Anda di halaman 1dari 1

Terapi yang dapat diberikan

1. Amino fluid fungsinya : cairan penyuplai nutrisi yang mengandung elektrolit. Glukosa dan

protein. Biasanya diberikan sebelum dan setelah tindakan medis seperti operasi.

2. Cefotaxime 2 x 500 fungsinya untuk mengobati sejumlah infeksi bakteri

3. Ranitidine 2 x1/2 fungsinya untuk menurunkan produksi asam lambung

4. Ketorolac 2 x ½ fungsinya memblok produksi sibstansi alami tubuh yang menyebabkan inflamasi

Pengobatan di rumah

 Minum banyak air

Untuk membantu mencegah dehidrasi yang diakibatkan oleh demam yang berkepanjangan.

 Bed rest

 Agar cepat sembuh diperlukan istirahat bahkan diharuskan melakukan istirahat total. Usahakan

untuk tidak melakukan kegiatan berat yang menguras tenaga agar kondisi tubuh bisa segera fit

dan terhindar dari komplikasi lainnya.

 Makan makanan yang mudah dicerna

Makan makanan yang mudah dicerna seperti bubur dan makanan lunak lainnya. Dengan begitu

kerja usus menjadi lebih ringan. Makan makanan yang mudah dicerna juga membuat nutrisi

didalam makanan lebih cepat diserap oleh tubuh.

Anda mungkin juga menyukai