Anda di halaman 1dari 20

Bab 3

Analisis Masalah
Desain
R IANDY TA RIGAN
MATERI KU LIAH STU D IO
AR 4 7 1 7 P P PA D ESAIN TEMATIK
P ROD I ARSITEKTU R FAD
U N IKA SOEG IJAP RAN ATA
pengertian dan manfaat
Konflik (kesenjangan) antara potensi dan kendala yang terjadi relasi fungsi bangunan
terhadap tapak dan lingkungan.
Mendapatkan masalah yang dominan dari berbagai masalah yang ada.
tujuan
untuk menjadikan dasar dalam pengembangan desain.
Desain merupakan proses pemecahan masalah.
muatan

Konflik/kesenjangan antara fungsi bangunan dengan


pengguna
Konflik/kesenjangan antara fungsi bangunan dan tapak
Konflik/kesenjangan antara fungsi bangunan dan
lingkungan sekitarnya
Esensi Masalah perancangan [&] Arsitektur

RUANG
POTENSI

MASALAH
ARSITEKTUR
KENDALA FUNGSI BENTUK

Masuknya
bangunan ke dalam
tapak, maka terjadi
relasi antara TAPAK dan LINGKUNGAN
bangunan dengan
tapak
BUDAYA
SOSIAL
ASPEK MASALAH PSIKOLOGI
SPIRITUAL
MANUSIA EKONOMI
PERADABAN
Kenyamanan GAYA HIDUP
Keselamatan
Kesehatan Tapak
Kemudahan
LINGKUNGAN
BUATAN
LING- LINGKUNGAN
Fungsi BANGUNAN
KUNGAN ALAMI

Lingkungan
Sekitarnya
Penyelusuran Masalah •

Budaya
Psikologi
• Sosial
• Ekonomi

• Topografi
• Daya dukung lahan
• Bentuk dan dimensi lahan
• Vegetasi
Aspek Manusia • Peraturan dan kebijakan
dan Masyarakat • Lokasi

• Klimatologi (angin, suhu,


kelembaban)
• Pantai, dataran rendah/tinggi,
Aspek Tapak
rawa, sungai
BANGUNAN • Bangunan spesifik
• Kualitas lingkungan (kumuh,
Aspek bising, padat, polutif, kotor, bau
dan lain lain
Lingkungan
• Lokasi bencana
skema
Pengguna
Program ruang

Bangu
Tapak
nan

Penelusuran Lingkungan
Masalah Desain Sekitarnya
Skema hubungan gambaran umum dengan
pemrograman arsitektur
FUNGSI FUNGSI FUNGSI
BANGUNAN BANGUNAN BANGUNAN

PENGGUNA PENGGUNA

TAPAK TAPAK

LINGKUNGAN LINGKUNGAN
SEKITARNYA SEKITARNYA
(BUATAN DAN ALAM) (BUATAN DAN ALAM)

ANALISIS POTENSI DAN


GAMBARAN UMUM PROGRAM RUANG ANALISIS MASALAH
KENDALA
Dasar Penyelusuran Masalah
Kebutuhan
1. Harapan/cita-cita
Keinginan
Tujuan

GAP

Kondisi
Faktual
Saat ini GAP/KESENJANGAN
Saya ingin pergi ke solo, namun saya hanya punya uang 5000 rupiah.
Pernyataan masalah : bagaimana saya dapat pergi ke solo dengan hanya
membawa uang 5000 rupiah?
Dasar Penyelusuran Masalah
2.
Potensial

Kondisi
RENCANA Faktual
Saat ini
Kendala

KONFLIK/PERTENTANGAN
Saya ingin pergi ke solo, namun saya hanya punya uang 5000 rupiah.
Pernyataan masalah : bagaimana saya dapat pergi ke solo dengan hanya
membawa uang 5000 rupiah?
Tipe Masalah

• Masalah yang • Masalah diluar • Masalah yang • Masalah spesifik,


tidak terdapat konteks wajib khas yang dapat
penyelesaian arsitektural diselesaikan, shg berkontribusi
tidak perlu terhadap
ditetapkan kebaruan dalam
sebagai masalah desain

LIPS ILL MASALAH MASALAH


SERVICE PROBLEM INHEREN UTAMA
Penyelusuran Masalah (1)

Kebutuhan Ruang berdasar Keterbatasan biaya


kapasitas Keterbatasan lahan
Luas bangunan Kendala bentuk lahan
Visi Penghuni terhadap ruang Karakteristik bangunan pada
dan bentuk lingkungan
Penyelusuran Masalah (2)

Kendala Iklim
Kendala Tanah
Persyaratan fungsi bangunan
Kendala lingkungan (bising
dan lain lain)
Penyelusuran Masalah (2)

Kendala Iklim
Kendala Tanah
Persyaratan fungsi bangunan
Kendala lingkungan (bising
dan lain lain)
Penyelusuran Masalah (2)

Kendala lahan
Karakteristik fungsi bangunan
Potensi lingkungan bentuk
(hunian, ibadah, usaha,
bangunan
kebudayaan, khusus)
Kendala lingkungan (kumuh)
Penyelusuran Masalah (2)

Kendala lahan
Karakteristik fungsi bangunan
Potensi lingkungan bentuk
(hunian, ibadah, usaha,
bangunan
kebudayaan, khusus)
Kendala lingkungan (kumuh)
Penyelusuran Masalah (2)

Di kawasan bencana
Di kawasan sigma tanah
Karakteristik bangunan
rendah
Di kawasan rob
Matriks Pernyataan/pertanyaan Masalah
Desain
1. Bentuk 1. Hunian
1. Teknis-
2. Pelingkup 2. Keagamaan : mesjid, gereja
teknologis
(dinding, lantai dll
2. Sosial-budaya,
dan atap) 3. Usaha : perkantoran,
3. Psikologi,
3. Struktur perdagangan, perhotelan,
4. Ekonomi,
HOW 4. Wajah bangunan wisata-rekreasi, industri, ?
5. Gerakan
5. Peruangan (tata terminal, penyimpanan
arsitektur,
ruang) 4. Sosial-budaya : pendidikan,
6. Gerakan seni,
6. Keruangan kesehatan, museum,
7. Lingkungan
(kualitas ruang) gedung kesenian, galeri,
(urban, iklim),
7. Sirkulasi laboratorium
8. Ekologi,
8. Makna-Ekspresi 5. Khusus : militer, reaktor dll

Objek Arsitektural Fungsi Bangunan Kendala-Potensi


sekian dan terima kasih...

Anda mungkin juga menyukai