Anda di halaman 1dari 14

PEDOMAN PENULISAN LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN


(PKL)

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

YAYASAN PENDIDIKAN WARGA KRAKATAU STEEL

(SMK YPWKS CILEGON)

Jalan Kotabumi No. 1 Komplek Krakatau Steel - Kecamatan Purwakarta


Kota Cilegon - Provinsi Banten
Telpon/ Fax : 0254 – 384672
E-mail : smk_ypwks99@yahoo.co.id
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

PEDOMAN PENULISAN LAPORAN


PRAKTIK KERJA LAPANGAN
SMK YPWKS CILEGON
A. Pedoman Umum :
1. Ukuran kertas laporan adalah A4 - 80 gram.
2. Jenis huruf yang digunakan adalah Times New Roman.
3. Ukuran huruf :
a. ukuran 14 untuk tulisan pada sampul depan/ cover
b. ukuran 14 pada penulisan judul tiap bab
c. ukuran 12 untuk tulisan pada isi laporan
d. ukuran 11 untuk tulisan dalam tabel
4. Jarak baris tulisan adalah 1,5 spasi, paragraph before :0 after:0
5. Jarak baris tulisan dalam tabel adalah 1 spasi.
6. Batas tepi margin :
a. margin atas : 4 cm c. margin kanan : 3 cm
b. margin bawah : 3 cm d. margin kiri : 4 cm
7. Setiap penulisan kata dalam bahasa asing (Inggris, Arab dll.) harus dicetak miring
(Italic).
8. Ketentuan penulisan tingkatan/hierarki pada judul bab dan sub-sub judul dapat
dilihat seperti contoh pada daftar isi.
9. Penulisan judul laporan pada sampul depan/cover harus dicetak tebal (Bold) dan
menggunakan huruf besar/ kapital.
10. Penulisan judul pada tiap bab harus dicetak tebal (Bold) dan menggunakan huruf
besar/ kapital.
11. Ketentuan Penomoran Halaman
a. Halaman judul laporan/cover adalah halaman i namun nomor halamannya tidak
dituliskan.
b. Halaman lembar pengesahan sampai dengan daftar gambar dituliskan
menggunakan angka romawi ii, iii dan seterusnya.
c. Bab I (satu) sampai dengan Daftar Pustaka dituliskan menggunakan angka latin 1,
2, 3 dan seterusnya.
12. Penulisan nomor halaman pada tiap judul bab diletakkan pada sisi tengah (centre)
bagian bawah kertas (bottom) dan menggunakan angka latin (contoh: 1,5,15 dan
seterusnya) dengan jenis huruf Times New Roman ukuran 11 Bold.
13. Penulisan nomor halaman selain judul bab diletakkan pada sisi kanan atas kertas
(right-top) dan menggunakan angka latin (contoh : 2,3,4 dan seterusnya) dengan
jenis huruf Times New Roman ukuran 11 Bold.
14. Pada bagian bawah gambar harus dituliskan nomor gambar dan nama gambarnya
menggunakan jenis huruf Times New Roman ukuran 12 (contoh : Gambar 1. Mesin
Bubut).
15. Pada bagian atas tabel harus dituliskan nomor tabel dan nama tabelnya
menggunakan jenis huruf Times New Roman ukuran 12.
(contoh : Tabel 1. Jenis dan Ukuran Mesin Bubut).

1
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

16. Apabila nama gambar atau tabel terdiri dari dua baris kalimat atau lebih maka
gunakanlah spasi tunggal (single).
B. Pedoman Khusus

Kompetensi Keahlian dan Program Keahlian

1. Kompetensi Keahlian : Teknik Mekanik Industri


Program Keahlian : Teknik Mesin

2. Kompetensi Keahlian : Teknik Otomasi Industri


Program Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan

3. Kompetensi Keahlian : Instrumentasi dan Otomatisasi Proses


Program Keahlian : Teknik Instrumentasi Industri

4. Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga


Program Keahlian : Akuntansi dan Keuangan

5. Kompetensi Keahlian : Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran


Program Keahlian : Manajemen Perkantoran

Daftar Nama Ketua Kompetensi Keahlian

1. Ketua Kompetensi Keahlian


Teknik Mekanik Industri : Didit Aryono, S.Pd.T

2. Ketua Kompetensi Keahlian


Teknik Otomasi Industri : Dita Septia Putri, S.Pd.

3. Ketua Kompetensi Keahlian


Instrumentasi dan Otomatisasi Proses : Winarti Endriyani, S.T.

4. Ketua Kompetensi Keahlian


Akuntansi dan Keuangan Lembaga : Aah Nursaah, S.Pd.

5. Ketua Kompetensi Keahlian


Otomatisasi dan Tata Kelola Perkantoran : Nurul Sukmawati, S.Pd.

2
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAPORAN
PRAKTIK KERJA LAPANGAN

PENGGANTIAN MECHANICAL SEAL


PADA POMPA SENTRIFUGAL
DI DIVISI UTILITIES & EM
PT. KRAKATAU STEEL CILEGON BANTEN
Times New Roman 14

Diajukan sebagai syarat untuk mengikuti Uji Kompetensi Praktik Kejuruan

Times New Roman 12

Disusun Oleh:
Muhammad Teguh Kurniawan
NISN : 0004075535

Times New Roman 14

KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK MEKANIK INDUSTRI


PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK MESIN
SMK YPWKS CILEGON BANTEN
2018

3
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Pihak Sekolah :

SMK YPWKS
Cilegon Banten

Judul Laporan :
Penggantian Mechanical Seal Pada Pompa Sentrifugal

Disusun Oleh :
Muhammad Teguh Kurniawan
NISN : 0004075535

Cilegon, 10 Februari 2018

Menyetujui,

Ketua Kompetensi Keahlian Pembimbing


Teknik Mekanik Industri

Didit Aryono, S.Pd.T Wajar Nugroho, S.Pd.T

Mengetahui,
Kepala SMK YPWKS

Drs. Y O Y O

4
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN

Pihak Perusahaan/ Instansi Tempat PKL :

PT. KRAKATAU STEEL


Cilegon Banten

Judul Laporan :
Penggantian Mechanical Seal Pada Pompa Sentrifugal

Disusun Oleh :
Muhammad Teguh Kurniawan
NISN : 0004075535

Cilegon, 10 Februari 2018

Menyetujui,

Pembimbing 2 Pembimbing 1

Aditya Purnagraha Muhammad Anshori

Mengetahui,

Dinas Development & Learning Training Koordinator


Administration Divisi Utilities & EM

Agus Mulyadi Dodoy Rusmana

5
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

DAFTAR ISI

Lembar Pengesahan Pihak Sekolah……………………………………. …


Lembar Pengesahan Pihak Industri……………………………………. …
Kata Pengantar…………………………………………………………. …
Daftar Isi……………………………………………………………….. …
Daftar Gambar…………………………………………………………. …
Daftar Tabel (jika ada)…………………………………………………. …

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Praktik Kerja Lapangan………………… …
B. Tujuan Praktik Kerja Lapangan…………………………. …
C. Manfaat Praktik Kerja Lapangan……………………….. …

BAB II PEMBAHASAN
A. Profil Perusahaan/ Instansi……………………………… …
1. Sejarah PT. Krakatau Steel…………………………… …
2. Visi dan Misi PT. Krakatau Steel…………………….. …
3. Bidang Usaha PT. Krakatau Steel……………………. …
B. Landasan Teori………………………………………….. …
1. Pengertian Penggantian………………………………. …
2. Pengertian dan Fungsi Mechanical Seal ……………... …
a. Pengertian Mechanical Seal....................................... …
b. Fungsi/kegunaan Mechanical Seal………………… …
3. Klasifikasi Mechanical Sea…………………………… …
a. … …………………………………………. …
b. … …………………………………………. …
c. … …………………………………………. …
d. dst. …………………………………………. …
4. Pengertian Pompa Sentrifugal………………………... …
5. Maksud dan tujuan penggantian Mechanical Seal pada Pompa
Sentrifugal……………………………………………. …
C. Penggantian Mechanical Seal pada Pompa Sentrifugal…. …
1. Alat-alat Keselamatan Kerja Penggantian Mechanical Seal pada Pompa
Sentrifugal (lengkapi dengan gambarnya)…… …
a. … …………………………………………. …
b. … …………………………………………. …
c. dst. …………………………………………. …
2. Alat dan Bahan Kerja Penggantian Mechanical Seal pada Pompa Sentrifugal
(lengkapi dengan gambarnya)
a. … …………………………………………. …
b. … …………………………………………. …
c. dst. …………………………………………. …

6
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

3. Langkah-langkah Kerja Penggantian Mechanical Seal pada Pompa


Sentrifugal (sesuaikan dengan urutan kerjanya dan lengkapi dengan
ilustrasi/gambarnya)……………………
a. … …………………………………………..... …
b. … …………………………………………… …
c. dst. …………………………………………… …

BAB III. PENUTUP


A. Simpulan…………………………………………………. …
Simpulan berisi penjelasan-penjelasan akhir dan dianggap penting yang
berkaitan dengan judul yang ditulis dalam laporan, misalnya :
1. Pompa Sentrifugal adalah …
2. Mechanical Seal adalah ….
3. Penggantian Mechanical Seal pada Pompa Sentrifugal adalah kegiatan …
yang bertujuan untuk …
4. Penggantian Mechanical Seal pada Pompa Sentrifugal dilakukan jika …
B. Saran…………………………………………………….. …
Saran berisi uraian masukan yang bersifat membangun dari penulis/siswa yang
bertujuan untuk peningkatan kualitas kegiatan PKL di waktu mendatang. Baik
itu saran untuk sekolah, industri/instansi maupun bagi siswa adik kelasnya.

Daftar Pustaka

Lampiran-lampiran :
Lampiran 1 : Photocopy Surat Panggilan PKL
Lampiran 2 : Jurnal Harian Kegiatan Siswa PKL
Lampiran 3 : Lembar Bimbingan Penyusunan Laporan PKL
Lampiran 4 : Lembar Penilaian PKL dari Perusahaan/Instansi
Lampiran 5 : Biodata Peserta PKL
Lampiran 5 : Foto/Dokumentasi Kegiatan PKL
Lampiran 6 : Lembar Perbaikan Laporan (jika ada saran perbaikan dari penguji)

7
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 1
PHOTOCOPY SURAT PANGGILAN PKL

BIODATA PESERTA
PRAKTIK KERJA LAPANGAN
SMK YPWKS CILEGON

Nama Siswa : Achmad Rifani


NISN : 0018520228
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat & Tanggal Lahir : Cilegon, 12 Agustus 2001
Agama : Islam
Anak Ke : 2 (dua) dari 3 (tiga) bersaudara
Status dalam Keluarga : Anak Kandung
Nama Orang Tua
1. Ayah : Djunedi
2. Ibu : Siti Rukiyah
Alamat : Link. Leuweung Sawo RT 05 RW 09 Kel. Kotabumi Kec.
Purwakarta Kota Cilegon
Program Studi : Teknik Ketenagalistrikan
Sekolah
Nama Sekolah : SMK YPW KRAKATAU STEEL
Alamat Sekolah : Jl. Kotabumi No. 1 Kec. Purwakarta Kota Cilegon
Telepon/Fax : (0254) 384672
Website : www.smkypwks.sch.id
E-mail : smk_ypwks99@yahoo.com

8
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 2
JURNAL HARIAN KEGIATAN SISWA

PRAKTIK KERJA LAPANGAN

SMK YPWKS CILEGON

Paraf
No. Hari / Tanggal Uraian / Jenis Kegiatan Pembimbing
(Instruktur)

9
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 3
LEMBAR BIMBINGAN PENYUSUNAN LAPORAN
PRAKTIK KERJA LAPANGAN
SMK YPWKS CILEGON
TAHUN PELAJARAN 2017 – 2018

Nama Siswa : .....................................................................................


NISN : .....................................................................................
Kompetensi Keahlian : .....................................................................................
Judul Laporan : ....................................................................................
Nama Pembinbing : ....................................................................................

No. Tanggal Pokok Bahasan Komentar Paraf

10
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 4
PENILAIAN PEMBIMBING PRAKTIK KERJA LAPANGAN

DARI DUNIA INDUSTRI / DUNIA USAHA

NILAI
NO. ASPEK YANG DI NILAI
SANGAT BAIK BAIK CUKUP KURANG

1 DISIPLIN WAKTU

KEMAMPUAN KERJA DAN


2
MOTIVASI

3 KUALITAS KRJA

4 INISIATIF DAN KREATIF

5 PERILAKU

CATATAN PENILAIAN :

Keterangan: Cilegon, 16 Februari 2018


Penilaian di isi dengan cara di centang Pembimbing Lapangan

Ir. Soetami

11
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 5
BIODATA PESERTA
PRAKTIK KERJA LAPANGAN
SMK YPWKS CLEGON

Nama Siswa : Achmad Rifani


NISN : 0018520228
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat & Tanggal Lahir : Cilegon, 12 Agustus 2001
Agama : Islam
Status dalam Keluarga : Anak Kandung
Nama Orang Tua
1. Ayah : Djunaedi
2. Ibu : Siti Rukiyah
Alamat : Link. Leuweng Sawo RT 05 RW 09 Kel. Kotabumi
Kec. Perwakarta Kota Cilegon

Sekolah
Nama Sekolah : SMK YPW KRAKATAU STEEL
Program Keahlian : Teknik Ketenagalistrikan
Kompetensi Keahlian : Teknik Otomasi Industri
Alamat Sekolah : Jl. Kotabumi No. 1 Kec. Purwakarta Kota Cilegon
Telepon : (0254) 384672
Website : www.smkypwks.sch.id
E-Mail : smk_ypwks99@yahoo.com

12
Pedoman Penulisan Laporan PKL – SMK YPWKS CILEGON

LAMPIRAN 6

LEMBAR PERBAIKAN

PENGGANTIAN MECHANICAL SEAL


JUDUL LAPORAN
PADA POMPA SENTRIFUGAL
DI DIVISI UTILITIES & EM
PT. KRAKATAU STEEL CILEGON BANTEN

NAMA DEWAN PENGUJI

Dewan Penguji Tanda Tangan Tanggal

1. Penguji 1 ................................................ 12 Maret 2018

2. Penguji 2 ................................................ 12 Maret 2018

13

Anda mungkin juga menyukai