Anda di halaman 1dari 1

EVALUASI HASIL

MENGIKUTI PENDIDIKAN
DAN PELATIHAN
No. Dokumen :
440/338-SOP/REV-00/PKM-KT/2016
No.Revisi :-
Tanggal terbit : 04 Juni 2016
SOP
Halaman :1
UPT Puskesmas Dr. Jayadi
Karang Tengah NIP.196403062007011012
Pengertian Suatu penilaian terhadap petugas yang telah mengikuti pendidikan
dan pelatihan
Tujuan Untuk mengembangkan SDM para pegawai di puskesmas dalam
rangka peningkatan mutu pelayanan
Kebijakan SK Kepala Puskesmas Karang Tengah tentang Penunjang Pelayanan
Klinis
Referensi
Alat dan bahan Dokumen hasil pendidikan dan pelatihan
Langkah-langkah 1. Pegawai mendapat tugas untuk mengikuti pendidikan dan
pelatihan dengan membawa surat tugas.
2. Setelah mengikuti Diklat pegawai melaporkan hasil pendidikan dan
pelatihan secara tertulis kepada tim peningkatan mutu
3. Tim peningkatan mutu mendokumentasi hasil pendidikan dan
pelatihan dan melaporkan kepada kepala puskesmas
4. Tim peningkatan mutu melakukan evaluasi hasil mengikuti
pendidikan dan pelatihan
Diagram Alir
Setelah mengikuti Diklat
Pegawai mendapat pegawai melaporkan hasil
tugas untuk mengikuti pendidikan dan pelatihan
pendidikan dan secara tertulis kepada tim
pelatihan dengan peningkatan mutu
membawa surat tugas.

Tim peningkatan mutu


Tim peningkatan mutu mendokumentasi hasil
melakukan evaluasi hasil pendidikan dan pelatihan
mengikuti pendidikan dan dan melaporkan kepada
pelatihan kepala puskesmas

Unit Terkait Semua unit yang ada di puskesmas


Dokumen Terkait  Dokumen evaluasi hasil diklat pegawai
 Laporan hasil diklat

Anda mungkin juga menyukai