1. 5 x 56 = 5 x (... + 6) 6. 6 x 65 = 6 x (... + ...) = (5 x ...) + (5 x 6) = (6 x ...) + (6 x ...) = ... + ... = ... + ... = ... = ... 2. 6 x 36 = ... x (30 + ...) 7. 64 x 8 = (60 + ...) x 8 = (... x 30) + (... x ...) = (5 x ...) + (5 x 6) = ... + ... = ... + ... = ... = ... 3. 7 x 28 = 7 x (... + 8) 8. 8 x 72 = 8 x (70 + 2) = (7 x ...) + (7 x 8) = (... x 70) + (... x 2) = ... + ... = ... + ... = ... = ... 4. 53 x 6 = (50 + 3) x 6 9. 10 x 71 = 10 x (... + ...) = (50 x ...) + (... x 6) = (10 x ...) + (10 x ...) = ... + ... = ... + ... = ... = ... 5. 77 x 2 = (... + 7) x 2 10. 66 x 7 = (... + ...) x 7 = (... x 2) + (7 x 2) = (... x 7) + (... x 7) = ... + ... = ... + ... = ... = ...
Selesaikan dengan cara perkalian atau pembagian!
1. Paman mempunyai 4 mobil angkot. Tiap mobil menghabiskan 26 liter bensin per hari. Berapa liter kebutuhan bensin paman tiap hari? 2. Mita membeli 132 manggis. Manggis tersebut dimasukkan dalam 4 kantong plastik sama banyak. Berapa jumlah manggis dalam tiap kantong plastik? 3. Di sebuah kantor terdapat 9 buah komputer. Setiap hari semua komputer dipakai selama 5 jam. Biaya tiap jam dua ribu rupiah. Berapakah biaya pemakaian komputer tiap hari? 4. Ani membeli 8 kotak krayon. Tiap kotak berisi 36 krayon. Berapakah jumlah krayon seluruhnya? 5. Ibu membeli 128 kilogram beras. Beras sebanyak itu cukup untuk 8 minggu. Berapakah kebutuhan beras untuk satu minggu? 6. Setiap hari ibu memerlukan 125 liter air bersih. Berapa kebutuhan air bersih untuk 4 hari? 7. Anto mempunyai 4 ekor ayam. Berapakah banyak kaki ayam seluruhnya? 8. Pak Aris mempunyai 5 buah becak. Berapakah banyak roda seluruhnya? 9. Asri membagi 48 kue pada 6 temannya. Teman-teman Asri mendapatkan kue sama banyak. Berapa kue yang diperoleh masing-masing teman Asri? 10. Ibu Beti mempunyai 3 ekor induk ayam yang sedang mengeram. Tiap induk ayam mengerami 7 butir telur. Berapa butir seluruh telur yang dierami? 11. Siswa di kelas Ika sedang belajar berbaris. Siswa dibagi dalam 3 regu. Setiap regu terdiri atas 8 siswa. Berapa orang siswa yang sedang berbaris? 12. Pak Karim mempunyai 42 ekor kambing. Semua kambingnya dibagikan sama banyak kepada 6 orang. Berapa kambing yang diterima masing-masing orang? 13. Satu regu pemain voli terdiri atas 6 orang. Jika yang akan bertanding 8 regu, berapa orang pemain seluruhnya? 14. Pedagang ikan memasukkan 32 ikan ke 4 akuarium. Keempat akuarium terisi ikan sama banyak. Berapa isi masing-masing akuarium? 15. Di meja Ibu Guru terdapat 7 tumpuk buku yang akan dibagikan. Tiap-tiap tumpuk terdiri atas 5 buah buku. Berapa buah seluruh buku yang akan dibagikan? 16. Eni mempunyai 40 kancing. Kancing-kancing itu dimasukkan sama banyak dalam 5 kotak. Berapakah isi masing-masing kotak? 17. Ayah membeli rambutan sebanyak 7 ikat. Tiaptiap ikat berisi 24 buah. Berapa jumlah rambutan seluruhnya? 18. Untuk suatu pertemuan, diperlukan 8 lusin piring. Berapakah piring yang diperlukan, jika 1 lusin sama dengan 12 buah? 19. Pada saat ulang tahun Dewi, diselenggarakan pesta kebun. Untuk pelaksanaan pesta diperlukan 68 buah kursi. Setiap 4 kursi akan dilengkapi sebuah meja. Berapakah meja yang diperlukan untuk pesta tersebut? 20. Pak Umar beternak ayam ras 288 ekor. Ayam tersebut ditempatkan dalam 4 buah kandang. Masing-masing kandang ditempati ayam dengan jumlah yang sama. Berapakah ayam yang ada dalam tiap kandang?