Anda di halaman 1dari 5

KLINIK

PKU MUHAMMADIYAH DUKUN


Jl. Timur Alun – alun Dukun No 219 Dukun Gresik 61155
Telp : (031) 3948108 Email : klinikmuhdukun@gmail.com

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Topik : KESEHATAN GIGI & MULUT

Sub topik : Pengenalan Kesehatan gigi & mulut


Sasaran : Keluarga pasien
Tempat : Klinik PKU Muhammadiyah Dukun
Hari/Tanggal : 22 Desember 2019
Waktu : 1 x 40 menit

1. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM


Setelah diberikan penyuluhan selama 40 menit tentang gizi seimbang diharapkan
keluarga pasien mengerti mengenai kesehatan gigi dan mulut
2. TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS
Setelah diberikan penyuluhan selama 40 menit tentang kesehatan gigi dan mulut,
diharapkan keluarga pasien mengerti:
a) Menjelaskan pengertian gigi dan mulut
b) Menyebutkan fungsi dan bagian gigi
c) Menyebutkan penyebab kerusakan gigi
d) Memperagakan gosok gigi yang benar
3. MATERI
a) Pengertian gigi dan mulut
b) Fungsi dan bagian gigi
c) Penyebab kerusakan gigi
d) Cara gosok gigi yang benar
4. METODE
a) Ceramah
b) Tanya Jawab
5. MEDIA
Leaflet kesehatan gigi dan mulut
KLINIK
PKU MUHAMMADIYAH DUKUN
Jl. Timur Alun – alun Dukun No 219 Dukun Gresik 61155
Telp : (031) 3948108 Email : klinikmuhdukun@gmail.com

6. KEGIATAN PENYULUHAN

No Fase Kegiatan Waktu

1. Pra Interaksi Menyiapkan satuan acara 1 menit


penyuluhan dan leaflet.

2. Kerja 1) Memperkenalkan diri 20 menit


2) Menentukan kontrak waktu
dengan peserta penyuluhan
3) Petugas memberikan salam
pembuka
4) Petugas menjelaskan materi
5) Petugas memberikan
kesempatan untuk mengajukan
pertanyan.
6) Petugas menyimpulkan
kembali penjelasan yang telah
diberikan
3. Evaluasi Petugas mengajukan pertanyaan 15 menit
untuk menilai pemahaman
materi yang telah disampaikan
4. Terminasi Mengucapkan terima kasih dan 1 menit
memberikan salam

7. Pengorganisasian
Pembicara : drg. Asep
Notulen : Dian Nelil
Operator : Masruroh
KLINIK
PKU MUHAMMADIYAH DUKUN
Jl. Timur Alun – alun Dukun No 219 Dukun Gresik 61155
Telp : (031) 3948108 Email : klinikmuhdukun@gmail.com

8. Evaluasi
Penyuluhan berjalan dengan lancar. Para peserta mampu memahami materi yang
diberikan, mengajukan pertanyaan dan mampu menjawab beberapa pertanyaan yang
diberikan oleh pembicara

a) Evalusi Struktur
Kesiapan Media meliputi :
Leaflet.
Penentuan waktu
Penentuan tempat
b) Evaluasi Proses
Keluarga pasien datang tepat waktu
Kegiatan penyuluhan berjalan tertib.
Keluarga pasien mengajukan pertanyaan
Keluarga pasien mengikuti kegiatan sampai selesai
c) Evaluasi Hasil
Keluarga pasien dapat menjawab dengan benar 75% dari pertanyaan penyuluh.
KLINIK
PKU MUHAMMADIYAH DUKUN
Jl. Timur Alun – alun Dukun No 219 Dukun Gresik 61155
Telp : (031) 3948108 Email : klinikmuhdukun@gmail.com

MATERI KESEHATAN GIGI DAN MULUT


A. Pengertian
Kesehatan gigi dan mulut adalah suatu keadaan dimana gigi dan mulut berada
dalam kondisi bebas dari adanya bau mulut, kekuatan gusi dan gigi yang baik, tidak
adanya plak dan karang gigi, gigi dalam kadaan putih dan bersih serta memliki
kekuatan yang baik.
B. Fungsi dan mafaat gigi
1) Fungsi gigi
a. Pengunyahan (Mastikasi) yang meliputi memotong, nerobek, dan melumat
b. Keindahan (Estetika)
c. Berbicara (Phonetic)
2) Fungsi bagian gigi
a. Gigi seri (Incisivus)
Posisi gigi ini letaknya di depan dan berfungsi untuk memotong makanan.
b. Gigi taring (Caninus)
Posisi gigi ini terletak pada sudut mulut di sebelah gigi seri dan merupakan
gigi yang paling panjangdalam rongga muut. Fungsinya adalah untuk
mengoyak makanan.
c. Gigi geraham kecil (Premolar)
Gigi ini jumlahnya jumlahnya 8, dengan pembagian 4 ditiap rahang, 2 di kir
dan 2 di kanan gigi ini ada pada dewasa. Fungsinya untuk melumatkan
makanan.
d. Gigi geraham (Molar)
Berjumlah 8 seperti gigi premolar, kemuadian lepas pada usia 10-11 tahun dan
digantikan oleh gigi premolar. Sedangkan gigi molar permanen tumbuh di
belakang gigi premolar setelah gigi molar susu lepas dan digantikan oleh gigi
premolar jumlah dari gigi molar premanen adalah 12 dengan pembagian 6 di
tiap rahang, 3 ditiap sisi kanan dan kiri. Gigi molar premanen inilah yang
sering berlubang dan menyebabkan keluhan
KLINIK
PKU MUHAMMADIYAH DUKUN
Jl. Timur Alun – alun Dukun No 219 Dukun Gresik 61155
Telp : (031) 3948108 Email : klinikmuhdukun@gmail.com

C. Penyebab terjadinya kerusakan gigi


1) Banyak plak yang menumpuk akibat sisa susu yang menempel pada gigi
2) Kurangnya asupan kalsium dan mineral.
3) Banyak mengonsumsi permen, colat, eskrim dan softdrink.
4) Tercabutnya gigi susu secara dini yang tidak sesuai dengan waktunya.
5) Menggunakan dot atau botol susu sebelum tidur.
6) Sering menghisap jempol.
D. Langkah-langkah mengosok gigi yang benar.
1) Gunakan pasta gigi secukupnya.
2) Sikat satu persatu.
3) Sikat ke arah vertikal.
4) Vertikal dibagian kiri dan kanan.
5) Bagian dalam gigi.
6) Menyikat lidah dan langit-langit.

Anda mungkin juga menyukai