Anda di halaman 1dari 4

Tugas Hari/Tanggal : Jumat, 6 September 2019

Keselamatan Dan Kesehatan Kerja PJ Dosen : Mrr. Lukie Trianawati STP M.Si

KESELAMATAN KERJA KARYAWAN DI DAPUR


SUIS BUTCHER RESTAURANT SETIABUDHI BANDUNG
Kelompok 6 / AP2
Puspita Dewi W (J3E117095)
Daniaka Siamson (J3E117058)
Dinda Nadhifah (J3E118123)
Jessica Putri Giofanny (J3E118141)
Almaida Nur Hanifah (J3E118111)

SUPERVISOR JAMINAN MUTU PANGAN


SEKOLAH VOKASI
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2019
Identifikasi Bahaya K3 pada K3 di industri pangan didasarkan pada dampak korban

Tabel 1.Identifikasi Bahaya K3 didasarkan pada dampak korban di Suis Butcher Restaurant Setiabudhi Bandung

Bahaya Kategori

A B C D
Proses
Produksi Potensi bahaya yang menimbulkan Potensi bahaya yang Resiko terhadap kesejahteraan Potensi bahaya
resiko dampak jangka panjang pada menimbulkan risiko langsung atau kesehatan sehari-hari yang menimbulkan
kesehatan pada keselamatan risiko pribadi dan
psikologis

Alur kerja dapur Bahaya faktor kimia (debu, gas, dan uap Potensi bahaya mekanikal Ruang dapur (sempit) Stress akibat ruang
(kitchen flow) bercampur dalam ruangan) (tertimpa alat memasak yang gerak terbatas
panas) Kondisi lantai (licin dan
Bahaya faktor fisik (Pencahayaan tidak berlubang)
maksimal dan redup, tertabrak dengan
rekan kerja) P3K

Cara bekerja dan bahaya faktor APD


ergonomis (equipment tidak teratur,
keram otot)

Persiapan bahan Bahaya faktor fisik (Pencahayaan tidak Potensi bahaya mekanikal Kondisi lantai (licin dan Tidak ada
( pemasukkan maksimal dan redup, terpeleset) (tangan tersayat) berlubang)
bahan ke dalam
ruang Bahaya faktor biologi (penyakit dan Listrik P3K
penyimpanan, virus, pertumbuhan mikroba pada bahan
Potensi bahaya mekanikal APD
lemari dingin) pangan mentah ) (terjepit lemari pendingin,
tertimpa keranjang)
Cara bekerja dan bahaya faktor
ergonomis (equipment tidak teratur)

Pengolahan Bahaya faktor fisik (Pencahayaan tidak Listrik Kondisi lantai (licin dan Ketidaknyamanan
bahan maksimal dan redup, bising, terpeleset, berlubang, drainase sering ruang kerja dapur
(pemotongan kontak dengan permukaan panas) Kebakaran (penggunaan api tersumbat)
dan pemasakan yang terus menyala)
makanan) Cara bekerja dan bahaya faktor P3K
ergonomis (equipment tidak teratur)
APD

Penyajian Bahaya faktor fisik (pecahan piring dan Potensi bahaya mekanikal P3K Suara bising dari
makanan gelas atau barang pecah belah lainnya, (tertimpa hot plate) konsumen
jatuh) APD

Pembuangan Bahaya faktor fisik (debu,bau,dan bahan Potensi bahaya mekanikal P3K Pusing dan mual
sisa bahan bahan atau produk pangan yang (tergelincir)
pangan bercampur aduk dan menyengat) APD

Potensi bahaya lingkungan (bau sampah


dan sisa limbah)

Anda mungkin juga menyukai