Anda di halaman 1dari 3

MAPEL : OTKU

KELAS : XI AP
GURU : DASIMAH, S.Pd

1. Pasangkanlah pengertian Admistrasi secara umum di bawah ini dengan para Ahli/ Pakar yang tepat dan benar...!

No Pengertian Para Ahli/Pakar


1. ADM merupakan proses pengurusan/penyelenggaraan, penyediaan,
dan penggunaan uang dalam setiap usaha kerja sama.
2. ADM dibagi menjadi dua artian, artian Luas didefinisikan sebagai
penyusunan dan pencatatan data serta informasi secara sistematis.
Dalam artian sempit dikenal dengan istilah tata usaha
3. Arthur Grager

4. George Terry

5. Sondang P. Siagian

6. ADM merupakan suatu cabang dari imu manajemen yang


berhubungan dengan pelaksanaan pekerjaan perkantoran.
Pilihan :
- ADM dibagi menjadi dua artian, artian Luas didefinisikan sebagai penyusunan dan pencatatan data serta
informasi secara sistematis. Dalam artian sempit dikenal dengan istilah tata usaha.
- The Liang Gie
- Fungsi tata penyelenggaraan terhadap komunikasi dan pelayanan warkat suatu organisasi
- George Terry
- William L & Edwin R
- Semua bentuk dari proses kerja sama antara dua individu atau lebih atas dasar rasionalitas.
2. Seorang Bendahara Perusahaan Rolex membayar sejumlah uang Rp. 4.500.000,00, karna telah melakukan
pembeliaan peralatan dan perlengkapan kantor kepada Tn. Ardi selaku pemilik UD. Tuliskan Transaksi di atas
kedalam Kuitansi dibawah ini.

3. Berikut adalah tugas bagian Administrasi secara umum, jelaskan..!


- Melakukan Entri Jurnal
- Mengelola Surat Berharga
- Melakukan Perencanaan Keuangan Perusahaan
- Pembayaran dan Penagihan
- Menyusun Laporan Keuangan
4. Apa pengertian Anggaran menurut Gomes...?
5. Ada berapa Aspek – Aspek Pengelolaan Anggaran, sebutkan..!
6. Dalam pelaksanaan Anggaran, ada 3 tipe yang harus diketahui, sebut dan jelaskan..!
MAPEL : OTKU
KELAS : XII AP
GURU : DASIMAH, S.Pd

1. Pasangkanlah pengertian Kas Kecil di bawah ini dengan para Ahli/ Pakar yang tepat dan benar...!

No Pengertian Para Ahli/Pakar


1. Mardiasmo

2. Dana yang disisihkan oleh perusahaan dengan tujuan untuk


membiayai semua bentuk pengeluaran dengan jumlah yang sifatnya
kecil
3. Soemarso

4. Jenis uang kas dalam suatu instansi yang disediakan perusahaan


dengan tujuan untuk membayar pengeluaran yang sifatnya kecil.

5. Sejumlah dana yang dibuat perusahaan dengan menyimpan sejumlah


kecil uang kas ditangan untuk membayar biaya-biaya yang
jumlahnya kecil.
6. Henry Simamora

Pilihan :
- Johar Arifin
- Kas diperusahaan yang dibuat dengan tujuan untuk membiayai pengeluaran yang jumlahnya relatif kecil dan tidak
ekonomis jika dibayar dengan cek.
- Sejumlah dana kas yang digunakan untuk membayar pengeluaran-pengeluaran yang nilainya relatif kecil.
- Sejumlah uang tunai yang disisihkan dalam perusahaan dan berfungsi untuk melayani bentuk pengeluaran tertentu.
- Horngren
- Zaki Baridwan
2. Kas kecil memiliki beberapa fungsi, sebutkan.!
3. Jelaskan secara singkat, menurut bahasa kalian Dokumen-dokumen kas kecil di bawah ini.!
- Receipt
- Invoice
- Cek
- Bilyet Giro
4. Pada tanggal 06 september 2019 Bendaha PT Rasi membuat dokumen Permintaan Pengeluaran Kas Kecil untuk keperluan
perlengkapan kantor (No PPKK 1191, No BPKK 2103)dengan rincian :
- 20 rim HVS A4 @40.000,00
- 20 buah Folder @20.000,00
- 10 buah Perforator @15.000,00
Isikan data di atas kedalam PPKK dan BPKK dibawah ini.!
a. PPKK

Nomor PPKK :
Tanggal :
Bagian : Umum
Jumlah Uang : Rp.
Terbilang :
Untuk Keperluan :

No Keterangan Jumlah
1 Rp.
2 Rp.
3 Rp.
Diminta Oleh : Disetujui
Kepala Bagian Umum
b. BPKK

Nomor BPKK :
Nomor PPKK :
Tanggal :
Jumlah Uang : Rp.
Terbilang :
Untuk Keperluan :

Tanggal Keterangan No. Bukti No Akun Jumlah


PD-01 1102 Rp.
PD-02 1102 Rp.
PD-03 1102 Rp.
Jumlah Rp.
Diminta Oleh : Disetujui
Kepala Bagian Umum

5. Pada tanggal 05 september 2019 Telah dibayarkan kepada Tn. Romi untuk jasa perbaikan listrik sebesar Rp. 200.000,00. Dari
bendahara Kas kecil Perusahaan.
Dari transaksi di atas tuliskan kedalam kwitansi dibawah ini.!

Anda mungkin juga menyukai