Anda di halaman 1dari 2

Praktikum Bioteknologi

Praktikum 2 Pembuatan Nata De Coco

1. 1 liter air kelapa (air 1 atau 2 buah kelapa)—tiap kelompok


2. Kelompok 1, 3 dan 5----Ekstrak kecambah kacang hijau ---cara pembuatan 100 gram
Kecambah kacang hijau ditambah air 200 cc direbus dan di tekan – tekan (ekstrak
kacang hijau sampai keluar ) saring
3. 5 sendok makan gula pasir Tiap kelompok
4. Cuka 1 botol (1 kelas)
5. Loyang tiap kelompok (Ukuran loyang sesuaikan dengan jumlah air kelapa)

6. Koran 4 lembar (tiap kelompok)


7. Tali tiap kelompok

Praktikum 3. Isolasi DNA

1. Minuman Isotonik tiap kelp 1


2. Stick es krim tiap kelp 1

Praktikum 4. Tape Singkong


1. Tiap kelp 1 kg (2 buah) singkong yang sudah dibersihkan
2. Panci kukus (tiap gelombang 2 panci)
3. Ragi tape 1 wadah
4. Daun pisang 2 lembar (tiap kelp)
5. Pisau 1 tiap kelp
6. Wadah Loyang (Tiap kelp 1)
Praktikum 5. VCO
1. Kelapa parut (Tiap kelp 1)
2. Saringan dari Kain (Tiap kelp 1)
3. Botol 300 ml (Tiap kelp 1)

Praktikum 6. Yogurt

1. Susu Ultra Putih Full Cream 1 kemasan besar (Tiap kelp)


2. Yogurt plain (tiap kelp 1)
3. Tempat minum (bukan dari plastik), boleh menggunakan botolputih tiap kelp 4

Anda mungkin juga menyukai