Anda di halaman 1dari 12

9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Soal No.1

Sebuah bola berongga menggelinding dengan kecepatan linier dan kecepatan sudut masing-
masing v dan ω. Energi kinetik total bola berongga tersebut adalah . . .

A. ½ mv2
B. 1/3 mv2
C. 1/6 mv2
D. 5/6 mv2
E. 1/5 mv2

Soal No.2

Sebuah bola berongga bergerak rotasi dengan kecepatan sudut 10 rad/s. Jika massa bola 3
gram dan momentum sudutnya 18 x 10-6 kgm2/s, maka jari-jari bola tersebut tersebut adalah . . .

A. 2 cm
B. 3 cm
C. 6 cm
D. 8 cm
E. 10 cm

Soal No.3

Air dialirkan melalui selang plastik dimana ujung- nya A dan B. Jika air dialirkan dari ujung A
agar air keluar dari ujung B dengan kecepatan tinggi maka . . .

A. Luas penampang B dibuat lebih besar dari luas penampang A.


B. Luas penampang B sama dengan luas penampang A
C. Luas penampang B lebih kecil dari luas penampang A
D. Letak ujung A sama dengan ujung B
E. Letak B lebih tinggi dari letak A

Soal No.4

192.168.77.12/ujian/UTS 1/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Suatu batang tipis panjang L, massa M, dapat berputar dengan poros melalui ujung batang.
Saat awal batang berposisi mendatar kemudian dilepas. Pada saat batang membentuk sudut ϴ
dengan arah vertikal, maka percepatan sudut rotasi batang adalah . . .

Soal No.5

Sebuah kempa hidrolik memiliki diameter pengisap A = 100 cm dan pengisap B = 40 cm.
Apabila pada pengisap A ditekan 6,25.104 N, maka gaya yang dihasilkan pada pengisap B
adalah sebesar . . .

A. 1,0.104 N
B. 2,5.104 N
C. 6,25.104 N
D. 10.104 N
E. 39.104 N

Soal No.6

Seekor ikan berenang di dasar laut yang dapat dianggap airnya tenang. Besar tekanan yang
dirasakan ikan akan bergantung dari :

(1) Massa jenis air laut

(2) Berat ikan tersebut

(3) Kedalaman posisi ikan

(4) Luas permukaan kulit ikan

Dari empat pernyataan diatas yang benar adalah ...

A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 4 saja
D. 1, 2, dan 3
E. 1, 2, 3 dan 4

Soal No.7

192.168.77.12/ujian/UTS 2/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Gambar di bawah mempunyai letak titik berat dengan koordinat . . .

A. (3 ; 2) m
B. (2.8 ; 3) m
C. (3,2 ; 3,6) m
D. (3,6 ; 3,2) m
E. (3,2 ; 4,8) m

Soal No.8

Gambar berikut menunjukkan sebuah tabung U yang berisi zat cair dan diberi pengisap. Jika
luas penampang A1 = 30 cm2, A2 = 900 cm2 dan F1 = 20 N, agar pengisap tetap seimbang
maka berat F2 yang harus diberikan adalah . . .

A. 150 N
B. 400 N
C. 600 N
D. 1200 N
E. 2400 N

Soal No.9

Permukaan cairan pada sebuah pipa kapiler memiliki sudut kontak kurang dari 90o, dapat
dipastikan bahwa . . .

A. Gaya tarik antara partikel zat cair dengan permukaan dinding lebih besar dibandingkan
gaya tarik antarpartikel zat cair
B. Gaya tarik antarpartikel zat cair lebih besar dibandingkan dengan gaya tarik partikel zat
cair dengan dinding

192.168.77.12/ujian/UTS 3/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

C. Viskositas zat cair cukup besar


D. Gaya apung zat cair lebih besar dari pada gaya berat benda
E. Tegangan permukaan zat cair sangat kecil

Soal No.10

Batang AB yang bermassa 2 kg diputar melalui titik A dan ternyata momen inersianya 8 kg.m2.
Jika diputar melalui titik pusat O (OA = OB), momen inersianya menjadi ...

A. 2 kg.m2
B. 4 kg.m2
C. 8 kg.m2
D. 12 kg.m2
E. 16 kg.m2

Soal No.11

Dari gambar dibawah ini, besar momen gaya total terhadap titik A adalah . . .

A. 150 nm
B. 600 Nm
C. 1000 Nm
D. 1400 Nm
E. 1600 Nm

Soal No.12

Cairan mengalir melalui pipa berdiameter 5 cm pada kelajuan 4 m/s. Ada penyempitan dengan
diameter 2 cm dalam saluran pipa. Kecepatan cairan dalam penyempitan ini adalah . . .
192.168.77.12/ujian/UTS 4/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

A. 0,64 m/s
B. 1,6 m/s
C. 10 m/s
D. 25 m/s
E. 50 m/s

Soal No.13

Perhatikan gambar, batang AB diberi beban 4 kg dan 6 kg, dan ditumpu di titik C. Jika sistem
dalam keadaan setimbang, maka besar momen gaya yang bekerja pada penumpu adalah
sebesar . . . (massa batang = 2 kg dan panjang AB = 2 m )

A. – 4 Nm
B. 4 Nm
C. 6 Nm
D. 8 Nm
E. - 8 Nm

Soal No.14

Jika sebuah benda dengan massa jenis 0,6 gr/cm3 dimasukkan ke dalam air dan volume benda
yang terapung 40 cm3, maka volume keseluruhan benda tersebut sebesar . . .

A. 20 cm3
B. 40 cm3
C. 60 cm3
D. 80 cm3
E. 100 cm3

Soal No.15

Sebatang jarum yang panjangnya 10 cm diletakkan perlahan-lahan di atas permukaan air yang
tegangan mukanya 0,075 N/m. Massa jarum maksimum agar tetap berada di permukaan air
adalah . . .

A. 0,15 gram
B. 0,75 gram
C. 1,0 gram

192.168.77.12/ujian/UTS 5/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

D. 1,5 gram
E. 2,0 gram

Soal No.16

Suatu fluida dipaksa melalui sebuah pipa yang penampangnya berubah seperti ditunjukkan
dalam gambar. Dalam bagaian manakah tekanan fluida paling kecil ?

A. I
B. II
C. III
D. IV
E. V

Soal No.17

(1) Bola akan menggelinding dan menggelincir

(2) Bola akan menggelincir

(3) Hukum kekekalan energi berlaku untuk gerak bola ini

(4) Bola akan menggelinding

Apabila sebuah bola pejal dapat bergerak dengan bebas dari puncak suatu bidang miring yang
licin (koefisien gesek nol) maka pernyataan di atas yang benar adalah . .

A. (1), (2), dan (3)


B. (1) dan (3)
C. (2) dan (4)
D. (4) saja
E. Semua benar

Soal No.18

Perhatikan gambar berikut! Katrol terbuat dari silinder pejal (I= ½MR2). Jika M = 5 kg, m = 2 kg
sedangkan R = 10 cm, maka besar percepatan tangensial putaran katrol adalah . . .

192.168.77.12/ujian/UTS 6/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

A. 10 m/s2
B. 8,0 m/s2
C. 6,4 m/s2
D. 5,2 m/s2
E. 4,4 m/s2

Soal No.19

Sebuah benda terapung pada zat cair dengan massa jenis zat cairnya 1200 kg/m3. Jika
diketahui bagian yang diatas zat cairnya adalah 1/5 dari volume benda, maka massa jenis
benda tersebut adalah . . .

A. 240 kg/m3
B. 960 kg/m3
C. 1000 kg/m3
D. 1200 kg/m3
E. 1600 kg/m3

Soal No.20

Pada gambar di bawah tekanan udara luar nya sebesar 105 Pa, massa jenis air = 1000 kg/m3
dan h = 136 cm. Besar tekanan total gas dalam pipa U adalah . . .

192.168.77.12/ujian/UTS 7/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

A. 0,136 . 105 Pa
B. 1,360 . 105 Pa
C. 1,136 . 105 Pa
D. 1,068 . 105 Pa
E. 1,163 . 105 Pa

Soal No.21

Kepala RT suatu perkampungan hendak menambah kedalaman sumur di perkampungannya karena


debit air telah berkurang. Sebelum melakukan penggalian sumur, kepala RT meminta bantuan
mahasiswa untuk memperkirakan tekanan di dalam sumur tersebut untuk mencegah kebocoran saat
penggalian seperti yang pernah terjadi pada bencana Lapindo. Berikut adalah hasil perkiraan
tekanan hidrostatik di dalam sumur.

192.168.77.12/ujian/UTS 8/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Jika kepala RT memutuskan untuk menambah kedalaman menjadi 7,3 m di ukur dari permukaan air
sumur, maka tekanan hidrostatik di titik tersebut adalah ....

A. 29,89 kPa

B. 46,55 kPa

C. 60,60 kPa

D. 71,54 kPa

E. 90,72 kPa

Soal No.22

Suatu benda terapung di atas permukaan air yang berlapiskan minyak dengan 50 % volume
benda berada dalam air, 20 % di dalam minyak, dan sisanya berada di atas permukaan minyak.
Jika massa jenis minyak 0,8 gr/cc, massa jenis benda tersebut adalah . . .

A. 0,52 gr/cc
B. 0,25 gr/cc
C. 0,70 gr/cc
D. 0,60 gr/cc
E. 0,66 gr/cc

Soal No.23

Sebuah benda yang massa jenisnya sama dengan massa jenis air ρ berada di dalam kolam air
sedalam h. Jika percepatan gravitasi g, massa benda m dan volume benda V, maka besar gaya
normal dari dasar kolam pada benda adalah . . .

A. Nol
B. mg
C. ρgh
D. ρgV
E. mg- ρgV

Soal No.24

Sebuah kubus kayu dengan panjang rusuk 10 cm mengapung pada perbatasan antara minyak
dan air seperti pada gambar. Ketinggian kolom minyak dan air masing-masing 10 cm dan
massa jenis minyak adalah 0,8 gr/cm3. Besar tekanan hidrostatik yang bekerja pada sisi paling
bawah balok adalah . . .

192.168.77.12/ujian/UTS 9/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

A. 800 Pa
B. 840 Pa
C. 900 Pa
D. 1000 Pa
E. 9600 Pa

Soal No.25

Sistem pada gambar berikut dalam keadaan setimbang dengan besar m1 = 60 kg dan koefisien
gesekan statis antara m1 dan meja adalah 0,2. Besar m2 adalah . . .

A. 2√2 kg
B. 2√3 kg
C. 4 kg
D. 4√2 kg
E. 4√3 kg

Soal No.26

Dari gambar di bawah ini, letak titik berat bidang homogen yang diarsir terletak pada ….

A. (2,3 ; 5,2) m
B. (5,2 ; 4,7) m
C. (4,3 ; 6,2) m
D. (5,2 ; 4,3) m
E. (7,3 ; 3,4) m

192.168.77.12/ujian/UTS 10/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Soal No.27

Dua buah pipa kalpiler A dan B memiliki ukuran dengan perbandingan jari-jari keduanya 1 : 2.
Jika keduanya dimasukan ke dalam air ternyata pada pipa B air naik setinggi h, maka tinggi air
pada pipa kapiler A adalah . . .

A. h
B. 2h
C. 4h
D. ½ h
E. ¼ h

Soal No.28

1) Jumlah gaya luar yang bekerja pada benda sama dengan nol

2) Jumlah momen gaya yang bekerja pada benda tidak sama dengan nol

3) Percepatan benda sama dengan nol

4) Kecepatan benda berubah-ubah setiap waktunya

Pernyataan yang benar terhadap benda dalam keadaan seimbang translasi dan rotasi adalah . .
.

A. 1) dan 3)
B. 2) dan 4)
C. 4) saja
D. 1), 2) dan 3)
E. Semua benar

Soal No.29

Diperlukan 2 menit untuk mengisi sebuah tangki dengan 40 liter bensin. Jika jari-jari mulut
pompa 1 cm, kelajuan rata-rata bensin keluar dari mulut pompa adalah . . .

A. 0,27 m/s
B. 1,1 m/s
C. 11 m/s
D. 64 m/s
E. 76 m/s

Soal No.30
192.168.77.12/ujian/UTS 11/12
9/17/2019 Alfa Centauri Ujian Online SMA

Perhatikan gambar berikut !

Jika m1 = 1 kg, m2 = 2 kg dan m3 = 3 kg, maka momen inersia sistem tersebut jika
diputar menurut poros P adalah...

A. 13 kg.m2
B. 18 kg.m2
C. 29 kg.m2
D. 30 kg.m2
E. 35 kg.m2

192.168.77.12/ujian/UTS 12/12

Anda mungkin juga menyukai