Anda di halaman 1dari 4

Nama : Muhammad yahya

NIM : 041111082
Prodi : Ilmu Ekonomi/ EP

Tugas PTE MAKRO edisi 17

1. Inti soal : menjelaskan pola pemikiran ekonomi dengan kepala yang dingin.
Maksudnya adalah memikirkan cara yang objektif dalam mempertimbangkan
biaya dan manfaat suatu anaisis ekonomi, sehingga tercipta masyarakat yang adil
dan sejahtera. Setuju, karena pandangan yang diungkapkan oleh alfred marshal
bertujuan mensejarterakan masyarakat ke depannya dengan cara meningkatkan
peran pengajar untuk mencetak lulusan yang baerkualitas, yang mampu dan siap
menghadapi masalah perekonomian. Dapat, dengan cara menggunakan hati yang
hangat disertai kepala yang dingin dalam menkaji suatu permasalahan ekonomi.
2. Inti soal : menjelaskan penyataan ekonomi yang termasuk positif atau normatif.
Pernyatan tersebut merupakan ekonomi normaatif karena tidak dapat dikatakan
benar atau salah, dan tidak adanya fakta yang ditunjukan oleh penyataan itu,
melainkan hanya berdasarkan pengalaman secara umum. Ada, pernyataan yang
diungkapkan oleh george stingler tidak menunjukan pola pemikiran yang
menggunakan hati yang hangat dan kepala yang dingin.
3. Inti soal : menjelaskan pengertian dari istilah-istilah dalam proses produksi
disertai dengan contoh.
PPF : grafik yang menunjukan kemungkinan maksimal suatu produksi barang
dengan mengorbankan produksi barang yang lain. Contohnya pengusaha olahan
kedelai yang memproduksi tahu, dan tempe. Pengusaha tersebut apabila ingin
memproduksi tahu lebih banyak, maka harus merelakan produksi tempenya lebih
sedikit, begitu juga sebaliknya.
- Kelangkaan : keadaan dimana kebutuhan akan suatu barang yang tinggi,
namun keberadaan barang tersebut terbatas. Contohnya kelangkaan BBM.
- Efisiensi produksi : memproduksi suatu barang seefektif mungkin untuk
memenuhi kebutuhan orang. Contohnya menambah jumlah output produksi,
tanpa mengurangi jumlah output produksi yang lain.
- Input : komoditi-komoditi yang digunakan untuk memproduksi suatu barang
atau jasa. Contohnya dalam memproduksi tempe, kedelai dan ragi merupakan
inputnya.
- Output : berbagai barang atau jasa yang dihasilkan dari proses produksi yang
digunakan untuk konsumsi atau digunakan untuk proses produksi selanjutnya.
Contohnya tahu ,tempe, dsb.
4. Inti soal : menyebutkan langkah-langkah untuk mengekonomiskan penggunaan
waktu.
Langkah-langkah yang mungkin akan saya tempuh, antara lain :
a. Membuat jadual waktu yang akan mengatur waktu saya nantinya.
b. Tidak membuang-buang waktu untuk hal yang tidak bermanfaat.
Orang yang kaya cenderung mempunyai wakatu luang yang sedikit
dikarenakan mereka lebih banyak menggunakan waktunya untuk bekerja.
Sedangkan orang miskin waktu luangnya cukup banyak karena sebagian
besar dari mereka menganggur.
5. Inti soal : membuat batas-batas kemungkinan produksi dari econoland

Grafik batas kemungkinan produksi Econoland


2500

2000
pangkas rambut

1500

1000

500

0 pembuatan baju
50 100 150 200
Alternatif kemungkinan produksi
Kemungkinan Pembuatan baju Pangkas
rambut
A 0 2000
B 50 1500
C 100 1000
D 150 500
E 200 0
Catatan : jam yang tersedia adalah 1000 jam

6. Inti soal : mengambarkan kembali grafik PPF setelah data mengalami perubahan.
Alternatif kemungkinan produksi
Kemungkinan Mentega Senjata
(jutaan pon) (ribuan)
A 0 15
B 2 14
C 4 12
D 6 9
E 8 5
F 10 0
Catatan : Jumlah produksi mentega dinaikan dua kali lipat, sedangkan produksi
senjata tetap.

batas kemungkinan produksi


16
14
12
senjata (ribuan)

10
8
6
4
2
0
2 4 6 8 10
mentega (jutaan pon)
7. Inti soal : menjelaskan hubungan antara PPF dengan pertumbuhan ekonomi dan
perbaikan teknologi.
Apabila sumber daya alam (BBM) habis , maka PPF tidak mungkin akan terjadi
karena di dalam suatu konser juga dibutuhkan BBM yang digunakan untuk
kendaraan pengangkut peralatan dan perlengkapan konser. Jika ditemukan
alternatif penganti BBM maka barulah PPF bisa terjadi. Bahwa di dalam suatu
pertumbuhan ekonomi, kegiatan yang membutuhkan sumber daya akan
meningkathingga batas kelangkaan. Namun, pertumbuhan ekonomi juga
mendorong manusia untuk berfikir lebih cermat yang dapat berupa penemuan-
penemuan alternatif sumber daya baru atau perbaikan terhadap teknologi yang
sudah ada.
8. Inti soal : melukiskan kemungkinan PPF yang terjadi pada kasus Diligent

Alternatif kemungkinan nilai


kemungkinan Nilai ekonomi Nilai sejarah
A 0 10
B 2 8
C 4 6
D 6 4
E 8 2
F 10 0

Batas kemungkinan nilai


12
10
8
nilai sejarah

6
4
2
0
2 4 6 8 10
nilai ekonomi

Apabila diligent meningkatkan jumlah input belajarnya menjadi 15 jam, maka akan
mempengaruhi keadaan PPF nya.

Anda mungkin juga menyukai