Anda di halaman 1dari 3

KONTRAK KINERJA

Nomor /KN.16.1/2019

KEPALA SUBBAGIAN KEUANGAN


BAGIAN UMUM
KANTOR WILAYAH DJKN SUMATERA SELATAN, JAMBI DAN BANGKA BELITUNG
TAHUN 2019

Pernyataan Kesanggupan

Dalam melaksanakan tugas sebagai Kepala Subbagian Keuangan pada Bagian Umum Kantor Wilayah
DJKN Sumatera Selatan, Jambi dan Bangka Belitung, saya akan:
1. Melaksanakan tugas dan fungsi dengan penuh kesungguhan untuk mencapai target kinerja
sebagaimana tercantum dalam Kontrak Kinerja ini.
2. Bersedia untuk dilakukan evaluasi atas capaian kinerja kapan pun diperlukan.
3. Menerima segala konsekuensi atas capaian kinerja sesuai dengan peraturan yang berlaku.
RINCIAN TARGET KINERJA
KEPALA SUBBAGIAN KEUANGAN
BAGIAN UMUM
KANTOR WILAYAH DJKN SUMATERA SELATAN, JAMBI DAN BANGKA BELITUNG
TAHUN 2019

Kode Target
SS dan IKU
SS/IKU Q1 Q2 Smt 1 Q3 s.d Q3 Q4 Y-2019
1 Edukasi yang efektif
1a-N Tingkat efektivitas bimbingan - - - - - 90 90
Kanwil kepada KPKNL di Subbagian
Keuangan
2 Pengelolaan anggaran yang berkualitas
2a-CP Persentase kualitas pelaksanaan - - - - - 95% 95%
anggaran

3 Layanan Yang Berkualitas


3a-C Indeks kepuasan pengguna - - - - - 90 90
layanan keuangan
4 Pengawasan dan Pengendalian yang efektif
4a-N Indeks ketepatan waktu - - - - - 70 70
penyampaian LPP Tukin dari
KPKNL ke Kanwil
4b-N Indeks ketepatan waktu - - - - - 70 70
penyampaian Laporan Keuangan
tingkat satker ke Kanwil

Palembang, Agustus 2019

PNS yang Dinilai,

Sri Ningsih
NIP 19660922 198803 2 001
Sasaran Kerja Pegawai

No I. PEJABAT PENILAI No II. PEGAWAI NEGERI SIPIL YANG DINILAI


1 Nama Sujarwo 1 Nama Sri Ningsih
2 NIP 19630405 198403 1 001 2 NIP 19660922 198803 2 001
3 Pangkat/ Pembina Tk.I/ IV.b 3 Pangkat/ Penata Tk. I/ III.d
Gol.Ruang Gol.Ruang
4 Jabatan Kepala Bagian Umum 4 Jabatan Kepala Subbagian Keuangan
5 Unit Kerja Kantor Wilayah DJKN Sumatera 5 Unit Kerja Kantor Wilayah DJKN Sumatera Selatan,
Selatan, Jambi dan Bangka Belitung Jambi dan Bangka Belitung

TARGET
ANGKA
No III. KEGIATAN TUGAS POKOK JABATAN KUANTITAS/ KUALITAS
KREDIT WAKTU BIAYA
OUTPUT / MUTU
1 Mewujudkan efektivitas bimbingan Kanwil kepada - 90 100 4 bulan -
KPKNL di Subbagian Keuangan
2 Mewujudkan kualitas pelaksanaan anggaran - 95% 100 4 bulan -
3 Memenuhi kepuasan pengguna layanan keuangan - 90 100 4 bulan -
4 Memenuhi waktu penyampaian LPP Tukin dari - 70 100 4 bulan -
KPKNL ke Kanwil
7 Memenuhi waktu penyampaian laporan keuangan - 70 100 4 bulan -
tingkat satker ke Kanwil

Palembang, Agustus 2019

Pejabat Penilai, PNS yang Dinilai,

Sujarwo Sri Ningsih


NIP 19630405 198403 1 001 NIP 19660922 198803 2 001

Anda mungkin juga menyukai