Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penyusun ucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan
kekuatan, kesehatan dan lain-lain, sehingga makalah yang berjudul “Konsep Dasar Asuhan
Keperawatan pada pasien DIABETES MELLITUS” ini dapat disusun sampai selesai.

Dalam makalah yang kami buat ini, kami berharap dapat menambah pemahaman tentang
adanya pendidikan kesehatan dimana pun, mudah-mudahan dengan keberadaan makalah ini proses
pembelajaran lebih terarah dan tepat guna.

Namun seperti pepatah mengatakan “tiada gading yang tak retak”, begitu juga makalah ini
masih memerlukan kritik dan saran yang membangun tentunya, demi kualitas dan kajian.

Akhirnya kami ucapkan terimakasih dan kami harapkan makalah ini dapat bermanfaat bagi
siapapun yang membacanya

Denpasar, 20 November 2015

Penulis

Anda mungkin juga menyukai