Anda di halaman 1dari 15

RESMILA DEWI, S. Si., M.

Sc
RESPIRASI
• Respirasi adalah proses penguraian bahan
makanan yang menghasilkan energi.
• Terjadi di STOMATA
• Melalui stomata tumbuhan menyerap O2
• Melibatkan penggunaan gula
• Respirasi bertrujuan untuk memperoleh energi
• Terdapat pada tumbuhan tingkat tinggi dan
tingkat rendah
Laju respirasi dipengaruhi oleh beberapa
faktor :

1 Ketersediaan substrat

2 Ketersediaan oksigen

3 suhu

4 Tipe dan umur tumbuhan


Tahapan Respirasi
• Penangkapan/penyerapan oksigen dari lingkungan.
• Proses transportasi gas-gas dalam tumbuhan secara difusi.
Melalui jalan ruang antar sel, sitoplasma, dan membran antar
• CO2 yang dihasilkan berdifusi keluar sel dan masuk ke dalam
ruang antar sel
• Di sini terjadi difusi lagi yang mana terdapat proses pelepasan
O2, sedangkan CO2 akan diserap oleh tubuh tanaman itu
sendiri.
• Setelah mengambil O2 dari udara, kemudian digunakan
sebagai respirasi.
Respirasi dibedakan menjadi 2 macam
yaitu:
RESPIRASI AEROB RESPIRASI ANAEROB
• Respirasi yang menggunakan • Reaksi pemecahan
oksigen untuk mendapatkan karbohidrat untuk
energi mendapatkan energi tanpa
menggunakan oksigen.
• menghasilkan energi yang • Menghasilkan energi dalam
besar yang berjumlah 36 ATP jumlah sedikit yaitu hanya 2
ATP.
Tumbuhan Tingkat
Rendah
Tumbuhan Tingkat
Tinggi
Respirasi Respirasi
aerob anaerob

Respirasi aerob

fermentasi
Respiasi Aerob

Glikolisis
• Terjadi di sitoplasma
• mengubah glukosa menjadi 2 asam piruvat
• Menghasilkan 2 NADH dan 2 ATP

Dekarboksilasi oksidatif
• Berlangsung pada membran luar mitokondria
• proses pengubahan 2 asam piruvat menjadi 2 asetil-CoA,
• Menghasilkan 2 NADH2, dan 2 CO2.
Siklus krebs
• Terjadi pada matrik mitokondria
• Pengubahan 2 asetil-CoA menjadi CO2 dan
H2O
• menghasilkan energi sebanyak 6 NADH2,
2 FADH2, 2 ATP dan 4 CO2.
Transpor elektron
• berlangsung di membran dalam mitokondria
• Proses terakhir dari respirasi aerob, dimana akan dihasilkan ATP dan NADH
dan FADH2 hasil dari glikolisis, dekarboksilasi oksidatif dan siklus krebs.

glikolisis = 2 NADH
dekarboksilatif oksidatif = 2 NADH
siklus krebs = 6 NADH dan 2 FADH

NADH dan FADH akan menjalani transpor elektron untuk menghasilkan


ATP

NADH = 3 molekul ATP


FADH = 2 molekul ATP
Respirasi Anaerob

• Fermentasi Etanol
• Fermentasi Asam laktat
Fermentasi Etanol/alkohol
• Contoh:
Saccharomyces cereviceace,
berperan dalam pembuatan
tape, roti, bir.
• Organisme ini mengubah
glukosa melalui fermentasi
menjadi alkohol (etanol
Fermentasi Asam laktat

• Lactobacillus dan Sterptococcus


menghasilkan asam laktat.
• Berperan dalam pembuatan
yogurt
Perbedaan Fotosintesis dan Respirasi
• Fotosintesis
proses pembentukan
(anabolisme)
berlangsung optimal pada siang
hari
• Respirasi
Proses penguraian (katabolisme)
Berlangsung optimal pada
malam hari.
Perbedaan Respirasi Aerob dan Anaerob

Perbedaan Respirasi Aerob Respirasi Anaerob


Keberadaan O2 dibutuhkan Tidak dibutuhkan
Lokasi Sitoplasma, mitokondria sitoplasma
Energi yang 36 ATP 2 ATP
dihasilan
Proses Rumit dan kompleks Lebih sederhana
tahapan Glikolisis, siklus krebs, dan Glikolisis atau fermentasi
transport elektron

Anda mungkin juga menyukai