Anda di halaman 1dari 34

Perangkat

Kegiatan Belajar Mengajar

 Pemetaan Kompetensi
 Identifikasi KI dan KD
 Rancangan Penilaian Kognitif
 Kriteria Ketuntasan Minimal
 Program Tahunan
 Program Semester
 Rincian Minggu Efektif
 Silabus Berkarakter
 Hasil Identifikasi Kompetensi Dasar
 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Otomatisasi Tata Kelola


Sarana dan Prasarana
Untuk SMK/MAK Kelas XI

Nama
Nama ::
NIP
NIP ::
Unit
Unit Kerja
Kerja ::
Pemetaan Kompetensi
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia
Ruang
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Lingkup Alokasi Waktu
1 2 4
3. Memahami, me-3.1 Menerapkan prinsip-- Menjelaskan - Administrasi √ 60 x 45'
nerapkan, dan prinsip administrasi peng-ertian sarana dan
menganalisis pe- sarana dan prasarana administrasi prasarana
ngetahuan faktual,4.1 Melaksanakan prinsip-- Memahami
konseptual, prose- prinsip administrasi sa- ruang lingkup dan
dural, dan meta- rana dan prasarana prinsip-prinsip
kognitif dalam ilmu3.2 Menerapkan prosedur administrasi
pengetahuan, tek- perencanaan kebutuh-an- Menjelaskan
nologi, seni, buda- sarana dan prasara-na peng-ertian sarana
ya, dan humaniora (barang habis pa-kai) dan prasarana
dalam wawasan4.2 Menyusun perencana-an- Memahami
kemanusiaan, ke- kebutuhan sarana dan ruang lingkup sarana
bangsaan, kene- prasarana (barang habis dan prasarana
garaan, dan pera- pakai) - Memahami
daban terkait3.3 Menerapkan prosedur penger-tian
penyebab feno- pengadaan kebutuhan perencanaan dan
mena dan kejadian sarana dan prasarana pengadaan sa-rana
dalam bidang kerja4.3 Memproses pengada-an dan prasarana
yang spesifik untuk kebutuhan sarana dan- Memahami
memecahkan prasarana (barang habis prosedur
masalah pakai) perencanaan dan
4. Mengolah, mena- pengadaan sarana
lar, dan menyaji, dan prasarana
dalam ranah kon-
kret dan ranah3.4 Menerapkan prosedur- Menjelaskan - Peralatan √ 54 x 45'
abstrak terkait penerimaan dan pe- peng-ertian kantor habis
dengan pengem- ngeluaran sarana dan perlengkapan kantor pakai
bangan dari yang prasarana (barang habis habis pakai
dipelajarinya di pakai) - Memahami
sekolah secara4.4 Mencatat penerimaan prosedur
mandiri dan mam- dan pengeluaran sa- perencanaan peng-
pu melaksanakan rana dan prasarana adaan perlengkapan
tugas spesifik di (barang habis pakai) habis pakai
bawah pengawas-3.5 Menerapkan tata cara- Memahami
an langsung pembuatan laporan prosedur pengadaan
penggunaan sarana dan perleng-kapan habis
prasarana (barang habis pakai
pakai) - Memahami
4.5 Membuat laporan tata cara pembuatan
penggunaan sarana dan laporan penggunaan
prasarana (barang habis perlengkapan habis
pakai) pakai
- Mendeskripsik
an macam-macam
perlengkapan habis
pakai

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 2
Ruang
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator Materi Pokok Lingkup Alokasi Waktu
1 2 4
3.6 Menerapkan prosedur- Menjelaskan - Perlengkap-an √ 42 x 45'
penyusunan perenca- peng-ertian kantor tidak
naan kebutuhan sara-na perlengkapan tidak habis pakai
dan prasarana (barang habis pakai
tidak habis pakai) - Memahami
4.6 Menyusun perenca-naan prosedur
kebutuhan sa-rana dan perencanaan peng-
prasarana (barang tidak adaan perlengkapan
habis pakai) tidak habis pakai
3.7 Menerapkan prosedur- Memahami
pengadaan sarana dan prosedur pengadaan
prasarana (barang tidak perleng-kapan tidak
habis pakai) habis pakai
4.7 Memproses pengada-an- Mendeskripsik
sarana dan prasa-rana an macam-macam
(barang tidak habis perlengkapan tidak
pakai) habis pakai

3.8 Menerapkan prosedur- Menjelaskan - Pengelolaan √ 60 x 45'


inventarisasi sarana dan peng-ertian perlengkap-an
prasarana (barang tidak inventarisasi barang kantor
habis pakai) - Memahami
4.8 Membuat inventarisasi alur pro-ses
sarana dan prasarana inventarisasi ba-rang
(barang tidak habis- Mendeskripsik
pakai) an ca-ra melakukan
3.9 Menerapkan pendistri- inven-tarisasi barang
busian sarana dan pra-- Memahami
sarana (barang tidak prosedur dan
habis pakai) langkah-lang-kah
4.9 Mendistribusikan sa-rana distribusi ba-rang
dan prasarana (barang
tidak habis pakai)

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 3
Identifikasi KI, KD untuk Menetapkan
Kegiatan Pembelajaran (TM, PT, KMTT)
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia
Jenis Kegiatan
Materi Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Pembelajaran
TM PT KMTT
3. Memahami, me-3.1 Menerapkan prinsip-- Administra - Menjelaskan
nerapkan, dan prinsip administrasi si sa-rana dan pengertian administrasi
menganalisis pe- sarana dan prasarana prasa-rana - Memahami ruang
ngetahuan fak-4.1 Melaksanakan prinsip-- Perencana lingkup dan prinsip-prinsip
tual, konseptual, prinsip administrasi an dan pengadaan ad-ministrasi
prosedural, dan sarana dan prasarana sarana dan pra-- Menjelaskan
metakognitif da-3.2 Menerapkan prosedur sarana pengertian sarana dan
lam ilmu penge- perencanaan kebutuh- prasarana
tahuan, teknologi, an sarana dan pra- - Memahami ruang
seni, budaya, dan sarana (barang habis lingkup sarana dan
humaniora dalam pakai) prasarana
wawasan kema-4.2 Menyusun perencana- - Memahami
nusiaan, kebang- an kebutuhan sarana pengertian pe-rencanaan
saan, kenegara- dan prasarana (barang dan penga-daan sarana dan
an, dan pera- habis pakai) pra-sarana
daban terkait3.3 Menerapkan prosedur - Memahami prosedur
penyebab feno- pengadaan kebutuhan perencanaan dan penga-
mena dan keja- sarana dan prasarana daan sarana dan pra-sarana
dian dalam bi-4.3 Memproses pengada-an
dang kerja yang kebutuhan sarana dan
spesifik untuk prasarana (barang habis
memecahkan pakai)
masalah 3.4 Menerapkan prosedur- Barang - Menjelaskan
4. Mengolah, mena- penerimaan dan pe-- Barang pengertian perlengkapan
lar, dan menyaji, ngeluaran sarana dan habis pakai kantor habis pakai
dalam ranah kon- prasarana (barang habis- Jenis-jenis - Memahami prosedur
kret dan ranah pakai) ba-rang habis pe-rencanaan pengadaan
abstrak terkait4.4 Mencatat penerimaan pakai perlengkapan habis pakai
dengan pengem- dan pengeluaran sa- - Memahami prosedur
bangan dari yang rana dan prasarana pengadaan perlengkapan
dipelajarinya di (barang habis pakai) habis pakai
sekolah secara3.5 Menerapkan tata cara - Memahami tata cara
mandiri dan mam- pembuatan laporan pem-buatan laporan
pu melaksanakan penggunaan sarana dan pengguna-an perlengkapan
tugas spesifik di prasarana (barang habis habis pakai
bawah penga- pakai) - Mendeskripsikan
wasan langsung 4.5 Membuat laporan macam-macam
penggunaan sarana dan perlengkapan habis pakai
prasarana (barang habis
pakai)

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 4
Jenis Kegiatan
Materi Pembelajaran
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator
Pembelajaran
TM PT KMTT
3.6 Menerapkan prosedur- Barang - Menjelaskan
penyusunan perenca- tidak habis pakai pengertian perlengkapan
naan kebutuhan sara-na- Macam- tidak habis pakai
dan prasarana (ba-rang macam barang- Memahami prosedur
tidak habis pakai) tidak habis pakai pe-rencanaan pengadaan
4.6 Menyusun perenca- perlengkapan tidak habis
naan kebutuhan sara-na pakai
dan prasarana (ba-rang - Memahami prosedur
tidak habis pakai) pengadaan perlengkapan
3.7 Menerapkan prosedur tidak habis pakai
pengadaan sarana dan - Mendeskripsikan
prasarana (barang ti-dak macam-macam
habis pakai) perlengkapan tidak habis
4.7 Memproses pengada-an pakai
sarana dan pra-sarana
(barang tidak habis
pakai)
3.8 Menerapkan prosedur- Inventarisa - Menjelaskan
inventarisasi sarana dan si pengertian inventarisasi
prasarana (barang tidak- Distribusi barang
habis pakai) sarana dan- Memahami alur
4.8 Membuat inventarisasi prasarana proses in-ventarisasi barang
sarana dan prasarana - Mendeskripsikan
(barang tidak habis cara melakukan
pakai) inventarisasi barang
3.9 Menerapkan pendistri- - Memahami prosedur
busian sarana dan pra- dan langkah-langkah
sarana (barang tidak distribusi barang
habis pakai)
4.9 Mendistribusikan sara-
na dan prasarana (ba-
rang tidak habis pakai)

Keterangan:
TM : Tatap Muka
PT : Penugasan Terstruktur
KMTT : Kegiatan Mandiri Tidak Terstruktur

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 5
Rancangan Penilaian Kognitif
Pemetaan Penilaian Berdasarkan KI/KD/Indikator
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS
3. Memahami, me-3.1 Menerapkan prinsip-prinsip- Menjelaskan pengertian
nerapkan, dan administrasi sarana dan administrasi
menganalisis pe- prasarana - Memahami ruang lingkup dan
ngetahuan faktual,4.1 Melaksanakan prinsip-prin- prinsip-prinsip administrasi
konseptual, prose- sip administrasi sarana dan- Menjelaskan pengertian sarana
dural, dan meta- prasarana dan prasarana
kognitif dalam ilmu3.2 Menerapkan prosedur pe-- Memahami ruang lingkup
pengetahuan, tek- rencanaan kebutuhan sa- sarana dan prasarana
nologi, seni, buda- rana dan prasarana (ba-rang- Memahami pengertian
ya, dan humaniora habis pakai) perencanaan dan pengadaan sarana
dalam wawasan4.2 Menyusun perencanaan dan prasarana
kemanusiaan, ke- kebutuhan sarana dan pra-- Memahami prosedur
bangsaan, kene- sarana (barang habis pakai) perencanaan dan pengadaan sarana
garaan, dan pera-3.3 Menerapkan prosedur dan prasarana
daban terkait pengadaan kebutuhan
penyebab feno- sarana dan prasarana
mena dan kejadian4.3 Memproses pengadaan
dalam bidang kerja kebutuhan sarana dan pra-
yang spesifik untuk sarana (barang habis pakai)
memecahkan 3.4 Menerapkan prosedur pe-- Menjelaskan pengertian
masalah nerimaan dan pengeluaran perlengkap-an kantor habis pakai
4. Mengolah, mena- sarana dan prasarana- Memahami prosedur
lar, dan menyaji, (barang habis pakai) perencanaan pengadaan perlengkapan
dalam ranah4.4 Mencatat penerimaan dan habis pakai
konkret dan ranah pengeluaran sarana dan- Memahami prosedur
abstrak ter-kait prasarana (barang habis pengadaan perlengkapan habis pakai
dengan pe- pakai) - Memahami tata cara
ngembangan dari3.5 Menerapkan tata cara pem- pembuatan la-poran penggunaan
yang dipelajarinya buatan laporan pengguna-an perlengkapan habis pakai
di sekolah secara sarana dan prasarana- Mendeskripsikan macam-
mandiri dan mam- (barang habis pakai) macam perlengkapan habis pakai
pu melaksanakan4.5 Membuat laporan penggu-
tugas spesifik di naan sarana dan prasarana
bawah pengawas- (barang habis pakai)

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 6
Kompetensi Inti Kompetensi Dasar Indikator UH UTS LUS
an langsung 3.6 Menerapkan prosedur- Menjelaskan pengertian
penyusunan perencanaan perlengkap-an tidak habis pakai
kebutuhan sarana dan- Memahami prosedur
prasarana (barang tidak perencanaan pengadaan perlengkapan
habis pakai) tidak habis pakai
4.6 Menyusun perencanaan- Memahami prosedur
kebutuhan sarana dan pengadaan perlengkapan tidak habis
prasarana (barang tidak pakai
habis pakai) - Mendeskripsikan macam-
macam perlengkapan tidak habis pakai

3.7 Menerapkan prosedur


pengadaan sarana dan
prasarana (barang tidak
habis pakai)
4.7 Memproses pengadaan
sarana dan prasarana
(barang tidak habis pakai)
3.8 Menerapkan prosedur in-- Menjelaskan pengertian
ventarisasi sarana dan inventarisasi barang
prasarana (barang tidak- Memahami alur proses
habis pakai) inventarisasi barang
4.8 Membuat inventarisasi- Mendeskripsikan cara
sarana dan prasarana melakukan inventarisasi barang
(barang tidak habis pakai) - Memahami prosedur dan
3.9 Menerapkan pendistribusi-an langkah-langkah distribusi barang
sarana dan prasarana
(barang tidak habis pakai)
4.9 Mendistribusikan sarana dan
prasarana (barang ti-dak
habis pakai)

Keterangan:
UH : Ulangan Harian
UTS : Ulangan Tengah Semester
LUS : Latihan Ulangan Semester

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 7
Penetapan Kriteria Ketuntasan Minimal
Per Kompetensi Dasar dan Indikator
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif dalam
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kriteria Ketuntasan Minimal
Kriteria Penetapan Ketuntasan
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Nilai
Daya
Kompleksitas Intake KKM
Dukung
(%)
1. Administrasi sarana dan prasarana
Menerapkan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
Melaksanakan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
Menerapkan prosedur perencanaan kebutuhan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang
habis pakai)
Menerapkan prosedur pengadaan kebutuhan sarana dan
prasarana
Memproses pengadaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang
habis pakai)
- Menjelaskan pengertian administrasi
- Memahami ruang lingkup dan prinsip-prinsip
administrasi
- Menjelaskan pengertian sarana dan prasarana
- Memahami ruang lingkup sarana dan prasarana
- Memahami pengertian perencanaan dan pengadaan
sarana dan prasarana
- Memahami prosedur perencanaan dan pengadaan
2. sarana dan prasarana
Peralatan perkantoran habis pakai
Menerapkan prosedur penerimaan dan pengeluaran sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
Mencatat penerimaan dan pengeluaran sarana dan prasarana
(barang habis pakai)
Menerapkan tata cara pembuatan laporan penggunaan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
Membuat laporan penggunaan sarana dan prasarana (barang
habis pakai)
- Menjelaskan pengertian perlengkapan kantor habis
pakai
- Memahami prosedur perencanaan pengadaan
perlengkapan habis pakai
- Memahami prosedur pengadaan perlengkapan habis
pakai
3. - Memahami tata cara pembuatan laporan penggunaan

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 8
Kriteria Ketuntasan Minimal
Kriteria Penetapan Ketuntasan
No. Kompetensi Dasar dan Indikator Nilai
Daya
Kompleksitas Intake KKM
Dukung
(%)
perlengkapan habis pakai
- Mendeskripsikan macam-macam perlengkapan habis
pakai
Perlengkapan perkantoran tidak habis pakai
Menerapkan prosedur penyusunan perencanaan kebutuhan
sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang
tidak habis pakai)
Menerapkan prosedur pengadaan sarana dan prasarana (barang
tidak habis pakai)
Memproses pengadaan sarana dan prasarana (barang tidak habis
pakai)
- Menjelaskan pengertian perlengkapan tidak habis pakai
- Memahami prosedur perencanaan pengadaan
perlengkapan tidak habis pakai
4. - Memahami prosedur pengadaan perlengkapan tidak
habis pakai
- Mendeskripsikan macam-macam perlengkapan tidak
habis pakai
Pengelolaan perlengkapan perkantoran
Menerapkan prosedur inventarisasi sarana dan prasarana (barang
tidak habis pakai)
Membuat inventarisasi sarana dan prasarana (barang tidak habis
pakai)
Menerapkan pendistribusian sarana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
Mendistribusikan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menjelaskan pengertian inventarisasi barang
- Memahami alur proses inventarisasi barang
- Mendeskripsikan cara melakukan inventarisasi barang
- Memahami prosedur dan langkah-langkah distribusi
barang

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat
sekolahnya

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 9
Penetapan Kriteria Ketuntasan Minimal
Per Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kriteria Ketuntasan Minimal

No. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Kriteria Penetapan Ketuntasan


Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang
dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin,
tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama,
toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dalam wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian
dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah
- Menerapkan prinsip-prinsip administrasi sarana
dan prasarana
- Menerapkan prosedur perencanaan kebutuhan
sarana dan prasarana (barang habis pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan kebutuhan
sarana dan prasarana
- Menerapkan prosedur penerimaan dan
pengeluaran sarana dan prasarana (barang habis
pakai)
- Menerapkan tata cara pembuatan laporan
penggunaan sarana dan prasarana (barang habis
pakai)
- Menerapkan prosedur penyusunan perencanaan
kebutuhan sarana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan sarana dan
prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menerapkan prosedur inventarisasi sarana dan
prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menerapkan pendistribusian sarana dan
prasarana (barang tidak habis pakai)
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret
dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung
- Melaksanakan prinsip-prinsip administrasi sarana
dan prasarana
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
- Memproses pengadaan kebutuhan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 10
Kriteria Ketuntasan Minimal

No. Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Kriteria Penetapan Ketuntasan


Nilai KKM
Kompleksitas Daya Dukung Intake
(%)
- Mencatat penerimaan dan pengeluaran sarana
dan prasarana (barang habis pakai)
- Membuat laporan penggunaan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan
prasarana (barang tidak habis pakai)
- Memproses pengadaan sarana dan prasarana
(barang tidak habis pakai)
- Membuat inventarisasi sarana dan prasarana
(barang tidak habis pakai)
- Mendistribusikan sarana dan prasarana (barang
tidak habis pakai)

Catatan: Poin kriteria penetapan ketuntasan diisi guru masing-masing sesuai KKM yang akan dicapai di tingkat
sekolahnya

…………………………………
Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 11
Program Tahunan
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Alokasi
W
Semester No. Materi Pokok/Kompetensi Dasar Keterangan
ak
tu
1 1. Administrasi sarana dan prasarana 60 JP
- Menerapkan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
- Melaksanakan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
- Menerapkan prosedur perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana
(barang habis pakai)
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang habis
pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan kebutuhan sarana dan prasarana
- Memproses pengadaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang habis
pakai)
2. Peralatan perkantoran habis pakai 54 JP
- Menerapkan prosedur penerimaan dan pengeluaran sarana dan prasarana
(barang habis pakai)
- Mencatat penerimaan dan pengeluaran sarana dan prasarana (barang
habis pakai)
- Menerapkan tata cara pembuatan laporan penggunaan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
- Membuat laporan penggunaan sarana dan prasarana (barang habis pakai)
Jumlah 114 JP
2 3. Perlengkapan perkantoran tidak habis pakai 42 JP
- Menerapkan prosedur penyusunan perencanaan kebutuhan sarana dan
prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan sarana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
- Memproses pengadaan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
4. Pengelolaan perlengkapan perkantoran 60 JP
- Menerapkan prosedur inventarisasi sarana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
- Membuat inventarisasi sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menerapkan pendistribusian sarana dan prasarana (barang tidak habis
pakai)
- Mendistribusikan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
Jumlah 102 JP

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 12
Program Semester
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Bulan
Materi Pokok/ Jml Septembe
No Juli Agustus Oktober November Desember Januari Februari Maret April Mei Juni Juli
Kompetensi Dasar Jam r
2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2
1. Administrasi 60 JP x x x x x x x x x x
sarana dan
prasarana
- Menerapkan
prinsip-prin-
sip adminis-
trasi sarana
dan prasa-
rana
- Melaksana-
kan prinsip-
prinsip admi-
nistrasi sara-
na dan pra-
sarana
- Menerapkan
prosedur
perencanaa
n kebutuhan
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)
- Menyusun
perencanaa
n kebutuhan
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)
- Menerapkan
prosedur
pengadaan
kebutuhan
sarana dan
prasarana
- Memproses
pengadaan
kebutuhan
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)

2. 54 JP x x x x x x x x x

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 13
Peralatan Per
perkantoran siap
habis pakai an
- Menerapkan Pen
prosedur eri
penerimaan ma
dan an
pengeluaran Rap
sarana dan or
prasarana
(barang
habis pakai)
- Mencatat
penerimaan
dan
pengeluaran
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)
- Menerapkan
tata cara
pembuatan
laporan
penggunaan
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)
- Me
mbuat
laporan
penggunaan
sarana dan
prasarana
(barang
habis pakai)
3. Perlengkapan 42 JP x x x x x x x
perkantoran
tidak habis
pakai
- Me
nerapkan
prosedur
penyusunan
perencanaa
n kebutuhan
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
nyusun
perencanaa
n kebutuhan
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
nerapkan
prosedur
pengadaan
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
mproses
pengadaan
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
4. 60 JP x x x x x x x x x x

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 14
Pengelolaan Persiapan
perlengkapan Penerimaa
perkantoran n Rapor
- Me
nerapkan
prosedur
inventarisasi
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
mbuat
inventarisasi
sarana dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
nerapkan
pendistribusi
an sarana
dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
- Me
ndistribusika
n sarana
dan
prasarana
(barang
tidak habis
pakai)
Jumlah 216 JP
Keterangan:
: Ulangan tengah semester/jeda tengah semester
: Ujian nasional/ujian nasional susulan
: Latihan ulangan semester 1/latihan ulangan semester 2
: Ulangan semester 1/ulangan semester 2
: Libur semester 1/libur semester 2

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 15
Rincian Minggu Efektif
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

I. Jumlah minggu dalam 1 tahun


No. Bulan Jumlah Minggu

1. Juli 3
2. Agustus 5
3. September 4
4. Oktober 4
5. November 5
6. Desember 4
7. Januari 5
8. Februari 4
9. Maret 4
10. April 4
11. Mei 5
12. Juni 4
13. Juli 1
Jumlah Total 52

II. Jumlah minggu tidak efektif dalam 1 tahun


No. Kegiatan Jumlah Minggu

1. Ulangan tengah semester/jeda tengah semester 3


2. Ujian nasional/ujian nasional susulan 2
3. Latihan ulangan semester 1/latihan ulangan semester 2 2
4. Ulangan semester 1/ulangan semester 2 2
5. Persiapan penerimaan rapor 1/persiapan penerimaan rapor 2 2
6. Libur semester 1/libur semester 2 5
Jumlah Total 16

III. Jumlah minggu efektif dalam 1 tahun


Jumlah minggu dalam 1 tahun - jumlah minggu tidak efektif dalam 1 tahun
= 52 minggu - 16 minggu
= 36 minggu efektif

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 16
Silabus Berkarakter
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti:
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran,
damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif dalam
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan
masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Alokasi Sumber Nilai
Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar Karakter
3.1 Menerap- - Administrasi Mengamati - Menjel Sikap 60 x 45’ -
kan prinsip- sarana dan- Mencermati askan - Buku ersa-
prinsip ad- prasarana perma-salahan sehari- pengertian Observasi Oto- habat/
ministrasi hari yang berkaitan de- administrasi Pengetahuan mati-sasi komu-
sarana dan ngan administrasi- Memah- Tata nikatif
prasarana sarana dan prasa-rana ami ruang Penugasan Kelola
4.1 Melaksana- Menanya lingkup dan (Tugas Sarana isiplin
kan prin- - Menanya prinsip-prinsip Terstruktur/Tu dan Pra-
sip-prinsip tentang administrasi administrasi gas sarana ujur
adminis- sarana dan prasarana - Menjel Mandiri/Tes XI
trasi sarana Mengumpulkan Infor- askan Tertulis) - asa
dan prasa- masi pengertian Keterampilan Buku ingin
rana - Menggali informasi sarana dan- paket tahu
3.2 Menerap- tentang administrasi prasarana Portofolio -
kan prose- sarana dan prasa-- Memah- Buku
dur peren- rana, perencanaan ami ruang Proyek refe-
canaan dan pengadaan sa- lingkup sarana rensi lain
kebutuhan rana dan prasarana dan prasarana
sarana dan Menalar/Mengasosiasi - Memah
prasarana - Menganalisis admi- ami pengertian
(barang nistrasi sarana dan perencanaan
habis prasarana dan penga-
pakai) Mengomunikasikan daan sarana
4.2 Menyusun - Menyajikan secara dan prasara-na
perencana- tertulis atau lisan ha-- Memah
an kebutuh- sil pembelajaran, apa ami prosedur
an sarana yang telah dipelajari, perencanaan
dan prasa- keteram-pilan atau dan penga-
rana (ba- materi yang masih daan sarana
rang habis perlu ditingkatkan, dan prasara-na
pakai) atau strategi atau
3.3 Menerap- konsep baru yang di-
kan prose- temukan berdasar-kan
dur penga- apa yang dipel-ajari
daan kebu- mengenai administrasi
tuhan sa- sarana dan prasarana
rana dan
prasarana
4.3 Memproses - Memberikan tang-
pengadaan gapan hasil presen-
kebutuhan tasi
sarana dan - Membuat rangkum-an

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 17
Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Alokasi Sumber Nilai
Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar Karakter
prasarana materi dari ke-giatan
(barang pembelajaran yang
habis telah dilakukan
pakai)

3.4 Menerap- - Peralatan Mengamati - Menjel Sikap 54 x 45’ -


kan prose- kantor habis- Mencermati perma- askan - Buku isiplin
dur peneri- pakai salahan sehari-hari pengertian Observasi Oto-
maan dan yang berkaitan de- perlengkapan Pengetahuan mati-sasi ujur
pengeluar- ngan peralatan kan-tor kantor habis- Tata
an sarana habis pakai pakai Penugasan Kelola andiri
dan prasa- Menanya - Memah (Tugas Sarana
rana (ba- - Menanya tentang ami prosedur Terstruktur/Tu dan Pra- asa
rang habis peralatan kantor habis pe-rencanaan gas sarana ingin
pakai) pakai pengadaan Mandiri/Tes XI tahu
4.4 Mencatat Mengumpulkan Infor- perlengkapan Tertulis) -
penerima- masi habis pakai Keterampilan Buku
an dan pe- - Menggali - Memah- paket
ngeluaran informasi tentang ami prosedur Portofolio -
sarana dan barang, barang habis pengadaan - Buku
prasarana pakai, jenis-jenis perlengkap-an Proyek refe-
(barang barang habis pakai habis pa-kai rensi lain
habis Menalar/Mengasosiasi - Memah
pakai) - Menganalisis per- ami tata cara
3.5 Menerap- masalahan sehari-hari pembuatan
kan tata yang berkaitan laporan
cara pem- dengan peralatan penggunaan
buatan kantor habis pakai perlengkapan
laporan Mengomunikasikan habis pakai
pengguna- - Menyajikan secara- Mende
an sarana tertulis atau lisan hasil skripsikan
dan prasa- pembelajaran, apa macam-
rana (ba- yang telah di-pelajari, macam per-
rang habis keterampil-an atau lengkapan
pakai) materi yang masih habis pakai
4.5 Membuat perlu diting-katkan,
laporan atau strategi atau
pengguna- konsep baru yang
an sarana ditemukan ber-
dan prasa- dasarkan apa yang
rana (ba- dipelajari mengenai
rang habis peralatan kantor habis
pakai) pakai
- Memberikan tang-
gapan hasil presen-
tasi
- Membuat rangkum-an
materi dari ke-giatan
pembelajaran yang
telah dila-kukan
3.6 Menerap- - Perlengkap-an Mengamati - Menjel Sikap 42 x 45’ -
kan prose- kantor tidak- Mencermati askan - Buku isiplin
dur penyu- habis pakai perma-salahan sehari- pengertian Observasi Oto-
sunan pe- hari yang berkaitan de- perlengkapan Pengetahuan mati-sasi ujur
rencanaan ngan perlengkapan tidak habis- Tata
kebutuhan kantor tidak habis pakai Penugasan Kelola andiri
sarana dan pakai - Memah (Tugas Sarana
prasarana Menanya ami prosedur Terstruktur/Tu dan Pra- asa
(barang - Menanya perencanaan gas sarana ingin
tidak habis tentang perlengkapan pengadaan Mandiri/Tes XI tahu
pakai) kantor tidak habis perlengkapan Tertulis) -
pakai tidak habisKeterampilan Buku
pakai - paket
4.6 Menyusun Portofolio -

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 18
Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Alokasi Sumber Nilai
Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar Karakter
perenca- Mengumpulkan Infor-- Memah- Buku
naan kebu- masi ami prosedur Proyek refe-
tuhan sa- - Menggali pengadaan rensi lain
rana dan informasi tentang perlengkapan
prasarana barang tidak habis tidak habis
(barang pakai dan macam- pakai
tidak habis macam ba-rang tidak- Mende
pakai) habis pakai skrip-sikan ma-
3.7 Menerap- Menalar/Mengasosiasi cam-macam
kan prose- - Menganalisis perlengkapan
dur penga- perma-salahan sehari- tidak habis
daan sa- hari yang berkaitan pakai
rana dan dengan perlengkap-an
prasarana kantor tidak habis
(barang pakai
tidak habis Mengomunikasikan
pakai) - Menyajikan secara
4.7 Memproses tertulis atau lisan hasil
pengadaan pembelajaran, apa
sarana dan yang telah dipelajari,
prasarana keteram-pilan atau
(barang materi yang masih
tidak habis perlu ditingkatkan,
pakai) atau strategi atau
konsep baru yang
ditemukan
berdasarkan apa yang
dipelajari me-ngenai
perlengkapan kantor
tidak habis pakai
- Memberikan tang-
gapan hasil presen-
tasi
- Membuat rangkum-an
materi dari ke-giatan
pembelajaran yang
telah diilakukan
3.8 Menerap- - Pengelolaan Mengamati - Menjel Sikap 60 x 45’ -
kan prose- perlengkap-an - Mencermati tentang askan - Buku isiplin
dur inventa- kantor pengelolaan per- pengertian Observasi Oto-
risasi sa- lengkapan kantor inventarisasi Pengetahuan mati-sasi ujur
rana dan Menanya barang - Tata
prasarana - Menanya tentang- Memah Penugasan Kelola andiri
(barang ti- pengelolaan per- ami alur proses (Tugas Sarana
dak habis lengkapan kantor inventarisasi Terstruktur/Tu dan Pra- asa
pakai) Mengumpulkan Infor- barang gas sarana ingin
4.8 Membuat masi - Mende Mandiri/Tes XI tahu
inventari- - Menggali informasi skrip-sikan Tertulis) -
sasi sarana tentang inventa-risasi, cara Keterampilan Buku
dan pra- distribusi sa-rana dan melakukan - paket
sarana (ba- prasarana inventarisasi Portofolio -
rang tidak Menalar/Mengasosiasi barang - Buku
habis - Menganalisis perma-- Memah Proyek refe-
pakai) salahan sehari-hari ami prosedur rensi lain
3.9 Menerap- yang berkaitan de- dan langkah-
kan pen- ngan pengelolaan lang-kah
distribusian perlengkapan kantor distribusi
sarana dan Mengomunikasikan barang
prasarana - Menyajikan secara
(barang tertulis atau lisan hasil
tidak habis pembelajaran, apa
pakai) yang telah dipelajari,
keteram-pilan atau
materi yang masih
perlu ditingkatkan,
4.9 Mendistri- atau strategi atau

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 19
Kompetensi Materi Pokok/ Kegiatan Alokasi Sumber Nilai
Indikator Penilaian
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Waktu Belajar Karakter
busikan sa- konsep baru yang
rana dan ditemukan
prasarana berdasarkan apa yang
(barang ti- dipelajari me-ngenai
dak habis pengelolaan
pakai) perlengkapan kantor
- Memberikan tang-
gapan hasil presen-
tasi
- Membuat rangkum-an
materi dari ke-giatan
pembelajaran yang
telah diilakukan

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 20
Hasil Identifikasi Kompetensi Dasar
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Dasar KI 3 Kompetensi Dasar KI 4 Materi Pokok


3.1 Menerapkan prinsip-prinsip adminis- 4.1 Melaksanakan prinsip-prinsip administrasi - Administrasi sarana
trasi sarana dan prasarana sarana dan prasarana dan prasarana
3.2 Menerapkan prosedur perencanaan 4.2 Menyusun perencana-an kebutuh-an sarana
kebutuhan sarana dan prasarana dan prasarana (barang habis pakai)
(barang habis pakai) 4.3 Memproses pengadaan kebutuhan sarana
3.3 Menerapkan prosedur pengadaan dan prasarana (barang habis pakai)
kebutuhan sarana dan prasarana
3.4 Menerapkan prosedur penerimaan 4.4 Mencatat penerimaan dan pengeluaran - Peralatan kantor ha-
dan pengeluaran sarana dan prasa- sarana dan prasarana (barang habis pakai) bis pakai
rana (barang habis pakai) 4.5 Membuat laporan penggunaan sarana dan
3.5 Menerapkan tata cara pembuatan prasarana (barang habis pakai)
laporan penggunaan sarana dan
prasarana (barang habis pakai)
3.6 Menerapkan prosedur penyusunan 4.6 Menyusun perencanaan kebutuhan sarana - Perlengkapan kan-
perencanaan kebutuhan sarana dan dan prasarana (barang tidak habis pakai) tor tidak habis pakai
prasarana (barang tidak habis pakai) 4.7 Memproses pengadaan sarana dan
3.7 Menerapkan prosedur pengadaan sa- prasarana (barang tidak habis pakai)
rana dan prasarana (barang tidak
habis pakai)
3.8 Menerapkan prosedur inventarisasi 4.8 Membuat inventarisasi sarana dan pra- - Pengelolaan per-
sarana dan prasarana (barang tidak sarana (barang tidak habis pakai) lengkapan kantor
habis pakai) 4.9 Mendistribusikan sarana dan prasarana
3.9 Menerapkan pendistribusian sarana (barang tidak habis pakai)
dan prasarana (barang tidak habis
pakai)

…………………………………
Mengetahui Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 21
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (1)
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti : - Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya


- Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Dasar : - Menerapkan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
- Melaksanakan prinsip-prinsip administrasi sarana dan prasarana
- Menerapkan prosedur perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang habis
pakai)
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang habis pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan kebutuhan sarana dan prasarana
- Memproses pengadaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang habis pakai)
Indikator : - Menjelaskan pengertian administrasi
- Memahami ruang lingkup dan prinsip-prinsip administrasi
- Menjelaskan pengertian sarana dan prasarana
- Memahami ruang lingkup sarana dan prasarana
- Memahami pengertian perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana
- Memahami prosedur perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana
Alokasi Waktu : 60 jam pelajaran (30 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik dapat menjelaskan pengertian administrasi
- Peserta didik dapat memahami ruang lingkup dan prinsip-prinsip administrasi
- Peserta didik dapat menjelaskan pengertian sarana dan prasarana
- Peserta didik dapat memahami ruang lingkup sarana dan prasarana
- Peserta didik dapat memahami pengertian perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana
- Peserta didik dapat memahami prosedur perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana
Karakter peserta didik yang diharapkan:
- Bersahabat/komunikatif, disiplin, jujur, dan rasa ingin tahu
B. Materi Pembelajaran
Administrasi sarana dan prasarana
Pertemuan Ke-1 s.d. 30
1. Kegiatan administrasi ini berkaitan erat dengan pengawasan dan jalannya prosedur-prosedur kerja dalam
perusahaan, sehingga tujuan perusahaan dapat tercapai.
2. Kata administrasi berasal dari bahasa Latin, yaitu ‘Ad’ dan ‘Ministrare’. Kata ‘Ad’ memiliki arti intensif dan
‘Ministrare’ memiliki arti melayani, membantu, atau memenuhi. Sedangkan dalam bahasa Inggris, administrasi
disebut dengan ‘administration’ yang berarti tata usaha. Dalam bahasa Belanda adalah ‘administratie’, yang
mana pada konsepnya menitikberatkan pada pengertian tata usaha yang kegiatannya berkisar tentang
penyusunan dan pencatatan keterangan.
3. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), sarana adalah segala sesuatu yang dapat dipakai sebagai alat
dalam mencapai maksud atau tujuan. Sedangkan, prasarana adalah segala sesuatu yang merupakan
penunjang utama terselenggaranya suatu proses (usaha, pembangunan, proyek).
4. Tata ruang kantor adalah pengaturan ruangan kantor serta penyusunan alat-alat dan perabotan kantor sesuai
dengan luas lantai dan ruangan kantor yang tersedia, sehingga memberikan kepuasan dan kenyamanan kepada
karyawan dan pekerja.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 22
5. Bentuk-bentuk tata ruang kantor, antara lain:
a. Ruang kantor terbuka (open plan office).
b. Ruang kantor tertutup (closed plan office).
c. Ruang kantor semitertutup.
6. Menurut Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 1405 Tahun 2002, pencahayaan adalah jumlah penyinaran pada
suatu bidang kerja yang diperlukan untuk melaksanakan pekerjaan secara efektif.
7. Perencanaan (planning) adalah pola perbuatan menggambarkan di muka hal-hal yang akan dikerjakan
kemudian. Dengan kata lain, planning adalah memikirkan sekarang untuk tindakan yang akan datang.
8. Secara ringkas maksud dari pengadaan itu sesuai dengan yang dinyatakan dalam Keputusan Presiden Nomor
80 Tahun 2003 tentang pedoman pengadaan barang dan jasa pemerintahan yakni menyatakan “Pengadaan
barang/jasa pemerintah adalah kegiatan pengadaan barang/jasa yang dibiayai dengan APBN/APBD, baik yang
dilaksanakan secara swakelola maupun oleh penyedia barang/jasa”.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-1 s.d. 30
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami administrasi sarana dan prasarana
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh peserta didik yang berhubungan
dengan materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai sarana dan prasarana
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti (2.640 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta siswa mencermati masalah sehari-hari yang berkaitan dengan administrasi sarana dan
prasarana, perencanaan dan pengadaan sarana dan prasarana
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang cara membuat kesimpulan tentang administrasi sarana dan
prasarana sehingga menumbuhkan rasa ingin tahu peserta didik
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya secara bersahabat/komunikatif, disiplin, jujur, dan rasa ingin tahu
4. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan
menantang untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan administrasi
sarana dan prasarana
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menggali informasi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
administrasi sarana dan prasarana
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang
sudah disusun dan mengerjakan Latihan dan Kegiatan di buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
XI dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI dan referensi
lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi peserta didik dengan memberikan konfirmasi atas jawaban peserta
didik, atau menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis administrasi sarana dan prasarana, perencanaan dan
pengadaan sarana dan prasarana dalam masalah sehari-hari
2. Guru membimbing peserta didik untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama peserta didik bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan
penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi
yang masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari
mengenai administrasi sarana dan prasarana
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 23
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan
mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji Kompetensi atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta peserta didik untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip atau teori yang
telah dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar
peserta didik
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : -
2. Media : PowerPoint
3. Sumber belajar : - Buku paket
- Buku lain yang relevan
- Buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Teknik Waktu
No. Aspek yang Dinilai Instrumen Penilaian Keterangan
Penilaian Penilaian
1. Bersahabat/komunikatif Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Jujur Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Rasaingin tahu Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajeg/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Menjelaskan pengertian administrasi Tes Uraian 1. Jelaskan mengenai penerangan
2. Memahami ruang lingkup dan tertulis direct!
prinsip-prinsip administrasi 2. Sebutkan syarat-syarat peren-
3. Menjelaskan pengertian sarana dan canaan yang baik!
prasarana 3. Sebutkan prosedur-prosedur da-
4. Memahami ruang lingkup sarana lam melakukan perencanaan!
dan prasarana 4. Jelaskan mengenai arti warna
5. Memahami pengertian perencanaan merah!
dan pengadaan sarana dan pra- 5. Jelaskan mengenai asas jarak
sarana terpendek dalam tata ruang
6. Memahami prosedur perencanaan kantor!
dan pengadaan sarana dan pra-
sarana

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 24
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (2)
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti : - Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya


- Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Dasar : - Menerapkan prosedur penerimaan dan pengeluaran sarana dan prasarana (barang
habis pakai)
- Mencatat penerimaan dan pengeluaran sarana dan prasarana (barang habis pakai)
- Menerapkan tata cara pembuatan laporan penggunaan sarana dan prasarana (ba-rang
habis pakai)
- Membuat laporan penggunaan sarana dan prasarana (barang habis pakai)
Indikator : - Menjelaskan pengertian perlengkapan kantor habis pakai
- Memahami prosedur perencanaan pengadaan perlengkapan habis pakai
- Memahami prosedur pengadaan perlengkapan habis pakai
- Memahami tata cara pembuatan laporan penggunaan perlengkapan habis pakai
- Mendeskripsikan macam-macam perlengkapan habis pakai
Alokasi Waktu : 54 jam pelajaran (27 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik dapat menjelaskan pengertian perlengkapan kantor habis pakai
- Peserta didik dapat memahami prosedur perencanaan pengadaan perlengkapan habis pakai
- Peserta didik dapat memahami prosedur pengadaan perlengkapan habis pakai
- Peserta didik dapat memahami tata cara pembuatan laporan penggunaan perlengkapan habis pakai
- Peserta didik dapat mendeskripsikan macam-macam perlengkapan habis pakai
Karakter peserta didik yang diharapkan:
- Disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
B. Materi Pembelajaran
Peralatan kantor habis pakai
Pertemuan Ke-31 s.d. 57
1. Sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 Pasal 1 Angka 14 dan perubahannya yang tercantum
dalam Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah, disebutkan bahwa “barang adalah setiap benda baik berwujud maupun tidak berwujud, bergerak
maupun tidak bergerak, yang dapat diperdagangkan, dipakai, dipergunakan atau dimanfaatkan oleh pengguna
barang”.
2. Manusia selalu berusaha untuk mencari dan mengumpulkan bahan baku yang dibutuhkan dari alam. Adapun
kegunaan barang, sebagai berikut.
a. Kegunaan bentuk (form utility).
b. Kegunaan tempat (place utility).
c. Kegunaan waktu (time utility).
d. Kegunaan pelayanan (servicce utility).
e. Kegunaan kepemilikan (ownership utility).
f. Guna dasar (elementary utility).
3. Barang habis pakai adalah barang yang penggunaannya hanya sekali atau beberapa kali penggunaan, atau
tidak tahan lama.
4. Pengadaan merupakan semua kegiatan penyediaan sarana dan prasarana untuk menunjang pelaksanaan
tugas. Pengadaan disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing unit kerja/bagian pada suatu organisasi
dengan menggunakan prosedur yang berlaku di organisasi tersebut.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 25
5. Perencanaan perlu dilakukan sebelum melakukan pengadaan yang bertujuan untuk mengetahui dengan tepat
manfaat dan juga biaya yang akan dikeluarkan dapat menunjang pelaksanaan tugas.
6. Dalam pelaksanaan tahap penyimpanan ini memerlukan ketelitian dalam menentukan jenis barang untuk
dikelompokkan sesuai dengan jenis barang yang ada di gudang, agar mempermudah dalam pengambilan
barang yang kemudian akan disalurkan kepada bagian yang membutuhkannya.
7. Alat tulis adalah peralatan yang dipergunakan untuk menuliskan atau menorehkan tanda atau bentuk di atas
suatu permukaan. Alat ini biasanya digunakan dengan menggunakan tangan dan mengandung zat pigmen
untuk mewarnai permukaan.
8. Peralatan kantor yang tergolong office suppliers (bekal tata usaha) antara lain bolpoin, pensil, tinta, pita mesin
tik, kertas blangko formulir, karbon, berkas, dan jepitan kertas.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-31 s.d. 57
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing siswa memahami permasalahan yang berkaitan dengan peralatan
kantor habis pakai
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh siswa yang berhubungan dengan
materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai peralatan kantor
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti (2.370 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta peserta didik mencermati masalah sehari-hari yang berkaitan dengan barang, barang habis pakai,
dan jenis-jenis barang habis pakai
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang peralatan kantor habis pakai sehingga menumbuhkan rasa ingin
tahu peserta didik
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
4. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan
menantang untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan peralatan
kantor habis pakai
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menggali informasi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
peralatan kantor habis pakai
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang
sudah disusun dan mengerjakan Latihan dan Kegiatan di buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI dan referensi
lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi peserta didik dengan memberikan konfirmasi atas jawaban peserta
didik, atau menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis barang, barang habis pakai, dan jenis-jenis barang habis
pakai dalam masalah sehari-hari
2. Guru membimbing peserta didik untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama peserta didik bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan
penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi yang
masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari
mengenai peralatan kantor habis pakai
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan
mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 26
2. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji Kompetensi atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta peserta didik untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip atau teori yang
telah dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar
peserta didik
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : -
2. Media : PowerPoint
3. Sumber belajar : - Buku paket
- Buku lain yang relevan
- Buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Instrumen
No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian Keterangan
Penilaian
1. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Jujur Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Mandiri Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Rasa ingin tahu Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajeg/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Menjelaskan pengertian per- Tes Uraian 1. Apa yang dimaksud dengan barang
lengkapan kantor habis pakai tertulis habis pakai?
2. Memahami prosedur peren- 2. Bagaimana prosedur penerimaan
canaan pengadaan perleng- barang?
kapan habis pakai 3. Jelaskan yang dimaksud dengan
3. Memahami prosedur penga- barang komplementer, serta berikan
daan perlengkapan habis pakai contohnya!
4. Memahami tata cara pem- 4. Sebutkan jenis-jenis kertas berda-
buatan laporan penggunaan sarkan wujudnya!
perlengkapan habis pakai 5. Jelaskan mengenai barang memiliki
5. Mendeskripsikan macam- kegunaan waktu (time utility)!
macam perlengkapan habis pa- Berikan contohnya!
kai

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ ________________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 27
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (3)
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti : - Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya


- Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Dasar : - Menerapkan prosedur penyusunan perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana
(barang tidak habis pakai)
- Menyusun perencanaan kebutuhan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menerapkan prosedur pengadaan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Memproses pengadaan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
Indikator : - Menjelaskan pengertian perlengkapan tidak habis pakai
- Memahami prosedur perencanaan pengadaan perlengkapan tidak habis pakai
- Memahami prosedur pengadaan perlengkapan tidak habis pakai
- Mendeskripsikan macam-macam perlengkapan tidak habis pakai
Alokasi Waktu : 42 jam pelajaran (21 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik dapat menjelaskan pengertian perlengkapan tidak habis pakai
- Peserta didik dapat memahami prosedur perencanaan pengadaan perlengkapan tidak habis pakai
- Peserta didik dapat memahami prosedur pengadaan perlengkapan tidak habis pakai
- Peserta didik dapat mendeskripsikan macam-macam perlengkapan tidak habis pakai
Karakter peserta didik yang diharapkan:
- Disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
B. Materi Pembelajaran
Perlengkapan kantor tidak habis pakai
Pertemuan Ke-58 s.d. 78
1. Barang yang tidak habis pakai adalah barang/benda kantor yang penggunaannya tahan lama yang mana fungsi
barang tersebut tidak habis setelah satu kali pemakaian. Perlengkapan ini terdiri dari barang-barang atau benda-
benda yang dapat dipergunakan secara terus-menerus untuk jangka waktu yang relatif cukup lama.
2. Menurut Donald J. Bowersox, sebelum pengadaan, proses perencanaan merupakan satu proses yang harus
ditempuh agar pengadaan yang ada menjadi berguna dan pengadaan yang ada tidak memboroskan anggaran
organisasi.
3. Dalam pengadaan sarana dan prasarana kantor tidak habis pakai, selain perlu memerhatikan segi kualitas dan
kuantitasnya, juga harus diperhatikan prosedur atau dasar hukum yang berlaku, sehingga sarana yang sudah
ada tidak menimbulkan masalah di kemudian hari.
4. Barang tidak bergerak adalah prasarana kantor yang tidak dapat dipindahkan dari satu tempat ke tempat
lainnya.
5. Manajemen kantor adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengelola, merencanakan, dan mengontrol setiap
aktivitas kantor, di mana hasil akhir kegiatan kantor ini berwujud pelayanan informasi pada berbagai pihak.
6. Barang bergerak merupakan barang yang bisa digerakkan atau dipindah sesuai dengan kebutuhan
pemakaiannya, seperti lemari arsip, bangku, dan kursi yang bisa digerakkan atau dipindahkan ke mana saja.
7. Perabot kantor adalah peralatan kantor yang tidak habis pakai dan dapat digunakan berulang-ulang dalam kurun
waktu yang lama. Perabot adalah barang yang berfungsi sebagai tempat duduk, tempat menulis, tempat
istirahat, dan tempat penyimpanan alat-alat dan bahan, seperti meja, kursi, lemari, rak, filing cabinet, dan
sebagainya.
8. Mesin kantor merupakan alat-alat yang memiliki cara kerja mekanik yang digunakan untuk menunjang pekerjaan
kantor.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 28
9. Pesawat kantor, yaitu semua mesin kantor yang digunakan untuk mengadakan komunikasi baik di lingkungan
sendiri maupun dengan pihak luar kantor.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-58 s.d. 78
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali
berdoa, menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber
belajar
2. Guru memberi motivasi dengan membimbing peserta didik memahami tentang perlengkapan kantor tidak habis
pakai
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh peserta didik yang berhubungan
dengan materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai perlengkapan kantor
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti (1.830 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta peserta didik mencermati masalah sehari-hari yang berkaitan dengan barang tidak habis pakai
dan macam-macam barang tidak habis pakai
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang perlengkapan kantor tidak habis pakai sehingga menumbuhkan
rasa ingin tahu peserta didik
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya secara disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
4. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan
menantang untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
perlengkapan kantor tidak habis pakai
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menggali informasi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
perlengkapan kantor tidak habis pakai
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang
sudah disusun dan mengerjakan Latihan dan Kegiatan di buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
XI dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI dan referensi
lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi peserta didik dengan memberikan konfirmasi atas jawaban peserta
didik, atau menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis barang tidak habis pakai dan macam-macam barang tidak
habis pakai dalam kehidupan sehari-hari
2. Guru membimbing peserta didik untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama peserta didik bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi
yang masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari
mengenai perlengkapan kantor tidak habis pakai
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan
mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan
2. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji Kompetensi atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta peserta didik untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip atau teori yang
telah dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 29
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar
peserta didik
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : -
2. Media : PowerPoint
3. Sumber belajar : - Buku paket
- Buku lain yang relevan
- Buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Instrumen
No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian Keterangan
Penilaian
1. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Jujur Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Mandiri Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Rasa ingin tahu Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajeg/konsisten
Penilaian Hasil
Teknik Bentuk
Indikator Pencapaian Kompetensi Instrumen
Penilaian Penilaian
1. Menjelaskan pengertian perleng- Tes Uraian 1. Bagaimana tata cara pengadaan
kapan tidak habis pakai tertulis barang tidak habis pakai?
2. Memahami prosedur perenca- 2. Jelaskan tentang analisis kebutuhan
naan pengadaan perlengkapan alat!
tidak habis pakai 3. Sebutkan syarat-syarat kursi yang
3. Memahami prosedur pengadaan baik!
perlengkapan tidak habis pakai 4. Sebutkan hal-hal yang harus
4. Mendeskripsikan macam-macam diperhatikan dalam pengadaan
perlengkapan tidak habis pakai perlengkapan kantor menurut Geofrey
Mills!
5. Jelaskan mengenai fungsi menerima
informasi dari sebuah kantor!

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ _______________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 30
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (4)
Mata Pelajaran : Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
Kelas : XI
Satuan Pendidikan : SMK/MAK

Kompetensi Inti : - Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya


- Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
- Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk
memecahkan masalah
- Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu
melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung
Kompetensi Dasar : - Menerapkan prosedur inventarisasi sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Membuat inventarisasi sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Menerapkan pendistribusian sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
- Mendistribusikan sarana dan prasarana (barang tidak habis pakai)
Indikator : - Menjelaskan pengertian inventarisasi barang
- Memahami alur proses inventarisasi barang
- Mendeskripsikan cara melakukan inventarisasi barang
- Memahami prosedur dan langkah-langkah distribusi barang
Alokasi Waktu : 60 jam pelajaran (30 x pertemuan)

A. Tujuan Pembelajaran
- Peserta didik dapat menjelaskan pengertian inventarisasi barang
- Peserta didik dapat memahami alur proses inventarisasi barang
- Peserta didik dapat mendeskripsikan cara melakukan inventarisasi barang
- Peserta didik dapat memahami prosedur dan langkah-langkah distribusi barang
Karakter peserta didik yang diharapkan:
- Disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
B. Materi Pembelajaran
Pengelolaan perlengkapan kantor
Pertemuan Ke-79 s.d. 108
1. Inventarisasi berasal dari kata “inventaris” (Latin = inventarium) yang berarti daftar barang-barang, bahan dan
sebagainya.
2. Inventarisasi sarana dan prasarana kantor adalah pencatatan atau pendaftaran barang-barang milik
perusahaan/organisasi ke dalam suatu daftar inventaris barang secara tertib dan teratur menurut ketentuan dan
tata cara yang berlaku.
3. Proses inventarisasi sarana dan prasarana ada tiga, yaitu:
a. Planning horizon.
b. Length of buckets.
c. Frekuensi perencanaan ulang.
4. Adapun buku-buku yang digunakan dalam pelaksanaan inventarisasi, antara lain:
a. Buku induk barang inventaris.
b. Buku golongan barang inventaris.
c. Buku catatan noninventaris.
d. Daftar laporan triwulan mutasi barang inventaris.
e. Daftar isian inventaris.
f. Membuat daftar rekapitulasi barang inventaris.
5. Ada dua jenis barang yang harus diinventarisasi, yaitu: aset berwujud atau tangible assets dan aset tidak
berwujud atau intangible assets.
6. Distribusi adalah penyaluran di mana barang dari penyimpanan sementara untuk direalisasikan ke pengguna
barang dalam hal ini adalah bagian-bagian yang memanfaatkan sarana dan prasarana kantor.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 31
7. Untuk menanggulangi kesalahan dalam melakukan kegiatan pendistribusian logistik, terdapat asas-asas yang
perlu diperhatikan, antara lain:
a. Asas keahlian.
b. Asas kreativitas.
c. Asas ketelitian.
d. Asas ketertiban dan kedisiplinan.
e. Asas kualitas pelayanan.
f. Asas kesempurnaan watak.
g. Asas efektivitas.
h. Asas efisiensi.
C. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Inquiry learning (Pembelajaran inkuiri)
3. Metode : Ceramah, diskusi, dan inkuiri
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke-79 s.d. 108
Pendahuluan (30 Menit)
1. Guru mempersiapkan secara fisik dan psikis peserta didik untuk mengikuti pembelajaran dengan diawali berdoa,
menanyakan kehadiran peserta didik, kebersihan dan kerapian kelas, kesiapan buku tulis dan sumber belajar
2. Guru memberikan motivasi dengan membimbing peserta didik memahami tentang pengelolaan perlengkapan
kantor
3. Guru mengingatkan kembali tentang konsep-konsep yang telah dipelajari oleh peserta didik yang berhubungan
dengan materi baru yang akan dipelajari
4. Guru melakukan apersepsi melalui tanya jawab mengenai perlengkapan kantor
5. Guru menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
6. Guru membimbing peserta didik melalui tanya jawab tentang manfaat proses pembelajaran
7. Guru menjelaskan materi dan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan peserta didik
Kegiatan Inti (2.640 Menit)
Mengamati:
1. Guru meminta peserta didik mencermati masalah sehari-hari yang berkaitan dengan pengelolaan perlengkapan
kantor
2. Guru memberikan penjelasan singkat tentang pengelolaan perlengkapan kantor sehingga menumbuhkan rasa
ingin tahu peserta didik
3. Guru memfasilitasi terjadinya interaksi antarpeserta didik serta antara peserta didik dengan guru, lingkungan,
dan sumber belajar lainnya secara disiplin, jujur, mandiri, dan rasa ingin tahu
4. Guru mengamati keterampilan peserta didik dalam mengamati
Menanya:
1. Guru memotivasi, mendorong kreativitas dalam bentuk bertanya, memberi gagasan yang menarik dan
menantang untuk didalami
2. Guru membahas dan diskusi mempertanyakan tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan pengelolaan
perlengkapan kantor
Mengumpulkan Informasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menggali informasi tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan
pengelolaan perlengkapan kantor
2. Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi dan mendiskusikan jawaban atas pertanyaan yang
sudah disusun dan mengerjakan Latihan dan Kegiatan di buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
dan mencari sumber belajar lain
3. Guru dapat menyediakan sumber belajar buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI dan referensi
lain
4. Guru dapat menjadi sumber belajar bagi peserta didik dengan memberikan konfirmasi atas jawaban peserta
didik, atau menjelaskan jawaban pertanyaan kelompok
5. Guru dapat menunjukkan sumber belajar lain yang dapat dijadikan referensi untuk menjawab pertanyaan
Mengasosiasi:
1. Guru membimbing peserta didik untuk menganalisis inventarisasi, distribusi sarana dan prasarana dalam
masalah sehari-hari
2. Guru membimbing peserta didik untuk mendiskusikan hubungan atas berbagai informasi yang sudah diperoleh
sebelumnya
3. Guru bersama peserta didik bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan
penyimpulan
Mengomunikasikan:
1. Menyajikan secara tertulis atau lisan hasil pembelajaran, apa yang telah dipelajari, keterampilan atau materi
yang masih perlu ditingkatkan, atau strategi atau konsep baru yang ditemukan berdasarkan apa yang dipelajari
mengenai pengelolaan perlengkapan kantor
2. Memberikan tanggapan hasil presentasi meliputi tanya jawab untuk mengonfirmasi, sanggahan dan alasan,
tambahan informasi, atau melengkapi informasi ataupun tanggapan lainnya
3. Membuat rangkuman materi dari kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
Penutup (30 Menit)
1. Guru membimbing peserta didik menyimpulkan materi pembelajaran melalui tanya jawab klasikal dan
mendorong peserta didik untuk selalu bersyukur atas karunia Tuhan

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 32
2. Guru melakukan refleksi dengan peserta didik atas manfaat proses pembelajaran yang telah dilakukan
3. Guru memberikan umpan balik atas proses pembelajaran dan hasil telaah individu maupun kelompok
4. Guru melakukan tes tertulis dengan menggunakan Uji Kompetensi atau soal yang disusun guru sesuai tujuan
pembelajaran
5. Guru dapat meminta peserta didik untuk meningkatkan pemahamannya tentang konsep, prinsip atau teori yang
telah dipelajari dari buku-buku pelajaran yang relevan atau sumber informasi lainnya
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, program pengayaan, layanan
konseling dan/atau memberikan tugas baik tugas individual maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar
peserta didik
7. Guru menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya
E. Alat, Media, dan Sumber Belajar
1. Alat : -
2. Media : PowerPoint
3. Sumber belajar : - Buku paket
- Buku lain yang relevan
- Buku Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI
F. Penilaian
1. Teknik/jenis : kuis, tugas individu/kelompok, unjuk kerja, dan portofolio
2. Bentuk instrumen : pertanyaan lisan, tes tertulis, dan pengamatan sikap
3. Pedoman penskoran :
Penilaian Sikap
Instrumen
No. Aspek yang Dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian Keterangan
Penilaian
1. Disiplin Pengamatan Proses Lembar pengamatan
2. Jujur Pengamatan Proses Lembar pengamatan
3. Mandiri Pengamatan Proses Lembar pengamatan
4. Rasa ingin tahu Pengamatan Proses Lembar pengamatan
Keterangan:
1. BT (Belum Tampak), jika sama sekali tidak menunjukkan usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas
2. MT (Mulai Tampak), jika menunjukkan sudah ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
tetapi masih sedikit dan belum ajeg/konsisten
3. MB (Mulai Berkembang), jika menunjukkan ada usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas
yang cukup sering dan mulai ajeg/konsisten
4. MK (Membudaya), jika menunjukkan adanya usaha sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas secara
terus-menerus dan ajeg/konsisten
Penilaian Hasil
Indikator Pencapaian Teknik Bentuk
Instrumen
Kompetensi Penilaian Penilaian
1. Menjelaskan pengertian Tes Uraian 1. Apakah yang dimaksud dengan barang
inventarisasi barang tertulis tidak berwujud/intangible assets?
2. Memahami alur proses 2. Sebutkan ketentuan pelaksanaan in-
inventarisasi barang ventarisasi!
3. Mendeskripsikan cara 3. Sebutkan tiga hal yang harus diper-
melakukan inventarisasi hatikan dalam proses distribusi barang!
barang 4. Sebutkan dokumen-dokumen yang dibu-
4. Memahami prosedur dan tuhkan untuk pekerjaan jasa konsultasi!
langkah-langkah distribusi 5. Jelaskan mengenai inventarisasi ruang!
barang

Mengetahui …………………………………
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

________________________ _______________________
NIP. NIP.

Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana XI – Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran 33

Anda mungkin juga menyukai