dalam kelompok ….


………. ………. ………. ………. ……….
1. Datang sekolah tepat
waktu
2. Menjalankan piket kelas
3. Mengumpulkan tugas
dan tugas tepat waktu
4. Sopan terhadap guru
5. Suka menolong dan
menasehati teman
6. Aktif di dalam proses
pembelajaran
7. Suka bekerjasama
8. Taat pada peraturan
yang ada

37 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


9. Berani menyampaikan
pendapat
10. Menghargai pendapat
teman
11. Menghormati dan
menghargai guru
12. Berani mengakui
kesalahan
13. Meminta maaf jika
melakukan kesalahan
14. berperan aktif dalam
kelompok
15 Suka membantu teman
Total skor

Petunjuk Penskoran : Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4


Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
Nilai : Jumlah Skor yang Diperoleh
Jumlah Skor Maksimum

38 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN SIKAP SOSIAL

Indikator :
Peserta didik menunjukkan sikap kerjasama, ketelitian, disiplin, komunikatif
Petunjuk:
Berilah tanda (√) pada peserta didik yang menunjukkan perilaku disiplin selama kegiatan tatap
muka di kelas!

Kelas :
Materi :
No Nama peserta Rasa ingin Kerja komunikatif Jumlah
didik tahu sama skor
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

Pedoman Penilaian:
Nilai Akhir = skor total

39 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Kriteria (rubrik)
 Petunjuk Pengisian:
1. Bacalah pernyataan yang ada dalam kolom aspek pengamatan.
2. Berikan tanda cek (√) pada kolom yang sesuai dengan sikap yang ditunjukkan peserta
didik

Sikap Rasa Ingin Tahu


No Pernyataan Penilaian
1 2 3 4
1 Memiliki rasa ingin tahu atas materi yang akan di
sampaikan
2 Anatusias dalam mengikuti pembelajaran
3 Mendengarkan dengan seksama materi yang
dipaparkan
4 Mencari informasi baru dari materi
Jumlah Skor
Kriteria sebagai berikut:
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

 Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4. Nilai Skor Predikat
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus: Sangat Baik 4 A
Skor Diperoleh x 4 = Skor Akhir Baik 3 B
Skor Maksimal Cukup 2 C
Kurang 1 D

40 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Sikap kerja sama
No Pernyataan Penilaian
1 2 3 4
1 Menerima pendapat teman dan mengutarakan
pendapat
2 Menolong teman yang dalam kesulitan
3 Berkerja sama dalam kegiatan diskusi kelompok
4 Melaksakan setiap tugas yang diberikan dengan baik
Jumlah Skor

Kriteria sebagai berikut:


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
 Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4.
Nilai Skor Predikat
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:
Sangat Baik 4 A
Skor Diperoleh x 4 = Skor Akhir
Baik 3 B
Skor Maksimal
Cukup 2 C
Kurang 1 D

41 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Sikap Komunikatif
No Pernyataan Penilaian
1 2 3 4
1 Memberikan pertanyaan atau menjawab pertanyaan
dari guru atau siswa lain
2 Memberikan pendapat pada saat melakukan diskusi
3 Berani dan mampu dalam memaparkan hasil dikusi di
depan kelas
4 Aktif mengikuti dengan baik proses pembelajaran
Jumlah Skor

Kriteria sebagai berikut:


4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

 Petunjuk Penskoran :
Skor akhir menggunakan skala 1 sampai 4.
Nilai Skor Predikat
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:
Sangat Baik 4 A
Skor Diperoleh x 4 = Skor Akhir
Baik 3 B
Skor Maksimal
Cukup 2 C
Kurang 1 D

42 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Lampiran 3
Instrumen Penilaian Pengetahuan

PENILAIAN PENGETAHUAN: ULANGAN

a. Teknik Penilaian : Tes Tulis


b. Bentuk Instrumen : Pilihan ganda dan uraian
c. Kisi-kisi:
KISI KISI SOAL ULANGAN
Mata Pelajaran : IPA
Materi : Sistem Pernafasan pada Manusia
Kurikulum : 2013
Kelas : 8 (delapan)
Jumlah : 10 pilihan ganda dan 5 uraian

No Kompetensi Dasar Materi Indikator soal Level Kognitif No soal Bentuk soal
1 Menganalisis Pernafasan Peserta didik dapat menjelaskan pengertian Pemahaman 1 PG
sistem pernapasan pernafasan (respirasi) L1/C1
2 pada manusia dan Disajikan suatu gambar, peserta didik dapat Penalaran 2 PG
memahami menganalisis peristiwa yang terjadi pada L3/C4
gangguan pada proses pernafasan
sistem Peserta didik dapat mengidentifikasi organ Aplikasi 1 Uraian
pernapasan, serta dan fungsi organ pernafasan L2/C3

43 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


upaya menjaga Organ Disediakan gambar suatu organ pernafasan, Penerapan 3 PG
kesehatan sistem pernafasan dan Peserta didik dapat menjelaskan fungsi organ L2/C3
pernapasan fungsi nya dalam pernafasan
Frekuensi Peserta didik menganalisis faktor yang Penalaran 4 PG
pernafasan menyebabkan perbedaan frekuensi L3/C4
pernapasan pada manusia
Mekanisme Peserta didik dapat mengidentifikasi Pengetahuan 5 PG
pernafasan mekanisme pernapasan dada dan L2/C3
dada dan perut pernapasan perut
Peserta didik menganalisis organ yang Menganalisis 6 PG
berfungsi pada pernafasan dada atau perut L3/C4
Peserta didik dapat menjelaskan mekanisme Pengetahuan 2 Uraian
pernafasan dada dan perut L2/C3
Volume Peserta didik dapat mengukur macam- Aplikasi 7 PG
pernafasan macam volume pernapasan manusia L2/C3

Gangguan Peserta didik dapat mengidentifikasi macam- Pengetahuan 8,9 PG


pernafasan macam gangguan sistem pernapasan L2/C3
manusia dan penyebabnya
Peserta didik dapat mengidentifikasi macam- Pengetahuan 3 Uraian
macam gangguan sistem pernapasan L2/C3
manusia dan penyebabnya
Peserta didik dapat menganalisis upaya untuk Analisis 4 Uraian
menjaga organ pada sistem pernafasan L3/C4

44 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Disediakan kasus penyakit, peserta didik Analisis 5 Uraian
diminta menganalisis penyebab penyakit L3/C4
pada sistem pernafasan tersebut
Peserta didik dapat menganalisis dampak Analisis 10 PG
pencemaran udara terhadap kesehatan
L3/C4
sistem pernapasan manusia

45 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


SOAL ULANGAN
BAB SISTEM PERNAFASAN PADA MANUSIA

A. Berilah tanda silang (X) pada salah satu huruf a, b, c,atau d pada jawaban yang paling tepat!
1. Proses makanan dioksidasi dan energi dihasilkan disebut ….
A. ekskresi
B. pencernaan
C. respirasi
D. transpirasi

2. Perhatikan gambar berikut ini!

Air kapur apabila dihembuskan dengan udara pernafasan akan menjadi keruh. Hal ini disebabkan karena air kapur bereaksi
dengan ….

46 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


A. oksigen
B. karbondioksida
C. karbon monoksida
D. hydrogen

3. Perhatikan gambar di bawah ini

Fungsi bagian X adalah ….


A. Menyaring debu dan bakteri yang masuk
B. Mengatur kelembaban udara masuk
C. Menghangatkan udara yang masuk
D. Tempat terjadinya pertukaran gas-gas

4. Perhatikan pernyataan berikut!


1) Suhu tubuh
2) Usia
3) Jenis kelamin
4) Aktifitas
Faktor – faktor yang mempengaruhi perbedaan frekuensi pernafasan pada manusia adalah …

47 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


A. 1), 2) dan 3)
B. 1), 3) dan 4)
C. 2), 3) dan 4)
D. semua benar
5. Ekspirasi pernapasan dada terjadi karena ….
A. Relaksasi otot antar rusuk → tekanan udara pulmo bertambah → udara keluar
B. Otot antarrususk berkontraksi → tekanan udara pulmo berkurang→ udara masuk
C. Tekanan udara pulmo berkurang → otot antarrusuku berkontraksi → udara keluar.
D. Otot antar rusuk relaksasi → udara keluar→ tekanan pulmo berkurang

6. Perhatikan otot berikut ini


1) otot antar tulang rusuk luar
2) otot diafragma
3) otot antar tulang rusuk dalam
4) otot abdominal
Otot yang bekerja saat pernafasan perut adalah ….
A. 1) dan 2)
B. 1) dan 3)
C. 2) dan 3)
D. 3) dan 4)

7. Perhatikan spirogram ini

48 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Volume kapasitas vital paru-paru pada manusia berjumlah ….
A. 500 mL
B. 1.500 mL
C. 3.500 mL
D. 4.500 mL

8. Paru-paru seorang pasien penuh dengan cairan. Setelah dianalisis ternyata juga ditemukan bakteri Streptococcus
pneumoniae. Pasien tersebut terserang penyakit …
A. Asma
B. Pneumonia

49 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


C. Tuberculosis
D. Kanker paru-paru

9. Paru-paru manusia dilapisi oleh selaput tipis yang berguna untuk memisahkan paru-paru dari rongga dada, apabila selaput
ini meradang maka gangguan ini disebut ....
A. dermatitis
B. bronkitis
C. pleuritis
D. neuritis

10. Keracunan gas CO2 dapat menyebabkan sesak napas, karena ….


A. Kadar Hb berkurang
B. Kadar CO lebih rendah dari yang biasanya
C. Terjadinya gangguan pada pencernaan makanan
D. Kemampuan mengikat Hb terhadap CO lebih tinggi daripada terhadap O2

B. Jawablah dengan benar pertanyaan berikut!


1. Jelaskan organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsinya!
2. Jelaskan mekanisme inspirasi dan ekspirasi pada sistem pernapasan manusia!
3. Sebutkan 4 gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan manusia beserta penyebabnya!
4. Jelaskan upaya yang dapat kamu lakukan untuk menjaga sistem pernapasan kamu tetap sehat!

50 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


5. Arif adalah anak yang suka menyanyi. Suatu ketika Arif menderita demam dengan gejala pilek dan sakit tenggorokan, sehingga
mengganggunya dalam bernyanyi. Struktur apa yang terganggu pada tubuh Arif? Bagaimana demam dapat mempengaruhi
struktur tersebut?

SKOR : Catatan guru: Tanda tangan orang tua

(________________)

51 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


KUNCI JAWABAN

No. Kunci Jawaban Skor


A. Pilihan Ganda 1

1 C 1
2 B 1
3 D 1
4 D 1
5 A 1
6 D 1
7 C 1
8 B 1
9 C 1
10 D 1
Jawaban Uraian
1 Organ penyusun sistem pernapasan manusia terdiri atas hidung, faring, 4
laring, trakea, bronkus, bronkiolus, paru-paru, dan alveolus.
1. Hidung tersusun atas rambut hidung yang berfungsi untuk menyaring
kotoran, kapiler darah yang berfungsi untuk menghangatkan suhu
udara, dan lapisan lendir yang melembabkan udara.
2. Faring tersusun atas otot rangka yang dilapisi oleh mukosa. Faring
berfungsi sebagai jalur masuk udara dan makanan, ruang resonansi

52 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


suara, serta tempat tonsil yang berpartisipasi pada reaksi kekebalan
tubuh dalam melawan benda asing.
3. Laring tersusun atas epiglotis yang berfungsi mengatur jalannya udara
dan makanan yang masuk ke dalam tubuh.
4. Trakea tersusun atas jaringan epitelium bersilia yang berfungsi untuk
menangkap debu maupun mikroorganisme yang masuk saat
menghirup udara.
5. Bronkus merupakan cabang dari pangkal trakea yang berfungsi
menyalurkan udara ke paru-paru dan dari paru-paru.
6. Bronkiolus merupakan cabang bronkus yang ada di dalam paru-paru
dan berfungsi menyalurkan udara ke paru-paru dan dari paru-paru.
7. Paru-paru tersusun atas pleura yang berfungsi melindungi paru-paru
dari gesekan saat mengembang dan mengempis.
8. Alveolus tersusun atas jaringan epitel pipih yang memudahkan
molekul-molekul gas melaluinya. Alveolus berfungsi sebagai tempat
pertukaran gas oksigen dan gas karbon dioksida.

2 Pada saat inspirasi, otot diafragma dan otot dada berkontraksi, volume 4
rongga dada membesar, paru-paru mengembang, dan udara masuk ke
paru-paru. Pada saat ekspirasi, otot diafragma dan otot dada berelaksasi,
volume rongga dada kembali normal, paru-paru kembali normal, dan udara
keluar dari paru-paru.

53 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


3 4 gangguan atau penyakit pada sistem pernapasan manusia beserta 4
penyebabnya, yaitu:
1. Influenza disebabkan karena infeksi Influenza virus.
2. Tonsilitis disebabkan karena virus Adenovirus, Rhinovirus,
Influenza, dan Corona, serta bakteri Streptococcus.
3. Faringitis disebabkan karena infeksi virus, bakteri, jamur, dan zat kimia
yang dapat mengiritasi jaringan pada faring.
4. Pneumonia disebabkan karena infeksi virus, bakteri, jamur, dan
parasit.

4 Upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga sistem pernapasan tetap sehat, 4
yaitu:
1. Tidak merokok
2. Sering berolahraga
3. Menghirup udara yang bersih
4. Menjaga berat badan
5. Menggunakan masker ketika berkendara
6. Makan makanan yang sehat dan bernutrisi

5 Struktur yang terganggu pada tubuh Beny adalah pita suara pada laring. 4
Demam dapat mempengaruhi struktur tersebut karena demam
menyebabkan peradangan pita suara menjadi lebih tebal sehingga
merubah nada suara.

54 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Total skor 30

PEDOMAN PENILAIAN:
Nilai Akhir = skor perolehan/skor maksimal x 100

55 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Lampiran 4
Penilaian Ketrampilan
LEMBAR PENILAIAN KETRAMPILAN PRODUK
BERUPA POSTER

Kelas :
Materi : Sistem Pernafasan pada manusia
Tugas : Poster upaya menjaga kesehatan sistem pernafasan manusia
Tanggal :
Penilaian Observasi: Digunakan untuk menilai ketrampilan peserta didik dalam hal membuat poster

Lembar Observasi Keterampilan Membuat Poster


Nama/kelompok:

Penilaian
No. Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Isi poster
2 Tampilan poster
3 Keteraturan menyusun informasi dan gambar pada
poster
4 Kerapian dan kebersihan poster
5 Ketepatan waktu pengumpulan poster

PEDOMAN PENSKORAN

56 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


Skor Maksimal = skor perolehan/skor maksimal x 100

Rubrik penilaian:
Aspek yang Penilaian
No.
dinilai 1 2 3 4
1 Isi poster Tidak tepat Kurang tepat tepat memilih Sangat tepat
memilih memilih informasi dan memilih
informasi dan informasi dan gambar topik informasi dan
gambar topik gambar topik sehingga isi gambar topik
sehingga isi sehingga isi poster sesuai sehingga isi
poster tidak poster kurang dengan materi poster sesuai
sesuai dengan sesuai dengan dengan materi
materi materi
2 Tampilan Tampilan Tampilan Tampilan Tampilan
poster poster tidak poster kurang poster menarik poster sangat
menarik dan menarik dan dan inovatif menarik dan
tidak inovatif inovatif inovatif

57 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


3 Keteraturan Tidak teratur Kurang Teratur Sangat
menyusun menyusun menyusun menyusun menyusun
informasi dan informasi dan informasi dan informasi dan informasi dan
gambar pada gambar pada gambar pada gambar pada gambar pada
poster poster poster poster poster
4 Kerapian dan poster kurang poster kurang poster dibuat poster dibuat
kebersihan rapi, kurang rapi, menarik rapi, kurang rapi dan
poster menarik menarik menarik
5 Ketepatan Tidak Mengumpulka Mengumpulka Mengumpulka
waktu mengumpulka n terlambat n terlambat n tepat waktu
pengumpulan n poster dan tidak namun selesai dan selesai
poster selesai

PENILAIAN KINERJA MELAKUKAN OBSERVASI

Penilaian
No. Aspek yang dinilai 1 2 3

58 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


1 Melakukan pengamatan
2 Menuliskan data
3 Menafsirkan data
4 Mengkomunikasikan

Rubrik Penilaian Observasi


Penilaian
Aspek yang dinilai 1 2 3
Melakukan Tidak Melakukan Melakukan Melakukan
Pengamatan Pengamatan secara Pengamatan
acak dengan sungguh –
sungguh dan teliti
Menuliskan data Menuliskan data Menuliskan data Menuliskan data
kurang tepat secara cermat secara cermat dan
tetapi kurang tepat tepat
Menafsirkan data Tidak melakukan Menafsirkan data Menafsirkan data
penafsiran data dengan benar tetapi dengan benar dan
kurang lengkap lengkap
Mengkomunikasikan Dilakukan secara Lisan dan tertulis Memadukan hasil
lisan namun tidak tertulis sebagai
dipadukan bagian dari
penyajian secara
lisan

59 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


60 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404
PENILAIAN KETERAMPILAN MEMPRESENTASIKAN HASIL PENGAMATAN

Lembar Observasi:
Penilaian
No. Aspek yang dinilai
1 2 3 4
1 Penguasaan konsep sains yang disampaikan
2 Penampilan presenter
3 Tayangan presentasi

Nilai = skor diperoleh/skor maksimum X 4

Rubrik Penilaian:
Aspek yang Penilaian
No.
dinilai 1 2 3 4
1 Penguasaan tidak menguasai kurang menguasai menguasai
konsep sains konsep IPA menguasai konsep IPA konsep IPA
yang dengan sangat konsep IPA, dengan baik, dengan sangat
disampaikan baik, istilah- istilah-istilah istilah-istilah baik, istilah-istilah
istilah yang yang yang yang digunakan
digunakan tidak digunakan digunakan benar dan tepat
tepat kurang tepat benar,
2 Penampilan Penyampai an penyampaian penyampaian penyampaian
presenter tidak mudah tidak mudah mudah mudah dipahami,
dipahami, tidak dipahami, dipahami, sangat

61 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404


komunikatif kurang komunikatif komunikatif
dengan komunikatif dengan dengan audiens,
audiens, tidak dengan audiens, memberi
memberi audiens, kurang kesempatan
kesempatan kurang memberi audiens untuk
audiens untuk memberi kesempatan berpikir
berpikir kesempatan audiens untuk
audiens berpikir
untuk berpikir
3 Tampilan tayangan/ tayangan/ tayangan/ tayangan/
presentasi tampilan tidak tampilan tampilan tampilan sangat
menarik dan kurang menarik, menarik dan
tidak sesuai menarik, kurang sesuai sesuai dengan
dengan materi kurang dengan materi materi
sesuai
dengan
materi

62 |RPP Sistem Pernafasan pada Manusia_Fitri Yulianti_NIM 19040209710404

Anda mungkin juga menyukai