Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBA TIMUR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KAMBANIRU
Jln. Umbu Taranggaha, Kambera, Sumba Timur – NTT
e-mail: pkmkambaniru@gmail.com Kode Pos: 87 114

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS KAMBANIRU
NOMOR: /PKM-KN/TU/SK/I/2016

TENTANG

STERILISASI PERALATAN MEDIS

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA PUSKESMAS KAMBANIRU,

Menimbang : a. bahwa guna meningkatkan kualitas pelayanan di Puskesmas


Kambaniru secara efektif dan efisien perlu disusun bukti
pelaksanaan sterilisasi peralatan medis ;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud pada poin
a , agar pelaksanaan dapat berdayaguna maka perlu
ditetapkan dalam Surat Keputusan Kepala Puskesmas
Kambaniru ;

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan


(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor
144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5063);
2. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 tentang
Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik
Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2016
tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
5. Pedoman Sterilisasi Alat Medis.
MEMUTUSKAN:

Menetapkan :
Kesatu : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KAMBANIRU TENTANG
STERILISASI PERALATAN MEDIS.
Kedua : Kegiatan pelayanan dilaksanakan sebagaimana tersebut
dalam lampiran keputusan yang merupakan bagian tak
terpisahkan dari keputusan ini.
Bukti pelaksanaan pelaksanaan sterilisasi peralatan yang
perlu di sterilkan yang digunakan sebagai pedoman dalam
memberikan pelayanan kepada masyarakat di puskesmas.
Ketiga : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan
dengan ketentuan apabila dikemudian hari terjadi
kekeliruan dalam penetapannya akan diadakan perbaikan.

Ditetapkan di : KAMBANIRU
Pada tanggal : Januari 2016

KEPALA PUSKESMAS KAMBANIRU,

SARLIN ATANDEMA ANANGGIA

Tembusan:
1. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sumba Timur di Waingapu
2. Arsip

Anda mungkin juga menyukai