9.1.2. Bukti Pelaksanaan Evaluasi Perilaku Petugas Dalam Layanan Klinis

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN SUKABUMI

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS NAGRAK
Jalan Raya Sinagar Nomor 56 Telepon ( 0266) 532779
Faksimil : (0266) 532779 Email : ppkbludpuskesmasdtpnagrak@gmail.com
Kecamatan Nagrak Kabupaten Sukabumi Kode Pos 43356

BUKTI PELAKSANAAN EVALUASI PERILAKU PETUGAS DALAM PELAYANAN KLINIS DAN TINDAK LANJUT
Bulan :15 Mei 2018
No. Nama Petugas Jabatan Hasil Evaluasi Penaggung Jawab Tanggal
evaluasi perilaku
1. Mahmud Petugas Apabila pasien tidak membawa Mahmud fadillah 9 Mei 2018
fadillah Pendaftaran kartu indeks / Rekam medic
petugas kadang membuatkan
kartu baru
2. wildan Obat Petugas Memberi sirup kering antibiotika wildan 15 Mei 2018
tidak tepat dosisnya karena
tidak dilarutkan di Farmasi
3. dr Sri Pemeriksa BP Tulisan di Rekam Medis dan dr Sri Wahyuningsih 16 Mei 2018
Wahyuningsih Umum Resep tidak jelas dan
menggunakan singkatan obat
yang belum dibakukan
4. Ipah hatipah Pemeriksa BP Dokumentasi dalam Rekam dr Sri Wahyuningsih 9 Mei 2018
Umum medis tidak lengkap
5. Heri Pemeriksa Umum Tidak menulis diagnosa dah dr Sri Wahyuningsih 10 Mei 2018
kode dalam RM
6. geugeu Pemeriksa Umum Tidak mencatat tindakan dalam dr Sri Wahyuningsih 12 Mei 2018
RM
7. nasab Petuga Tidak memakai APD dan dr Sri Wahyuningsih 2 Mei 2018
Laboratorium penyimpanan reagen dengan
rapi
8. widya dkk Bidan persalinan Petugas tidak menyiapkan surat Dinda ismaya 8 Mei 2018
24 jam control post partum

N0 Hasil Evaluasi Perilaku Tindak Lanjut


1. Apabila pasien tidak membawa kartu Penomoran RM dengan Sistem Informasi Pendaftaran
indeks, RM lama tidak dicari selalu baru sehingga apabila pasien tidak membawa kartu kunjungan
dapat dicari lewat buku bantu dan petugas mengingatkan
kepada pasien untuk selalu membawa kartu berobat dan
petugas mencatat no Rekam medic di ktp pasien
2. Memberi sirop kering antibiotika tidak tepat Pelarutan sirop antibiotika dilakukan di Farmasi dengan
dosisnya karena tidak dilarutkan di pengadaan aqua dan gelas ukur
Farmasi
3. Tulisan di Rekam Medis dan Resep tidak Mengingatkan agar penulisan pakai hurup capital yang jelas
jelas dan menggunakan singkatan obat yang dan pakai singkatan yang sudah dibakukan, bagian Farmasi
belum dibakukan harus menanyakan apabila tidak jelas
4. Dokumentasi dalam Rekam medis tidak Membuat form rekam medis baru dan bagian rekam medis
lengkap mengevaluasi apabila ada yang belum lengkap 1x24 jam.
5. Tidak menulis diagnosa dah kode dalam RM Pembuatan dan visualisasi ICD 10 dibawah meja periksa dan
mengingatkan pengisian diagnosa penyakit pada RM
padawaktu apel pagi.
6. Tidak mencatat tindakan dalam RM Petugas rekam medis pada waktu pengembalian RM mencek
pasien dengan tindakan sudah ditulis prosedur tindakan
sesuai SOP 1x24 jam pada RM.
7. Tidak memakai APD dan penyimpanan Menyediakan alat APD dan mengingat petugas memakai APD
reagen dengan rapi pada waktu apel pagi
8. Tidak mendokementasikan tindakan pada Mewajibkan petugas piket malam keesokan hari meminta RM
Rekam media pada pasien pulang malam pasien tersebut di bagian pendaftaran dan mengisi sebelum
hari bebas piket.

Penanggungjawab PMKP Klinis


Nagrak,

dr. Sri Wahyuningsih


NIP. 197209132009022001

Anda mungkin juga menyukai