Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MKU BAHASA INDONESIA

Menulis Kutipan dan Daftar Pustaka

1. Kutipan

Temper tantrum didefinisikan sebagai perilaku tidak terkontrol, termasuk


menjerit, menginjak-injak kaki, memukul, membentur-benturkan kepal,
menjatuhkan diri dan perilaku unjuk frustasi lain yang mengandung kekerasan
(Marcdante et al., 2011:50).

Syok adalah suatu keadaan disebabkan gangguan sirkulasi darah ke dalam


jaringan sehingga tidak dapat memenuhi kebutuhan oksigen dan nutrisi jaringan
dan tidak mampu mengeluarkan hasil metabolisme (Prawirohardjo, 2014:401).

Infertilitas merupakan masalah yang dihadapi oleh pasangan suami istri yang telah
menikah selama minimal satu tahun, melakukan hubungan senggama teratur,
tanpa menggunakan kontrasepsi, tapi belum berhasil memperoleh kehamilan
(Prawirohardjo, 2011:424).

Menurut Purnomo (2014:241), hypospadias adalah kelainan kongenital berupa


muara uretra yang terletak di sebelah ventral penis dan sebelah proksimal ujung
penis.

Galukoma adalah suatu neuropati optik kronik didapat yang ditandai oleh
pencekungan diskus optikus dan pengecilan lapang pandang; biasanya disertai
peningkatan tekanan intraocular (Eva & Whitcher, 2015:212).

2. Daftar Pustaka
Bahiyadatun. 2009. Buku Ajar Asuhan Kebidanan Nifas Normal. Jakarta: Penerbit
Buku Kedokteran EGC.

Cunningham,dkk. 2010. Obtetri Wiliam Edisi 23. Jakarta: Penerbit Buku


Kedokteran EGC.

Eva, Paul Riordan dan John P. Witcher. 2015. Oftalmologi Umum Vaugan &
Asbury. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Marcdante et al. 2011. Ilmu Kesehatan Anak Esensial Nelson Edisi Keenam.
Diterjemahkan oleh: Ikatan Dokter Anak Indonesia. Singapore: Saunders
Elsevier.

Prawirohardjo,S., 2014. Ilmu Kebidanan. Jakarta: Yayasan Bina Pustaka


Sarwono Prawirohardjo.

Prawirohardjo,S., 2011. Ilmu Kandungan Edisi ketiga. Jakarta: Yayasan Bina


Pustaka Sarwono Prawirohardjo.

Price, Sylvia A dan Lorraine M.Wilson. 2015. Patofisiologi Konsep Klinis


Proses-Proses Penyakit. Jakarta: Penerbit Buku Kedokteran EGC.

Purnomo, Basuki. 2014. Dasar-Dasar Urologi Edisi Ketiga. Jakarta: Sagung Seto

Purwaningsih,W. 2010. Asuhan Keperawatan Maternitas. Yogyakarta: ISBN.

Sherwood, Lauralee. 2014. Fisiologi Manusia dari Sel ke Sistem. Jakarta: Penerbit
Buku Kedokteran EGC.

Anda mungkin juga menyukai