Anda di halaman 1dari 3

KONDISI TANAH

Nama Kelompok : 1. Jurdil Slamet Waruwu


2. Tri Agung Perlindungan Waruwu

1. Beton

KONDISI AWAL

Lokasi : Gg. Susuk VII, Padang Bulan, Kec Medan Selayang, Kota Medan

Kondisi sekarang : 1. Jalan berlubang


2. Jalan Retak
3. Jalan tidak rata

Akar Masalah : 1. Tidak ada aliran air (drainase)


2. Kendaraan yg berat
3. Bencana Alam seperti gempa, hujan, dll

Sebab Masalah : : 1. Adanya genangan air pada lapisan jalan yg berlubang


2. Lapisan jalan bergelombang

Dampak : 1. Bagi konstruksi, kondisi jalan seperti ini mempuyai tingkat


keawetan jangk pendek atau tidak tahan lama
2. Bagi pemakai jalan biaya penggunaan semakin besar karna
kendaraan yang dipakai akan cepat rusak. Tingkat kenyamanan
semakin berkurang dan dapat mengakibatkan kecelakaan.

Solusi : 1.Dengan melakukan perencanaan pembuatan drainase


2.Penimbunan tanah berlubang
3.Pengadaan pemadatan tanah (compaction) agar lapisan permukaan
menjadi keras .

2.ASPAL

LOKASI : Lorong Kabung, Kec.selayang, Kota Medan

KONDISI SEKARANG : 1.) Jalan berlubang pada permukaan lapisan pondasi atas
2.) Jalan keriting pada permukaan lapisan jalan
3.) Jalan retak pada lapisan tanah dasar
AKAR MASALAH :1.) Retak karena adanya kendaraan lalu lintas yang terlalu berat
2.)Tidak adanya alliran air /drainasen
3.)Adanya lahan ladang yg mengakibatkan tanah tidak bagus

SEBAB MASALAH : 1.) Lapisan jalan naik(bergelombang) dan retak akibat akar pohon
2.) Adanya genangan air pada lapisan jalan yang berlubang
3.) terjadinya pengausan pada permukaan lapisan jalan
DAMPAK : Bagi Konstruksi dan pemakainya, adanya kektidaknyamanan,tingkat
kemacetan semakin tinggi, tingkat kecelakaan meningkat,pemakain
kendaraan yang cepat rusak dan jika dibiarkan lama kelamaan lapisan
permukaan akan amblas

SOLUSI : Penimbunan kembali lapisan jalan yang terlah berlubang(penambalan),


pemadatan secara optimal, kendaraan berat yang lalu lalang
dibatasi,Pengadaan drainase,penamabahan lapisan permukaan baru yang
kualitasnya bermutu.

3. Tanah

LOKASI : Namo Bintang, Pancur Batu, Deli Serdang


KONDISI AWAL : Jalan berlubang pada Lapisan tanah dasar
AKAR MASALAH : Tanah dasar yang tidak kuat,lapisan perkerasan yang tidak
bagus,tidak adanya drainase
SEBAB MASALAH : Lapisan jalan berlubang dan adanya genangan air pada permukaan
yg berlubang yang tidak dapat mengalir karna tidak memiliki aliran/
drainase
DAMPAK : Bagi konstruksi dan pemakai jalan, adanya ketidaknyamanan,tingkat
kecelakaan meningkat.
SOLUSI : melakukan penimbunan pada lapisan yang berlubang,pengadaan
Drainase,pembuatan perkerasan baru,

Anda mungkin juga menyukai