Anda di halaman 1dari 7

1.

Gambarkan struktur organisasi di perusahaan/ divisi/ departemen dimana Anda


berkerja dan klasifikasikan berdasarkan hierarchy organizations mulai dari Top
Executives hingga First-Level Managers! Bagi Anda yang belum bekerja,
silahkan ambil salah satu contoh struktur organisasi di Indonesia.

JAWABAN:

struktur PT Sidomuncul

rapat umum pemegang saham

dewan komisaris

komite audit

direksi

direktur utama

sekertaris perusahan audit internal

direktur pemasaran direktur keuangan direktur operasional

manajer produk

manajer manajer keuangan


penelitian

maajer akuntansi
manajer promosi

manajer produksi

manajer penelitian
dan pengembangan

manajer logistic

manajer sumber daya


manusia
Tingkatan manager berdasarkan hierarchy organization dapat dilihat pada
gambar dibawah ini:

Dibawah ini merupakan tabel klasifikasi berdasarkan hierarchy organization

Tingkatan berdasarkan hierarchy


jabatan
organization
Top executive/top manager 1. Pemegang saham
2. Direksi
3. Direktur utama
Middle manager 1. Direktur pemasaran
2. Direktur keungan
3. Direktur operasional
First level manager 1. Manajer produk
2. Manajer penelitian
3. Manajer promosi
4. Manajer keuangan
5. Manajer akuntansi
6. Manajer logistic
7. Manajer SDM
2. Berkaitan dengan pertanyaan no.1, korelasikan hierarchy organizations dengan
type of plans! Berikan masing-masing contoh kongkretnya.

type of plan
berdasarkan hierarchy
organization

top executive/top
manager middle manager first line manager

perencanaan
perencanaan strategis perencanaan taktis
operasional

merumuskan tujuan
organisasi bertanggung jawab
melaksanakan menyelesaikan
mengidentifikasian rencana-rencana yang
rencana dan
strategi dan tujuan ditetapkan manajer
memastikan atas
berjalan
tercapainya tujuan

Analisis lingkungan

analisis sumber daya

mengidentifikasian
peluang dan ancaman
strategis menetapkan target
spesifik pada kinerja
dengan
mempertimbangkan
kondisi internal dan
eksternal untuk
melakukan tindakan
perencanaan yang
menentuan sampai dipilih
sejauh mana
perubahan strategis
dibutuhkan

pengambilan
keputusan strategis

implementasi strategis

pengukuran dan
pengendalian program
 Identify the organization’s current mission, goals, and strategies
Misi merupakan upaya-upaya umum yang hendak dilakukan sebagai
kerangka acuan untuk mewujudkan visi organisasi yang memiliki tujuan
khusus dalam rangka mencapai tujuan utama dalam suatu organisasi.
Goals merupakan suatu keadaan atau kondisi yang ingin dicapai oleh suatu
organisasi yang dicapai melalui tindakan-tindakan terfokus yang bersifat
spesifik , terperinci, terukur dan dapat dicapai.
Strategies merupakan upaya-upaya khusus yang paling efektif dan efisien
untuk mencapai cita-cita organisasi dalam proses memutuskan program-
program yang akan dilaksanakan oleh organisasi dan perkiraan jumlah
sumber daya yang akan dialokasikan ke setiap program jangka panjang
selama beberapa tahun ke depan.
 Jadi kesimpulannya organisasi yang akan mampu bertahan dan
bersasing dengan organisasi yang sama atau organisasi lainya adalah
oragnisasi yang mempunyai visi, misi, tujuan dan sasaran strategisi
yang jelas dan tepat sasaran yang diwujudkan secara holistic dan
memiliki teamwork yang terpadu. Hal ini akan mewujudkan eksistensi
organisasi dalam menghadapi tantangan dan perubahan yang sudah
mengglobal.

 Metode alanysis SWOT


External analysis
 Opportunities
 Threats
Internal analysis
 Strengths
 Weakneses

Metode analisis SWOT merupakan alat untuk menemukan masalah dari 4 sisi yang
berbeda, dimana aplikasinya adalah:

1. Bagaimana kekuatan(strengths) mampu mengambil keuntungan dari sebuah


peluang(opportunities) yang ada
2. Bagaimana cara mengatasi kelemahan(weakness) yang mencegah
keuntungan.
3. Bagaimana cara mengatasi kekuatan(strength) mampu menghadapi
ancaman(threats) yang ada
4. Bagaimana cara mengatasi kelemahan(weaknesses) yang mampu membuat
ancaman(threats) menjadi nyata atau menciptakan sebuah ancaman baru.

Korelasi antara SWOT dan strategi perusahaan yaitu, strategi perusahaan


dirancang berdasarkan jalan pikiran perusahaan dengan memanfaatkan seluruh
kekuatan untuk merebut dan memanfaatkan peluang sebesar – besarnya dengan
menggunakan kekuatan yang dimiliki perusahaan untuk mengatasi ancaman yang
diterapkan melalui pemanfaatan peluang yang ada dengan cara meminimalkan
kelemahan yang ada berdasarkan kegiatan yang bersifat defensif dan berusaha
meminimalkan kelemahan yang ada.

Menurut Fred R. David proses manajemen strategi terdiri dari tiga tahapan, yaitu,
memformulasikan strategi, mengimplementasikan strategi dan mengevaluasi
strategi.

 Formula strategies
 menetapkan visi dan misi
 mengidentifikasi peluang dan tantangan yang dihadapi organisasi dari
sudut pandang eksternal
 menetapkan kelemahan dan keunggulan yang dimiliki organisasi dari
sudut pandang internal
 menyusun rencana jangka panjang
 membuat strategi-strategi alternatif dan memilih strategi tertentu yang
akan dicapai
 Implement strategies
 Tahap mengimplementasikan strategi memerlukan suatu keputusan
dari pihak yang berwenang dalam mengambil keputusan untuk
menetapkan tujuan tahunan, membuat kebijakan, memotivasi
pegawai, dan mengalokasikan sumber daya yang dimiliki sehingga
strategi yang sudah diformulasikan dapat dilaksanakan.
 melakukan pengembangan strategi pendukung budaya
 merencanakan struktur organisasi yang efektif, mengatur ulang usaha
pemasaran yang dilakukan
 mempersiapkan budget
 mengembangkan dan utilisasi sistem informasi serta menghubungkan
kompensasi karyawan terhadap kinerja organisasi.
 Mengimplementasikan strategi sering disebut sebagai“action
stage” dari manajemen strategisndengan maksud memobilisasi para
pegawai dan manajer untuk menterjemahkan strategi yang sudah
diformulasikan menjadi aksi.

 Evaluate result
 Merupakan tahap terakhir dalam manajemen strategis. Para manajer
sangat perlu untuk mengetahui ketika ada strategi yang sudah
diformulasikan tidak berjalan dengan baik.
 Evaluasi strategi memiliki tiga aktifitas yang fundamental, yaitu
mereview faktor-faktor internal dan eksternal yang menjadi dasar
untuk strategi saat ini, mengukur performa dan mengambil langkah
korektif.
Daftar pustaka

http://mjriyanto.blogspot.com/2015/10/struktur-organisasi-pt-sidomuncul.html

Siswanto, B.2013.Pengantar Manajemen.Jakarta:Bumi Aksara

Anda mungkin juga menyukai