Anda di halaman 1dari 4

NAMA : KRISTI

MARKETING

SUCCESS SELLING

1. Atasi Masa Sulit


Atasi masa sulit dalam berproses. Menikmati proses dalam menghadapi apapun
membuat kita lebih kuat dalam beradaptasi. Masa sulit tidak akan datang selamanya
pasti ada pelangi setelah badai mereda. Tetap tenang dan nantikan pelangi tersebut
untuk dinikmati keindahannya.

2. Masa Transisi Butuh Konsistensi


Konsisten dan konsisten adalah hal yang paten dalam menjalankan suatu proses. Masa
transisi akan menjadi lebih mudah jika kita selalu konsisten dalam menghadapi apapun
itu. Masalah sebesar apapun akan menjadikan kita lebih kuat dengan konsistensi yang
kita lakukan.

3. Saat 3 Tahun Keatas Akan Mulai Menikmati Menjadi Sales


Membutuhkan waktu yang tidak sedikit jika kita ingin menikmati dari hasil sebagai
seorang sales. Dengan begitu kita harus tekun dan sabar dalam menikmati hasil yang jauh
lebih maksimal dari yang kita harapkan.

4. Mantapkan Skill Dimanapun Kita Bekerja Kalau Skill Tidak Dilatih Akan
Percuma
Percuma jika skill kita belum mantap untuk menyerah akan segala seusatu. Mantapkan
skill kita jika ingin berpetualang lebih jauh. Mantapkan kemampuan jika kita akan survive
dimanapun kita berjuang.

5. Percaya Diri, Percaya Produk dan Percaya Perusahaan


3 hal diatas menjadikan modal kita dalam bertindak. Ketiga hal tersebut kita yakini maka
kita akan selalu optimis di segala hal. Optimistis akan memberikan energi yang positif
berdampak pada kesuksesan kita.
6. Dengarkan dan Layani Customer
Prioritas customer kita dalam menggunakan produk kita harus kita lihat. Dengarkan dan
layani apa prioritas customer kita untuk membeli produk kita. Customer akan merasa
terhargai jika kita mendengarkan dan menghargai prioritas mereka.

7. Customer Membeli Karena Menikmati


Customer membeli karena mereka ingin menikmati produk kita. Bukan menjadi was-was
dalam menggunakan produk kita karena ini dan itu. Berikan jaminan rasa aman bagi
mereka yang telah menggunakan produk kita.

8. Nyaman dan Tenang adalah Kunci Bagi Customer


Nyaman dan tenang adalah hal yang di dambakan customer seluruh dunia. Bukan harga
atau itungan matematika yang mereka butuhkan tetapi berikan kenyamanan dalam
mereka menikmati produk kita menjadi kunci keberhasilan para sales.

9. Sales Harus Mengetahui Titik Emosional Customer


Menjadi jeli dalam menemukan titik emotional pembeli adalah menjadi hal wajib bagi
para sales. Mereka akan semakin tertarik dengan produk kita dan dengan sedikit rayuan
kemungkinan goal semakin tinggi.

10. Mengenali Tanda-Tanda Customer Dalam Bernegoisasi


Jeli akan isyarat dalam customer membeli akan membuat kita lebih mudah dalam
negosiasi. Dengan seperti itu gerak-gerik customer tertarik akan terbaca dengan jelas.
VIDEO 4
1. Menemukan Cara Dalam Bernegosiasi
Temukan Cara dalam bernegosiasi dari senior yang sudah berpengalaman dan
juga cari tahu seperti apa mau customer kita.

2. Temukan Waktu yang Tepat dalam Bernegosiasi


Dengan banyaknya waktu kita dalam bernegosiasi dapat mempermudah kita
dalam mendesak customer untuk memakai jasa atau membeli produk kita.
Dengan begitu kita dapat dengan mudah closing.

3. Atur Strategi Dengan Atasan Untuk Menghadapi Customer


Sebelum menghadapi customer bicarakan dulu kepada orang yang sudah
menghadapi ratusan bahkan ribuan customer.

4. Presentasi yang Baik Bukan Penentu Closing


Nominal bukan penentu apakah customer dapat setuju atau tidak untuk
memakai jasa atau membeli produk kita. Melainkan emosi yang dikeluarkan serta
kreatifitas kita dalam bernegosiasi lah yang menjadi penentunya.

5. Kreatif dalam Presentasi


Seperti poin diatas, bahwa jadilah kreatif dalam bernegosiasi karena customer
tidak hanya memerlukan nominal, tetapi cobalah untuk memberi energy positif
kepada customer, sehingga customer dapat dengan nyaman bekerjasama
dengan kita.

6. Jangan Izinkan Customer Mengetahui Kita Sedang Terdesak


Jangan pernah memberikan celah sedikitpun ke customer. Tetaplah tenang dan
yakinkan ke customer. Hal tersebut adalah caranya memberikan energy positif ke
customer.

7. Jangan Biarkan Customer Mengetahui Kelemahan Kita


Pentingnya bertanya kepada orang yang berpengalaman dalam bernegosiasi
adalah agar kita bisa belajar mengatur emosi kita sehingga customer tidak
mengetahui kelemahan kita.

8. Jangan Asal Bertindak Dalam Bernegosiasi


Negosiasi akan menjadi sulit apabila kita salah dalam bertindak. Pendekatan
serta mengethaui sinyal positif dari customer bahwa customer tertarik dengan
produk kita akan mempermudah kita dalam bernegosiasi.
9. Bicarakan Kepada Atasan untuk Memberikan Waktu
Dalam bernegosiasi tidaklah semudah yang dibayangkan, kita memerlukan waktu
entah itu dalam mencari strategi dan dalam mengeksekusinya.

10.Kembali Kepada Strategi


Lagi dan lagi, strategi yang baik akan menentukan negosiasi yang baik pula.
Pikirkan dengan matang dan jalankan strategi dengan tepat akan memberikan
kesuksesan dalam menjual produk.

Anda mungkin juga menyukai