Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Atas berkat rahmat Allah SWT, akhirnya kami dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah yang
berjudul “Pengaruh Penerapan Kurikulum 2013 terhadap Cara Belajar”.
Karya tulis ini merupakan bagian dari tugas mata pelajaran matematika, atau lebih tepatnya
statistika. Dengan adanya karya tulis ini diharapkan membawa manfaat yang besar, baik bagi
para pelajar maupun masyarakat umum.
Ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya saya sampaikan kepada:
1. Bapak Much. Eka Djuniar A, S.Pd selaku guru mata pelajaran matematika yang telah sabar
membimbing. Terima kasih bapak atas segala bimbingan dan bantuannya.
2. Semua pihak yang tidak bisa disebutkan namanya satu persatu yang telah memberikan
dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan karya tulis ini, penulis mengucapkan terima
kasih.
Kami sadar bahwa karya tulis ini masih jauh dari sempurna, untuk itu segala saran dan kritik
sangat kami harapkan demi sempurnanya karya tulis ini.
Akhirnya, semoga karya tulis ini dapat bermanfaat bagi penyusun dan terlebih bagi para
pelajar, juga bagi masyarakat pada umumnya.
Majalengka, Maret 2015
Penulis

Anda mungkin juga menyukai